Anda di halaman 1dari 24

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN

‘AISYIYAH PALEMBANG
Jl. Kol. H. Burlian.M.Husin No. 907 RT. 12 RW. 04 Kel. Karya Baru
Kec. Alang-alang Lebar KM. 7,5 Palembang 30152
Telp. 0711- 421981 Fax. 0711-417135
www.stikes-aisyiyah-palembang.ac.idEmail : stikes.aisyiyah.plm@gmail.com

S1 Farmasi D III Keperawatan D III Kebidanan

SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS)


MAHASISWA TINGKAT II SEMESTER III PRODI DIII KEBIDANAN
TAHUN AKADEMIK 2016//2017

MATA KULIAH : Asuhan kebidanan Neonatus, Bayi, Balita dan


Anak Prasekolah
NAMA DOSEN : Desi Ulandari, S.SiT.,M.Kes,
Rhipiduri Rivanica, S.SiT.,M.Kes
HARI/ TANGGAL : Jumat/20 Januari 2017
PUKUL : 08.00 – 10.40

PETUNJUK :
A. Bacalah soal dibawah ini dengan cermat.
B. Saudara harus menjawab pertanyaan dengan memilih pertanyaan yang paling tepat
dengan memilih salah satu pilihan jawaban yang tersedia (A,B,C,atau D)

1. Seorang perempuan baru saja melahirkan 6 jam yang lalu, bidan melakukan pemeriksaan
post partum. Data hasil pemeriksaan : TD 110/80 mmHg, kontraksi uterus baik,
perdarahan 50 cc, kandung kemih kosong. Apakah penatalaksaan selanjutnya untuk kasus
diatas ?
a. Memisahkan ibu dan bayi
b. Menilai adanya tanda-tanda demam, infeksi, atau perdarahan abnormal
c. Memberikan konseling untuk KB secara dini
d. Pemberian ASI awal
e. Ibu bisa ditinggalkan

2. Setelah dilakukan pemeriksaan pada seorang balita laki-laki yang berusia 18bulan,
ditemukan hasil suhu tubuh <36,5oC, kulit teraba dingin, mengantuk atau letargi. Ada
gerakan yang tidak normal?
Apakah diagnosa yang tepat pada balita tersebut?
a. Apnea
b. Kejang
c. Skelerema
d. Hipothermia
e. Hiperthermia
3. Bidan Ani melakukan pemeriksaan fisik kepada bayi Ny. Nina usia 6 bulan. Dari hasil
pemeriksaan didapatkan tanda-tanda vital pada suhu bayi 37,8°C. Menurut saudara bayi
Ny.Nina terjadi perubahan suhu tubuh yang disebut dengan?
a. Hipertermi
b. Febris/ pireksia
c. Normal
d. Hipotermi
e. Hipoterm

4. Seorang bayi laki-laki mengalami kuning pada tubuhnya, muncul pada hari ke-3
kelahirannya. Sesudah dilakukan pemeriksaan darah, kadar bilirubin indirect nya 9 gr%.
Pada hari ke 10 ternyata kuningnya menghilang. Apakah diagnosa pada bayi tersebut?
a. Ikterus fisiologis
b. Ikterus patologis
c. Ikterus neonatorum
d. Ikterus indirect
e. Ikterus direct

5. Seorang bayi dibawa ke bidan praktek mandiri, dengan usia 9 bulan. Bayi tersebut sehat,
dan datang untuk immunisasi. Kartu immunisasi bayi tersebut menunjukkan, bayi sudah
mendapatkan immunisasi BCG 1x, DPT 3x, Polio 4x, Hepatitis B 4x. Apakah immunisasi
yang tepat didapatkan oleh bayi tersebut pada kunjungan saat ini?
a. Campak
b. DPT
c. Polio
d. Hepatitis B
e. Booster DT

