Anda di halaman 1dari 4

KEGIATAN LINTAS SEKOR

No.Dokumen :
No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman : 3
PUSKESMAS
SRESEH dr. Nurus Zakiyah
NIP. 19771007 200604 2 021

1. Pengertian Kerja sama lintas sektor adalah kerjasama melibatkan petugas kesehatan
puskesmas dan orang-orang diluar sector kesehatan yang berpengaruh secara
langsung atau tidak langsung terhadap pelaksanaan kegiatan kesehatan
2. Tujuan Mengetahui peran masing-masing sektor yang saling mendukung untuk
membina peran serta masyarakat dalam bidang kesehatan
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Sreseh Nomor 445/01/KEP/434.203.200.01/2019
Tentang Struktur Organisasi Puskesmas Sreseh.
4. Referensi 1 Permenkes No.44 Tahun 2016
2 Buku Pedoman Akreditasi Puskesmas
5. Prosedur 1 Laptop 4 Undangan
2 Proyektor 5 Notulen
3 Daftar hadir

6. Langkah - langkah 1 Penanggung jawab Program menyusun rencana kegiatan


2 Penanggung jawab Program berkonsultasi atau koordinasi dengan
Kepala Puskesmas
3 Kepala Puskesmas menyetujui rencana kegiatan dalam pelaksanaan
program
4 Petugas melalui bagianTata Usaha membuat undangan
5 Bagian Tata Usaha mendistribusikan undangan kepada pelaksana
program terkait yang terlibat, minimal 3 hari sebelum hari pelaksanaan
6 Petugas menyiapkan tempat dan perlengkapan lainnya (daftar hadir,
notulen, konsumsi, proyektor, laptop dll )
7 Peserta mengisi daftar hadir
8 Pertemuan dilaksanakan dengan tertib
9 Analisa peran lintas Sektor
10 Kesepakatan untuk melaksanakan Kegiatan/program bersama
penangung jawab program membuat rencana tindak lanjut
11 Hasi pertemuan ditulis dalam buku Notulen
7. Bagan Alir
PJ program menyusun rencana
kegiatan
PJ program berkonsultasi / koordinasi kapus

Persetujuan kapus

Membuat undangan dan mendistribusikan

Menyiapkan tempat dan perlengkapan

Mengisi daftar hadir

Pelaksanaan kegiatan

Analisa peran lintas sektor

Membuat kesepakatan pelaksaan kegiatan

Pembuatan RTL

8. Hal – hal yang Memberikan penyuluhan sesuai masalah dan kebutuhan masyarakat
perlu diperhatikan
9. Unit terkait 1 Pihak terkait
2 Seluruh PJ program
10. Dokumen Terkait 1 1. Daftar hadir
2 2. Undangan
3 Notulen
11. Rekaman historis No. Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai
perubahan diberlakukan
Unit : PROMOSI KESEHATAN
NamaPetugas : ………………………………………………………………………
TanggalPelaksanaan : ………………………………………………………………………

No Langkah Kegiatan Ya Tidak


1 Penanggungjawab Program menyusunrencanakegiatan
2 Penanggungjawab Program
berkonsultasiataukoordinasidenganKepalaPuskesmas
3 Kepala
Puskesmasmenyetujuirencanakegiatandalampelaksanaan
program
4 Petugasmelaluibagian Tata Usahamembuatundangan
5 Bagian Tata Usaha
mendistribusikanundangankepadapelaksana Program
terkait yang terlibat, minimal 4
harisebelumharipelaksanaan
6 Petugasmenyiapkantempatdanperlengkapanlainnya (
daftarhadir, notulen, konsumsi, proyektor, laptop dll )
7 Pesertamengisidaftarhadir
8 Pertemuandilaksanakandengantertib
9 Analisa peran lintas sektor
10 Kesepakatanuntukmelaksanakan
kegiatan / program bersama
11 Penangungjawab program
membuatRencanaTindakLanjut (RTL)
12 HasilpertemuanditulisdalambukuNotulen

Compliance rate (CR) : …………………………………%


…………………………..,……
Pelaksana / Auditor

Venty Herawati
NIP:19790318 200604 2 013

Anda mungkin juga menyukai