Anda di halaman 1dari 12

Praktikum Model Terrain Digital

MENGGUNAKAN DATA LAS PADA ARCGIS

Andre Galih Rismawan | 17/416833/SV/14571 | 20 mei 2019

1
Judul
Menggunakan Data Las pada Arcgis

Tujuan
Praktikum ini bertujuan agar mahasiswa mampu :

Mahasiswa mampu melakukan pengolahan data LAS pada ArcGIS meliputi pembuatan data
raster, Digital Surface Model (DSM) dan perhitungan ketinggian mmenggunakan data
LIDAR.

Alat dan Bahan

ALAT
1. Seperangkat Komputer.
2. Software Arcgis
BAHAN
1. Modul Praktikum Minggu 15
2. Data Minggu 15 yang diunduh dari http://opentopo.sdsc.edu/myopentopo

2
Langkah Kerja

3
Hasil dan Pembahasan
Hasil yang diperoleh dalam praktikum ini adalah sebagai berikut.

A. Mendownload data di http://opentopo.sdsc.edu/myopentopo.


Dengan daerah yang memiliki klasifikasi vegetasi high sedang maupun tinggi

Setelah didapatkan Daerah yang memiliki clasifikasi vegetasi maka dilakukan


select region dengan point max sebanyak 5.000.000

Maka akan di dapat data pont.las yang berupa data point cloudnya.

4
B. Membuat Data Raster Digital Elevation Model (DEM)
- Hasil kalkulasi statistic pada data LAS Dataset yang telah di download.

Dari statistic didapat beberapa klasifikasi :


1. Unasigned
2. Ground
5. High Vegetation
6. Building
7. Noise

- Tampilan Data las yang telah dilakukan cek statistic

Pada data ini terdapat 9 kelas bedasarkan rentan yang ada


Pada sebelum pembuatan DEM harus dilakukan filter terlebih dahulu.
Karena agar mengklasifikasikan data yang akan dibuat DEM dengan cara
pada properties pilih filter→Checklis pada ground.
5
- Hasil setelah dilakukan filter ground

➢ Jelaskan kegunaan filter Ground!


Kegunaan filter ground digunakan untuk memfilter atau menyaring
data yang berupa ground sehingga data las yang ditampilkan berupa
ground saja, untuk data vegetasi, building dll tidak ditampilkan
dalam lembar kerja. Data ground adalah titik hasil pengamatan
sebagai titik dasar untuk menampilkan LAS dataset.

- Hasil LAS Dataset To Raster


Parameter yang diisikan sebagai berikut

6
- Hasil DEM yang didapatkan

- Hasil DEM setelah dilakukan stretched

Stretched digunakan untuk mengubah warna berdasarkan rentan


yang telah ada pada data sehingga memudahkan untuk membedakan data
berdasarkan visualisasinya.

C. Membuat Data Digital Surface Model (DSM)

Sebelum dilakukan proses pembuatan DSM perlu dilakukan filter ke un-


ground dan di ceklis pada vegetasi karena pada data DEM yang telah dibuat berupa
data klasifikasi ground, sehingga data DSM berupa data yang un-ground (high
vegetation)

- Hasil data yang sudah diseleksi non ground

7
➢ Jelaskan kegunaan filter Non-Ground!
Fungsi dari filter non-Ground adalah untuk menyeleksi data las yang
berada di atas ground sehingga yang tampil dalam layer lembar kerja
hanya data point yang ada di atas permukaan.
- Hasil setelah hanya menampilkan fitur High Vegetation

- Hasil setelah dilakukan las dataset to raster didapatkan data DSM

- Hasil data DSM setelah dilakukan stretched

8
D. Menghitung ketinggian Kanopi Pohon

- Hasil setelah dilakukan Raster math minus

➢ Cek nilai ketinggian, adakah nilai ketinggian bertanda (-)?


Tidak ada nilai ketinggian bertanda minus
➢ Mengapa ada nilai minus?
Karena pada data DEM masih memiliki data yang kurang dari 0
Setelah di stretched. Karena pada data tidak memenuhi syarat
height<0 sehingga didapat data dengan nilai minus.
➢ Jelaskan arti nilai 0 dan 1 tersebut!
0 berarti data tersebut memenuhi syarat height<0, jika nilai 1 maka
data tersebut tidak memenuhi syarat height<0

- Hasil setelah diubah stretched nya

- Hasil dari proses treeheight

9
- Hasil dari LAS dataset profil view

Data yang berwarna ungu tua merupakan bagian dari ground sedangkan warna
lain yang berada diatasnya berupa un-ground yaitu data yang berada di atas
ground.

Data diatas adalah tampilan memanjang dari pemilihan profil view . untuk ground
sendiri datar dan untuk pohon terlihat jelas.

10
- Hasil tampilan LAS Dataset 3D View (ground)

- Hasil tampilan LAS Dataset 3D View (un-ground→ Warna hijau


merupakan High Vegetation)

11
- Hasil tampilan LAS Dataset 3D View (ground + un-ground)

Kesimpulan
Berdasarkan praktikum “Menggunakan DATA Las pada Arcgis” dapat disimpulkan sebegai
berikut :

1. Untuk pengolahan data las, karena titik sangat banyak maka diginakan data dengan
rentan point antara 2.000.000 hingga 5.o00.000 karena jika sangat banyak titik maka
diperlukan computer dengan spesifikasi yang lebih baik.
2. Dalam pengolahan perlu membuat DEM dan DSM karena untuk menentukan area
ground dan non ground untuk tahap selanjutnya
3. Jika data pada pengilahan height masih memiliki data yang minus (kurang dari 0),
maka data tersebut perlu dinolkan terlebih dahulu.
4. Pada LAS data dapat ditampilkan profil view sesuai dengan data apa yang kan
ditampilkan.

12

Anda mungkin juga menyukai