6. Seorang bayi yang baru lahir, sesudah dilakukan IMD, segera dilakukan penimbangan
berat badan tanpa alas timbangan, dan didapatkan hasil yaitu 3000 gr, kemudian
dilakukan pemeriksaan dengan menggunakan stetoskop tanpa dihangatkan. Apakah
mekanisme yang dapat menyebabkan kehilangan panas pada bayi tersebut?
a. Konduksi
b. Konveksi
c. Radiasi
d. Evaporasi
e. Konjugasi

7. Pada dua jam yang lalu, seorang perempuan merasa hamil 9 bulan, telah melahirkan bayi
laki-laki dengan BB 3200gr, dan PB 49cm. Penilaian satu menit pertama pada bayi
tersebut adalah warna kulit tubuh bayi merah, dan ekstremitas biru, denyut jantungnya
120x/menit, gerakan aktif, langsung menangis kuat. Berapakah nilai Apgar dari bayi baru
lahir tersebut?
a. Nilai Apgar 10
b. Nilai Apgar 9
c. Nilai Apgar 8
d. Nilai Apgar 7
e. Nilai Apgar 6
8. Seorang bidan melakukan pengkajian pada seorang perempuan P1A0 post partum 1 hari.
Bidan memberikan konseling agar ibu tersebut hanya memberikan ASI saja kepada
bayinya tanpa ada makanan tambahan apapun selama 6 bulan karena selain lebih mudah
bagi ibu, ASI juga lebih ekonomis serta dapat mendekatkan hubungan ibu dan
bayi.Apakah konsep asuhan yang sedang bidan berikan pada kasus di atas?
a. Proses laktasi/ menyusui
b. Inisiasi menyusu dini
c. Asuhan sayang ibu
d. Safe motherhood
e. ASI eksklusif

9. Seorang bidan melakukan pengkajian pada seorang perempuan P1A0 post partum 1 hari.
Bidan memberikan konseling cara menyusui yang benar dengan cara mamae ibu yang
ditempelkan pada pipi atau daerah sekeliling mulut bayi yang merupakan rangsangan
yang menimbulkan refleks pada bayi. Refleks apakah gerakan bayi tersebut pada kasus di
atas?
a. Refleks oksitosin
b. Refleks Menelan (swallowing reffeks)
c. Refleks Menghisap (sucking refleks)
d. Refleks Mencari (rooting refleks)
e. Refleks prolaktin

10. Seorang bidan melakukan pengkajian pada seorang perempuan P1A0 post partum 1 hari.
Bidan memberikan konseling cara menyusui yang benar dengan pendidikan kesehatan
tentang Efek hisapan bayii selain berpengaruh terhadap dihasilkannya hormon prolaktin
oleh kelenjar pituitari bagian depan, berpengaruh pula terhadap bagian belakang kelenjar
pituitari yang berefek berkontraksinya otot sel pada kelenjar susu menyebabkan ASI
dialirkan malalui saluran susu ke sinus laktiferus. Refleks ini sangat dipengaruhi oleh
emosi ibu. Rasa kasih sayang pada bayi akan membantu refleks. Tetapi rasa sakit,
khawatir dan kurang percaya diri akan mengharnbat refleks ini.Keseluruhan proses ini
disebut refleks ...........
a. Refleks oksitosin
b. Refleks Menelan (swallowing reffeks)
c. Refleks Menghisap (sucking refleks)
d. Refleks Mencari (rooting refleks)
e. Refleks prolaktin

11. Seorang perempuan melahirkan anak pertamanya di BPM dengan kondisi sehat, setelah 1
jam bayi berada di dada ibu, Bidan mulai melakukan asuhan BBL, setelah dilakukan
pemeriksaan fisik kemudian bidan menyuntik vitamin pada bayi tersebut, 1 jam kemudian
bidan memberikan imunisasi. Apakah suntikan imunisasi yang diberikan Bidan?
a. HB 0
b. HB 1
c. HB 2
d. HB 3
e. Hb 4
12. Seorang Anak Y kelas 3 SD ketika disekolah ada pemberian imunisasi bulan November
atau BIAS (BULAN IMUNISASI ANAK SEKOLAH). Anak tersebut mendapatkan
imunisasi…
a. Td
b. Campak
c. DPT
d. DT dan campak
e. HB

