Anda di halaman 1dari 9

SATUAN ACARA PENYULUHAN ( SAP )

ASI (Air Susu Ibu) ESKLUSIF

1. Pendahuluan
Mendapatkan Air Susu Ibu atau ASI adalah proses pemenuhan hak
pertamayang harus diterima oleh anak ketika baru lahir dan sebelum mendapatkan
hak yang lain. Namun pada kenyataannya hak dasar anak ini banyak yang
belumterpenuhi. Penyebabnya bermacam-macam, misalnya karena ASI belum
atautidak keluar, kondisi ibu yang belum memungkinkan menyusui satu jam
pascamelahirkan maka bayi diberi susu formula. Alasan tersebut sering
digunakanuntuk tidak memberikan ASI pada saat bayi baru lahir, sehingga
mengakibatkan bayi tidak terpenuhi haknya.
SATUAN ACARA PENYULUHAN ( SAP )

Pokok bahasan : ASI Eksklusif

Sub pokok bahasan : Manfaat ASI Esklusif

Hari/Tanggal :

Waktu : 30 menit

Tempat : Dalam Gedung RSAI dan Masyarakat

Sasaran : Pasien dan Pengunjung Rajal Ranap dan Masyarakat

A. Tujuan Umum

Setelah dilakukan penyuluhan tentang pemberian ASI ekslusif diharapkan


ibu dapat mengerti dan memahami manfaat ASI ekslusif bagi ibu dan bayi .

B. Tujuan Khusus

Setelah dilakukan penyuluhan tentang ASI esklusif diharapkan audiens dapat:

a. mampu menjelaskan pengertian ASI esklusif


b. mampu menjelaskan manfaat ASI bagi bayi
c. mampu menjelaskan manfaat ASI bagi ibu
d. mampu menjelaskan tips meningkatkan produksi ASI
e. Mampu menjelaskan prosedur penyimpanan dan penggunaan ASI
perah
f. Mampu menjelaskan cara mencairkan ASI

C. Materi

a. Pengertian ASI

b. Menfaat ASI bagi bayi

c. Menfaat ASI bagi ibu

d. Cara penggunaan dan penyimpanan ASI perah

D. Metode

a. Ceramah

b. tanya jawab

E. Media

a. Leaflet

b. Satuan Acara Pembelajaran (SAP)


F. Kegiatan Penyuluhan

No Waktu Kegiatan penyuluhan Kegiatan sasaran


1. 5 menit Pembukaan
a. Mengucapkan salam a. Menjawab salam

b. Memperkenalkan diri b. Memperhatikan

c. Menjelaskan topik penyuluhan c. Memperhatikan

d. Menjelaskan tujuan d. Memperhatikan

e. Membuat kontrak waktu dan e. Memperhatikan


meminta kerja sama dengan
audiens
2. 30 Pelaksanaan
a. Menggali pengetahuan peserta tentang
menit
pengertian pemberian ASI esklusif Menjelaskan dan
b. Memberi reinforcement positif pada peserta Memperhatikan
yang menjelaskan
c. Menjelaskan pengertian ASI esklusif
d. Menjelaskan manfaat ASI bagi bayi
e. Memberi reinforcement positif pada peserta
yang menjelaskan
f. Menjelaskan manfaat ASI bagi ibu
g. Memberi reinforcement positif pada peserta
yang menjelaskan
h. Menjelaskan mobilisasi pada ibu menyusui
i. Mengenali tips meningkatan produksi ASI
j. Memberi reinforcement positif pada peserta
yang menjelaskan
k. Mengenali prosedur penyimpanan dan
penggunaan ASI perah
l. Mendemontrasikan video tentang
mobilisasi (latihan gerak sendi)
m. Memberi kesempatan pada peserta untuk
bertanya
3. 5 menit Penutup
a. Menjawab
a. Mengevaluasi atau menanyakan
pertanyaan
kembali materi yang telah
disampaikan pada peserta
b. Menyimpulkan kembali materi yang b. Memperhatikan
telah disampaikan
c. Memberikan motivasi kepada c. Memperhatikan
keluarga agar selalu optimis dalam
memberikan ASI Esklusif
d. Memberi salam penutup

d. Menjawab salam

G. Evaluasi

1. pemberian ASI Esklusif?

2. manfaat ASI bagi ibu dan bayi?

3. prosedur penyimpan dan penggunaan ASI perah

H. Hasil

1. keluarga pasien mampu mengetahui apa yang disebut dengan ASI


Esklusif

2. Keluarga pasien dapat menyebutkan manfaat ASI bagi ibu dan bayi

3. Keluarga pasien dapat menyebutkan tips meningkatan produksi ASI

4. keluarga pasien dapat menyebutkan prosedur penyimpanan dan


penggunaan ASI perah
LAMPIRAN

MATERI

1. Pengertian ASI Esklusif

ASI Esklusif adalah pemberian ASI selama 6 bulan tanpa di campur dengan
tambahan cairan lain seperti susu formula, jeruk, madu, air teh, bubur nasi tim,
dan makan padat seperti pisang, pepaya, bubur susu, biscuit. Setelah anak usia 6
bulan barulah diberikan makanan pendamping ASI, sedangka ASI dapat diberikan
selama 2 tahun.

