Anda di halaman 1dari 82

TUGAS AKHIR (603442A)

STUDI PERFORMANSI MESIN PENDINGIN MULTI FUNGSI


SEBAGAI FISH STORAGE DAN FISH DRYER

FAIZAL AKHMADAN
0315130068

DOSEN PEMBIMBING
GEORGE ENDRI KUSUMA., ST., MSc.Eng

PROGRAM STUDI D3-TEKNIK PERMESINAN KAPAL


JURUSAN TEKNIK PERMESINAN KAPAL
POLITEKNIK PERKAPALAN NEGERI SURABAYA
SURABAYA
2018

i
TUGAS AKHIR (603442A)

STUDI PERFORMANSI MESIN PENDINGIN MULTI FUNGSI


SEBAGAI FISH STORAGE DAN FISH DRYER

FAIZAL AKHMADAN
0315130068

DOSEN PEMBIMBING
GEORGE ENDRI KUSUMA., ST., MSc.Eng

PROGRAM STUDI D3-TEKNIK PERMESINAN KAPAL


JURUSAN TEKNIK PERMESINAN KAPAL
POLITEKNIK PERKAPALAN NEGERI SURABAYA
SURABAYA
2018

i
(Halaman Sengaja Dikosongkan)

ii
FINAL PROJECT- 603442A

PERFORMANCE STUDY OF COOLING MULTI FUNCTION


MACHINE AS FISH STORAGE AND FISH DRYER

FAIZAL AKHMADAN
0315130068

COUNSELLOR LECTURER
GEORGE ENDRI KUSUMA., ST., MSc.Eng

MARINE ENGINEERING STUDY PROGRAM


DEPARTEMENT OF MARINE ENGINEERING
SURABAYA SHIPBUILDING STATE OF POLYTECHNIC
SURABAYA
2018

iii
(HALAMAN SENGAJA DIKOSONGKAN)

iv
v
(HALAMAN SENGAJA DIKOSONGKAN)

vi
vii
(HALAMAN SENGAJA DIKOSONGKAN)

viii
KATA PENGANTAR

Segala puji syukur kehadirat Allah SWT atas rahmat dan


hidayah-Nya, penulis dapat menyelesaikan karya tulis ini dengan
penuh keyakinan, baik dan tepat waktu.
Pada kesempatan ini penyusun mengucapkan terima kasih
yang sebesar – besarnya kepada semua pihak yang telah membantu
terselesaikannya laporan Tugas Akhir ini yang ditunjukkan kepada :
1. Allah SWT atas rahmat dan karunia-Nya.
2. Kedua orang tua penulis Bapak Wasisyanto dan Ibu
Sunarti serta adikku tercinta M. Nandito Juan Ezar yang
selalu mendoakan, memberikan semangat dan dukungan
secara moril.
3. Bapak Ir. Eko Julianto, M.Sc. MRINA selaku Direktur
Politeknik Perkapalan Negeri Surabaya yang selalu
memberikan motivasi.
4. Bapak George Endri Kusuma, ST., MSc.Eng selaku ketua
jurusan TeknikPermesinan Kapal dan dosen pembimbing
penulis karena bimbingan beliau penulis dapat mengikuti
sidang tugas akhir dengan tepat waktu.
5. Ibu Ir. Emie Santoso, MT, selaku koordinator Program
Studi D3 Teknik Permesinan Kapal.
6. Ibu Nurvita Arumsari, S.Si, M.Si selaku koordinator tugas
akhir.
7. Semua Bapak dan Ibu dosen Politeknik Perkapalan Negeri
Surabaya yang telah memberikan dan membekali ilmu
yang bermanfaat.
8. Teknisi yang telah membantu menyediakan alat dan
fasilitas untuk praktikum di Politeknik Perkapalan Negeri
Surabaya.

ix
9. Rekan Kelompok Mesin Pendingin Multi Fungsi yaitu
Aditya Firmansyah, Farid Widiansyah dan Desrid Iskandar
Pratama yang membantu terselesaikannya alat untuk Tugas
Akhir ini.
10. Semua teman teman D3 ME LJ 15 yang membantu selama
ini.
11. Keluarga besar Program Studi Teknik Permesinan Kapal
Politeknik Perkapalan Negeri Surabaya.

Penulis menyadari bahwa penulisan karya tulis ini masih memiliki


kekurangan. Kritik dan saran yang membangun yang diharapkan penulis demi
kesempurnaan pembuatan Tugas Akhir ini. Akhir kata penulis mohon maaf
apabila ada kata yang kurang benar dan kurang berkenan di hati pembaca. Semoga
karya tulis ini dapat memberi manfaat bagi kita semua.

Surabaya,15 Agustus 2018

Penulis

x
STUDI PERFORMANSI MESIN PENDINGIN MULTI FUNGSI SEBAGAI
FISH STORAGE DAN FISH DRYER

ABSTRAK

Pada musim panen ikan, nelayan banyak mendapatkan ikan dari hasil
tangkapannya dengan jumlah yang sangat besar. Karena hasil tangkapan dari
nelayan sangat banyak terkadang ikan tidak dapat terjual habis dan ikan akan
membusuk jika tidak adanya tempat menyimpan dan mengawetkan ikan hasil
tangkapan.Beberapa metode yang dilakukan pad Tugas akhir ini untuk proses
pengawetan ikan yaitu dengan cara pendinginan dan pengeringan.Proses
pendinginan ikan bertujuan untuk menjaga kesegaran ikan dengan cara menaruh
ikan pada box pendingin (fish storage) dan memanfaatkan Evaporatordan
sedangkan proses pengeringan ikan menggunakan box pengering (fish driyer)
yang memanfaatkan panas dari condensor.Pada penelitian tugas akhir ini telah
dihitung tentang studi performansi mesin pendingin multi fungsi, sebagai
pendingin ikan dan pengering ikan. Perhitungan yang dilakukan menghasilkan
Kerja kompresor pendingin (W Comp) = 0,003372Watt, Kerja kompresor
pengering (W Comp) = 0,003752 Watt, Panas Kondensor pendingin (Q Cond) =
0,019629 Kj, Panas Kondensor pengering (Q Cond) = 0,022602 Kj, Panas
evaporator pendingin (Q Evap) = 0,019490467 Kj, Panas evaporator pengering (Q
Evap) = 0,022454133 Kj,COP pendingin ( Coeffisient Of Performance) = 5,935
dan COP pengering ( Coeffisient Of Performance) =5,935.

Kata Kunci : COP ( Coeffisient Of Performance), Kerja kompresor (W Comp),


Panas Kondensor (Q Cond) dan Panas evaporator (Q Evap)

xi
(HALAMAN SENGAJA DIKOSONGKAN)

xii
PERFORMANCE STUDY OF COOLING MULTI FUNCTION
MACHINE AS FISH STORAGE AND FISH DRYER

ABSTRACT

In the fish harvest season, many fishermen get fish from their catches in
very large quantities. Because the catch of fishermen is very much, sometimes the
fish cannot be sold out and the fish will rot if there is no place to store and
preserve the fish caught.Several methods are carried out in this final project for
the preservation process of fish by cooling and drying. The process of cooling the
fish aims to maintain the freshness of the fish by placing fish in a cooling box (fish
storage) and utilizing the evaporator and while drying the fish using a drying box
(fish driyer) that utilizes heat from the condensor.In this final project research has
been calculated about the performance study of multi function cooling machines,
as fish coolers and fish dryers. The calculation is carried out resulting in a
working refrigeration compressor (W Comp) = 0.003372Watts, Working
compressor dryer (W Comp) = 0.003752 Watt, Heat Condenser cooling (Q Cond)
= 0.019629 Kj, Heat Condenser dryer (Q Cond) = 0.022602 Kj, Heat evaporator
heat sink (Q Evap) = 0 , 019490467 Kj, Heat evaporator dryer (Q Evap) =
0.022454133 Kj, cooling COP (Coeffisient Of Performance) = 5.935 and dryer
COP (Coeffisient Of Performance) = 5.935.

Keywords: COP (Coefficient of Performance), Compressor Work (W Comp), Heat


Condenser (Q Cond) and Evaporator Heat (Q Evap)

xiii
(HALAMAN SENGAJA DIKOSONGKAN)

xiv
DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN .................................. Error! Bookmark not defined.

SURAT PERNYATAAN BEBAS PLAGIAT ...... Error! Bookmark not defined.

