Ciri2 Tipe Kepribadian

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 2

Tipe Kepribadian: KOLERIS

Tipe Kepribadian: SANGUINIS


Kekuatan:
Kekuatan: Memiliki jiwa pemimpin
Kepribadian yang menarik Dinamis dan aktif
Suka bicara dan berbicara Memiliki semangat yang tinggi
Memiliki selera humor yang baik Memiliki kemauan yang kuat
Antusias dan ekspresif Tidak mudah putus asa
Periang dan penuh semangat Bebas dan mandiri
Penuh rasa ingin tahu Yakin dengan cara sendiri
Kreatif dan inovatif Cepat bertindak hampir di semua situasi
Menjadi inspirasi bagi orang lain Mencari pemecahan masalah
Berhati tulus Optimistis
Mempunyai cara/ide yang cemerlang Berani melakukan sesuatu yang baru
Cepat meminta maaf dan memaafkan orang lain Meyakinkan orang lain dengan logika dan fakta
Menyukai kegiatan spontan Selalu yakin dan jarang merasa ragu
Menetapkan tujuan dan target
Kelemahan:
Lebih banyak berbicara daripada mendengarkan Kelemahan:
Punya ingatan yang lemah (pelupa) Suka memerintah dan mendominasi orang lain
Mementingkan diri sendiri Sulit mengenali perasaan orang lain
Kekanak-kanakan Berani blak-blakan mengatakan apa yang dipikirkan
Suka memamerkan sesuatu kepada orang lain Tidak bisa menunggu
Tidak/kurang disiplin dalam hidup Sering memaksakan cara sendiri
Tidak mempunyai cara yang konsisten dalam Selalu merasa benar
melakukan banyak hal Suka berdebat karena merasa benar
Senang mendapatkan pujian atau penghargaan dari Terus menerus bekerja dan merasa bersalah jika
orang lain beristirahat
Kurang mampu mengatur kehidupan Tidak mau menerima pendapat dan pandangan orang
Ingin menjadi pusat perhatian lain
Sangat keras ketika bersuara dan tertawa Keras kepala dan memaksakan kehendak diri sendiri
Memiliki rentang perhatian yang pendek
Pikiran mudah berubah-ubah
Tipe Kepribadian: MELANKOLIS

Kekuatan: Tipe Kepribadian: PHLEGMATIS


Analitis
Serius dan tekun Kekuatan:
Artistik dan musikal Rendah hati
Suka berkorban untuk orang lain Mudah bergaul dan santai
Idealis Mudah menyesuaikan diri di semua situasi
Memiliki standar yang tinggi (perfectionist) Tenang dan sabar
Teratur dan rapi Merasa puas dengan apa yang dimiliki
Melakukan sesuatu sampai selesai sebelum memulai Memiliki keseimbangan emosional
yang lain Mampu menjadi penengah dalam konflik
Menghargai perasaan orang lain Pendengar yang baik
Sensitif terhadap hal yang terjadi di sekitarnya Tidak tergesa-gesa dalam bertindak
Melakukan sesuatu berdasarkan rencana yang telah Bisa mengambil yang baik dari yang buruk
dibuat sebelumnya Memiliki selera humor yang tinggi
Bisa diandalkan, teguh, dan setia Tidak suka menyinggung
Punya banyak teman
Kelemahan: Cakap dan mantap
Mudah merasa tertekan Simpatik dan perhatian
Pesimistis
Pemalu dan menghindari perhatian Kelemahan:
Sulit memaafkan kesalahan orang lain Sering merasa tidak bergairah
Sering memendam rasa tidak senang karena merasa Tidak mau terlibat dalam masalah yang rumit
tersinggung Sering merasa cemas, sedih, atau gelisah
Sering merasa sedih dan kurang percaya diri Sulit membuat keputusan
Menetapkan standar yang tinggi pada orang lain Lambat bergerak untuk memulai sesuatu
Selalu melihat sisi buruk terlebih dahulu dalam suatu Tidak menetapkan tujuan
situasi Sering merasa kurang yakin dengan keberhasilan
Mudah merasa terasing dari orang lain suatu hal
Menarik diri dan membutuhkan banyak waktu untik Merasa banyak hal yang tidak penting
sendiri Jarang bertindak dan berpikir dengan cepat
Terlalu sensitif dan mudah tersinggung Perlu motivasi untuk memulai sesuatu
Tertutup dengan dirinya Sering mengalah meskipun benar dengan tujuan
Tindakan sangat dipengaruhi oleh keadaan mood untuk menghindari konflik

Anda mungkin juga menyukai