Anda di halaman 1dari 2

PENGELOLAAN LIMBAH MEDIS DI RUANG: PANGKALAN

NO PENGELOLAAN LIMBAH DILAKUKAN/TIDAK PERMASALAHAN PEMECAHAN MASALAH

1 PEMILAHAN DAN Dilakukan dalam pemilihan dan Tidak ada masalah tidak ada masalah
pengemasan limbah medis non
PENGEMASAN tajam dimasuan ke kantong plastik
warna kuning dan limbah medis
tajam dimasukan ke safety box.
Untuk limbah non medis dimasukan
ke kantong plastic warna
hitam.diruangan dilakukan oleh
perawat ruangan sesuai dengan jenis
sampah medis, dan dengan standar
operasional prosedur.

2 PENGUMPULAN DAN Dilakukan pengumpulan dan Pengangkutan tidak menggunakan Memberikan pengarahan untuk
pengangkutan limbah medis jalur evakuasi melainkan menggunakan jalur evakusi
PENGANGKUTAN dilakukan oleh petugas khusus pada menggunakan jalur yang dilewati
pagi hari dan diangkut dengan oleh kelurga pasien
menggunakan troli tidak sesuai
dengan jalur yang ditentukan
menuju tempat penampungan
sementara.

3 PENAMPUNGAN DAN Dilakukan : penampungan tidak ada masalah Tidak ada masalah
dilakukan digudang penyimpanan
PENYIMPANAN SEMENTARA sementara sesuai dengan jenis
limbah medis
4 PENGOLAHAN / Dilakukan : pemusnahan dilakukan tidak ada masalah Tidak ada masalah
melalui kerja sama dengan pihak ke
PEMUSNAHAN tiga yg berizin

Anda mungkin juga menyukai