Rekayasa ide ini disusun dengan harapan dapat menambah pengetahuan dan
wawasan kita semua mengenai Bagaimana cara mengatasi kesulitan belajar
akuntansi di zaman serba teknologi .Apabila dalam tugas ini terdapat
banyak kekurangan dan kesalahan,saya mohon maaf karena sesungguhnya
pengetahuan dan pemahaman saya masih terbatas.Karena itu saya sangat
menantikan saran dan kritik dari pembaca yang sifatnya membangun guna
menyempurnakan tugas ini.akhir katas saya berharap semoga rekayasa ide
ini dapat bermanfaat bagi pembaca dan bagi saya khususnya,Atas
perhatiannya , saya mengucapkan terimakasih.
Atikah Ramadhan
1
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR…....……….........……………….......................................1
DAFTAR ISI……......…...………………….......................….......................……2
RINGKASAN.........................................................................................................3
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang.............................................................................................4
B. Tujuan..........................................................................................................5
C. Manfaat........................................................................................................5
D. Landasan teori..............................................................................................5
GAGASAN
A. Kesimpulan................................................................................................11
DAFTAR PUSTAKA……………………………………...................................12
2
RINGKASAN
Akuntansi merupakan ilmu yang sudah mulai diajarkan kepada
para siswa bahkan sejak tingkat Sekolah Menengah Pertama (SMP) dan Sekolah
Menengah Kejuruan ( SMK) Akuntansi . Meskipun ilmu akuntansi yang diberikan
tidak terlalu dalam, namun para siswa seharusnya sudah memiliki bekal
pengetahuan dan keterampilan dasar mengenai ilmu akuntansi tersebut. Karena
ilmu akuntansi sangat penting untuk kehidupan pribadi maupun karier di masa
yang akan datang. Ilmu akuntansi tersebut juga tidak hanya digunakan untuk
keperluan bisnis, melainkan juga dapat dijadikan sebagai dasar perhitungan yang
efektif.Ada banyak pendapat bahwa belajar akuntansi itu membosankan dan
sangat sulit , bahkan untuk memahami dasar akuntansi itu sendiri dikatakan
tidaklah mudah. Disini saya memperbaharui gagasan yaitu belajar melalui
membaca sebuah bacaan ringan yaitu komik dengan tujuan agar mepermudah
dalam hal memahaminya.
3
PENDAHULUAN
a. Latar Belakang
Belajar adalah suatu perubahan dalam kepribadian sebagai suatu pola
baru yang berupa kecakapan sikap kebiasaan, atau suatu pengertian. Belajar pada
hakikatnya merupakan suatu usaha, suatu proses perubahan yang terjadi pada
individu sebagai hasil dari pengalaman atau hasil dari pengalaman interaksi dengan
lingkungannya. Belajar dalam pengertian yang lain yaitu suatu upaya untuk
menguasai sesuatu yang baru. Strategi diartikan sebagai suatu garis haluan untuk
bertindak dalam usaha mencapai sasaran yang telah ditentukan. Dihubungkan
dengan belajar-mengajar, strategi diartikan sebagai pola-pola umum kegiatan guru-
anak didik dalam perwujudan kegiatan belajar-mengajar untuk mencapai tujuan
tertentu. Strategi dasar dalam proses belajar-mengajar, yaitu: Mengidentifikasi
serta menetapkan spesifikasi dan kualifikasi perubahan tingkah laku dan
kepribadian anak didik sebagaimana yang diharapkan. Memilih sistem pendekatan
belajar-mengajar berdasarkan aspirasi dan pandangan hidup masyarakat. Memilih
dan menetapkan prosedur, metode dan teknik belajar mengajar yang dianggap
paling tepat dan efektif sehingga bisa menjadi pegangan guru dalam kegiatan
mengajarnya. Menetapkan norma-norma dan batas-batas keberhasilan serta standar
keberhasilan hingga dapat dijadikan pedoman bagi guru dalam proses evaluasi hasil
belajar-mengajar.
Dalam belajar ilmu akuntansi memang tidak bisa dipahami secara langsung,
namun harus bertahap sesuai dengan prosedur akuntansi yang telah ada yang
dimulai dari Persamaan dasar Akuntansi, Jurnal Umum, Buku Besar, Jurnal
Penyesuaian, Neraca Lajur, hingga Laporan Keuangan. Untuk mencapai itu semua
tentu tidak sedikit siswa atau mahasiswa yang mengalami beberapa kesulitan dalam
mempelajarinya yang disebabkan beberapa faktor tertentu. Memang tidak semua
dari siswa ataupun mahasiswa tersebut mengalami kesulitan dalam belajar ilmu
akuntansi. Karena pada dasarnya, kemampuan dalam belajar yang dimiliki siswa
dan mahasiswa tentu berbeda. Jadi, para siswa ataupun mahasiswa yang mengalami
kesulitan tersebut hanya memiliki beberapa hal yang menyebabkan mereka lebih
lambat untuk dapat mengerti mengenai ilmu akuntansi tersebut.