13. Seorang Anak Y kelas 1 SD ketika disekolah ada pemberian imunisasi bulan November
atau BIAS (BULAN IMUNISASI ANAK SEKOLAH). Anak tersebut mendapatkan
imunisasi…
a. Td
b. Campak
c. DPT
d. DT dan campak
e. HB

14. Ny Y (28 th) diantar oleh Mak Ijem seorang dukun beranak ke BPM untuk
memeriksaakan kehamilan anak pertamanya, Ny. Y tidak pernah keguguran. Hasil
pemeriksaan TD 140/90 mmHg, tungkai bawah bengkak, pitting udeem (+). Pemeriksaan
palpasi TFU 32 cm, janin tunggal, puka, kepala sudah masuk panggul, DJJ 140x/mnt.
Apakah peran bidan saat persalinan pada kemitraan Bidan dan Dukun….
a. Mempersiapkan persalinan aman (air bersih dan kain bersih)
b. Mendampingi ibu pada saat persalinan
c. Memotivasi keluarga untuk menyiapkan tranfortasi ke faskes
d. Melakukan pelayanan neonatal essensial
e. Melakukan pelayanan essensial

15. Ny Y (28 th) diantar oleh Mak Ijem seorang dukun beranak ke BPM untuk
memeriksaakan kehamilan anak pertamanya, Ny. Y tidak pernah keguguran. Hasil
pemeriksaan TD 140/90 mmHg, tungkai bawah bengkak, pitting udeem (+). Pemeriksaan
palpasi TFU 32 cm, janin tunggal, puka, kepala sudah masuk panggul, DJJ 140x/mnt.
Apakah diagnosis kehamilan pada Ny. Y…
a. G1P0A0 hamil 22 minggu
b. G1P0A0 hamil 28 minggu
c. G1P0A0 hamil 30 minggu
d. G1P0A0 hamil 36 minggu
e. G1P0A0 hamil 42 minggu

16. Ny Y (28 th) diantar oleh Mak Ijem seorang dukun beranak ke BPM untuk
memeriksaakan kehamilan anak pertamanya, Ny. Y tidak pernah keguguran. Hasil
pemeriksaan TD 140/90 mmHg, tungkai bawah bengkak, pitting udeem (+). Pemeriksaan
palpasi TFU 32 cm, janin tunggal, puka, kepala sudah masuk panggul, DJJ 140x/mnt.
Apakah Pemeriksaan penunjang yang harus dilakukan…
a. Protein urine
b. Gula darah/ reduksi
c. Darah malaria
d. Serologi HIV
e. HB
17. Ny Y (28 th) diantar oleh Mak Ijem seorang dukun beranak ke BPM untuk
memeriksaakan kehamilan anak pertamanya, Ny. Y tidak pernah keguguran. Hasil
pemeriksaan TD 140/90 mmHg, tungkai bawah bengkak, pitting udeem (+). Pemeriksaan
palpasi TFU 32 cm, janin tunggal, puka, kepala sudah masuk panggul, DJJ 140x/mnt.
3 hari kemudian Ny. Y melahirkan By H di Faskes, kondisi By H pada saat lahir kulit dan
ekstremitas berwarna kebiruan, tidak ada gerakan, nadi 80 x/menit, nafas tidak teratur,
BBL 2400 gram. Apa diagnosis yang tepat pada By H.…
a. Asfiksia
b. Tetanus neonatorum
c. Sianosis
d. Dyspepsia
e. Hipotermi

