Anda di halaman 1dari 3

Logo Pemda

KERANGKA ACUAN KERJA


PERTEMUAN PENILAIAN KINERJA

Nomor :

Revisi Ke :

Berlaku Tgl:

Ditetapkan

Kepala UPTD Puskesmas Sentolo II

Dwi Ciptorini, SKM,, M.Kes


NIP. 19650420 198803 2 010.

PEMERINTAH KABUPATEN KULON PROGO


DINAS KESEHATAN

UPTD PUSKESMAS SENTOLO II


Jalan Wates– Jogja Km 16,8 Klebakan Salamrejo Sentolo Kulon Progo 55664
Telp.08112952123, Email : pusksentolo2@gmail.com
KERANGKA ACUAN KERJA
PERTEMUAN PENILAIAN KINERJA

1. PENDAHULUAN

2. LATAR BELAKANG

Latar belakang pertemuan penilaian kinerja untuk mengetahui kinerja Puskesmas.

3. TUJUAN

a. Tujuan Umum:

Tujuan Umum pertemuan penilaian kinerja adalah untuk mengetahui kinerja


dari UPTD Puskesmas Sentolo II

b. Tujuan Khusus :

Adapun tujuan secara khusus untuk mendapatkan hasil kinerja dari masing-masing
penanggungjawab program yang ada di UPTD Puskesmas Sentolo II.

4. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN


a. Pengumpulan laporan
b. Merekap hasil
c. Evaluasi

5. CARA PELAKSANAAN KEGIATAN

a. Penanggung jawab menyetorkan laporan


b. Petugas merekap hasil laporan
c. Hasil rekapan diajukan ke kepala puskesmas
d. Kepala Puskesmas mengevaluasi indicator kinerja

6. SASARAN

Penanggung jawab kegiatan UKM, UKP

7. JADWAL PELAKSANAAN KEGIATAN

Setiap bulan

8. EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN DAN PELAPORAN

Setiap satu tahun sekali


9. PENCATATAN DAN PELAPORAN

Setiap bulan

Anda mungkin juga menyukai