4
b. Tujuan
1. Untuk mengetahui cara belajar akuntansi dengan strategi yang kreatif
dan inovatif
2. Untuk mengetahui strategi pendidik yang tepat dalam pembelajaran
akuntansi
3. Untuk mengetahui strategi peserta didik dalam akuntansi
c. Manfaat
1. Dengan adanya les akuntansi berbasis online ini bisa memberika metode
belajar yang efekti dan efesien baik dari segi harga maupun waktu.
2. Agar Mahasiswa dan siwa Indonesia menjadi lulusan yang cakap baik
pengetahuan maupun teknologi.
5
GAGASAN
6
buku latihan bahasa Superman ke kelasnya. Mereka menemukan bahwa siswa
memiliki “ketertarikan yang tak biasa” dan, sebagaimana ditulis’ “mampu
membuat siswa menyelesaikan tugas yang seharusnya diselesaikan dalam satu
minggu menjadi satu hari saja” (Sones, 1944).
Sones’ (1944) yang berkesimpulan bahwa kualitas gambar komik dapat
meningkatkan kualitas pembelajaran: Sones membagi empat ratus siswa kelas
enam sampai kelas Sembilan kedalam dua kelompok. Masing – masing kelompok
seimbang dalam pembagian kelas dan kecakapannya. Kelompok pertama disuguhi
pembelajaran cerita dengan menggunakan komik dan yang kedua hanya
menggunakan teks saja. Setelah itu, mereka dites untuk mengetahui isi dari
pembelajaran cerita itu. Setelah seminggu, prosesnya diubah, kelompok pertama
disuguhi teks saja sedang yang kedua diberikan komik. Kemudian kedua grup
dites lagi.
Akhirnya, Sones (1944) berkesimpulan bahwa "pengaruh gambar terlihat
dalam hasil tes". Tes pertama menunujukkan bahwa kelompok pertama
mendapatkan nilai jauh lebih tinggi daripada kelompok kedua. Di tes kedua
kelompok kedua mendapatkan nilai jauh lebih tinggi daripada kelompok
pertama.
Kelebihan komik masih banyak lagi antara lain Anda tentu tahu poster
alfabet yang dilengkapi dengan gambar-gambar. Itu merupakan salah satu contoh
pemanfaatan gambar untuk memperkenalkan suatu konsep tertentu, dalam hal ini
alfabet. Masih ingat komik Doraemon? Karakter karya Fujiko F. Fujio ini
termasuk paling dicintai anak-anak. Beberapa tahun yang lalu, komik Doraemon
edisi belajar berhitung juga diterbitkan. Komik-komik seperti ini tentu sangat
bermanfaat dan menolong karena menghadirkan nuansa belajar yang
menyenangkan bersama tokoh kesayangan.
Komik yang memperkenalkan lingkungan dan alam sekitar juga sangat
bermanfaat bagi anak-anak. Anda tidak mungkin membawa anak-anak ke masa
dinosaurus untuk memperkenalkan mereka kepada Tyranosaurus, misalnya.
Anak-anak pun bisa diperkenalkan pada berbagai jenis tumbuhan dan hewan
melalui komik. Komik pun dapat di gunakan sebagai sarana memperkenalkan
firman Tuhan, Dulu ada enam seri komik Alkitab Bergambar untuk Semua Umur,
7
terbitan Yayasan Komunikasi Bina Kasih/OMF. Buah karya Iva Hoth dan Andre
Le Blanc ini merupakan salah satu komik yang bermanfaat untuk
memperkenalkan isi Alkitab dan tokoh-tokohnya kepada anak-anak.
Komik juga membantu untuk membangkitkan minat baca anak-anak. Jaya
Suprana (dalam Sofwan 2007) mengaku kalau minat bacanya tumbuh akibat
membaca komik Mahabharata semasa kecilnya.Sejumlah komik menghadirkan
nilai-nilai moral yang penting dikenal oleh siapa saja. Sebut saja nilai
persahabatan, kerja keras, kebersamaan, kegigihan dan semangat pantang
menyerah. Perhatikanlah komik-komik Jepang -- saya sengaja mengangkat komik
Jepang karena komik inilah yang saat ini merajai pasar -- banyak mengangkat
nilai-nilai tersebut.
