Anda di halaman 1dari 1

Protista : Robert H.

Whittaker
1. Protozoa : cara makan fagositosis (menelan makanan)
 Rhizopoda : Diflugia, Globegerina, Amoeba
 Sporozoa :
 Cilliata : Vorticella, Balantidium
 Flagellata : Trypanosoma, Thricomonas

Ciri : Uniseluler dan tidak memiliki dinding sel

 Tubuh terdiri membran plasma,sitoplasma (terdiri ektoplasma sebelah luar dan


endoplasma sebelah dalam)didalmnya terdapat organel sel.

 Terdapat dua vakuola yaitu vakuola makanan untuk mencerna dan mengedarkan
makanan serta vekuola kontraktil untuk pembuangan sisa metabolisme.

 Bersifat heterotrof,alat gerak berupa silia,flagel,pseudopodia.

 Reproduksi vegetatif dengan membelah diri sedangkan generatif dg konjugasi.

 Bersifat kosmopolit(dapat ditemukan dimana-mana)

 Dalam kondisi tidak meguntungkan dapat membentuk kista(selaput tebal untuk melindungi
diri)

2. Alga Mikroskopis : cara makan autotrof


 Euglenophyta (euglena)
 Chrysophyta (alga keemasan)
 Chlorophyta (alga hijau)
 Phaeophyta (alga coklat)
 Pyrophyta (alga api)
 Rhodophyta (alga merah)
3. Jamur Mikroskopis : cara makan ekstraseluler (mencerna makanan diluar sel)
 Oomycota
 Myxomycota (jamur lendir)

Anda mungkin juga menyukai