18. Ny Y (28 th) diantar oleh Mak Ijem seorang dukun beranak ke BPM untuk
memeriksaakan kehamilan anak pertamanya, Ny. Y tidak pernah keguguran. Hasil
pemeriksaan TD 140/90 mmHg, tungkai bawah bengkak, pitting udeem (+). Pemeriksaan
palpasi TFU 32 cm, janin tunggal, puka, kepala sudah masuk panggul, DJJ 140x/mnt.
3 hari kemudian Ny. Y melahirkan By H di Faskes, kondisi By H pada saat lahir kulit dan
ekstremitas berwarna kebiruan, tidak ada gerakan, nadi 80 x/menit, nafas tidak teratur,
BBL 2400 gram. Apa faktor predisposisi By. H mengalami
gangguan tersebut.…
a. Pre-eklamsi
b. Partus lama
c. Kehamilan post matur
d. Infeksi berat
e. Premature

19. Ny Y (28 th) diantar oleh Mak Ijem seorang dukun beranak ke BPM untuk
memeriksaakan kehamilan anak pertamanya, Ny. Y tidak pernah keguguran. Hasil
pemeriksaan TD 140/90 mmHg, tungkai bawah bengkak, pitting udeem (+). Pemeriksaan
palpasi TFU 32 cm, janin tunggal, puka, kepala sudah masuk panggul, DJJ 140x/mnt.
3 hari kemudian Ny. Y melahirkan By H di Faskes, kondisi By H pada saat lahir kulit dan
ekstremitas berwarna kebiruan, tidak ada gerakan, nadi 80 x/menit, nafas tidak teratur,
BBL 2400 gram.
Setelah dilakukan tahapan langkah awal, By.H napas normal, kulit dan ekstremitas
kemerahan, gerak aktif, nadi 120x/mnt. Tindakan TIDAK TEPAT yang dilakukan Ibu
Bidan adalah.…
a. Melakukan langkah ventilasi
b. Memberikan Vitamin K
c. Memberikan Antibiotik salep mata
d. Memberikan imunisasi HB0
e. Penanganan asfiksia

20. 3 hari kemudian Ny. Y melahirkan By H di Faskes, kondisi By H pada saat lahir kulit dan
ekstremitas berwarna kebiruan, tidak ada gerakan, nadi 80 x/menit, nafas tidak teratur,
BBL 2400 gram. Ny. Y dianjurkan merawat By H dengan
metode kanguru. Apakah manfaat perawatan metode kanguru bagi BAYI…
a. Stabilisasi suhu tubuh
b. Stabilisasi denyut jantung
c. Stabilisasi pernapasan
d. Meningkatkan produksi ASI
e. Stabilisasi tekanan darah

21. 3 hari kemudian Ny. Y melahirkan By H di Faskes, kondisi By H pada saat lahir kulit dan
ekstremitas berwarna kebiruan, tidak ada gerakan, nadi 80 x/menit, nafas tidak teratur,
BBL 2400 gram. Ny. Y dianjurkan merawat By H dengan
metode kanguru. Berikut adalah posisi melakukan metode kanguru yang benar,
KECUALI…
a. Bayi telanjang dada, diletakan telungkup di dada dengan posisi tegak atau diagonal
b. Tubuh bayi menempel atau kontak langsung dengan ibu.
c. Tangan dan kaki bayi dalam keadaan fleksi.
d. Fiksasi dengan dengan baju kanguru
e. Ibu menggunakan baju yang agak ketat

22. Pada usia 28 hari By. H dibawa ke Puskesmas. Bidan Z yang sedang bertugas
memberikan imunisasi BCG. Apakah tujuan pemberian imunisasi BCG pada By. H…
a. Mencegah penyakit infeksi saluran pernafasan
b. Memberi kekebalan aktif terhadap penyakit TBC
c. Memberi kekebalan aktif terhadap penyakit difteri
d. Memberi kekebalan terhadap penyakit campak.
e. Memberi kekebalan terhadap penyakit pertusis.