KATA PENGANTAR ........................................................................................ ix

ABSTRAK ......................................................................................................... xi

ABSTRACT ....................................................................................................... xiii

DAFTAR ISI ..................................................................................................... xv

DAFTAR GAMBAR ........................................................................................ xix

DAFTAR TABEL ............................................................................................ xxi

BAB 1 ................................................................................................................. 1

PENDAHULUAN ............................................................................................... 1

1.1 Latar Belakang ............................................................................................ 1

1.2 Rumusan Masalah ....................................................................................... 2

1.3 Tujuan ........................................................................................................ 2

1.4 Manfaat ...................................................................................................... 3

1.5 Batasan Masalah ......................................................................................... 3

BAB 2 ................................................................................................................. 5

LANDASAN TEORI ........................................................................................... 5

2.1 Sistem Pendingin ........................................................................................ 5

2.2 Komponen Sistem Pendingin ...................................................................... 6

2.2.1Kompressor ........................................................................................... 6

2.2.2 Kondensor ............................................................................................ 7

2.2.4 Receiver................................................................................................ 9

2.2.5 Katup Expansi ...................................................................................... 9

xv
2.3 Perhitungan Q Evaporator ......................................................................... 10

2.4 Perhitungan Q Condensor ......................................................................... 10

2.5 Perhitungan W Compressor....................................................................... 10

2.6 Perhitungan COP ...................................................................................... 11

2.6.1 COP Mesin Pendingin ......................................................................... 11

2.6.2 COP Mesin Pengering ......................................................................... 11

2.7 Refrigeran ................................................................................................. 11

2.8 Fish Storage .............................................................................................. 13

2.9 Fish Dryer .................................................................................................... 14

BAB 3 ............................................................................................................... 17

METODE PENELITIAN ................................................................................... 17

3.1. Metode Penelitian .................................................................................... 17

3.2. Sumber Data ............................................................................................ 17

3.2.1. Waktu pengambilan data .................................................................... 17

3.2.2 Jenis Data ........................................................................................... 17

3.2.3 Tempat Pengambilan Data .................................................................. 18

3.3.Alat Penelitian .......................................................................................... 18

3.4 Diagram Alir ............................................................................................. 19

3.5 Langkah Penelitihan.................................................................................. 20

3.5.1 Mulai .................................................................................................. 20

3.5.2 Studi Literatur ..................................................................................... 20

3.5.3 Pengujian ............................................................................................ 20

3.5.5 Kesimpulan dan Saran ........................................................................ 21

3.6 Rencana Jadwal Pengerjaan TA ............................................................... 22

BAB 4 ............................................................................................................... 23

4.1 Data Eksperimen ....................................................................................... 23

xvi
4.2 Data dan Perhitungan ................................................................................ 23

4.3 Hasil pengujian performansi mesin pendingin ........................................... 26

4.3.1 Mode Imesinpendingindiberibeban 2 kg ikan pada fish storage dan 2 kg


ikan di fish dryer ......................................................................................... 26

4.3.2 Mode II mesinpendingindiberibeban 4 kg ikan pada fish storage dan 4


kg ikan di fish dryer ..................................................................................... 31

4.3.3 Mode III mesinpendingindiberibeban 6 kg ikan pada fish storage dan 6


kg ikan di fish dryer ..................................................................................... 36

4.4 Analisa Hasil Pengujian ............................................................................ 45

4.4.1 Analisa pengujianmesinpendingindifungsikansebagai fish storage ...... 45

4.4.2 Analisa pengujian mesin pendingin difungsikan sebagai fish dryer ..... 49

4.4.3 Analisapengujianmesinpendingindifungsikansebagai multi fungsi ...... 53

sebagai fish storage dan fish dryer ............................................................... 53

BAB 5 ............................................................................................................... 57

KESIMPULAN DAN SARAN .......................................................................... 57

5.1 Kesimpulan............................................................................................... 57

5.2 Saran ........................................................................................................ 57

DAFTAR PUSTAKA ........................................................................................ 59

xvii
(HALAMAN SENGAJA DIKOSONGKAN)

xviii
DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Cara Kerja Sistem Pendingin ............................................................ 5


Gambar 2.2 Kompressor ...................................................................................... 7
Gambar 2.3 Kondensor ........................................................................................ 8
Gambar 2.4 Evaporator ........................................................................................ 8
Gambar 2.5 Receiver ........................................................................................... 9
Gambar 2.6 Katup Expansi ................................................................................ 10
Gambar 2.7 Refrigerant Type R22 ..................................................................... 12
Gambar 2.8 Pressure-Enthalpy Diagram R22 ..................................................... 13

Gambar 4.1. P-h Diagram R-22 Mesin Pendingin Multi Fungsi Dengan Beban 2
Kg (10.25) ......................................................................................................... 26
Gambar 4.2. P-h Diagram R-22 Mesin Pendingin Multi Fungsi Dengan Beban 2
Kg ( 11.25) ........................................................................................................ 28
Gambar 4.3. P-h Diagram R-22 Mesin Pendingin Multi Fungsi Dengan Beban 2
Kg (12.25) ......................................................................................................... 29
Gambar 4.4. P-h Diagram R-22 Mesin Pendingin Multi Fungsi Dengan Beban 4
Kg (13.45) ......................................................................................................... 31
Gambar 4.5. P-h Diagram R-22 Mesin Pendingin Multi Fungsi Dengan Beban 4
Kg (14.45) ......................................................................................................... 33
Gambar 4.6.P-h Diagram R-22 Mesin Pendingin Multi Fungsi Dengan Beban 4
Kg (15.45) ......................................................................................................... 34
Gambar 4.7. P-h Diagram R-22 Mesin Pendingin Multi Fungsi Dengan Beban 6
Kg (17.15) ......................................................................................................... 36
Gambar 4.8. P-h Diagram R-22 Mesin Pendingin Multi Fungsi Dengan 6 Kg
(18.15) ............................................................................................................... 38
Gambar 4.9. P-h Diagram R-22 Mesin Pendingin Multi Fungsi Dengan 6 Kg
(19.15) ............................................................................................................... 39
Gambar 4.10. Perbandingan Massa Ikan Terhadap Q Ikan (Pendingin) .............. 45
Gambar 4.11.Perbandingan Q Ikan Terhadap Q evaporator (Pendingin) ............ 46
Gambar 4.12. Q Ikan Terhadap W Compressor (Pendingin) ............................... 47

xix
Gambar 4.13. Perbandingan Massa Ikan Terhadap COP Aktual (Pendingin) ...... 48
Gambar 4.14. Perbandingan Massa Ikan Terhadap Q Ikan (Pengering) .............. 49
Gambar 4.15. Q Ikan Terhadap Q Evaporator (Pengering) ................................. 50
Gambar 4.16. Q Ikan Terhadap W Compressor (Pengering) ............................... 51
Gambar 4.17. Perbandingan Massa Ikan Terhadap COP Aktual (Pengering) ...... 52
Gambar 4.18. Perbandingan COP Actual dan Ideal Mesin Pendingin (Fish
Storage) ............................................................................................................. 53
Gambar 4.19. Perbandingan COP Actual dan Ideal Mesin Pemanas (Fish Dryer)54
Gambar 4.20. COP Mesin Pada Saat Difungsikan Sebagai Mesin Pendingin dan
Pengering ........................................................................................................... 55

xx
DAFTAR TABEL

Tabel 4.1.Data Pengujian ................................................................................... 24


Tabel 4.2.Hasil Perhitungan Tanpa Massa Refrigerant ....................................... 24
Tabel 4.3.Hasil Perhitungan Mesin Pendingin Saat Difungsikan Sebagai Fish
Storage .............................................................................................................. 24
Tabel 4.4. Hasil Perhitungan Mesin Pendingin Saat Difungsikan Sebagai Fish
Dryer ................................................................................................................. 25

xxi
(HALAMAN SENGAJA DIKOSONGKAN)

xxii
BAB 1

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Negara Indonesia merupakan Negara maritim yang sebagian besar


wilayahnya adalah perairan serta memiliki kekayaan alam yang
melimpah termasuk kekayaan hasil ikan. Produksi ikan di Indonesia
adalah salah satu yang terbesar di dunia, dan terbesar di ASEAN.
Produksi ikan Indonesia menempati posisi kedua di dunia.
Sekretaris Jenderal KKP Sjarief Widjaja mengungkapkan di sektor
perikanan laut, produksi ikan Indonesia terbesar kedua di dunia setelah
Tiongkok. Tiongkok mampu memproduksi ikan laut sebesar 13 juta
ton/tahun, sedangkan Indonesia 5,8 juta ton. Hal yang sama juga
terjadi di sektor budidaya ikan. Dengan produksi 4,7 juta ton/tahun,
Indonesia menduduki peringkat kedua setelah Tiongkok.
Pada musim panen ikan, nelayan banyak mendapatkan ikan dari
hasil tangkapannya dengan jumlah yang sangat besar. Mereka menjual
hasil tangkapan di Tempat Pelelangan Ikan (TPI), karena hasil
tangkapan dari nelayan sangat banyak terkadang ikan tidak dapat
terjual habis. Hal tersebut mengakibatkan ikan akan membusuk jika
tidak adanya tempat pengawetan.
Banyak cara yang dilakukan para nelayan untuk proses pengawetan
ikan yaitu dengan cara pendinginan dan pengeringan.Proses
pendinginan ikan bertujuan untuk menjaga kesegaran ikan dengan cara
menaruh ikan pada box pendingin sedangkan proses pengeringan ikan
dilakukan bertujuan untuk menghilangkan kadar air pada ikan dengan
cara menjemur dibawah sinar matahri sehingga ikan akan lebih awet
dan memudahkan untuk proses selanjutnya

1
Namun pada proses pengeringan ikan menggunakan panas dari
sinar matahari memiliki kekurangan antara lain : ikan akan terkena
debu, serangga atau jamur, dan yang sering terjadi ialah
prosespengeringan akan lebih lama saat musim hujan karena proses
pengeringan ikan tidak mendapat sinar matahari.
Pada Tugas akhir ini akan dibuat sebuah alat yaitu mesin pendingin
dan pengering ikan dengan memanfaatkan AC bekas. Untuk proses
pendinginan ikan akan memanfaatkan Evaporator dan untuk proses
pengeringan ikan memanfaatkan panas dari udara yang keluar dari
condenser. Sehingga perhitungan untuk performa harus diperhatikan
pada kedua proses tersebut.

