Anda di halaman 1dari 4

TIMELINE FACEBOOK

25 – 30 MARET 2019
Senin, 25 Maret 2019

Avians pernah nonton film Korea dengan judul Canola? Film yang bersetting di Pulau Jeju ini memiliki
salah satu scene dengan hamparan bunga Canola bermekaran, yang terlihat sangat cantik. Meski begitu,
hari ini kita tidak akan membahas mengenai filmnya, tapi tentang pulau Jeju di Korea Selatan yang
menjadi latarnya :)

Mengingat musim semi di Korea Selatan sudah di depan mata, tidak ada salahnya jika Avians
mencoba pengalaman mengikuti beberapa festifal dan mengunjungi Jeju pada saat musim semi.
Pemandangan bunga Canola bermekaran, bunga sakura yang merekah dan berbagai festifal
musim semi yang memanjakan mata dijamin akan membuat liburan Avians berkesan.

Mau tau penawaran menarik dari AVIATOUR? Cek paket liburan spesial ke Korea disini
https://www.avia.travel/tour/detail/32662/gday_korea_jeju_canola_everland_tulip_festival_cher
ry_blossom Dan hubungi Hotline Tour kami di 021 2450 8800 untuk pendaftaran dan info
selengkapnya :)

Selasa, 26 Maret 2019

Masih belum bosan di Asia nih Avians. Hari ini kita akan bahas sedikit tentang China dan
Vietnam. Avians tau nggak sih, bahwa kedua negara ini punya sebuah gerbang penghubung yang
diberi nama Zhennan Pass atau Friendship pass yang merupakan salah satu akses utama bagi
pertukaran kebudayaan kedua negara ini. Wah, keren yaa :)
Seperti namanya, Avians bisa merasakan berada di antara dua negara secara bersamaan loh
Avians. Selain itu arsitektur Zhennan Pass ini juga sayang jika dilewatkan.
Yuk klik link dibawah ini untuk melihat detail paket perjalanannya:
https://www.avia.travel/tour/detail/34995/consortium_china_vietnam
Rabu, 27 Maret 2019
Sudah tau kan kebijakan beberapa maskapai penerbangan, tentang bagasi yang tidak lagi gratis?
Jangan jadikan ini alasan untuk berhenti menjelajah yaa Avians! Nah, untuk itu ada beberapa tips
yang bisa Avians coba untuk bepergian hanya dengan 1 tas tanpa mengorbankan kenyamanan
Avians.
Pertama, pilihlah pakaian berwarna senada. Jadi, bisa digunakan secara bergantian. Meski Avians
adalah orang yang sangat perhatian pada penampilan, memilih pakaian yang tetap bisa di mix
and match selama liburan sangat penting untuk menghemat bawaan lho.
Selain itu, Avians perlu memikirkan berinvestasi pada pakaian yang tidak perlu disetrika loh. Jadi
Avians tidak perlu membuang banyak uang untuk laundry hotel jika kehabisan baju saat liburan.
Satu hal yang tidak kalah pentingnya adalah kemampuan packing. Sekarang sudah tersedia
banyak sekali baik di Instagram, maupun Youtube. Intinya hanya tinggal dilipat, gulung dan
manfaatkan ruang yang ada di koper Avians :)
Gimana? Sudah siap liburan akhir pekan nanti? Simak tips dan funfacts menarik lainnya di
Offciaial Instagram AVIATOUR @aviatour.travel

Kamis, 28 Maret 2019

Avians seorang travelers dan seorang pecinta kuliner? Wah saatnya berkunjung ke Taiwan nih. Di
Taiwan, Avians bisa berkunjung ke Tamsui Old Street. Salah satu destinasi yang cocok untuk para
pecinta kuliner, karena ada banyak jajanan tradisional Taiwan serts berbagai penganan unik yang
layak dicoba ketika Avians berkunjung kesana.

Eits! Bukan hanya makanan lho Avians, jika Avians berkunjung kesana pada sore hari, Avians bisa
menikmati senja merona yang dijamin memanjakan mata dan lensa kamera Avians. Lokasi ini
berada di tengah kota Taipei lho, jadi gampang banget buat dijangkau :)

Yuk liburan ke Taiwan bareng Aviatour! Ada banyak banget pilihan dan penawaran menarik
untuk Avians yang ingin liburan ke Taiwan. Penasaran dengan paket perjalanannya? Avians bisa
langsung aja klik di https://www.avia.travel/tour/detail/35293/beautiful_taiwan_alishan
Dan jangan lupa, datang ke booth AVIATOUR di Taiwan Travel Fair yang akan berlangsung pada
30 sampai 31 Maret 2019 di Emporium Pluit Mall. See you guys there! :)

Jumat, 29 Maret 2019

Avians pecinta bunga? Wah, Chungshe Flower Garden bisa menjadi pilihan yang tepat untuk
Avians kunjungi. Di Chungshe Flower Garde
n, mata Avians akan dimanjakan dengan taman bunga yang sangat cantik! :)
Chungshe Flower Garden juga dikenal sebagai satu-satunya taman bunga yang berhasil
membudidayakan tulip di dataran rendah Taiwan bagian tengah. Turis akan merasakan pesona
berada di Belanda berkat tulip-tulip yang merekah di Chung She Flower Garden.
Penasaran seperti apa keindahan bunga tulip yang sedang bermekaran? Avians bisa intip
penawaran paket liburannya disini
https://www.avia.travel/tour/detail/33456/gday_beautiful_taiwan_taroko_gorge
Atau bisa juga bertanya langsung di Booth AVIATOUR, pada saat Taiwan Travel Fair besok!
Woohhooo.. Who's excited? :)

Sabtu, 30 Maret 2019

Taiwan memang punya pagoda yang tersebar ke penjurunya. Namum, ada satu yang cukup unik,
yaitu bernama Dragon Tiger Pagodas. Untuk memasukinya, Avians harus melalui mulut naga, dan
keluar dari mulut harimau. Berani? :)
Dragon Tiger Pagodas ini berada di tengah-tengah Lotus Pond, Distrik Zuoying Kaohsiung,
Taiwan. Danau buatan manusia ini dibuka pada tahun 1951, semenjak saat itu menjadi destinasi
wisata populer.
Pagoda yang punya pintu masuk dan keluar unik ini masih satu area dengan Cihji Palace yang
letaknya tepat di seberangnya. Istana ini merupakan rumah bagi orang-orang suci pelindung
daerah tersebut, yaitu Baosheng Dadi bersama dengan para dewa lainnya.
Avians pasti penasaran kan, filosofi atau cerita dibalik pintu masuk naga dan harimau tersebut?
Yuk, ikutan tournya bersama AVIATOUR! Nggak cuma liburan seru-seruan, tapi Avians juga bisa
menambah wawasan lho :)
Daftarkan diri Avians untuk ikutan tournya! Bisa melalui Hotline Tour kami di 021 2450 8800
atau bisa juga melalui pendaftaran langsung di Taiwan Travel Fair yang saat ini berlangsung di
Emporium Mall :) Yuk! Buruan merapat!

Anda mungkin juga menyukai