Anda di halaman 1dari 14

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Pelaksanaan Praktek Kerja Industri (PRAKERIN)

Praktek Kerja Industri (PRAKERIN) merupakan suatu hal yang akan


dijalani bagi siswa sekolah menengah kejuruan, yang dimaksudkan untuk
persiapan dan pembekalan diri guna menghadapi dunia kerja sesungguhnya.
Indonesia merupakan negara dengan tahap pengembangan teknologi yang
sangat memerlukan putra putri teknologinya yang diharapkan dapat
menangani berbagai masalah yang dihadapi sebagai tenaga siap kerja, maka
dituntut untuk mengambil lahngkah – langkah persiapan. Oleh sebab itu
Praktek Kerja Industri (PRAKERIN) adalah langkah awal yang tepat untuk
pembekalan demi mempersiapkan diri untuk menjadi tenga siap kerja.

1.2 Tujuan
1.2.1. Tujuan Praktek Kerja Industri (PRAKERIN)

Tujuan Praktek Kerja Industri (PRAKERIN) adalah untuk


pembekalan siswa dengan penglaman kerja untuk menghadapi dunia
kerja sebenarnya. Siswa juga diharapkan dapat menambah wawasan
dan pegetahuan yang berharga guna memperbaiki dan
mengembangkan kesesuaian pendidikan (teori) dan kenyataan
dilapangan (praktek). Kemudian juga untuk meningkatkan
pengetahuan siswa pada aspek – aspek usaha profesional dalam
lapangan kerja antara lain struktur organisasi, jenjang karir dan teknik.

1
Pelaksanaan Praktek Kerja Industri (PRAKERIN) pada SMK
bertujuan untuk :
1) Membekali siswa dengan penglaman kerja yang sesungguhnya
dalam dunia kerja dan masyarakat.
2) Mendorong siwa untuk berjiwa kewirausahawan dan mau bekerja.
3) Memberi pengakuan dan penghargaan terhadap pengalaman kerja
sebagai dari proses pendidikan.
4) Memperkokoh hubungan kerjasama antara SMK dan dunia kerja.

1.2.2. Tujuan Pembuatan Laporan

Tujuan pembuatan laporan ini difungsikan agar siswa dapat


mengulangi, mengingat ataupun dapat merangkum kembali kegiatan
yang telah didapat ditempat Praktek Kerja Industri (PRAKERIN).
Dengan begitu dapat diketahui hasil dari kegiatan Praktek Kerja
Industri (PRAKERIN) yang telah dijalani selama 2 bulan ini.

Tujuan pembuatan ini antara lain :


1) Sebagai salah satu syarat untuk mengikuti UAS dan UAN.
2) Agar siswa terlatih untuk mempertanggung jawabkan sesuatu
yang telah dilakukan.
3) Agar siswa mampu membuat laporan tertulis secara sistematis.
4) Mengumpulkan data guna kepentingan institusi pendidikan dan
dirinya.
5) Menambah perbendaharaan perpustakaan sekolah dan menunjang
peningkatan pengetahuan siswa angkatan selanjutnya.

2
BAB II
PEMBAHASAN UMUM

2.1 Sejarah Griyacom

Awal berdiri Griyacom pada tahun 2000, mulanya perseroan ini hanya usaha
yang berbentuk badan usaha perseorangan. Pada tanggal 2 Juni 2005,
didirikan Perseroan Komanditer CV. Sinar Sukma Wijaya, Pendiri perseroan
komanditer ini adalah Bapak Rico Dezi Arfiansyah yang merupakan
perseron pengurus yang bertanggung jawab sepenuhnya atas perseroan ini
dengan gelarnya sebagai Direktur, dan Ibu Jessie Sesiliani, S.E. yang
bertanggung jawab hanya sampai suatu jumlah pemasukannya dalam modal
Perseroan dengan gelarnya sebagai Wakil Direktur. Berkedudukan dan
berkantor pusat di kota Bandar Lampung, berkantor di Jalan Teuku Umar
No. 55, Kecamatan Kedaton. Perusahaan ini merupakan bidang usaha yang
bergerak dalam penyediaan barang dan jasa di bidang Teknologi Informasi
(IT).

3
2.2 Struktur Organisasi Griyacom

Dengan adanya struktur organisasi ini, masing-masing dapat mengetahui


wewenangnya dan kepada siapa mereka harus bertanggung jawab. Susunan
organisasi yang baik akan memperlancar jalannya perusahaan dalam
menjalankan proses kerja, selain itu dapat mempermudah pimpinan untuk
mengetahui tugas dan tanggung jawab masing-masing bagian.

Direktur

H. Rico Dezi Afriansyah,SE.MM

H. Rico Dezi Arfiansyah,SE.MM


Wakil Direktur
H. Rico Dezi Arfiansyah,SE.MM
Hj. Jessie Sesiliani,SE

Bag. Keuangan

mey

Bag. Adm. Bag.Pembelian Teknisi Help Desk

Memeh Ilawati Deriantho


Hartati
Office Boy
Budi waluyo

Gambar 2.1. Struktur Organisasi Griyacom

4
BAB III

PHOTOSHOP CS6

3.1. Pengertian Photoshop

Adobe Photoshop, atau biasa disebut Photoshop, adalah perangkat lunak


editor citra buatan Adobe Systems yang dikhususkan untuk pengeditan
foto/gambar dan pembuatan efek. Perangkat lunak ini banyak digunakan
oleh fotografer digital dan perusahaaniklan sehingga dianggap sebagai
pemimpin pasar (market leader) untuk perangkat lunak pengolah gambar/foto,
dan, bersama Adobe Acrobat, dianggap sebagai produk terbaik yang pernah
diproduksi oleh Adobe Systems.

