Anda di halaman 1dari 3

FORMATIF KB 3 MATEMATIKA

1. Pada suatu permainan pada kegiatan pramuka, Andi mendapat nilai berturut-turut 88, 79,
92, 89, dan 95. Untuk mendapatkan nilai rata-rata 90, nilai satu permainan selanjutnya
yang harus diperoleh Andi adalah ...
A. 90.
B. 92.
C. 93.
D. 97.

2. Suatu kelas yang memiliki 40 siswa. Nilai rata-rata tes suatu mata pelajaran dari 35 siswa
adalah 7,2. Kemudian lima siswa yang lain ikut tes susulan. Jika nilai rata-rata tes seluruh
siswa sekarang menjadi 7,15 maka nilai rata-rata dari lima siswa yang ikut tes susulan
adalah …
A. 8,7.
B. 7,9.
C. 6,8.
D. 5,9.

3. Nilai rata-rata hasil ulangan Matematika pada tabel di bawah ini adalah …
Nilai Fi

A. 76.
B. 75.
C. 73.
D. 71

4. Setiap siswa di SD “Patriot Bangsa” diwajbkan memilih salah satu cabang olahraga yang
ada di sekolah mereka. Didapat data sebagai berikut. Data pada tabel di bawah ini dapat
dinyatakan dengan dagram lingkaran ....
5. Sebuah kelas berjumlah 40 siswa. Skor rata-rata tes Matematika 36 siswa adalah 6,5.
Empat siswa lainnya ikut tes susulan. Jika skor rata-rata tes Matematika seluruh siswa
sekarang menjadi 6,6 maka skor rata-rata tes Matematika dari empat siswa yang ikut tes
susulan adalah …
A. 7,3.
B. 7,5.
C. 8,1.
D. 8,3.

6. Nilai rata-rata ulangan matematika dari suatu kelas adalah 6,9. Jika dua siswa baru yang
nilainya 4 dan 6 digabungkan, maka nilai rata-rata kelas tersebut menjadi 6,8. Banyaknya
siswa semula adalah ....
A. 36
B. 38
C. 40
D. 42

7. Dalam suatu kelas terdapat 22 siswa. Nilai rata-rata matematikanya 5 dan jangkauan 4.
Bila seorang siswa yang paling rendah nilainya dan seorang siswa yang paling tinggi
nilainya tidak disertakan, maka nilai rata-ratanya menjadi 4,9. Nilai siswa yang paling
rendah adalah ....
A. 5
B. 4
C. 3
D. 2
8. Pada ulangan matematika, diketahui nilai rata-rata kelas adalah 58. Jika rata-rata nilai
matematika untuk siswa prianya adalah 65 dan untuk siswa perempuannya adalah 54,
perbandingan jumlah siswa pria dan perempuan pada kelas itu adalah ....
A. 11 : 7
B. 4 : 7
C. 11 : 4
D. 7 : 4

9. Gambar di bawah ini adalah histogram berat badan 50 siswa. Rata-rata berat badan adalah
.... kg
A. 52,46
B. 56,54
C. 56,46
D. 57,54

10. Modus dari data pada distribusi frekuensi di samping adalah ....

A. 149,9 cm
B. 150,5 cm
C. 151,5 cm
D. 152,0 cm

Anda mungkin juga menyukai