23. Pada usia 28 hari By. H dibawa ke Puskesmas. Bidan Z yang sedang bertugas
memberikan imunisasi BCG. Apakah tujuan pemberian imunisasi BCG pada By. H…
a. Mencegah penyakit infeksi saluran pernafasan
b. Memberi kekebalan aktif terhadap penyakit TBC
c. Memberi kekebalan aktif terhadap penyakit difteri
d. Memberi kekebalan terhadap penyakit campak.
e. Memberi kekebalan terhadap penyakit pertusis.

24. Pada usia 28 hari By. H dibawa ke Puskesmas. Bidan Z yang sedang bertugas
memberikan imunisasi BCG. Konseling yang tepat dilakukan oleh bidan Z yaitu dengan
memberikan empat pesan penting antara lainKECUALI…
a. Manfaat dari vaksin yang diberikan
b. Tanggal imunisasi dan pentingnya buku KIA disimpan secara aman dan dibawa
kembali
c. Efek samping ringan yang dapat dialami dan cara mengatasinya, serta tidak perlu
khawatir
d. Lima imunisasi dasar yang melindungi buah hati sebelum usia 1 tahun
e. Menguji vaksin yang akan diberikan

25. Pada usia 28 hari By. H dibawa ke Puskesmas. Bidan Z yang sedang bertugas
memberikan imunisasi BCG. Dosis imunisasi BCG yang diberikan untuk Bayi H
adalah…
a. 0,1
b. 0,5 ml
c. 0,01 ml
d. 0,05 ml
e. 5 ml
26. Pada usia 28 hari By. H dibawa ke Puskesmas. Bidan Z yang sedang bertugas
memberikan imunisasi BCG. Cara pemberian vaksin BCG yang benar adalah…
a. Intracutan
b. Subcutan
c. Intra muscular
d. Oral
e. Intra vena

27. Setelah selesai kegiatan imunisasi hari itu Bidan Z melakukan pemisahan limbah
imunisasi yang terdiri dari limbah infeksius dan limbah infeksius non tajam setelah
pelayanan imunisasi. Yang termasuk limbah infeksius non tajam adalah…
a. Kapas pembersih/usap pada penyuntikan vaksin
b. ADS yang telah dipakai dan dan alat suntik untuk mencampur vaksin.
c. Vaksin dalam botol ampul yang telah rusak karena suhu atau kadaluarsa
d. Limbah pembungkus alat suntikdan kardus pembungkus vaksin
e. Sisa vaksin dalam botol atau ampul

28. Pada usia 3 bulan By H dibawa lagi ke Puskesmas untuk mendapatkan imunisasi. Bidan Z
memberikan imunisasi DPT 1 dan polio 3. Setelah mendapat imunisasi, pada malam
harinya bayi H mengalami demam (suhu 38,5oC). Penyebab demam yang terjadi pada
bayi H merupakan…
a. Efek samping DPT
b. Efek samping Polio
c. Cara penyuntikan yang salah
d. Tempat penyuntikan yang salah
e. Reaksi berat

29. Seorang anak usia 9 bulan, baru saja mendapatkan imunisasi campak, maka anak tersebut
telah mendapatkan ....
a. Kekebalan aktif alamiah
b. Kekebalan pasif buatan
c. Kekebalan aktif buatan
d. Kekebalan dari serum
e. Kekebalan pasif alamiah

30. Seorang anak usia 3 tahun, baru saja sembuh dari sakit campak, maka anak tersebut telah
mendapatkan ....
a. Kekebalan aktif alamiah
b. Kekebalan pasif buatan
c. Kekebalan aktif buatan
d. Kekebalan dari serum
e. Kekebalan pasif alamiah

31. Seorang anak usia 1 hari, telah diberikan ASI Pertama kali oleh ibu nya yaitu kolostrum ,
maka anak tersebut telah mendapatkan ....
a. Kekebalan aktif alamiah
b. Kekebalan pasif buatan
c. Kekebalan aktif buatan
d. Kekebalan dari serum
e. Kekebalan pasif alamiah