1.2 Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang diatas, rumusan masalah yang dapat


diambil adalah:
1) Bagaimana performansi Coefficent of Performance (COP) unit mesin
pendingin pada saat unit difungsikan hanya sebagai mesin pendingin
pada beban pendinginan ikan?
2) Bagaimana performansi Coefficent of Performance (COP) unit pendingin
pada saat unit difungsikan multifungsi sebagai mesin pendingin ikan
sekaligus mesin pengering ikan ?

1.3 Tujuan

Tujuan dari penulisan proposal ini adalah:


1) Mendapatkan performansi Coefficent of Performance (COP) unit mesin
pendingin pada saat unit difungsikan hanya sebagai mesin pendingin
pada beban pendinginan ikan.
2) Mendapatkanperformansi Coefficent of Performance (COP) unit
pendingin pada saat unit difungsikan multifungsi sebagai mesin
pendingin ikan sekaligus mesin pengering ikan

2
1.4 Manfaat

Manfaat yang didapat dari :

1) Untuk mahasiswa : Untuk meningkatkan kompetensi mahasiswa


dibidang pendingin dan pengering
2) Untuk Institusi : Sebagai referensi untuk pengembangan alat
tersebut
3) Untuk Dinas Perikanan Dan Kelautan : Dapat membantu program
pemerintah miningkatkan produksi hasil perikanan
1.5 Batasan Masalah

Adapun batasan masalahnya adalah:


1) Hanya menggunakan satu jenis refrigerant tipe R22 yang
digunakan pada sistem pendingin
2) Performansi sistem pendingin diuji hanya menggunakan kapasitas
fish storage dan dryer sesuai desain.
3) Hanya menggunakan jenis ikan tertentu untuk sebagai eksperimen
4) Hanya menggunakan mesin pendingin berkapasitas 3/4 PK.

3
(HALAMAN SENGAJA DIKOSONGKAN)

4
BAB 2

LANDASAN TEORI

2.1 Sistem Pendingin


Sistem pendingin adalah suatu rangkaian proses dimana out put yang
dihasilkan dapat membuat kondisi udara berubah menjadi dingin. Sistem
pendingin ini banyak diterapkan dalam kehidupan sehari-hari misalnya
penggunaan AC, pembuatan es, pengkondisian udara dalam mobil, dll. Pada
sistem pendingin terdapat serangkaian proses kerja yang saling berhubungan dan
saling berkaitan, disini akan dibahas mengenai sistem pendingin pada AC. AC
yang sering kita kenal adalah alat yang bisa mengubah kondisi udara ruangan
menjadi dingin dan sejuk sesuai yang kita harapkan(Elektronik Palembang)
Cara kerja sistem pendingin :

Gambar 2.1 Cara Kerja Sistem Pendingin

Kompresor yang ada pada sistem pendingin dipergunakan sebagai alat


untuk memampatkan fluida kerja (refrigent), jadi refrigent yang masuk ke dalam

5
kompresor dialirkan ke condenser yang kemudian dimampatkan di kondenser.
(Astro)

Di bagian kondenser ini refrigent yang dimampatkan akan berubah fase


dari refrigent fase uap menjadi refrigent fase cair, maka refrigent mengeluarkan
kalor yaitu kalor penguapan yang terkandung di dalam refrigent. Adapun besarnya
kalor yang dilepaskan oleh kondenser adalah jumlahan dari energi kompresor
yang diperlukan dan energi kalor yang diambil evaparator dari substansi yang
akan didinginkan. (Astro)

Pada kondensor tekanan refrigent yang berada dalam pipa-pipa kondenser


relatif jauh lebih tinggi dibandingkan dengan tekanan refrigent yang berada pada
pipi-pipa evaporator. (Astro)

Setelah refrigent lewat kondenser dan melepaskan kalor penguapan dari


fase uap ke fase cair maka refrigent dilewatkan melalui katup ekspansi, pada
katup ekspansi ini refrigent tekanannya diturunkan sehingga refrigent berubah
kondisi dari fase cair ke fase uap yang kemudian dialirkan ke evaporator, di dalam
evaporator ini refrigent akan berubah keadaannya dari fase cair ke fase uap,
perubahan fase ini disebabkan karena tekanan refrigent dibuat sedemikian
rupa sehingga refrigent setelah melewati katup ekspansi dan melalui evaporator
tekanannya menjadi sangat turun. (Astro)

2.2 Komponen Sistem Pendingin

Sistem pendingin memiliki untuk komponen utama antara lain :

2.2.1Kompressor

Kompressor AC merupakan alat yang berfungsi sebagai pusat sirkulasi


(memompa ) bahan pendingin (refrigerant) ke seluruh bagian AC.
Kompressor AC juga berfungsi untuk membentuk dua area tekanan yang
berbeda yaitu daerah tekanan rendah dan tekanan tinggi.

6
Gambar 2.2 Kompressor

2.2.2 Kondensor

Kondensor adalah sebuah alat yang berfungsi sebagai penukar


kalor, menurunkan temperatur refrigerant dan merubah wujud
refrigerant dari bentuk gas menjadi cair. Kondensor AC menggunakan
udara sebagai media pendinginnya. Kalor yang terdapat pada refrigerant
dilepaskan ke udara bebas menggunakan fan motor.
Pipa kondensor dibuat berliku dan dilengkapi sirip-sirip. Sirip
kondensor harus sering dibersihkan jika tidak maka berakibat
menurunnya performa dari AC sehingga AC menjadi kurang dingin.

7
Gambar 2.3 Kondensor

2.2.3 Evaporator

Evaporator berfungsi menyerap dan mengalirkan panas dari udara


dari dalam ruangan dan dipindahkan pada refrigerant. Evaporator bisa
juga disebut sebagai alat penukar panas. Udara didalam ruangan diserap
oleh evaporator dan masuk pada sirip-sirip pipa sehingga suhu udara
yang keluar dari sirip-sirip menjasi lebih rendah dan proses sirkulasi
udara didalam ruangan dibantu oleh blower indor.

Gambar 2.4 Evaporator

8
2.2.4 Receiver

Receiver berfungsi menampung sementara refrigerant yang telah


mencair oleh condensor untuk kemudian mensuplynya sesuai dengan
beban pendinginan, selain itu juga untuk menyaring kotoran yang
terdapat direfrigerant akibat gesekan atau korosi di jalur yang dilalui
refrigerant

Gambar 2.5 Receiver

2.2.5 Katup Expansi

Katup expansi merupakan komponen penting dalam sistem AC.


Fungsinya adalah untuk menurunkan tekanan dan temperature
refrigerant, sihingga minimbulkan efek dingin pada evaporator sebelum
dihembuskan keruangan.

9
Gambar 2.6 Katup Expansi

2.3 Perhitungan Q Evaporator

Perhitungan kalor pada evaporator dilakukan dengan menggunakan


rumusberikut :
Q Evap = h_1-h_4 (BTU/lb) h_1=entalphioutput evaporator, h_4=entalphi
in evaporator(A Cengel, 1994)

2.4 Perhitungan Q Condensor

Perhitungan kalor pada condensor dilakukan dengan menggunakan


rumusberikut :
Q Cond = h_2-h_3(BTU/lb) h_2=entalphi in condensor, h_3= entalphi out
condensor(A Cengel, 1994)

2.5 Perhitungan W Compressor

Perhitungan daya pada kompressor dilakukan dengan menggunakan


rumusberikut :
W Comp = h_2-h_1 (BTU/lb)h_2= entalphi in condensor, h_1= entalphi out
evaporator (A Cengel, 1994)

10
2.6 Perhitungan COP

2.6.1 COP Mesin Pendingin


Coefficient of Performance atau yang biasa disingkat dengan COP dari
pompa panas adalah rasiopendinginan yang disediakan untuk kebutuhan
kerja. COP berbanding terbalik dengan biaya operasional, apabila COP lebih
tinggi maka biaya operasional yang dikeluarkan akan menjadi lebih rendah.
Perhitungan COP Mesin Pendingin dilakukan dengan menggunakan
rumusberikut :
COP ideal = q evap/w comp=h_1-h_4/h_2-h_1 (A Cengel, 1994)
COP actual = q evap/w comp=h_1-h_4/h_2’-h_1(A Cengel, 1994)

2.6.2 COP Mesin Pengering


Coefficient of Performance atau yang biasa disingkat dengan COP dari
pompa panas adalah rasio pemanasan yang disediakan untuk kebutuhan kerja.
COP berbanding terbalik dengan biaya operasional, apabila COP lebih tinggi
maka biaya operasional yang dikeluarkan akan menjadi lebih rendah.
Perhitungan COP Mesin Pengering dilakukan dengan menggunakan
rumusberikut :
COP ideal = q condensor/w comp=h_1-h_4/h_2-h_1 (A Cengel, 1994)
COP actual = q condensor/w comp=h_1-h_4/h_2’-h_1(A Cengel, 1994)

2.7 Refrigeran

Refrigeran adalah cairan yang digunakan dalam AC dan kulkas, untuk


mengambil panas dari isi kulkas atau ruang dan membuang panas di atmosfer
bumi. Sebuah refrigeran mengalami perubahan fasa dari cair ke gas (pada
menyerap panas) dan kembali ke cair (ketika kompresor mengompresnya).
Pilihan refrigerant yang ideal dibuat berdasarkan sifat termodinamika yang
menguntungkan, non-korosif terhadap alam, dan keselamatan (non-beracun
dan tidak mudah terbakar). Meskipun banyak cairan dapat digunakan sebagai

11
pendingin, pada abad ke-20, CFC menjadi refrigeran paling
populer.(Elektronik)