3.2. Fungsi atau Kegunaan Photoshop

Sedikit dari kegunaan photoshop, photoshop sendiri merupakan program


aplikasi bitmap sekumpulan pixsel, beda dengan coreldraw yaitu program
aplikasi yang berbasis vektor atau garis-garis.

Beberapa kegunaan photoshop :

1) Crop Tool – Shortcut (C), digunakan untuk memotong gambar, foto


ataupun canvas (kertas kerja). Pemotongan dengan alat ini dilakukan
secara permanen mengubah bentuk dimensi lebar dan tinggi foto.
Pemotongan dilakukan dengan menentukan area potong berbentuk kotak
dari sebuah foto.

2) Slice Tool – Shortcut (C), digunakan untuk kebutuhan website dengan cara
memotong hasil desain yang telah dibuat di Photoshop menjadi potongan
yang lebih kecil.

5
3) Eyedropper Tool - Shortcut (I), digunakan untuk mengambil sample warna
dari sebuah gambar ataupun foto, sample warna diambil dengan cara
mengklik warna target yang kemudian secara otomatis akan mengubah
warna depan (foreground color) pada toolbox.

4) Hand Tool – Shortcut (H), digunakan untuk menggeser/memindah bidang


pandang foto atau gambar di dalam window view area atau dalam kondisi
gambar sedang di perbesar (zoom in). Cukup tekan dan tahan tombol
spasi untuk meminjam alat ini.

3.3. Cara install Photoshop CS6

1) Double click file setup.exe yang berada dalam program yang telah
terunduh/di miliki sampai muncul halaman berikut.

2) Pilih try sebagai langkah pertama installasi Adobe Photoshop CS6

Gambar 3.1. Tampilan Awal Penginstalan Photoshop CS6

6
3) Kemudian Accept License Agreement.

Gambar 3.2. Proses Install Photoshop CS6

4) Pilih install untuk memulai proses installasi.

Gambar 3.3. Proses Instalasi Photoshop CS6 Berjalan

7
5) Tunggu hingga proses pemasangan berlangsung kemudian Close halaman
ketika Installation Complete.

Gambar 3.4. Tampilan Instalasi Complete/Selesai Photoshop CS6

6) Untuk memulai menjalan kan Adobe Photoshop CS 6,klik ganda


File Photoshop.exe dan jangan khawatir ketika muncul halaman yang
mengingatkan masa Trial dari program ini.

Gambar 3.5. Proses Jalan Program Photoshop Trial

8
7) setelah masuk ke tampilan awal dari Photoshop CS6 untuk menandakan
program ini belum ter'Registrasi,cara nya....? Perhatikan Gambar Berikut!

Gambar 3.6. Mengecek Sudah ter Registrasi atau Belum

8) Tutup Photoshop CS6 dan download terlebih dahulu file amtlib.rar.


Kemudian extract file amtlib.rar yang telah terunduh
dan copy file amtlib.dll dari folder menurut spesifikasi perangkat yang
sedang di gunakan lalu paste kan ke direktori tempat penginstallan tadi.

Gambar 3.7. Proses Crack Photoshop

9
pilih Replace ketika mencul peringatan

9) Setelah dapat di pastikan bahwa file amtlib.dll nya telah ter'Replace,buka

kembali Adobe Photoshop CS 6 dan perhatikan kembali link Product

Registration seperti dalam gambar berikut.

Gambar 3.8. Crack Photoshop CS6 selesai

10
BAB IV

PENUTUP

4.1 Kesimpulan

Setelah penulis melaksanakan Praktek Kerja Industri (PRAKERIN) dapat


penulis simpulkan antara lain :
1. Praktek Kerja Industri ini dilaksanakan untuk menambah keterampilan
siswa dalam setiap praktek dan menerapkan teori-teori yang didapat
secara langsung.

2. Photoshop adalah sebuah program untuk banyak mengedit Photo dan


banyak dipakai orang.

3. Photoshop fungsi nya banyak, salah satu nya untuk mengedit Photo atau
membuat Lambang/Simbol

4.2 Saran

Setelah penulis melaksanakan Praktek Kerja Industri (PRAKERIN) dapat


penulis simpulkan antara lain :
1. Sekolah hendaklah meneruskan hubungan kerja sama dengan Dunia
Usaha / Dunia Industri yang telah dibina selama ini.

2. Dunia Usaha / Dunia Industri hendaklah menjalin hubungan kerja sama


agar program Praktek Kerja Indusrti (PRAKERIN) yang selama ini
sudah dibina bisa terus di pergunakan.

11
3. Siswa yang akan melaksanakan Praktek Kerja Industri (PRAKERIN)
hendaklah lebih mempersiapkan diri secara ilmu teori maupun ilmu
pratek yang telah di pelajari di sekolah, sehingga dapat menerapkannya
di Dunia Usaha / Dunia Industri.

12
DAFTAR PUSTAKA

1. http://www.abahgomel.com/cara-installadobe-photoshop-cs6-full-ver-2.xhtml,
diakses pada tanggal 26 Februari 2015, jam 21:19

2. http://www.trikmudahphotoshop.com/2014/04/pengertian-fungsi-dan-
sejarah-photoshop.html, diakses pada tanggal 26 Februari 2015, jam 21:19

13
DAFTAR BIMBINGAN LAPORAN

KETERANGAN PARAF GURU


NO HARI/TANGGAL
BIMBINGAN PEMBIMBING

14

Anda mungkin juga menyukai