32. Seorang anak usia 5 tahun, baru saja diberikan serum antibisa ular karena mengaku
dipatuk ular yang berbisa pada saat bermain, maka anak tersebut telah mendapatkan ....
a. Kekebalan aktif alamiah
b. Kekebalan pasif buatan
c. Kekebalan aktif buatan
d. Kekebalan dari serum
e. Kekebalan pasif alamiah

33. Seorang bayi lahir di dukun, setelah pulangke rumah, didapatkan gejala tali pusat
berbau, keluar pus, anak tidak maumenetek, mulut mencucu, dan terdapat kejang.
Kemungkinan gejala penyakit tersebut adalah..
a. Pertusis
b. Campak
c. Tetanus
d. Influenza
e. Dipheria

34. Seorang bayi perempuan baru lahir di dukun 3 hari yang lalu, datang ke bidan
denganibunya mengaku belum mendapatkan suntikan imunisasi apapun, sebagai
seorangbidan imunisasi yang perlu diberikan pertama kali adalah…
a. Hepatitis HB 0
b. BCG
c. DPT
d. Vit.K
e. HB

35. Seorang bayi perempuan usia satu bulan datang bersama ibunya ke bidan untuk
mendapatkan pelayanan imunisasi. Imunisasi yang selanjutnya diberikan adalah…
a. Hepatitis HB 0
b. BCG
c. DPT
d. Vit.K
e. HB

36. Seorang anak perempuan usia 10 tahun, tiba-tiba mendadak panas tinggi, nyeri otot,
terjadi kelumpuhan. Kemungkinan anak tersebut menderita penyakit…
a. Poliomielitis
b. Campak
c. Diptheria
d. Rabies
e. Hepatitis

37. Salah satu Screeningyang harus ditanyakan saat akan memberikan vaksin OPV (oral
Polio Vaccine) adalah…
a. Apakah anak sedang diare?
b. Apakah anak sedang dalam keadaan demam?
c. Apakah anak masih mendapatkan ASI ekslusif?
d. Apakah anak mempunyai riwayat penyakit keganasan?
e. Apakah ada orang-orang di rumah yang mengalami penyakit lumpuh?

38. Salah satu Shake test (uji kocok) dilakukan pada…


a. Vaksin yang terkena suhu > 80 C
b. Setiap vaksin yang akan digunakan
c. Vaksin yang dicurigai pernah beku
d. Setiap vaksin yang menggunakan pelarut
e. Vaksin yang terdapat di dalam kulkas yang rusak

39. Pengertian bundling yang benar adalah…


a. Vaksin disiapkan hanya apabila sasaran ada
b. Menyiapkan lokasi suntikan dengan tepat dan bersih
c. Tersedianya vaksin dan pelarut, ADS dan kotak pengaman limbah
d. Semua bundling yang akan digunakan harus dari satu pabrik yang sama
e. Tidak membiarkan jarum terpasang di bagian paling atas tutup botol vaksin

40. Berikut ini yang termasuk pengertianKejadian Ikutan Pasca Imunisasi (KIPI),
KECUALI…
a. Koinsiden
b. Reaksi vaksin
c. Reaksi suntikan
d. Reaksi psikologis
e. Kesalahan prosedur

41. Seorang bayi perempuan lahir 5 menit pertama dengan nilai APGAR Skor 8/10 maka
bayi tersebut masuk dalam kategori bayi baru lahir dalam keadaaan...
a. Bayi dalam keadaan baik
b. Asfiksia ringan dan tidak perlu tindakan
c. Asfiksia sedang&membutuhkan tindakan resusitasi
d. Asfiksia berat&membutuhkan resusitasi segera sampai ventilasi
e. Asfiksia sangat berat&membutuhkan resusitasi segera sampai ventilasi