Refrigeran yang paling umum di masa lalu adalah CFC. Pada 1990-an
dan 2000-an, CFC digantikan dengan HCFC (hydrochlorofluorocarbon) dan
HCFC yang paling umum adalah “R-22”. Namun, HCFC hanya sedikit lebih
baik daripada CFC karena mengandung klorin, yang berbahaya bagi
lingkungan.Pemerintah Indonesia melalui Departemen Perindustrian dan
Perdagangan (41/M-IND/PER/5/2014) kemudian (40/M-DAG/PER/7/2014)
dan (55/M-DAG/PER/9/2014) menetapkan mulai tahun 2015 diberlakukan
implementasi HPMP (HCFC Phase-Out Management Plan). Yang artinya
penghapusan Freon R22 untuk industri ini serta merevisi syarat dan ketentuan
impor Bahan Perusak Ozone (BPO) dan melarang impor produk yang
memakai Freon R22. Pihak dealer dan toko masih bisa menjual produk
mereka sampai stock habis, dan melayani purna jual sampai dengan tahun
2030, saat dimana Freon R22 akan dihapus dari Indonesia. (Elektronik)

Gambar 2.7 Refrigerant Type R22

12
Gambar 2.8 Pressure-Enthalpy Diagram R22

2.8 Fish Storage

Ikan merupakan salah satu komoditas yang memiliki sifat mudah


rusak (perishable), sehingga diperlukan upaya untuk mengurangi laju
kerusakan dan penurunan mutu ikan. Upaya ini diperlukan, baik di tambak
budidaya, di atas kapal penangkap ikan, ketika didaratkan di TPI, di unit
pengolahan ikan, dan saat di distribusikan.
Kemampuan mempertahankan mutu perlu dimiliki oleh para
nelayan dan petani ikan, sehingga mereka dapat meningkatkan pendapatan
dan sekaligus melindungi konsumen. Mutu komoditas yang rendah

13
mengakibatkan nilai jual yang rendah pula,bahkan dapat membahayakan
kesehatan manusia.
Salah satu sarana yang diperlukan dalam industry perikanan adalah
cold storage yang diperlukan untuk menjaga mutu komoditas perikanan.
Cold storage ialah sebuah ruangan khusus yang dirancang dengan suhu
tertentu dan digunakan untuk menyimpan berbagai macam produk dengan
tujuan untuk menjaga kesegarannya.
Cold storage juga diperlukan karena produksi perikanan yang
bersifat musiman. Produksi hanya pada musim tertentu, sedangkan
industry membutuhkan pasokan bahan baku secara terus–
menerus,sehingga perlu cold storage sebagai sarana penyimpanan.
Pengaturan suhu pada cold storage sendiri dapat memperpanjang umur
komoditasnya (extended shelf life).

2.9 Fish Dryer

Proses perpindahan massa air atau pelarut lainnya dari suatu zat
padat atau semi padat dengan menggunakan penguapan. Proses ini
seringkali merupakan tahap akhir proses prduksi sebelum dikemas atau
dijual ke konsumen. Benda yang telah dikeringkan akan menjadi benda
yang padat dalam wujud bubuk (misal susu bubuk) maupun potongan
besar (misal kayu) meski bahan awal sebelum pengeringan adalah benda
semi padat (misal keju "hijau"). Sumber panas dan cara penghantaran
panas dibutuhkan dalam pengeringan.
Pengeringan merupakan cara pengawetan ikan dengan mengurangi
kadar air pada tubuh ikan sebanyak mungkin. Tubuh ikan mengandung 56-
80% air, jika kandungan air ini dikurangi, maka metabolisme bakteri
terganggu dan akhirnya mati. Pada kadar air 40% bakteri sudah tidak dapat
aktif, bahkan sebagian mati, namun sporanya masih tetap hidup. Spora ini
akan tumbuh dan aktif kembali jika kadar air meningkat. Oleh karena itu,
ikan hampir selalu digarami sebelum dilakukan pengeringan.

14
Dalam pengering ini, alat di uji dengan kapasitas 2 kg, 4 kg, 6 kg dan
dimensi alat untuk P=1m, l=1m dan t=1m yang di harapkan mampu
mengeringkan dalam kurun waktu 3 jam.
Kecepatan pengeringan ditentukan oleh faktor-faktor sebagai berikut:
a. Kecepatan udara, makin cepat udara di atas ikan, makin cepat
ikanmenjadi kering.
b. Suhu udara, makin tinggi suhu, makin cepat ikan menjadi kering
c. Kelembaban udara, makin lembab udara, makin lambat ikan
menjadi kering
d. Ukuran dan tebal ikan, makin tebal ikan, makin lambat kering.
e. Makin luas permukaan ikan, makin cepat ikan menjadi kering.
f. Arah aliran udara terhadap ikan, makin kecil sudutnya, makin
cepat ikan menjadi kering.
g. Sifat ikan, ikan berlemak lebih sulit dikeringkan

15
(HALAMAN SENGAJA DIKOSONGKAN)

16
BAB 3

METODE PENELITIAN

3.1. MetodePenelitian
Metodologi penelitian adalah sekumpulan peraturan, kegiatan, dan
prosedur yang digunakan oleh pelaku suatu disiplin ilmu. Metodologi juga
merupakan analisis teoritis mengenai suatu cara atau metode. Penelitian
merupakan suatu penyelidikan yang sistematis untuk meningkatkan sejumlah
pengetahuan, juga merupakan suatu usaha yang sistematis dan terorganisasi
untuk menyelidiki masalah tertentu yang memerlukan jawaban.
Pada Tugas akhir ini akan dibuat sebuah alat yaitu mesin pendingin
sekaligus pengering ikan dengan memanfaatkan AC bekas. Untuk proses
pendinginan ikan akan memanfaatkan Evaporator dan untuk proses
pengeringan ikan memanfaatkan panas dari udara yang keluar dari condenser.
Sehingga perlu dilakukan perhitungan sesuai judul tugas akhir yaitu Studi
Performansi Mesin Pendingin Multi Fungsi Sebagai Fish Storage dan Fish
Dryer.

3.2. Sumber Data

3.2.1. Waktu pengambilan data

Waktu pengambilan data untuk perhitungan Studi Performansi


Mesin Pendingin Multi Fungsi Sebagai Fish Storage dan Fish Dryer
direncanakan selama 1 bulan yaitu pada bulan Mei 2018 pada saat Alat
untuk Tugas Akhir selesai dibuat.

3.2.2 Jenis Data


Jenis data yang akan diambil adalah ada 2 macam data yaitu :
A. Data Primer

17
Data yang diambil adalah ;
1. T refrigerant in Kompresor
2. T refrigerant outKompresor
3. T refrigerantout Kondensor
4. Trefrigerant in Evaporator
5. T refrigerant Kondensor,
6. P refrigerant in Kompresor
7. P refrigerant out Kompresor.
8. Massa Ikan
9. Suhu awal Ikan
10. Suhu Akhir Ikan
11. Arus
12. Tegangan
Data diatas diambil untuk perhitungan W Compressor, Q
Evaporator, Q Condensor

B. Data sekunder
Data yang diambil adalah ;
1. P-h Diagram Refrigerant R-22
Data diatas diambil untuk memperoleh nilai enthalpy

3.2.3 Tempat Pengambilan Data


Tempat yang digunakanuntukmelakukanpengambilan data
bertempat di Lab Fluida Politeknik Perkapalan Negeri Surabaya.

3.3.Alat Penelitian
Alat-alat yang digunakan untuk melakukan pengambilan
datapada penelitian ini adalah sebagai berikut:
1. Thermo Gun
2. AVO meter
3. Pressure Gauge

18
3.4Diagram Alir

MULAI

PRESSUE
TEMPERATURE

Q EVAPORATOR
1. Q FISH STORAGE
2. Q FISH STORAGE
AND FISH DRYER

Q CONDENSOR
1. Q FISH STORAGE
2. Q FISH STORAGE
AND FISH DRYER

W COMPRESSOR
1. W FISH STORAGE
2. W FISH STORAGE
AND FISH DRYER

TIDAK
COP
1. COP FISH STORAGE
2. COP FISH DRYER

YA

KESIMPULAN DAN
SARAN

FINISH

19
3.5 Langkah Penelitihan
3.5.1 Mulai
Langkah penelitian dilakukan dengan diawali proses
studiliteratur, desain perhitungan, fabrikasi dan pengujian.

3.5.2 Studi Literatur


Berdasarkan rumusan masalah yang telah dibuat, maka
perlu adanya studi literatur untuk menyelesaikan berbagai
pertanyaan di dalam rumusan maslah. Studi literatur tentang
sistem refrigerasi, perpindahan panas dll digunakan untuk
mempermudah perhitungan dalam analisa W kompresor, Q
kondensor, Q Evap dan COP.yang diambil dari buku, website,
atau sumber lain.

3.5.3 Pengujian

Pengujian dilakukan untuk memperoleh data. Data yang akan


diambil adalah Pressure dan TemperatureBox Pendingin dan Box
Pengering ikan. Data yang diambil adalah :
1. T refrigerant in Kompreor
2. T refrigerantoutKompreor
3. T refrigerantout Kondensor
4. T refrigerantin Evaporator
5. T refrigerantKondensor,
6. P refrigerantin Kompresor dan
7. P refrigerantout Kompresor.