Komik olah raga umumnya mengajarkan nilai kerja keras, kegigihan, dan
semangat pantang menyerah. Pesan umum yang disampaikan biasanya "semakin
gigih kamu berusaha, semakin dekat pula dirimu pada keberhasilan". Prinsip
alkitabiah seperti "kasihilah musuhmu" juga bisa ditemukan. Nilai-nilai ini bisa
dilihat dari komik, seperti "Shoot!", "Kungfu Boy", "Harlem Beat", dan lain-lain.
Kesulitan dalam belajar akuntansi tidak sedikit dialami oleh siswa atau
mahasiswa. Hal itu dikarenakan beberapa faktor seperti kurangnya motivasi,
kurangnya daya tanggap, dan sebagainya. Berikut solusi pada umumnya yang
dilakukan dan alasan kenapa metodenya tidak berhasil :
Pada kenyataannya , metode ini kebayakan dilakukan oleh mereka mereka yang
cakap akan tugasnya . Misalnya dalam bekerja kelompok 80% yang dilakukan
anggotanya bukan hal – hal yang bisa menyelesaikan tugas tersebut . Sehingga
8
tugas bisa saja di kerjakan selanjutnya dengan orang yang dianggap cakap dalam
tugas tersebut .
Motivasi dari orang terdekat memang perlu, tapi motivasi dari diri sendiri juga
penting. Tanpa adanya motivasi dari diri sendiri untuk mau belajar mengenai
akuntansi, maka hanya kemalasan yang akan timbul saat melihat pelajaran
akuntansi.
Tugas dirumah sangat diperlukan karena dengan begitu, siswa dan mahasiswa
akan belajar kembali mengenai materi akuntansi yang sudah dibahas di sekolah.
Tetapi masih banyak para pelajar dan mahasiswa masih melakukan kegiatan ini
disekolah atau dikampus.
Jadi Komik ini nantinya kaan memuat bahan bacaan ringan yang sama dilengkapi
bacaan bacaan ,dimana belajar menjadi tidak monoton sehingga setiap orang bisa
memehami akuntansi lebih mudah . Sama seperti komik sebelumnya nantinya
9
akan ada gambar lalu cerita yang membahas tentang bagaimana akuntansi itu .
Semua materi di kenyam dalam kata kata yang santai . Mungkin dengan adanya
komik ini ketika orang mebacanya seolah olah dia ikut seta dalam bacaan tersebut
dan dia lebih memahami akuntansi tersebut . Bacaan ini juga akan di sajikan
dengan berbasis online dikarenakan perkembangan teknologi yang cukup pesat.
Untuk membuat aplikasi ini ,karena saya kurang cakap dalam membuat gambar ,
orang yang paling dibutuhkan adalah orang yang pandai dalam membuat desai
karikatur. Karena hal ini akan sangat berguna pada proses awal mendirikannya
Masukan teman dan dosen yang bisa membantu dalam memberikan ide ide
bermanfaat yang bisa membantu dalam proses pendiriannya.
Kontribusi masyarakat seitar yang bisa membantu dengan saling memberikan
partisipasi dukungan agar program ini dapat teimplementasikan.Karena komik
akan disajikan online , sangat dibutuhkan orang orang yang mengerti sistem
online
Untuk les ini lebih memilih stakeholder untuk para pelajar IPS dan SMK, mereka
adalh stakeholder dasar komik ini , selain kedua nya pasar utamanya juga untuk
para pelaku UKM yang tidak menjalankan pembukuan sebagaimana mestinya
sehingga mereka tidak tau alur keluar masuknya uang dari usaha mereka .
LANGKAH LANGKAHNYA .
Tentulah awalnya kita kan membuat perencanaan yang matang lalu mencari pihak
pihak yang ingin membantu mewujudkan hal ini , lalu mulai dengan mencari
bahan materi dan cerita , mebuat gambar grafisnya , lalu orang yang ingin
membantu dalam hal peneribitan komik baik itu cetakan atau di publish melalui
media online.
10
KESIMPULAN
KESIMPULAN
Akuntansi bukanlah hal yang mudah, tapi akuntansi juga bukan hal yang
sulit untuk dipelajari apabila benar-benar dalam mempelajarinya Meskipun
begitu, masih ada yang mengalami kesulitan dalam belajar akuntansi yang
disebabkan oleh banyak faktor. Namun, sebenarnya faktor-faktor tersebut bisa
diatasi apabila ada kemauan dari diri orang tersebut untuk mengatasi kesulitan
yang ada pada dirinya dalam belajar akuntansi. Dengan adanya KOSAKATA ini
semoga pembelajaran akuntansi yang sebagaimana yang pernah saya rasakan
sedikit monoton bisa di tambah dengan bahan bacaan ringan melalui komik.
11
DAFTAR PUSTAKA
12