42. Seorang bayi perempuan lahir 5 menit pertama dengan nilai APGAR Skor 4/6 maka bayi
tersebut masuk dalam kategori bayi baru lahir dalam keadaaan...
a. Bayi dalam keadaan baik
b. Asfiksia ringan dan tidak perlu tindakan
c. Asfiksia sedang&membutuhkan tindakan resusitasi
d. Asfiksia berat&membutuhkan resusitasi segera sampai ventilasi
e. Asfiksia sangat berat&membutuhkan resusitasi segera sampai ventilasi

43. Seorang bayi perempuan lahir 5 menit pertama dengan nilai APGAR Skor 1/3 maka bayi
tersebut masuk dalam kategori bayi baru lahir dalam keadaaan...
a. Bayi dalam keadaan baik
b. Asfiksia ringan dan tidak perlu tindakan
c. Asfiksia sedang&membutuhkan tindakan resusitasi
d. Asfiksia berat&membutuhkan resusitasi segera sampai ventilasi
e. Asfiksia sangat berat&membutuhkan resusitasi segera sampai ventilasi
44. Seorang bidan melakukan gerakan tepukan pada Seorang bayi perempuan yang lahir usia
2 jam pertama dan hasilnya bayi melakukan gerakan terkejut seperti memeluk, disebut
apakah gerakan yang di lakukan oleh bayi tersebut...........
a. Refleks rooting
b. Refleks tonic neck
c. Refleks babinski
d. Refleks palmar graps
e. Refleks Moro

45. Seorang bidan melakukan penilaian pada Seorang bayi perempuan yang lahir usia 1 hari
pertama dan hasilnya bayi melakukan gerakan menoleh kearah pusat suara, disebut
apakah gerakan yang di lakukan oleh bayi tersebut...........
a. Refleks rooting
b. Refleks tonic neck
c. Refleks babinski
d. Refleks palmar graps
e. Refleks Moro

46. Seorang bidan melakukan penilaian pada Seorang bayi perempuan yang lahir usia 1 hari
pertama dan hasilnya bayi melakukan gerakan dengan menggenggam jari bidan, disebut
apakah gerakan yang di lakukan oleh bayi tersebut...........
a. Refleks rooting
b. Refleks tonic neck
c. Refleks babinski
d. Refleks palmar graps
e. Refleks Moro

47. Seorang bidan melakukan penilaian pada seorang bayi perempuan dengan menggores
telapak kaki bayi kemudian ada gerakan jari kaki bayi meregang saling menjauhi, disebut
apakah gerakan yang di lakukan oleh bayi tersebut...........
a. Refleks rooting
b. Refleks tonic neck
c. Refleks babinski
d. Refleks palmar graps
e. Refleks Moro

48. Bidan Ani melakukan pemeriksaan fisik kepada bayi Ny. Nina usia 6 bulan. Dari hasil
pemeriksaan didapatkan tanda-tanda vital normal dan setelah dilakukan pemeriksaan
refleks didapatkan abduksi seluruh ekstremitas dan kembali relaks jika posisi bayi
berubah serta bayi sudah dapat merangkak kearah yang menarik perhatiaannya. Menurut
saudara Pemeriksaan refleks apa yang dilakukan oleh bidan Ani?
a. Refleks Palmar Graps
b. Refleks Plantar
c. Refleks Babinski
d. Refleks Moro
e. Refleks Merangkak

49. Seorang bayi lahir spontan di BPM, cukup bulan, menangis kuat, tonus otot baik. Bayi
langsung dimandikan dan tidak segera dikeringkan. Beberapa saat kemudian terlihat
tanda-tanda hipotermi pada bayi tersebut. Hipotermi pada kasus diatas disebut. ?
a. Evaporasi
b. Konduksi
c. Konveksi
d. Radiasi

50. Seorang bayi lahir spontan di BPM, dengan usia kehamilan 38 minggu. Menangis kuat,
warna kulit merah, bayi bernafas dan tidak megap-megap. Dari hasil pemeriksaan tidak
ditemukan kelainan. Asuhan yang diberikan pada BBL tersebut adalah ?
a. Memandikan
b. Menimbang
c. Menyelimuti
d. Menjaga kehangatan