20
3.5.4 Perhitungan
Setelah data untuk Pressure dan Temperature diperoleh maka
akan dihitung :
1. Q kondensor, Q Evap, Q Ikan
2. W (daya) kompressor pada Evaporator dan Condensor saat
difungsikan sebagai fishstorage saja dan difungsikan
sebagai fishstorage dan fishdryer.
3. COP (Coefficientof Performance) saat difungsikan sebagai
fishstorage saja dan difungsikan sebagai fishstorage dan
fishdryersesuai yang diharapkan maka dapat dikatakan berhasil.
Namun apabila COP (Coefficientof Performance) tidak sesuai
maka perlu adanya perbaikan

3.5.5 Kesimpulan dan Saran

Jika semua kegiatan penelitihan dan perhitungan sudah


selesai dilakukan maka dibuat kesimpulan yang berisi tentang
hasil dari penelitihan sesuai rumusan masalah yaitu perhitungan
COP mesin pendingin dan pengering ikan. Selain kesimpulan
adapun saran saran yang akan dimuat untuk mengetahui
kekurangan yang ada dalam penelitihan ini.

21
3.6 Rencana Jadwal Pengerjaan TA

Bulanke-
Kegiatan
1 2 3 4

Studi literature dan survey data


Perancangan Box Pendingin dan Box
Pengering Ikan
Fabrikasi (pembuatan Box Pendingin dan
Box Pengering ikan , perakitan Box
Pendingin dan Box Pengering ikan,
penyelesaian Box Pendingin dan Box
Pengering ikan mesin pendingin multi
fungsi)
Pengujian (kerja (W) kompressor, panas
(Q) condensor, panas (Q) evaporator)
Analisa ( Coeffisient Of Performance
(COP) Sistem pendingin, COP (Coefficient
of Performance) saat difungsikan sebagai
fish storage saja dan difungsikan sebagai
fish storage dan fish dryer

22
BAB 4
ANALISA DAN PEMBAHASAN

4.1 Data Eksperimen


Untuk mempermudah perhitungan Q Evaporator, Q Condensor, W
Compressor dan COP, maka diperlukan data sebagai berikut ; Berat awal
ikan , suhu ruangan box pendingin dan box pengering, suhu ikan yang
didinginkan dan yang dikeringkan, T1, T2, T3, T4, T5, h1, h2 Aktual, h2
Ideal, 3, h4, P1, dan P2.
4.2 Data dan Perhitungan
Data dan danperhitungandilakukanmengacu pada data primer dan
sekunder yang didapatkandaripengujian dan pengujian :

Tabel 4.1. Data Pengujian mesinpendinginikan dan pengeringikan

23
Tabel 4.2.Hasil Perhitungan Tanpa Massa Refrigerant

W Comp COP
W Comp Ideal
Aktual Q Cond Q Evap Aktual COP Ideal
Kj/Kg Kj/Kg
30,9 22,8 196,2 195,6 6,330 8,579
32,4 22,7 196,2 194,9 6,015 8,586
32,4 22,3 196,9 195 6,019 8,744
26,9 24,7 188,7 195,2 7,257 7,903
33 24,7 196,1 195,6 5,927 7,919
32,8 23,8 196 195,6 5,963 8,218
36,7 21,4 199,2 194,9 5,311 9,107
36,1 21,1 203,5 195,1 5,404 9,246
36,2 21 203,7 194,8 5,381 9,276

Tabel 4.3.Hasil Perhitungan Mesin Pendingin Saat Difungsikan Sebagai Fish Storage

Pendingin
T T ṁ W Comp
Berat ikan Q Evap Q Ikan W Comp
Awal Akhir Refrigerant Ideal
Kg °C °C Kj/Kg Kj Kg/s Watt Watt
2 24 16,7 195,167 0,00764 0,000039 0,001248 0,000884214
4 24 13,8 195,033 0,02134 0,000109 0,003381 0,002669579
6 24 14,6 195,267 0,0295 0,000151 0,005489 0,00319746

Q Cond Q Evap COP COP


Kj Kj Aktual Ideal
0,00768 0,0076358 6,118 8,6356932
0,02147 0,0213384 6,312 7,9931694
0,02974 0,0294972 5,374 9,2251969

24
Tabel 4.4. Hasil Perhitungan Mesin Pendingin Saat Difungsikan Sebagai Fish Dryer

Pengering
W
T T ṁ
Berat ikan Q Cond Q Ikan W Comp Comp
Awal Akhir Refrigerant
Ideal
Kg °C °C Kj/Kg Kj Kg/s Watt Watt
2 24 32,6 0,009 0,000046 0,001461 0,001034977 0,009
4 24 42,6 0,03891 0,000201 0,006211 0,004904098 0,03891
6 24 30,2 0,01946 0,000096 0,003497 0,002037353 0,01946

Q Cond Q Evap COP


COP Ideal
Kj Kj Aktual
0,00899 0,0089956 6,158 8,6915929
0,03943 0,0389112 6,265 7,9344262
0,01895 0,0194556 5,563 9,5494488

Keterangan :
-Pin =Pin Kompresor - T3 =Tout Kondensor

- Pout =Pout Kompresor - T4 =Tin Evaporator


- T1 =TinKompresor

- T2 =Tout Kompresor

25
4.3 Hasil pengujian performansi mesin pendingin
Pengujianmesinpendingindilakukan pada
berbagaimacamvariasipembebanan pada fish storage dan fish dryer:

4.3.1 Mode Imesinpendingindiberibeban 2 kg ikan pada fish storage dan


2 kg ikan di fish dryer
Hasil pengujian yang dilakukanberupa data primer dan dapatdiplot
pada ph diagram sebagaiberikut :

Gambar 4.1. P-h Diagram R-22 Mesin Pendingin Multi Fungsi Dengan Beban 2 Kg

 T1 = 18,3’C T3 = 40,8’C
P1 = 6,757Bar P3 = P2
h1 = 415,1 Kj/Kg h3 = 249,8 Kj/Kg
 T2 = 74,3 ’C T4 = 16,2 ‘C
P2 = 16,3 Bar P4 = P1
h2 = 446 Kj/Kg h4 = 219,5 Kj/Kg
h2’ = 437,9 Kj/Kg
 T5 = 42,5 ‘C

26
 W Comp actual= h2 aktual - h1
= 446 - 415,1 = 30,9 Kj/Kg
 W Comp ideal = h2 ideal – h1
= 437,9 – 415,1 = 22,8 Kj/Kg
 Q Cond = h2 – h3
= 446 – 249,8 = 196,2 Kj/Kg
 Q Evap = h1 – h4
= 415,1 – 219,5 = 195,6 Kj/Kg
QEvap
 COP Aktual = WCompAktual
195,6
= 30,9

= 6,33
Q Evap
 COP Ideal =W Comp Ideal
195,6
= 22,8

= 8,57
𝐶𝑂𝑃 𝐴𝑘𝑡𝑢𝑎𝑙
 Efisiensi = 𝐶𝑂𝑃 𝐼𝑑𝑒𝑎𝑙
6,33
= 8,57 = 0,738

27
Gambar 4.2. P-h Diagram R-22 Mesin Pendingin Multi Fungsi Dengan Beban 2 Kg

 T1 = 19,1’C T3 = 41,3’C
P1 = 6,964Bar P3 = P2
h1 = 415,3 Kj/Kg h3 = 251,5 Kj/Kg
 T2 = 76,9 ’C T4 = 16,9 ‘C
P2 = 16,73 Bar P4 = P1
h2 = 447,7 Kj/Kg h4 = 220,4 Kj/Kg
h2’ = 438 Kj/Kg
 T5 = 43,6 ‘C
 W Comp aktual= h2 aktual – h1
= 447,7 – 415,3 = 32,4 Kj/Kg
 W Comp ideal = h2 ideal – h1
= 438 – 415,3 = 22,7 Kj/Kg

28
 Q Cond = h2 – h3
= 447,7 – 251,5 = 196,2 Kj/Kg
 Q Evap = h1 – h4
= 415,3 – 220,4 = 194,9 Kj/Kg
Q Evap
 COP Aktual = W Comp Aktual
194,9
= 32,4

= 6,015
Q Evap
 COP Ideal = W Comp Ideal
194,9
= 22,7

= 8,58
COP Aktual
 Efisiensi = COP Ideal
6,015
= = 0,70
8,58

Gambar 4.3. P-h Diagram R-22 Mesin Pendingin Multi Fungsi Dengan Beban 2 Kg

29
 T1 = 19,1’C T3 = 40,8’C
P1 = 6,964Bar P3 = P2
h1 = 415,3 Kj/Kg h3 = 250,8 Kj/Kg
 T2 = 76,5 ’C T4 = 16,8 ‘C
P2 = 16,49 Bar P4 = P1
h2 = 447,7 Kj/Kg h4 = 220,3 Kj/Kg
h2’= 437,6 Kj/Kg
 T5 = 43 ‘C
 W Comp aktual= h2 aktual – h1
= 447,7 – 415,3 = 32,4 Kj/Kg
 W Comp ideal = h2 ideal – h1
= 437,6 - 415,3 = 22,3 Kj/Kg
 Q Cond = h2 – h3
= 447,7 – 250,8 = 196,9 Kj/Kg
 Q Evap = h1 – h4
= 415,3 – 220,3 = 195 Kj/Kg
Q Evap
 COP Aktual = W Comp Aktual
195
= 32,4

= 6,018
Q Evap
 COP Ideal = W Comp Ideal
195
= 22,3

= 8,74
COP Aktual
 Efisiensi = COP Ideal
6,018
= 8,74

= 0,68

30
4.3.2 Mode II mesinpendingindiberibeban 4 kg ikan pada fish storage dan
4 kg ikan di fish dryer
Hasil pengujian yang dilakukanberupa data primer dan dapatdiplot
pada ph diagram sebagaiberikut :

