Anda di halaman 1dari 2

KOP

KEPUTUSAN REKTOR INSTITUT STIAMI


NOMOR

Rektor Institut STIAMI :


Menimbang : 1. Laporan Panitia Kerja Pembetukan Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) Institut
STIAMI
2.Telah terbentuknya pengurus Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) Institut
STIAMI
3. Untuk persyaratan pembentukan dan ketertiban Lembaga Sertifikasi Progesi
(LSP) dan Tempat Uji Kompetensi (TUK) di Institut STIAMI maka diperlukan
ruang kantor LSP Institut STIAMI.
Memperhatikan : 1. Undang Undang No. 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidkan Nasional
2. Peraturan pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional
Pendidikan junto Peraturan pemerintah nomor 32 tahun 2014 tentang
perubahan atas peraturan pemerintah nomor 19 tahun 2005 tentang standar
nasional pendidikan.
3. Undang Undang nomor 13 tahun 2003 tentang ketenagakerjaan.
4. Peraturan pemerintah nomor 23 tahun 2003 tentang pembentukan BNSP
5. Pedoman BNSP nomor 202 kalusu 4.3 sarana dan perangkat LSP.

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN REKTOR NOMOR………………………….TENTANG


PENETAPAN RUANG KANTOR LEMBAGA SERTIFIKASI PROFESI (LSP)
INSTITUT STIAMI
Pertama : Ruang Kantor LSP Institut STIAMI
Kedua : Alamat, Layout, lokasi Ruang kantor LSP Institut STIAMI pada lampiran SK ini.
Ketiga : Jangka waktu penggunaan ruang kator LSP Institut STIAMI adalah 3 (tiga)
tahun dan akan ditetapkan kembali setelah jangka waktu tersebut.
Keempat : Biaya yang timbul akibat kegiatan tersebut akan dibebankan kepada anggaran
LSP Institut STIAMI dan anggaran lain yang sah yang ditetapkan sebagai
sumber dana.
Kelima : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan, apabila dikemudia hari terdapat
kekeliruan akan dibetulkan sebagimana mestinya.
Ditetapkan di : Jakarta
Pada tanggal :

Anda mungkin juga menyukai