Anda di halaman 1dari 5

MAKALAH

METODOLOGI PENELITIAN

KASUS PEMICU 3

Kelompok 8

1. Rafida Sylvia A ( 16142014308074 )


2. Ramadanni ( 16142014309075 )
3. Renika Dwi W ( 16142014312078 )
4. Retno Monicha S ( 16142014315081 )
5. Retno Suryaningsih ( 16142014316082 )
6. Slamet Edi S ( 16142014328094 )

PROGRAM STUDI SARJANA KEPERAWATAN

FAKULTAS ILMU KESEHATAN

UNIVERSITAS HARAPAN BANGSA PURWOKERTO

2018/2019
BAB I

TUJUAN TUGAS

(LEARNING OUTCOME)

1. Mahasiswa dapat mengidentifikasi masalah penelitian dan merumuskan masalah


penelitian
2. Mahasiswa dapat merumuskan hipotesis penelitian
3. Mahasiswa dapat menerapkan pengujian penelitian
BAB II

PERTANYAAN

1. Buatkan rumusan masalah pada penelitian tersebut!


2. Buatkan rumusan hipotesis!
3. Tentukan tahapan pengujian dari hipotesis yang telah dirumuskan
BAB III

PEMBAHASAN

( JAWABAN PERTANYAAN )

A. Kasus pemicu 4

“Hubungan lama sakit hipertensi dengan kemampuan aktifitas fisik pada pasien
hipertensi”

1. Rumusan Masalah
“Adakah hubungan lama sakit hipertensi dengan kemampuan aktifitas fisik pada
pasien hipertensi ”
2. Rumusan Hipotesis
Ha : Ada hubungan antara lama sakit hipertensi dengan kemampuan aktifitas fisik
pada pasien hipertensi
Ho : Tidak ada hubungan antara lama sakit hipertensi dengan kemampuan
aktifitas fisik pada pasien hipertensi
3. Instrumen yang digunakan
Kuesioner
4. Subjek atau sampel penelitian
Semua orang yang mengalami hipertensi
5. Variabel pada penelitian
Variabel yang digunakan dalam penelitian ini yaitu ada 2 yaitu Lama sakit
hipertensi dan kemampuan aktifitas fisik .
BAB IV

KESIMPULAN

Pada judul penelitian ini terdapat 2 variabel. Instrumen yang digunakan dalam
penelitian menggunakan kuesioner. Sampel yang dituju yaitu semua orang yang terkena
hipertensi .

Anda mungkin juga menyukai