Gambar 4.4. P-h Diagram R-22 Mesin Pendingin Multi Fungsi Dengan Beban 4
Kg

 T1 = 14,5’C T3 = 41’C
P1 = 6,412Bar P3 = P2
h1 = 412,9 Kj/Kg h3 = 251,1 Kj/Kg
 T2 = 68 ’C T4 = 14,7 ‘C
P2 = 16,81 Bar P4 = P1
h2 = 439,8 Kj/Kg h4 = 217,7 Kj/Kg
h2’= 437,6 Kj/Kg
 T5 = 43,8 ‘C

31
 W Comp aktual= h2 aktual – h1
= 439,8 – 412,9 = 26,9 Kj/Kg
 W Comp ideal = h2 ideal – h1
= 437,6 – 412,9 = 24,7 Kj/Kg

 Q Cond = h2 – h3
= 439,8 – 250,8 = 188,7 Kj/Kg
 Q Evap = h1 – h4
= 412,9 – 217,7 = 195,2 Kj/Kg
Q Evap
 COP Aktual = W Comp Aktual
195,2
= 26,9

= 7,25
Q Evap
 COP Ideal = W Comp Ideal
195,2
= 24,7

= 7,9
COP Aktual
 Efisiensi = COP Ideal
7,25
= 7,9

= 0,92

32
Gambar 4.5. P-h Diagram R-22 Mesin Pendingin Multi Fungsi Dengan Beban 4
Kg

 T1 = 13,9’C T3 = 39,9’C
P1 = 6,274 Bar P3 = P2
h1 = 412,7 Kj/Kg h3 = 249,6 Kj/Kg
 T2 = 74,1 ’C T4 = 14,2 ‘C
P2 = 16,42 Bar P4 = P1
h2 = 445,7 Kj/Kg h4 = 217,1 Kj/Kg
h2’= 437,4 Kj/Kg
 T5 = 42,8 ‘C
 W Comp aktual= h2 aktual – h1
= 445,7 – 412,7 = 33 Kj/Kg
 W Comp ideal = h2 ideal – h1
= 437,4 – 412,7 = 24,7 Kj/Kg
 Q Cond = h2 – h3
= 445,7 – 249,6 = 196,1 Kj/Kg

33
 Q Evap = h1 – h4
= 412,7 – 217,1 = 195,6 Kj/Kg
Q Evap
 COP Aktual = W Comp Aktual
195,6
= 33

= 5,92
Q Evap
 COP Ideal = W Comp Ideal
195,6
= 24,7

= 7,91
COP Aktual
 Efisiensi = COP Ideal
5,92
= 7,91

= 0,74

Gambar 4.6.P-h Diagram R-22 Mesin Pendingin Multi Fungsi Dengan Beban 4 Kg

34
 T1 = 13,7’C T3 = 39,6’C
P1 = 6,343 Bar P3 = P2
h1 = 412,4 Kj/Kg h3 = 249,2 Kj/Kg
 T2 = 73,1 ’C T4 = 13,9 ‘C
P2 = 16,1 Bar P4 = P1
h2 = 445,2 Kj/Kg h4 = 216,8 Kj/Kg
h2’= 436,2 Kj/Kg
 T5 = 42 ‘C
 W Comp aktual= h2 aktual – h1
= 445,2 – 412,4 = 32,8 Kj/Kg
 W Comp ideal = h2 ideal – h1
= 436,2 – 412,4 = 23,8 Kj/Kg
 Q Cond = h2 – h3
= 445,2 – 249,2 = 196 Kj/Kg

 Q Evap = h1 – h4
= 412,4 – 216,8 = 195,6 Kj/Kg
Q Evap
 COP Aktual = W Comp Aktual
195,6
= = 5,96
32,8
Q Evap
 COP Ideal = W Comp Ideal
195,6
= 23,8

= 8,21
COP Aktual
 Efisiensi = COP Ideal
5,96
= 8,21

= 0,72

35
4.3.3 Mode III mesinpendingindiberibeban 6 kg ikan pada fish storage
dan 6 kg ikan di fish dryer
Hasil pengujian yang dilakukanberupa data primer dan dapatdiplot
pada ph diagram sebagaiberikut :

Gambar 4.7. P-h Diagram R-22 Mesin Pendingin Multi Fungsi Dengan Beban 6 Kg

 T1 = 14,4’C T3 = 40’C
P1 = 6,55 Bar P3 = P2
h1 = 412,5 Kj/Kg h3 = 250 Kj/Kg
 T2 = 76,4 ’C T4 = 14,6 ‘C
P2 = 15,19 Bar P4 = P1
h2 = 449,2 Kj/Kg h4 = 217,6 Kj/Kg
h2’= 433,9 Kj/Kg
 T5 = 39,6 ‘C

36
 W Comp aktual= h2 aktual – h1
= 449,2 – 412,5 = 36,7 Kj/Kg
 W Comp ideal = h2 ideal – h1
= 433,9 – 412,5 = 21,4 Kj/Kg
 Q Cond = h2 – h3
= 449,2 – 250 = 199,2 Kj/Kg
 Q Evap = h1 – h4
= 412,5 – 217,6 = 194,9 Kj/Kg
Q Evap
 COP Aktual = W Comp Aktual
194,9
= = 5,31
36,7
Q Evap
 COP Ideal = W Comp Ideal
194,9
= 21,4

= 9,1
COP Aktual
 Efisiensi = COP Ideal
5,31
= 9,1

= 0,58

37
Gambar 4.8. P-h Diagram R-22 Mesin Pendingin Multi Fungsi Dengan 6 Kg

 T1 = 14’C T3 = 39,4’C
P1 = 6,481 Bar P3 = P2
h1 = 412,4 Kj/Kg h3 = 245 Kj/Kg
 T2 = 75,1 ’C T4 = 14,4 ‘C
P2 = 14,9 Bar P4 = P1
h2 = 448,5 Kj/Kg h4 = 217,3 Kj/Kg
h2’= 433,5 Kj/Kg
 T5 = 38,8 ‘C
 W Comp aktual= h2 aktual – h1
= 448,5 – 412,4 = 36,1 Kj/Kg
 W Comp ideal = h2 ideal – h1
= 433,5 – 412,4 = 21,1 Kj/Kg

 Q Cond = h2 – h3
= 448,5 – 245 = 203,5 Kj/Kg

38
 Q Evap = h1 – h4
= 412,4 – 217,3 = 195,1 Kj/Kg
Q Evap
 COP Aktual = W Comp Aktual
195,1
= = 5,4
36,1
Q Evap
 COP Ideal = W Comp Ideal
195,1
= 21,1

= 9,24
COP Aktual
 Efisiensi = COP Ideal
5,4
= 9,24

= 0,58

Gambar 4.9. P-h Diagram R-22 Mesin Pendingin Multi Fungsi Dengan 6 Kg

39
 T1 = 13,6’C T3 = 39’C
P1 = 6,481 Bar P3 = P2
h1 = 412 Kj/Kg h3 = 244,5 Kj/Kg
 T2 = 74,7 ’C T4 = 14,3 ‘C
P2 = 14,82 Bar P4 = P1
h2 = 448,2 Kj/Kg h4 = 217,2 Kj/Kg
h2’= 433 Kj/Kg
 T5 = 38,6 ‘C
 W Comp aktual= h2 aktual – h1
= 448,2 – 412 = 36,2 Kj/Kg
 W Comp ideal = h2 ideal – h1
= 433 – 412 = 21 Kj/Kg
 Q Cond = h2 – h3
= 448,2 – 244,5 = 203,7 Kj/Kg
 Q Evap = h1 – h4
= 412 – 217,2 = 194,8 Kj/Kg
Q Evap
 COP Aktual = W Comp Aktual
194,8
= = 5,38
36,2
Q Evap
 COP Ideal = W Comp Ideal
194,8
= 21

= 9,27
COP Aktual
 Efisiensi = COP Ideal
5,38
= 9,27

= 0,58

40
Perhitungan performansi mesin pendingin sebagai fishstorage:

Q Ikan (Pendingin)

2 Kg = Q = ṁxCPxΔΤ
3600
= 2x1,8828x(24-16,7)
3600
= 0,0076358 Kj

0,00764
ṁ Refrigerant = 195,161 = 0,000039 Kg/s

Q Evap =ṁx (h1 – h4)

= 0,000039 x (415,2 – 220,1) =0,00764 Kj

W Comp aktual=ṁx(h2 aktual – h1)

= 0,000039 x (447,1 - 415,2) =0,001248 Watt

W Comp Ideal=ṁx(h2 ideal – h1)

= 0,000039 x (437,83 - 415,2) =0,000884214 Watt

Q Evap 0,00764
COP Aktual = W Comp Aktual = 0,001248 = 6,118

Q Evap 0,00764
COP Ideal = W Comp Ideal = 0,000884214= 8,635693

4 Kg = Q = ṁ xCPxΔΤ
3600
= 4x1,8828x(24-13,8)
3600
= 0,0213384 Kj

0,02134
ṁ Refrigerant = 195,033 = 0,000109 Kg/s

Q Evap = ṁx (h1 – h4)

= 0,000109 x (412,7– 217,2) =0,02134 Kj

41
W Comp aktual=ṁx(h2 aktual – h1)

= 0,000109 x (443,6 - 412,7) =0,003381 Watt

W Comp Ideal=ṁx(h2 ideal – h1)

