Anda di halaman 1dari 3

STRATEGI PELAKSANAAN TINDAKAN KEPERAWATAN

SP 1I P Gangguan Proses Pikir : Waham

Pertemuan : II
Tanggal : 1 februai 2019
NamaKlien : Kartini Hamzah
Ruangan : Kenanga
A. Proses Keperawatan
1. Kondisi Klien
DS: Klien mengatakan sesuatu yang diyakininya berulang kali secara berlebihan, klien
merasa sebagai seorang mahasiswa yang baru lulus, klien merasa memiliki banyak
uang.
DO:Banyak berkata-kata, klien tampak senang dengan adanya perawat.
2. Diagnosa Keperawatan
Gangguan proses pikir : waham
3. Tujuan Khusus
a. Klien mengerti kemampuan yang di miliki.
b. Klien mampu melakukan kemampuan yang dimiliki.
4. Tindakan Keperawatan
a. Evaluasi kegiatan pemenuhan kegiatan pasien
b. Diskusikan kemampua yang dimiliki
c. Latih kemampuan yang dipilih dan berikan pujian
d. Masukan jadwal pemenuhan kebutuhan dan kegiatan yang telah dipilih
B. Proses Pelaksanaan Tindakan
1. Fase Orientasi
a. Salam Terapeutik : Selamat Sore ibu
b. Evaluasi / validasi : Bagaimana perasaan ibu hari ini? Semalam tidur nyenyak ?
bagaimana dengan jadwal kegiatan yang kita buat kemarin apa ibu sudah
melakukannya ? wahhh…..bagus sekali ibu bisa melakukan jadwal kegiatan kita
dengan baik.
c. Kontrak
Topik : nahh… untuk hari sesuai dengan kontrak waktu kita kemarin hari ini kita
berbicara tantang hobi atau kemampuan yang ibu miliki .
Waktu : Ibu hari ini maunya jam berapa ? terus waktuny berapa lama ?
Tempat : Dimana kita akan berbincang – bincang, bagaimana kalau kita berbincang –
bincang disini lagi ?

2. Fase Kerja
Sesuai dengan kontrak waktu kita tadi bahwa sekarang kita akan berbicara tentang
kemampuan atau hobi ibu miliki, coba sekarang ibu sebutkan kemampuan atau hobi yang
miliki… wahh ibu memiliki hobby yang bagus kalau saya suka menggambar dan
mendengarkan musik… bagaimana kalau sekarang kita melatih hobi yang ibu miliki ..
apakah ibu bersedia ?? nahh..

Fase Terminasi
a. Evaluasi Subyektif
Bagaimana perasaan ibu setelah berbincang – bincang dengan saya dan melatih
kemampuan ibu ?
b. Evaluasi Obyektif
Coba ibu sebutkan lagi kemampuan miliki ?
c. Rencana Tindak Lanjut
Kemarin kita sudah membuat jadwal kegiatan.. bagaimana kalau sekarang kita
memasukan hobi atau kemampuan ibu ke dalam jadwal kegiatan yang kita buat
kemarin ? agar ibu bisa melakukan hobi ibu sesuai jadwal ?
Saya harap ibu melakukan kegiatan-kegiatan tadi ya dan memasukkan kedalam
jadwal kegiatan harian ya bu
d. Kontrak yang akan datang
Topik : Bagaimana kalau besok kita bertemu lagi dan berbincang – bincang
lagi tentang obat-obat yang ibu minum selama disini ?.
Waktu : Bagaimana kalau kita berbincang- bincang kembali besok jam 16.00
WIT selama 15 menit, apakah ibu setuju?
Tempat : Mau dimana besok kita berbincang – bincang, bagaimana kalau di
tempat ini lagi? Baiklah sampai bertemu lagi. Selamat sore ibu .

Anda mungkin juga menyukai