Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

A. Identitas Program Pendidikan:


Nama Sekolah : SMK Negeri 3 Medan
Mata Pelajaran : Operasi Teknik Kimia.
Kompetensi Keahlian : Kimia Industri
Kelas/Semester : XII/1
Tahun Pelajaran : 2018/2019
Alokasi Waktu : 18 JP ( 3 x TM)
B. Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar
Kompetensi Inti *)
KI Deskripsi Kompetensi Inti
Pengetahuan Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual,
konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup kerja pada
tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga,
sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan internasional
Keterampilan Melaksanakan tugas spesifik, dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim
dilakukan serta menyelesaikan masalah sederhana sesuai dengan bidang kerja. Menampilkan
kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar
kompetensi kerja.Menunjukkanketerampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif,
produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di
bawah pengawasan langsung. Menunjukkan keterampilan mempresepsi, kesiapan, meniru,
membiasakan gerak mahir, menjadikan gerak alami, dalam ranah konkret terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di
bawah pengawasan langsung.

C. Kompetensi Dasar *)
KD KODE Deskripsi Kompetensi Dasar
Pengetahuan 3.2 Menganalisis pengoperasian peralatan sublimasi.
Keterampilan 4.2 Melaksanakan sistem operasi sublimasi.
D. Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) dan Tujuan Pembelajaran (TP)
KODE RUMUSAN INDIKATOR
RUMUSAN TUJUAN PEMBELAJARAN (TP)
IPK PENCAPAIAN KOMPETENSI (IPK)
3.1.1 Menjelaskan pengoperasian Melalui diskusi kelompok dan menggali infromasi dari
peralatan sublimasi. berbagai sumber belajar peserta didik dapat
menjelaskan pengoperasian peralatan Sublimasi
sesuai SOP dengan teliti, rasa ingin tahu dan
bertanggungjawab
3.1.2 Mengoperasikan peralatan Melalui diskusi kelompok dan menggali infromasi dari
sublimasi. berbagai sumber belajar peserta didik dapat
mengoperasikan peralatan Sublimasi sesuai SOP
dengan teliti, rasa ingin tahu dan bertanggungjawab
3.1.3 Menganalisis pengoperasian Melalui diskusi kelompok dan identifikasi peserta didik
peralatan sublimasi. dapat menganalisis pengoperasian peralatan Sublimasi
sesuai SOP dengan teliti dan penuh percaya diri
4.1.1 Mengikuti SOP pengoperasian Melalui diskusi kelompok dan menggali informasi
peralktan sublimasi. peserta didik dapat mengikuti SOP pengoperasian
peralatan Sublimasi sesuai SOP dengan penuh
tanggungjawab
4.1.2 Mengimplementasikan Melalui praktik peserta didik dapat mengimplematasikan
pengoperasian peralatan Sublimasi pengoperasian peralatan Sublimasi SOP dengan penuh
tanggungjawab
E. Materi Pembelajaran
(Rincian dari Materi Pokok Pembelajaran yang terdiri dari Fakta,Konsep,Prosedur dan Metakognetif)
A. Contoh peralatan proses Sublimasi (fakta)
B. Konsep sistem proses Sublimasi (Konsep)
C. SOP sistem proses Sublimasi (Prosedur)
D. Menganalisis sistem proses peralatan (Metakognetif)
F. Pendekatan, Model dan Metode
Pendekatan Saintifik
Model Discovery learning
Metode Diskusi kelompok, prsentasi, demosntrasi, studi literatur
G. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan Pertama = 6 x 45 menit
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Waktu
Pendahuluan • Memberi salam 15 menit
• Berdo’a
• Mengecek kahadiran peserta didik
• Menyanyikan lagu : Bangun Pemudi Pemuda
• Mengecek kebersihan kelas
• Mengecek perlengkapan sound sistem, LCD Projektor
• Memberi motivasi tentang perlunya pemahaman sistem proses absorbsi
dalam industri kimia
• Apersepsi : Mengajukan pertanyaan seputar sistem proses absorbsi di
Industri kimia
• Menyampaiakan tujuan pembelajaran dan cara belajarnya;
Tujuan Pembelajaran Metode
menjelaskan peralatan proses Sublimasi Diskusi, menggali
infromasi
Mengikuti SOP peralatan proses Sublimasi Diskusi, menggali
infromasi
• Penilaian tertulis definisi proses absorbsi dan praktik membuat bahan
simulasi proses absorbsi
Inti Sintak**) Deskripsi Discovery Learning Waktu
1. Pemberian • Membaca berbagai buku sumber untuk 195’
rangsangan mendapatkan informasi terkait proses
(Stimulation) Sublimasidengan penuh tanggung jawab dan rasa
ingin tahu
• Menonton Vidio yang terkait sistem proses Sublimasi
dengan teliti dan rasa ingin tahu
• Menyimak penjelasan guru terkait sistem proses
Sublimasi dengan rasa ingin tahu
2. Pernyataan/Identi • Setelah membaca buku dari berbagai
fikasi masalah sumber,menonton vidio dan penjelasan guru,dalam
(Problem kelompok:
Statement) o Mengidentifikasi permasalahan terkait sistem
proses Sublimasi dengan teliti dan
bertangungjawab
o Mengindetifikasi berbagai proses dalam industri
kimia yang terkait sistem proses Sublimasi dengan
teliti dan bertangungjawab
o Mengidentifikasi diagram alir terkait sistem proses
Sublimasi dengan teliti dan bertangungjawab
o Menentukan berbagai simbol dan keterangan