= 0,000109 x (437,07 - 412,7) =0,002669579 Watt

Q Evap 0,02134
COP Aktual = W Comp Aktual = 0,003381 = 6,312

Q Evap 0,02134
COP Ideal = W Comp Ideal = 0,002669579= 7,993169

6 Kg = Q = ṁ xCPxΔΤ
3600
= 6x1,8828x(24-14,6)
3600
= 0,0294972 Kj

0,0295
ṁ Refrigerant = 195,267 = 0,000151 Kg/s

Q Evap = ṁx (h1 – h4)

= 0,000151 x (412,3 – 217,4) =0,0295 Kj

W Comp aktual=ṁx(h2 aktual – h1)

= 0,000151 x (448,6 - 412,3) =0,005489 Watt

W Comp Ideal=ṁx(h2 ideal – h1)

= 0,000151 x (433,47 - 412,3) =0,00319746 Watt

Q Evap 0,0295
COP Aktual = = = 5,374
W Comp Aktual 0,005489

Q Evap 0,0295
COP Ideal = W Comp Ideal = 0,00319746 = 9,226

42
Perhitungan performansi mesin pendingin sebagai fishdryer :

Q Ikan (Pengering)

2 Kg = Q = ṁ xCPxΔΤ
3600
= 2x1,8828x(32,6-24)
3600
= 0,0089956 Kj

0,009
ṁRefrigerant = 196,43 = 0,000046 Kg/s

Q Cond = ṁx (h1 – h4)

= 0,0089956 x (415,2 – 220,1) =0,00899Kj

W Comp aktual=ṁx(h2 aktual – h1)

= 0,000046 x (447,1–415,2) =0,00146 Watt

W Comp Ideal=ṁx(h2 ideal – h1)

= 0,000046 x (437,83– 415,2) =0,001034977Watt

Q Cond 0,00899
COP Aktual = W Comp Aktual = 0,00146= 6,158

Q Cond 0,00899
COP Ideal = W Comp Ideal = 0,0010349977 = 8,69

4 Kg = Q = ṁ xCPxΔΤ
3600
= 4x1,8828x(42,6-24)
3600
= 0,0389112 Kj

0,03891
ṁ Refrigerant = = 0,000201 Kg/s
193,6

Q Cond = ṁx (h1 – h4)

= 0,000201 x (412,7 – 217,2) =0,03943Kj

43
W Comp aktual=ṁx(h2 aktual – h1)

= 0,000201 x (443,6 - 412,7) =0,006165 Watt

W Comp Ideal=ṁx(h2 Ideal – h1)

= 0,000200 x (437,07 - 412,7) =0,004904098Watt

Q Cond 0,03943
COP Aktual = W Comp Aktual = 0,006165 = 6,265

Q Cond 0,03943
COP Ideal = W Comp Ideal = 0,004904 = 7,93

6 Kg = Q = ṁ xCPxΔΤ
3600
= 6x1,8828x(30,2-24)
3600
= 0,0194556 Kj

0,01946
ṁ Refrigerant = = 0,000096Kg/s
202,13

Q Cond = ṁx (h1 – h4)

= 0,000096 x (412,3 – 217,4) =0,01895Kj

W Comp Aktual=ṁx(h2 aktual – h1)

= 0,000096 x (448,6 - 412,3) =0,003497Watt

W Comp Ideal=ṁx(h2 ideal – h1)

= 0,000096 x (433,47 - 412,3) =0,002037353Watt

Q Cond 0,01895
COP Aktual = W Comp Aktual = 0,003497 = 5,563

Q Cond 0,01895
COP Ideal = W Comp Ideal = 0,0020374= 9,55

44
4.4 Analisa Hasil Pengujian

Analisahasilpengujiandiambilberdasarkan data primer


pengujianmesinpendingin yang difungsikansebagaimesinpendinginikan dan
pengeringikan.Mesindibebani pada 3
macamvariasibebanikanuntukmendapatkanhubunganperformansimesin pada
saatbebanmassaikan pada unit pendinginan dan pengeringanberubah-ubah.
Mesinakanmemberikankarakteristikperformansi yang berbeda-beda yang
ditunjukan oleh nilai COP pendingin dan COP pemanas.
.

4.4.1 Analisa pengujianmesinpendingindifungsikansebagai fish storage


A. PerbandinganmassaikanterhadapQ ikan

Analisa perbandingan ini dilakukan untuk mengetahui apa pengaruh Q


ikan dengan bertambahnya massa ikan .

0.035

0.03

0.025

0.02

0.015

0.01

0.005

0
0 1 2 3 4 5 6 7

Gambar 4.10. Perbandingan Massa Ikan Terhadap Q Ikan (Pendingin)

45
Dari grafik 4.10diatas dengan jumlah massa ikan 2 Kg, 4 Kg, dan 6 Kg
menghasilkan Q ikan Sebesar : 2 Kg (0,00764), 4 Kg (0,02134), 6 Kg
(0,0295).
Dari grafik diatas dapat disimpulkan bahwa dengan bertambahnya berat
ikan maka mengakibatkan Q Ikan naik. Q ikan naik disebabkan oleh
perbedaan ΔΤ pada setiap beban yang mana semakin besar beban yang
digunakan maka semakin besar nilai ΔΤ nya.
Beban Suhu Awal dan akhir ikan ΔΤ Q ikan
2 24 – 16,7 0,00764
7,3
4 24 – 13,8 0,02134
10,2
6 24 – 14,6 0,0295
9,4

B. Perbandingan Q ikan terhadap Q evaporator

Analisa perbandingan ini dilakukan untuk mengetahui apa pengaruh Q


evaporatordan Q ikan dengan bertambahnya massa ikan .

0.035

0.03

0.025

0.02

0.015

0.01

0.005

0
0 0.005 0.01 0.015 0.02 0.025 0.03 0.035

Gambar 4.11.Perbandingan Q Ikan Terhadap Q evaporator (Pendingin)

46
Dari grafik 4.11diatas dengan jumlah Q ikan Sebesar : 2 Kg (0,00764), 4
Kg (0,02134), 6 Kg (0,0295) berdampak juga dengan bertambahnya Q
evaporator : 2 Kg (0,0076358), 4 Kg (0,0213384), 6 Kg (0,0294972)
Dari grafik diatas dapat disimpulkan bahwa dengan bertambahnya Q
evaporator pada setiap perubahan kecepatan penurunan suhu ikan di setiap
ikan disetiap beban dikarenakan enthalpy yang semakin turun disebabkan
oleh temperatur pada T1 dan T4 yang juga mengalami penurunan. Selain
dipengaruhi oleh penurunan enthalpy kenaikan enthalpy, kenaikan nilai
pada Q ikan juga mempengaruhi perubahan Q evap.

C. Q ikan terhadap W compressor

Analisa perbandingan ini dilakukan untuk mengetahui apa pengaruh Q


ikan dan W kompresor dengan bertambahnya massa ikan .

0.006

0.005

0.004

0.003

0.002

0.001

0
0 0.005 0.01 0.015 0.02 0.025 0.03 0.035

Gambar 4.12. Q Ikan Terhadap W Compressor (Pendingin)

Dari grafik 4.12diatas dengan jumlah Q ikan Sebesar : 2 Kg (0,00764), 4


Kg (0,02134), 6 Kg (0,0295) berdampak juga dengan bertambahnya W
kompresor : 2 Kg (0,001248), 4 Kg (0,003381), 6 Kg (0,005489)
Dari grafik diatas dapat disimpulkan bahwa dengan bertambahnya W
kompresor pada setiap perubahan kecepatan penurunan suhu ikan di setiap

47
ikan disetiap beban dikarenakan enthalpy yang semakin turun disebabkan
oleh temperatur pada T2 dan T1 yang juga mengalami penurunan. Selain
dipengaruhi oleh penurunan enthalpy kenaikan enthalpy, kenaikan nilai
pada Q ikan juga mempengaruhi perubahan W Comp.

D. Pengaruhmassa ikan terhadap COP actual mesin pendingin


Analisa perbandingan ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh apa COP
Aktual dengan bertambahnya massa ikan

6.400

6.200

6.000

5.800

5.600

5.400

5.200
0 1 2 3 4 5 6 7

Gambar 4.13. Perbandingan Massa Ikan Terhadap COP Aktual (Pendingin)

Dari grafik 4.13 diatas dengan jumlah massa ikan 2 Kg, 4 Kg, dan 6 Kg
menghasilkan COP Aktual Sebesar : 2 Kg (6,118), 4 Kg (6,312), 6 Kg
(5,374).
Dari grafik diatas dapat disimpulkan bahwa penurunan COP pada setiap
bebab yang berbeda disebabkan oleh kenaikan nilai pada W comp dan Q
evap yang mana. Semakin besar nilai keduanya maka semakin rendah nilai
keduanya maka semakin rendah nilai COP.

48
4.4.2 Analisa pengujian mesin pendingin difungsikan sebagai fish dryer

A. PerbandinganmassaikanterhadapQ ikan.

Analisa perbandingan ini dilakukan untuk mengetahui apa pengaruh Q


ikan dengan bertambahnya massa ikan .

