Anda di halaman 1dari 1

PEMERIKSAAN CHOLESTEROL

No.Dokumen :
No.Revisi :
SOP
TanggalTerbit :
Halaman :
UPT SUKMA IHSAN
PUSKESMAS RASYID
PURUK CAHU
SEBERANG NIP. 19870213
201503 1 001

1. Pengertian Suatu pemeriksaan untuk mengukur cholesterol dalam darah

2. Tujuan Untuk mengetahui kadar cholesterol dalam darah pasien


3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskemas Puruk Cahu Seberang Nomor : -
-/--/--/ tentang kebijakan Jenis-jenis Pemeriksaan Laboratorium
4. Referensi KIT petunjuk AutoCheck

5. Prosedur A. Prosedur
/Langkah - 1. Alat
langkah a. Lanset steril
b. Kapas alkohol
c. KIT AutoCheck
B. Langkah-langkah
1. Petugas memsang kode stick dan stick autocheck pada
alat Autocheck.
2. Petugas memasukkan stick pada alat dan akan muncul
angka kode stick kemudian muncul gambar tetesan
darah.
3. Petugas menempelkan darah pada stick yang terpasang
yang hingga terdengar bunyi pada alat.
4. Petugas membaca hasil yang keluar dilayar (dalam
satuan mg/dl).
5. Petugas mencatat hasil dibuku register dan form hasil
pemeriksaan laboratorium

6. Unit A. UKM
Terkait B. UKP

7. Rekaman
Historis
Perubahan No Yang Isi Perubahan Tanggal mulai
diubah diberikan
1.
2.

Anda mungkin juga menyukai