Anda di halaman 1dari 2

Watampone, 01 April 2019

Nomor :-
Lampiran : 7 Rangkap
Hal : Permohonan Bantuan dana

Kepada Yth ;
Rektor IAIN Bone

Di,-
Tempat

Assalamu Alaikum Wr. Wb.


Salam sejahtera kami sampaikan kepada Bapak/Ibu, semoga dalam menjalankan aktivitas
senantiasa mendapat rahmat dan karunia dari Allah SWT., Aamiin.
Berdasarkan Surat Undangan Nomor: 007/PANPEL-NMCCAHT/FH/UL/III/2019
Tentang “National Moot Court Competition Anti Human Trafficking Piala Prof. Hilman
Hadikusuma 2019. Sehubungan dengan hal ini, maka kami mengharapkan dukungan, Kiranya
Ibu berkenan memberikan bantuan dana untuk berpartisipasi pada kegiatan tersebut. Berikut
kami lampirkan.
1. Surat Undangan
2. Susunan Acara
3. Penanggalan Penting
4. Biaya Pendaftaran
5. Formulir Pendaftaran Observer
6. Surat Keterangan Observer
7. Estimasi Biaya yang dibutuhkan
Demikian pemohonan ini kami buat, atas kesediaan dan pertisipasinya kami sampaikan
banyak terima kasih.

Wassalamu Alaikum Wr. Wb

Pemohon,

Syahrul Sulfikar
01164041 01164032

Mengetahui,
Dekan Fakultas Syariah & Hukum Islam IAIN BONE

Dr. Andi Sugirman, S.H., M.H.


Nip. 19710131 200003 1 002
Estimasi Biaya yang Dibutuhkan
Peserta Observer National Moot Court Competition
Anti Human Trafficking Piala Prof. Hilman Hadikusuma 2019

Keterangan Jumlah Estimasi Harga Volume Jenis biaya

Estimasi harga tiket PP Rp. 2.000.000,- Tiket


Rp. 8.000.000,- 2 Tiket
Makassar-Lampung /tiket Pesawat

Akomodasi, konsumsi dan


transportasi. Kontribusi
Rp. 2.300.000,- - -
(lihat Lampiran Biaya Peserta
Pendafataran Obseverser)

- Rp. 10.300.000,- - - Total

Anda mungkin juga menyukai