0.045

0.04

0.035

0.03

0.025

0.02

0.015

0.01

0.005

0
0 1 2 3 4 5 6 7

Gambar 4.14. Perbandingan Massa Ikan Terhadap Q Ikan (Pengering)

Dari grafik 4.14diatas dengan jumlah massa ikan 2 Kg, 4 Kg, dan 6 Kg
menghasilkan Q ikan Sebesar : 2 Kg (0,009), 4 Kg (0,03891), 6 Kg
(0,01946).
Dari grafik diatas dapat disimpulkan bahwa dengan bertambahnya berat
ikan maka mengakibatkan Q Ikan naik. Q ikan naik disebabkan oleh
perbedaan ΔΤ pada setiap beban yang mana semakin besar beban yang
digunakan maka semakin besar nilai ΔΤ nya, namun untuk pengeringan
hanya mampu pada beban 4 Kg, sedangkan pada beban 6 Kg membutuhkan
waktu yang lebih lama sehingga tidak bisa mencapai pengeringan dalam
waktu yang sama dengan beban 6 Kg.

49
B. Q ikan terhadap Q evaporator

Analisa perbandingan ini dilakukan untuk mengetahui apa pengaruh Q


evaporatordan Q ikan dengan bertambahnya massa ikan .

0.045

0.04

0.035

0.03

0.025

0.02

0.015

0.01

0.005

0
0 0.005 0.01 0.015 0.02 0.025 0.03 0.035 0.04 0.045

Gambar 4.15. Q Ikan Terhadap Q Condensor (Pengering)

Dari grafik 4.15 diatas dengan jumlah Q ikan Sebesar : 2 Kg (0,009), 4 Kg


(0,03891), 6 Kg (0,01946)berdampak juga dengan bertambahnya Q
condensor : 2 Kg (0,00899), 4 Kg (0,03943), 6 Kg (0,01895)
Dari grafik diatas dapat disimpulkan bahwa dengan bertambahnya Q
condensor pada setiap perubahan kecepatan penurunan suhu ikan di setiap
ikan disetiap beban dikarenakan enthalpy yang semakin turun disebabkan
oleh temperatur pada T1 dan T4 yang juga mengalami penurunan. Selain
dipengaruhi oleh penurunan enthalpy kenaikan enthalpy, kenaikan nilai
pada Q ikan juga mempengaruhi perubahan Q Cond.

C. Q ikan terhadap W compressor

Analisa perbandingan ini dilakukan untuk mengetahui apa pengaruh Q


ikan dan W kompresor dengan bertambahnya massa ikan .

50
0.007

0.006

0.005

0.004

0.003

0.002

0.001

0
0 0.005 0.01 0.015 0.02 0.025 0.03 0.035 0.04 0.045

Gambar 4.16. Q Ikan Terhadap W Compressor (Pengering)

Dari grafik 4.16diatas dengan jumlah Q ikan Sebesar : 2 Kg (0,009), 4 Kg


(0,03891), 6 Kg (0,01946) berdampak juga dengan bertambahnya W
kompresor : 2 Kg (0,001461), 4 Kg (0,006211), 6 Kg (0,003497)
Dari grafik diatas dapat disimpulkan bahwa dengan bertambahnya W
kompresor pada setiap perubahan kecepatan penurunan suhu ikan di setiap
ikan disetiap beban dikarenakan enthalpy yang semakin turun disebabkan
oleh temperatur pada T2 dan T1 yang juga mengalami penurunan. Selain
dipengaruhi oleh penurunan enthalpy kenaikan enthalpy, kenaikan nilai
pada Q ikan juga mempengaruhi perubahan W Comp. Namun kompresor
hanya mampu pada beban 4 Kg sedangkan untuk beban 6 Kg kompresor
tidak mampu dengan waktu yang sama.

D. Pengaruhmassa ikan terhadap COP actual mesin pengering


Analisa perbandingan ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh COP
Aktual dengan bertambahnya massa ikan

51
6.400

6.200

6.000

5.800

5.600

5.400

5.200
0 1 2 3 4 5 6 7

Gambar 4.17. Perbandingan Massa Ikan Terhadap COP Aktual (Pengering)

Dari grafik 4.17 diatas dengan jumlah massa ikan 2 Kg, 4 Kg, dan 6 Kg
menghasilkan COP Aktual Sebesar : 2 Kg ( 6,158), 4 Kg (6,265), 6 Kg
(5,563).
Dari grafik diatas dapat disimpulkan bahwa penurunan COP pada setiap
bebab yang berbeda disebabkan oleh kenaikan nilai pada W comp dan Q
evap yang mana. Semakin besar nilai keduanya maka semakin rendah nilai
keduanya maka semakin rendah nilai COP.

52
4.4.3 Analisapengujianmesinpendingindifungsikansebagai multi fungsi
sebagai fish storage dan fish dryer

A. Perbandingan COP actual dan ideal mesinpendingin (fish storage)


Analisa perbandingan ini dilakukan untuk mengetahui COP Aktual dan
COP Ideal

9.4

9.2

8.8

8.6

8.4

8.2

7.8
5.200 5.400 5.600 5.800 6.000 6.200 6.400

Gambar 4.18. Perbandingan COP Actual dan Ideal Mesin Pendingin (Fish Storage)

Dari grafik 4.18 diatas dengan COP Aktual Sebesar : 2 Kg (6,118), 4 Kg


(6,312), 6 Kg (5,374) dan COP Ideal : 2 Kg (8,635), 4 Kg (7,993), 6 Kg
(9,225)
Dari grafik diatas dapat disimpulkan bahwa semakin tinggi nilai COP
Aktual maka nilai COP Ideal semakin rendah hal ini disebabkan oleh h2
ideal naik ketika h2 aktual rendah dan begitu juga sebaliknya.

53
B. Perbandingan COP actual dan ideal mesin pemanas (fish dryer)
Analisa perbandingan ini dilakukan untuk mengetahui COP Aktual dan
COP Ideal

9.4

9.2

8.8

8.6

8.4

8.2

7.8
5.200 5.400 5.600 5.800 6.000 6.200 6.400

Gambar 4.19. Perbandingan COP Actual dan Ideal Mesin Pemanas (Fish Dryer)

Dari grafik 4.19 diatas dengan COP Aktual Sebesar : 2 Kg (6,118), 4 Kg


(6,312), 6 Kg (5,374) dan COP Ideal : 2 Kg (8,635), 4 Kg (7,993), 6 Kg
(9,225)
Dari grafik diatas dapat disimpulkan bahwa semakin tinggi nilai COP
Aktual maka nilai COP Ideal semakin rendah hal ini disebabkan oleh h2
ideal naik ketika h2 aktual rendah dan begitu juga sebaliknya.

C. COP mesin pada saatdifungsikan sebagaimesinpendingin dan pengering


Analisa perbandingan ini dilakukan untuk mengetahui COP Aktual dan
COP Ideal

54
9.4

9.2

8.8

8.6

8.4

8.2

7.8
5.2 5.4 5.6 5.8 6 6.2 6.4 6.6

Gambar 4.20. COP Mesin Pada Saat Difungsikan Sebagai Mesin Pendingin dan Pengering

Dari grafik 4.20 diatas dengan COP Aktual Sebesar : 2 Kg (6,121), 4 Kg


(6,382), 6 Kg (5,365) dan COP Ideal : 2 Kg (8,636), 4 Kg (8,013), 6 Kg
(9,210)
Dari grafik diatas dapat disimpulkan bahwa semakin tinggi nilai COP
Aktual maka nilai COP Ideal semakin rendah hal ini disebabkan oleh h2
ideal naik ketika h2 aktual rendah dan begitu juga sebaliknya.

55
(HALAMAN SENGAJA DIKOSONGKAN)

56
BAB 5

KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan
Berdasarkan hasil perhitungan performansi mesin pendingin multi fungsi
sebagai fish storage dan fish dryer, maka dapat disimpulkan bahwa;

1. Berdasarkan perhitungan diatas maka didapatkan nilai COP pada mesin


pendingin pada berat ikan 2 Kg = 6,118, 4 Kg = 6,312, 6 Kg = 5,374. Pada
perhitungan COP pada mesin pendingin yang tertinggi atau terbaik adalah pada
beban 4 Kg
2. Berdasarkan perhitungan diatas maka didapatkan nilai COP pada mesin
pengering pada berat ikan2 Kg (6,158), 4 Kg (6,265), 6 Kg (5,563).Pada
perhitungan COP pada mesin pengering yang tertinggi atau terbaik adalah pada
beban 4 Kg
3. Berdasarkan perhitungan diatas maka didapatkan nilai COP pada mesin
pendingin dan pengering pada berat ikan 2 Kg = 6,121, 4 Kg = 6,382, 6
Kg = 5,365. Pada perhitungan COP pada mesin pendingin multi fungsi yang
tertinggi atau terbaik adalah pada beban 4 Kg

5.2 Saran
Untuk pengembangan mesin pada saat yang akan datang, maka sebaiknya
perlu diperhatikan beberapa hal ;
1. Menggunakan kompresor dengan daya yang lebih besar
2. Mengganti pipa kapiler dengan katup expansi agar suhu menjadi lebih
dingin
3. Mengganti tipe refrigerant dengan tipe yang terbaru

57
(HALAMAN SENGAJA DIKOSONGKAN)

58
DAFTAR PUSTAKA

A Cengel, Y. (1994). Thermodynamic, an Engineering Approach.

Astro, C. (t.thn.). Diambil kembali dari https://cvastro.com/cara-kerja-sistem-ac-


ruangan.htm.

Elektronik, A. (t.thn.). Diambil kembali dari 2.


https://www.arjunaelektronik.com/panduan/panduan-membeli-
ac/perbedaan-freon-r22-r32-dan-r410a/.

Kusuma, G., Santoso, M., & Anis Mustaghfirin, M. (2016). Sistem Refrigerasi
dan Saluran Udara. Surabaya: Politeknik Perkapalan Negeri Surabaya.

59

Anda mungkin juga menyukai