dalam membuat bahan simulasi terkait sistem
proses Sublimasi dalam industri kimia
Penutup Deskripsi kegiatan Waktu
✓ Guru Bersama dengan peserta didik: 15 menit
▪ Membuat rangkuman hasil belajar sistem proses Sublimasi dalam
industri kimia
▪ Melakukan refleksi terhadap proses yang sudah dilalui
▪ Memberikan umpan balik tentang hasil-hasil yang diperolah selama
diskusi kelas
✓ Guru melalukan:
▪ Penilaian dan mengumumkan hasil penilaian kepada peserta didik
▪ Memberi tugas baca dirumah berkaitan sistem proses Sublimasi dalam
industri kimia
▪ Memberi tahu materi pembelajaran pada pertemuan berikut yaitu praktik
mengoperasikan peralatan Filtrsi dalam industri kimia
✓ Do’a penutup pembelajaran
Pertemuan Kedua = 6 x 45 menit
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Waktu
Pendahuluan • Memberi salam 15 menit
• Berdo’a
• Mengecek kahadiran peserta didik
• Menyanyikan lagu : Bangun Pemudi Pemuda
• Mengecek kebersihan kelas
• Mengecek perlengkapan sound sistem, LCD Projektor
• Memberi motivasi tentang perlunya pemahaman sistem proses adsorbsi
dalam industri kimia
• Apersepsi : Mengajukan pertanyaan seputar sistem proses adsorbsi di
Industri kimia
• Menyampaiakan tujuan pembelajaran dan cara belajarnya;
Tujuan Pembelajaran Metode
Mengoperasikan peraltan Sublimasi praktik
• Penilaian tertulis definisi proses absorbsi dan praktik membuat bahan
simulasi proses absorbsi
Inti Sintak**) Deskripsi Discovery Learning Waktu
3. Pengumpulan • Membaca SOP pengoperasian peralatan Sublimasi 195’
data (data • Praktik mengoperasikan peralatan Sublimasi
Colection) • Mengamati dan mencatat data hasil pengamatan
Penutup Deskripsi kegiatan Waktu
✓ Guru Bersama dengan peserta didik: 15 menit
▪ Membuat rangkuman hasil belajar sistem proses Sublimasi dalam
industri kimia
▪ Melakukan refleksi terhadap proses yang sudah dilalui
▪ Memberikan umpan balik tentang hasil-hasil yang diperolah selama
diskusi kelas
✓ Guru melalukan:
▪ Penilaian dan mengumumkan hasil penilaian kepada peserta didik
▪ Memberi tugas baca dirumah berkaitan sistem proses Sublimasi dalam
industri kimia
▪ Memberi tahu materi pembelajaran pada pertemuan berikut yaitu
analisis data pengoperasian peralatan Sublimasi dalam industri kimia
✓ Do’a penutup pembelajaran
Pertemuan Ketiga = 6 x 45 menit
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Waktu
Pendahuluan • Memberi salam 15 menit
• Berdo’a
• Mengecek kahadiran peserta didik
• Menyanyikan lagu : Bangun Pemudi Pemuda
• Mengecek kebersihan kelas
• Mengecek perlengkapan sound sistem, LCD Projektor
• Memberi motivasi tentang perlunya pemahaman sistem proses adsorbsi
dalam industri kimia
• Apersepsi : Mengajukan pertanyaan seputar sistem proses adsorbsi di
Industri kimia
• Menyampaiakan tujuan pembelajaran dan cara belajarnya;
Tujuan Pembelajaran Metode
menjelaskan proses adsorbsi Diskusi, menggali
infromasi
memanipulasi proses adsorbsi Diskusi, menggali
infromasi
Demosntrasi proses adsorbsi Diskusi, menggali
infromasi dan
presentasi
• Penilaian tertulis definisi proses absorbsi dan praktik membuat bahan
simulasi proses absorbsi
Inti Sintak**) Deskripsi Discovery Learning Waktu
4. Pembuktian • Membandingkan data hasil praktik dengan ketentuan
(Verification) dari berbagai sumber bacaan dengan penuh
ketelitian dan tangungjwab
• Membuat kesimpulan terkait pengoperasian
peralatan Sublimasi dengan teliti dan
bertangungjawab
5. Menarik • Membuat bahan presentsai pengoperasian peralatan
simpulan/generali Sublimasi pada industri kimia dengan penuh
sasi ketelitian dan tangungjawab
(Generalization) • Mempresentasikan di depan kelas bahan presentasi
terkait pengoperasian peralatan Sublimasi pada
industri kimia dengan penuh percaya diri dan
tangungjawab
Penutup Deskripsi kegiatan Waktu
✓ Guru Bersama dengan peserta didik: 15 menit
▪ Membuat rangkuman hasil belajar sistem proses Sublimasi dalam
industri kimia
▪ Melakukan refleksi terhadap proses yang sudah dilalui
▪ Memberikan umpan balik tentang hasil-hasil yang diperolah selama
diskusi kelas
✓ Guru melalukan:
▪ Penilaian dan mengumumkan hasil penilaian kepada peserta didik
▪ Memberi tugas baca dirumah berkaitan sistem proses Sublimasi dalam
industri kimia
▪ Memberi tahu materi pembelajaran pada pertemuan berikut yaitu
sublimasi dalam industri kimia
✓ Do’a penutup pembelajaran
H. Alat/Bahan dan Media Pembelajaran
Media Laptop, LCD Projektor
Alat Sound Sistem
Bahan -
I. Sumber Belajar
Sumber Gultom, Jamahir, dkk. 1995, Manajemen Laboratorium (Laboratory Management). Lokakarya
Belajar Pelatihan Pemakaian Alat-Alat Laboratorium, Kerjasama USU dengan WUTC
Universitas Andalas, Padang H: 27 – 38
Griffin, Paul, 1993, Laboratory Safety Manual. WUTC University Andalas, Padang Western
Universities Training Centre, 1993, Lecture Notes, Universitas Andalas, Padang H. 89 –
100
Hadi, Anwar, 2000, Sistem Manajemen Mutu Laboratorium, PT. Gramedia Pustaka Utama,
Jakarta. H: 12 – 70
Vidio; Sistem absorbsi dan adsobsi pada Indsutri Kimia

