Anda di halaman 1dari 3

CUCI TANGAN DENGAN ANTISEPTIK

BERBAHAN ALKOHOL (HANDRUB)


No.Dokumen:
SOP No. Revisi :
Tanggal Terbit :
Halaman :

PUSKESMAS UMAR
PUNDATA BAJI NIP. 19610110 198503 1 022

1. Pengertian Prosedur / Tindakan membersihkan tangan dari kotoran


atau debu secara mekanik dengan menggunakan antiseptik
berbasis alkohol/Handrub
2. Tujuan Umum :
Mencegah terjadinya infeksi yang berasal dari petugas
puskesmas ke pasien maupun sebaliknya dari pasien ke
pasien lain melalui tangan petugas
Khusus :
1. Menghilangkan kotoran dan menghambat atau
membunuh mikro organisme pada kulit tangan
2. Mencegah penyebaran mikro organisme penyebab
infeksi yang ditularkan melalui tangan
3. Mencegah infeksi silang
4. Melindungi diri dan pasien dari infeksi
5. Memberi rasa bersih, segar, aman dan kepercayaan
dalam menjalankan tugas
3. Kebijakan Keputusan kepala Puskesmas Pundata Baji No:
tentang cuci tangan dengan antiseptik berbahan
alkohol (handrub)
4. Referensi WHO guidelines on hand hygiene in healthcare, 2009
5. Prosedur / 1. Persiapan Alat dan Bahan :
Langkah- Antiseptik berbasis alkohol
langkah 2. Petugas yang melaksanakan:
3. Petugas puskesmas
4. Langkah-langkah
a. Tuangkan larutan antiseptik berbasis alkohol
pada telapak tangan
b. Ratakan antiseptik berbasis alkohol pada kedua
telapak tangan
(Tehnik cuci tangan 7 langkah)
1. Gosok kedua telapak tangan secara
bergantian
2. Gosok punggung tangan secara bergantian
3. Gosok sela - sela jari tangan kanan dan
tangan kiri secara bergantian
4. Bersihkan ujung jari secara bergantian
dengan mengatupkan
5. Gosok dan putar kedua ibu jari secara
bergantian
6. Letakkan ujung jari ketelapak tangan
kemudian gosok perlahan
7. Bersihkan kedua pergelangan tangan secara
bergantian dengan cara memutar,
- Waktu :
Selama 20 – 30 detik

6. Unit terkait Semua staf di Puskesmas Pundata Baji


7. Dokumen Leaflet atau pamphlet tata cara cuci tangan dengan baik
terkait
8. Rekaman No Yang Isi Tanggal Mulai
historis diubah Perubahan diberlakukan
CUCI TANGAN DENGAN
ANTISEPTIK BERBAHAN
ALKOHOL (HANDRUB)
No.Dokumen:
Daftar No. Revisi :
tilik Tanggal Terbit :
Halaman :
PUSKESMAS UMAR
PUNDATA BAJI NIP. 19610110 198503 1 022

Nama :
Unit pelayanan :
PELAKSANAAN
NO LANGKAH
YA TIDAK
Menuangkan antiseptik berbasis alkohol (handrub)
1 pada kedua telapak tangan,

Meratakan antiseptik berbasis alkohol pada kedua


2 telapak tangan

Melakukan tehnik 7 langkah cuci tangan


3
Menggosok kedua telapak tangan secara bergantian
4
Menggosok punggung tangan secara bergantian
5
Menggosok sela – sela jari tangan dan kiri secara
6 bergantian

Membersihkan ujung jari bergantian dengan cara


7 mengatupkan

Menggosok dan putar kedua ibu jari secara


8 bergantian

Metakkan ujung jari ketelapak tangan kemudian


9 gosok perlahan

Membersihkan kedua pergelangan tangan secara


10 bergantian dengan cara memutar

Anda mungkin juga menyukai