2. Menafaat ASI bagi Bayi


a. ASI mengandung protein yang mencegah bayi dari alergi
b. ASI memberikan kebutuhan yang sesuai dengan kelahiran bayi
c. ASI meningkatkan daya tahan tubuh bayi
d. ASI mengandung zat anti virus dan bakteri (kuman)

3. Menfaat ASI bagi ibu


a. Mengembalikan rahim ke bentuk semula dan membantu memberhentikan
perdarahan
b. Mencegah kanker payudara
c. Menyusui secara teratur dapat menurunkan berat badan ibu secara bertahap
d. Memberikan kebahagiaan dan kepuasan pada ibi yang biasa memberikan ASI
pada ankanya
e. Menjadi alat kontrasepsi selama 6 bulan karena mencegah kesuburan dan
menstruasi
4. Tips meningkatkan produksi ASI
a. Ibu harus yakin dan percaya diri
b. Tingkatkan frekuensi dan intensitas menyusui
c. Jangan berpikir sekalipun untuk memberikan susu formula
d. Inisiasi dini
e. Hindari penggunaan DOT atau empeng
f. Mengkonsumsi makanan yang bergizi
g. Memerah ASI ataupun pompa ASI
h. Suasana menyenangkan untuk menciptakan hubungan psikologis
i. Perawatan diri sendiri dan perawatan payudara
j. Pemberian vitamin perangsang ASI
5. Prosedur penyimpanan dan penggunaan ASI perah
a. Siapakan wadah ASI berupa botol bertutup yang mudah disterilkan dan tidak
mudah meleleh
b. Gunakan wadah yang volumenya sesuai dengan kebutuhan bayi (untuk sekali
minum)
c. Hindari botol susu yang berwarna/ bergambar untuk mencegah zat yang
pewarna bercampur dengan susu
d. Bila ASI perah diberikan kurang dari 6 jam, ASI tidak perlu simpan di lemari
es. Pada suh ruangn ASI sebaiknya tidak boleh lebih dari 3-4 jam
e. Bila di simpan selama 24 jam , simpan ASI dilemari es pada suhu 4℃ ( jangan
sampai beku)
f. Simpan ASI di lemari pendingin bagian tengah atau bagian dalam freezer,
supaya temperaturelebih dingin dan konstan.
g. Jangan simpan ASI pada rak pintu lemari es, karena suhu berubah-ubah
h. Wadah ASI diberikan keterangan kapan ASI di perah
i. Botol ASI jangan di isi penuh, karena ASI akan memuai, sisakan 1/4bagian
botol
Tempat Penyimpanan Temperatur Lama penyimpanan
Dalam ruangan ASI 19℃ sampai 26℃ Maksimum 4 jam(ideal)
segar diruangan tempat AC
dan 6 jam di ruangan ber
AC
Di ruangan(ASI beku 19℃ sampai 26℃ Maksimum 4 jam
yang dicairkan atau ASI
dingin
Di kulkas (ASI segar) <4℃ 2-3 hari
Di kulkas ( ASI beku <4℃ 24 jam
yang dicairkan)
Di freezer (lemari es 1 0℃ sampai 18℃ Maksimal 2 minggu
pintu)
Di freezer (lemari es 2 18℃ sampai 20℃ 3-4 bulan
pintu, disimpan didalam
freezer bukan di rak
pintu
Di Deepn freezer Suhu stabil di 20℃ atau 6-12 bulan
kurang

6. Metode penyimpanan dan waktu penyimpanan

Metode Penyimpanan Waktu penyimpanan


Colostrum (suhu kamar) 12 jam
Suhu ruangan 16℃ 24 jam
Suhu ruangan 19-22℃ 10 jam
Suhu ruangan 26℃ 4-6 jam
Suhu ruangan 30-38℃ 4 jam
Lemari Es(4-5℃) 5 hari
Freezer diemari Es 1 pintu 2 minggu
Freezer lemari Es 2 pintu (-18--20℃) 3-6 bulan

7. Cara mencairkan ASI


a. Cairkan ASI beku dengan memindahkan ASI beku dari freezer ke lemari Es
selama satu malam
b. Rendam susu sambil diputar-putar dalam mangkuk yang berisi air hangatatau
dengan menggunakan air mengalir. Panas yang berlebihan dapata merubah
dan menghancurkan ensim dan protein
c. Cairkan seluruhnya karena lemak terpisah saat proses pembekuan. Jangan
perna menggunakan microwave untuk mengncairkan dsn menghangatkan ASI.
d. Setelah ASI dicairkan AI harus di gunakan dslam waktu 24 jam
PENUTUP

1. Kesimpulan

Mendapatkan Air Susu Ibu atau ASI adalah proses pemenuhan hak
pertamayang harus diterima oleh anak ketika baru lahir dan sebelum mendapatkan
hak yang lain. Namun pada kenyataannya hak dasar anak ini banyak yang
belumterpenuhi. Penyebabnya bermacam-macam, misalnya karena ASI belum
atautidak keluar, kondisi ibu yang belum memungkinkan menyusui satu jam
pascamelahirkan maka bayi diberi susu formula. Alasan tersebut sering
digunakanuntuk tidak memberikan ASI pada saat bayi baru lahir, sehingga
mengakibatkan bayi tidak terpenuhi haknya.
2. Saran
Setelah mengetahui cara perawatan dan pemberian ASI esklusi diharapkan
keluarga pasien dapat menerapkannya kepada pasien.

Anda mungkin juga menyukai