Anda di halaman 1dari 2

1. Karya seni bangunan dan seni patung sangat menonjol dalam kebudayaan . . . .

a. Yunani c. Mesir
b. Romawi d. India e. Cina
2. Banguan sakral di Romawi berupa . . .
a. Yunani c. Mesir
b. Mesopatamia d. India e. Cina
3. Yang merupakan ciri-ciri umum karya seni rupa zaman pra sejarah adalah . . .
a. karya tercipta apa adanya
b. tema menceritakan kehidupan perburuan, bercocok tanamj
c. menggunakan material bahan sederhana dari alam
d. Teknik yang digunakan untuk melukis adalah teknik geres
e. karya seni yang digunakan untuk kegiatan yang bersifat religi
4. Berikut ini merupakan salah satu jenis aliran seni rupa yang memandang dunia tanpa ilusi
adalah . . .
a. kubisme c. realisme
b. surealisme d. dadaisme e. romantisme
5. Susunan dua warna atau lebih yang batas – batasnya tidak jelas disebut . . .
a. warna netral c. warna koutras
b. nuansa warna d. warna monokromatik e. analogus
6. Flakes dari batu chakedon berfungsi untuk . . .
a. mengupas makanan c. menebang pohon
b. membunuh binatang d. membuat rumah e. membuat pakaian
7. Pada zaman megalitikum, peti mati yang berbentuk lesung bertutup disebut . . .
a. Menhir c. Sarchopagus
b. Dolmen d. Punden berundak e. kubur batu
8. Stupa Barhut berada di Negara . . .
a. Cina c. Mesopotamia
b. Mesir d. India e. Romawi
9. Bangsa yang memiliki peninggalan karya seni rupa tertua adalah . . .
a. Mesir c. Cina
b. India d. Arab e. Mesopotamia
10. Jenis lukisan yang mengandalkan alam bawah sadar berarti lukisan beraliran . . .
a. Realisme c. Simbolisme
b. Surealisme d. Pasanggrahan e. candi
11. Lukisan Wiliam Bliss Berker merupakan salah satu lukisan yang beraliran . . .
a. romantisme c. naturalisme
b. kubisme d. dadaisme e. realisme
12. Zaman pra sejarah adalah zaman sebelum ditemukannya peninggalan berupa . . .
a. karya seni rupa dua dimensi c. seni bangunan dan candi
b. dokumen tertulis d. sumber penciptaan karya seni rupa e. karya seni yang ternilai
13. Potret seorang gadis meurpakan karya dari . . .
a. Abdullah Suriosubroto c. Pringadi
b. Basuki Abdulah d. R. Locatelli e. Raden Saleh
14. Musik pada zaman pra sejarah sangat erat hubungannya dengan . . .
a. magis c. seni
b. ekonomi d. keindahan e. wayang
15. Dibawah ini merupakan komponis pada zaman romantik adalah . . . .
a. Claude Achille Debussy c. Mourice Ravel
b. Bella Bartok d. Igor Fedorovinsky e. Ludwig Von Bethoven
16. Tata panggung yang berada didalam dinamakan dengan . . .
a. indoor c. balkan
b. outdoor d. tapalkuda e. proscenium
17. Untuk mengabadikan pementasan disekolah pihak panitia membutuhkan . . .
a. kamera c. mebeter
b. panil d. catalog e. skatsel
18. Pihak yang mengatur tempat pementasan music disekolah adalah . . .
a. seksi keamanan c. seksi dana
b. seksi tempat d. seksi publikasi e. seksi konsumsi
19. Zaman dimana music gereja mengalami keumunduran adalah . . .
a. zaman pra sejarah c. zaman klasik
b. zaman abad pertengahan d. zaman renaissance e. zaman romantik
20. Yang dijadikan kekuatan untuk membangun suasana dalam music jazz adalah . . .
a. tangga nada c. nada
b. harmoni d. tempo e. ritmik
21. Tubuh candi adalah bagian tengah candi yang berbentuk kubus yang dianggap sebagai dunia
antara atau . . .
a. bhurioka c. kamadhatu
b. bhuwarioka d. arupadhatu e. swarloka
22. Johan Sebastian Bach merupakan komponis pada zaman barok dan rokoko yang berasal dari . . .
a. Jerman c. Prancis
b. Amerika Serikat d. Romawi e. Brazil
23. Pada zaman barok meyakini bahwa keagungan musik hanya bisa dihubungkan dengan . . .
a. alam semsta c. keindahan
b. kebesaran tuhan d. manusia e. cinta
24. Teater merupakan seni yang bersifat…
a. individu c. tunggal
b. kolektif
d. mandiri e. egois
25. Dalam gamelan jawa, nyanyian dibawakan oleh para wanita yang disebut . . .
a. dalang c. hayoga
b. gender d. penyanyi e. persiden
26. Menurut Christine Ammor, musik klasik adalah musik yang . . .
a. riang c. unik
b. pelan d. serius e. kreatif
27. Bas Kontinuo adalah ciri khas dari musik . . .
a. zaman pertengahan c. zaman barok
b. zaman renaissance d. zaman rokoko e. zaman klasik
28. Alat musik sasando merupakan alat musik petik berasal dari daerah . . .
a. Nusa Tenggara Timur c. Kalimantan
b. Sulawesi d. Sumatera e. Irian Jaya
29. Warna yang tergolong kedalam warna primer adalah . . .
a. orange, biru, kuning c. hitam, biru, kuning
b. putih, biru, kuning d. ungu, biru, kuning e. merah, biru, kuning
30. Dalam teori Brewster menjelaskan bahwa warna yang ada di alam dibagi menjadi . . .
a. 2 c. 4
b. 3 d. 5 e. 6
31. Tarian klasik timbul dan berkembang di kalangan . . . .
a. Istana c. rakyat
b. bangsawan d. cendekiawan e. santri
32. Tari rantak, karya Gusmiati Suid berasal dari . . .
a. Jawa Tengah c. kalimantan
b. Sumatera d. Sulawesi e. Irian Jaya
33. Tari Singsingan pada awalnya hanya dipertunjukan untuk acara . . .
a. khitanan c. pesta panen
b. perkawinan d. kematian e. kelahiran
34. Kegiatan berfikir untuk menghasilkan gagasan tari . . .
a. sinopsis tari c. tema tari
b. konsep tari d. gagasan tari e. penciptaan tari
35. Ciri gerakan kaki untuk gerakan tari dari Kalimantan adalah . . .
a. lincah c. lembut
b. menghentak-hentak d. cerita e. agresif

I. ESSY
Jawablah pertanyaan dibawah ini degan tepat dan benar !
1. Apa yang dimaksud tari tradisional? berikan pula contohnya !
2. Jelaskan pengertian karya seni rupa dua dimensi !
3. Apa yang dimaksud dengan warna primer? Jelaskan dengan singkat!
4. Sebutkan fungsi musik tradisional !
5. Jelaskan pengertian teater modern !

Anda mungkin juga menyukai