J. Penilaian Pembelajaran
1. Teknik Penilaian )*
No Aspek Teknik Bentuk Instrumen
1 Pengetahuan Tes tertulis Soal Uraian; konsep
Proses Sublimasi
2 Keterampilan Praktik Mebuat bahan simulasi
sistem Proses Sublimasi
2. Instrumen Penilaian
a. Pengetahuan
1. Jelaskan secara tertulis tentang sistem Sublimasi pada industri kimia!
2. Jelaskan secara tertulis tentang peralatan sistem Sublimasi pada industri kimia!

a. Keterampilan

1. Praktikan pengoperasian peralatan Sublimasi sederhana


2. Buat bahan presntasi tentang peralatan sistem Sublimasi pada industri kimia

3. Kunci jawaban dan Rubrik penilian


a. Pengetahuan
1. Sistem Sublimasi adalah.....
2. Sistem peralatan sistem Sublimasi adalah.....

b. Keterampilan
Lembar Pengamatan : Praktik mengoperasikan peralatan Sublimasi
Sekor Perolehan
No Unsur Penilaian
1 2 3 4
1 Persiapan (skor maksimal = 12)
1. Ketersediaan peralatan Sublimasi
2. Ketersedian SOP peralatan Sublimasi
3. APD
2 Proses (skor maksimal = 8)
1. Melaksanakan praktik sesuai SOP
2. K3
3 Hasil (skor maksimal = 4)
1. Produk hasil Sublimasi
4 Sikap (skor maksimal = 20
1. kerjasama
2. rasa ingin tahu
3. bertangung jawab
4. teliti
5. percaya diri
5 Waktu (skor maksimal = 4)
Ketepatan waktu
Skor perolehan

Pedoman penilaian
Jumlah
Uraian Persiapan Proses Hasil Sikap Waktu

Skor maksimal 12 8 4 20 4 48

Skor perolehan
100
Bobot 20 30 20 20 10
Nilai =
Jumlah 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ𝑎𝑛
N= 𝑥 100
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙

Lembar Pengamatan : Membuat bahan Presentasi dan mempresentasikan tentang Sitem


Sublimasi
Sekor Perolehan
No Unsur Penilaian
1 2 3 4
1 Persiapan (skor maksimal = 12)
4. Ketersediaan laptop/note book
5. Dapat akses ke Internet
6. Kabel penghubug ke sumber arus
2 Proses (skor maksimal = 8)
3. Mecari infromasi terkait;simbol,makna simbol dan keterangan
4. Membuat bahan presentasi dalam kelompok

3 Hasil (skor maksimal = 12)


2. Keterbacaan bahaan presntasi
3. Keindahan bahan presentasi
4. Kelengkapan simbol dan keterangan
4 Sikap (skor maksimal = 20
6. kerjasama
7. rasa ingin tahu
8. bertangung jawab
9. teliti
10. percaya diri
5 Waktu (skor maksimal = 4)
Ketepatan waktu
Skor perolehan

Pedoman penilaian
Uraian Persiapan Proses Hasil Sikap Waktu Jumlah

56
Skor maksimal 12 8 12 20 4

Skor perolehan
100
Bobot 20 30 20 20 10

Nilai =
Jumlah 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ𝑎𝑛
N= 𝑥 100
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙

Medan, 16 Juni 2018


Mengetahui Guru Mata Pelajaran
Kepala Sekolah

Drs. Maraguna Nasution,M.AP Imam Kusnodin,S.Pd.,M.Pd


NIP.19660902 199512 1 001 NIP.19690917 200701 1005

Anda mungkin juga menyukai