Anda di halaman 1dari 7

Berikut ini bahan yang dilarang dalam kosmetik adalah . . .

A. Hormone
B. Kaolin
c. Curcumine
D. Heksamin
E. Oksibenzon
ANSWER: A

Klasifikasi kelas PKRT yang memiliki resiko kelas rendah termasuk kelas . . .
A. I
B. II
C. III
D. IV
E. V
ANSWER: A

Zat warna dijerapkan (diabsorbsikan) atau diendapkan pada substratum dengan maksud
untuk memberikan corak dan intensitas warna yang sesuai dengan yang dikehendaki
disebut . . .
A. Zat warna
B. Zat warna bacam
C. Substratum
D. Zat pengawet
E. Tabir surya
ANSWER: B

Zat atau campuran yang berasal dari alam dan atau sintetik yang merupakan komponen
kosmetik adalah pengertian dari . . .
A. Bahan
B. Kosmetik
C. Zat warna
D. Zat warna bacam
E. Substratum
ANSWER: A

Jenis bahaya dari borax adalah . . .


A. Iritasi dan karsinogenik
B. Racun dan karsinogenik
C. Teratogenik dan iritasi
D. Iritasi dan racun
E. Mutagenik dan karsinogenik
ANSWER: B

Jenis bahaya dari rhodamin B adalah . . .


A. Teratogenik
B. Korosif
C. Mutagenik
D. Karsinogenik
E. Racun
ANSWER: D

Zat/bahan yang memiliki efek terapi pada ibu tetapi menyebabkan cacat pada janin
disebut . . .
A. Karsinogenik
B. Mutagenik
C. Teratogenik
D. Korosif
E. Iritasi
ANSWER: C

Sifat bahan berbahaya yang memiliki resiko kanker adalah . . .


A. Karsinogenik
B. MUtagenik
C. Korosif
D. Beracun
E. Mengiritasi
ANSWER: A

Sifat bahan berbahaya yang menyebabkan kerusakan kesehatan akut atau kronis dan
bahkan bisa menyebabkan kematian adalah . . .
A. Beracun
B. Korosif
C. Teratogenik
D. Iritasi
E. Mutagenik
ANSWER: A

Badan usaha / perorangan yang mengelola bahan berbahaya harus membuat laporan
berkala yang memuat tentang penerimaan, penyaluran, dan penggunaan serta yang
berkaitan dengan kasus yang terjadi setiap . . .
A. 1 bulan sekali
B. 2 bulan sekali
C. 3 bulan sekali
D. 4 bulan sekali
E. 5 bulan sekali
ANSWER: C

Badan Usaha yang mengedarkan zat warna tertentu harus membuat laporan khusus
ditujukan kepada . . .
A. Dinas Kesehatan Provinsi
B. Balai Besar POM
C. Kementrian Kesehatan
D. Sudin Kesehatan
E. Badan POM
ANSWER: E

Penanggung jawab teknis farmasi PEO terletak pada seorang . . .


A. Apoteker
B. Asisten Apoteker
c. Dokter
D. Perawat
E. Bidan
ANSWER: B

Resep harus dirahasiakan dan disimpan di apotek dalam jangka waktu . . .


A. 1 tahun
B. 2 tahun
C. 3 tahun
D. 4 tahun
E. 5 tahun
ANSWER: E

Izin usaha PBF berlaku selama . . .


A. 1 tahun
B. 2 tahun
C. 3 tahun
D. 5 tahun
E. Seterusnya
ANSWER: D

Apoteker yang bekerja di apotek disamping APA dan atau meggantikannya pada jam-jam
tertentu pada hari buka apotek adalah definisi . . .
A. Apoteker
B. Apoteker Pengganti
C. Apoteker Pengelola Apotik
D. Apoteker pendamping
E. Asisten Apoteker
ANSWER: D

Perusahaan berbentuk badan hukum yang memiliki izin untuk pengadaan, penyimpanan,
penyaluran perbekalan farmasi dalam jumlah besar adalah definisi . . .
A. PBF
B. Apotek
C. Apotek rakyat
D. Pedagang Eceran Obat
E. Rumah sakit
ANSWER: A

Penanggung jawab teknis farmasi PEO terletak pada seorang . . .


A. Apoteker
B. Asisten Apoteker
C. Dokter
D. Perawat
E. Bidan
ANSWER: B

Asam sitrat dalam margarin berfungsi sebagai . . .


A. Humektan
B. Sekuestran
C. Pengawet
D. Pewarna
E. Pengatur keasaman
ANSWER: E

Pektin merupakan bahan tambahan pangan yang berfungsi untuk . . .


A. Pengental
B. Penstabil
C. Perisa
D. Propelan
E. Sekuestran
ANSWER: B

Bahan yang berfungsi untuk mempertahankan kelembapan pangan disebut . . .


A. Pembentuk gel
B. Pengemulsi
C. Penstabil
D. HUmektan
E. Penguat rasa
ANSWER: D

Jumlah maksimum bahan tambahan pangan dalam miligram per kilogram berat bahan yang
dapat dikonsumsi setiap hari selama hidup tanpa menimbulkan efek merugikan terhadap
kesehatan disebut . . .
A. ADI
B. MTDI
C. Dosis lazim
D. Dosis maksimum
E. Dosis lethal
ANSWER: A

Bahan yang digunakan untuk berfungsi untuk memperkuat atau memodifikasi rasa
dan/atau aroma yang telah ada dalam bahan pangan tanpa memberikan rasa dan/atau
aroma baru disebut . . .
A. Antibuih
B. Antioksidan
C. Penguat rasa
D. Penstabil
E. Peretensi warn
ANSWER: C

Bahan tambahan yang ditambahkan pada tepung untuk memperbaiki warna, mutu adonan,
termasuk bahan pengembang adonan, pemucat dan pematang tepung disebut . . .
A. Bahan perlakuan tepung
B. Bahan pengarbonasi
C. Antikempal
D. Pengatur keasaman
E. Peningkat volume
ANSWER: A

Tiap bahan atau campuran bahan yang masih memerlukan satu atau lebih tahap
pengolahan sampai dengan pengemasan untuk menghasilkan obat jadi disebut . . .
A. Karantina
B. Lot
C. Batch
D. Produk antara
E. Produk ruahan
ANSWER: D

Status dari bahan/produk yang dipisahkan sementara menunggu keputusan apakah


bahan/produk tersebut dapat digunakan untuk pengolahan, pengemasan, atau distribusi
disebut . . .
A. Produk antara
B. Karantina
C. Lot
D. Batch
E. Produk ruahan
ANSWER: B

CPOB merupakan singkatan dari . . .


A. Cara Produksi Obat yang Baik
B. Cara Pembuatan Obat yang benar
C. Cara Produksi Obat yang Benar
D. Cara Pembuatan Obat yang Baik
E. Cara Pengawasan Obat yang Baik
ANSWER: D

Perkembangan CPOB dimulai tahun . . .


A. 1969
B. 2001
C. 1971
D. 2012
E. 1989
ANSWER: A

Jumlah maksimum partikel dengan ukuran ≥ 5 µm di ruang non operasional adalah 3.502
partikel. Klasifikasi kebersihan ruang pembuatan obat di tempat tersebut termasuk
tipe . . .
A. A
B. B
C. C
D. D
E. E
ANSWER: A

Tiap bahan olahan yang masih memerlukan tahap pengemasan untuk menjadi produk jadi
disebut . . .
A. Batch
B. Karantina
C. Produk antara
D. Produk ruahan
E. Lot
ANSWER: D

Status suatu bahan/produk yang diperbolehkan untuk digunakan dalam pengolahan,


pengemasan dan distribusi disebut . . .
A. Release
B. Tanggal pembuatan
C. Validasi
D. Spesifikasi
E. Reject
ANSWER: A

Status suatu bahan/produk yang tidak diizinkan untuk digunakan dalam pengolahan,
pengemasan dan distribusi disebut . . .
A. Release
B. Tanggal pembuatan
C. Validasi
D. Spesifikasi
E. Reject
ANSWER: E

Tanggal yang menunjukkan selesainya proses pembuatan suatu batch tertentu disebut .
. .
A. Release
B. Tanggal pembuatan
C. Validasi
D. Spesifikasi
E. Reject
ANSWER: B

Obat terpilih yang paling dibutuhkan untuk pelayanan kesehatan bagi masyarakat
banyak disebut . . .
A. Obat generik
B. Obat essensial
C. Obat Paten
D. Obat jadi
E. Obat tradisional
ANSWER: B

Berikut bukan kriteria obat essensial adalah . . .


A. memiliki rasio manfaat-resiko yang paling menguntungkan penderita
B. Mutu terjamin termasuk stabilitas dan bioavailabilitas
C. Praktis dalam penyimpanan dan pembuatan
D. Praktis dalam penggunaan dan penyerahan disesuaikan dengan tenaga, sarana dan
fasilitas kesehatan
E. Menguntungkan dalam hal kepatuhan dan penerimaan oleh penderita.
ANSWER: C

Pada makna logo obat generik, yang memiliki arti menjangkau masyarakat ditandai
dengan gambar . . .
A. Tulisan generik
B. Garis-garis hijau
C. Bulat
D. Garis-garis tebal tipis
E. Warna hijau
ANSWER: D

Pada logo obat generik, yang memiliki arti obat telah lulus dalam segala pengujian
ditandai dengan gambar . . .
A. Tulisan generik
B. Garis-garis hijau
C. Bulat
D. Garis-garis tebal tipis
E. Warna hijau
ANSWER: E

Obat jadi dengan nama generik yang diedarkan dengan mencantumkan logo khusus pada
penandaannya disebut . . .
A. obat generik
B. Obat generik berlogo
C. Obat paten
D. Obat essensial
E. Logo Khusus
ANSWER: B

Obat generik yang diberi nama oleh industri farmasi yang memproduksinya disebut . .
.
A. obat generikbermerk
B. Obat generik berlogo
C. Obat paten
D. Obat essensial
E. Logo Khusus
ANSWER: A

Berikut contoh obat generik adalah . . .


A. Captopril tablet
B. Amoxan tablet
C. Bisolvon syrup
D. Betadine Vaginal douche
E. Decolgen tablet
ANSWER: A

Berikut contoh obat generik bermerk adalah . . .


A. Captopril tablet
B. Amoxicillin syrup
C. Bisolvon syrup
D. Paracetamol tablet
E. Isoniazid tablet
ANSWER: C

Anda mungkin juga menyukai