51. Seorang perempuan melahirkan seorang bayi perempuan di RS secara ektraksi vacuum
atas indikasi kala II lama, pada saat pemeriksaan ditemukan kepala bengkak dan merah,
batasnya jelas, perabaan mula-mula keras lambat laut lunak. Diagnose yng tepat pada
bayi tersebut adalah ..
a. Cephal heamatoma
b. Caput succedaneum
c. Meningokel
d. Hipospadia

52. Seorang bayi lahir di BPM, setelah IMD, dibersihkan kemudian diberikan imunisasi dan
diletakkan diruangan rawat gabung dengan ventilasi terbuka. Mekanisme kehilangan
panas apa yang akan terjadi pada bayi tersebut.
a. Evaporasi
b. Konduksi
c. Konveksi
d. Radiasi

53. Seorang bayi lahir diklinik, kehilangan panas tubuhnya, adapun jalan utama bayi
kehilangan panas, jika saat lahir tubuh bayi tidak segera dikeringkan hal ini dapat terjadi
kehilangan panas akibat penguapan cairan ketuban oleh panas tubuh bayi sendiri.
Mekanisme kehilangan panas apa yang akan terjadi pada bayi tersebut.
a. Evaporasi
b. Konduksi
c. Konveksi
d. Radiasi

54. Seorang ibu membawa anaknya ke puskesmas pada tanggal 30 desember 2015, anak
tersebut lahir tanggal 20 april 2013. Berapa usia anak tersebut saat ini …..
a. Umur anak tersebut 2 tahun 8 bulan
b. Umur anak tersebut 2 tahun 9 bulan
c. Umur anak tersebut 1 tahun 8 bulan
d. Umur anak tersebut 1 tahun 9 bulan

55. Seorang perempuan berusia 25 tahun datang ke bidan untuk memeriksakan bayinya
dengan jenis kelamin perempuan, bayi lahir dengan berat 3000 gram dan panjang 50 cm,
saat ini bayi berusia 3 bulan hasil pemeriksaan berat bayi 5000 gram dan panjang 50,5
cm. bayi hanya makan dan minum dari ASI (air susu ibu). Pernyataan diatas merupakan
contoh dari ?
a. Pertumbuhan
b. Perkembangan
c. Peningkatan
d. Penambahan

56. Seorang ibu membawa anaknya ke puskesmas pada tanggal 12 mei 2015, anak lahir tgl
30 desember 2012, Berapa usia anak tersebut saat ini …..
a. Umur anak tersebut 2 tahun 6 bulan
b. Umur anak tersebut 3 tahun 5 bulan
c. Umur anak tersebut 3 tahun 6 bulan
d. Umur anak tersebut 2 tahun 5 bulan

57. Ny’A’ 28 tahun. Datang ke Puskesmas bersama anaknya “L” berusia 2 tahun. Tujuan ibu
berkunjung untuk mengetahui perkembangan buah hatinya..instrument perkembangan
yang cocok untuk anak ny. A” adalah……
a. Mengukur Berat badan, KMME, TDL, GPPH
b. Mengukur Tinggi badan dan lingkar kepala, KPSP, CHAT, TDD
c. KPSP, CHAT, TDD
d. KMME, TDL, GPPH

58. Merupakan peningkatan jumlah dan besar sel diseluruh bagian tubuh selama sel-sel
tersebut membelah diri dan menyintesis protein-protein baru. Menghasilkan penambahan
jumlah berat secara keseluruhan atau sebagian. Pernyataan diatas merupakan contoh
dari?
a. Pertumbuhan
b. Perkembangan
c. Peningkatan
d. Penambahan

59. Gambar dibawah ini merupakan salah satu alat untuk tes daya lihat (TDL) pada anak usia
3-6 tahun. Adapun cara penggunaan alat dibawah ini
adalah.
a. Latih anak agar tidak mengarahkan guntingan kartu E
baik menghadap ke atas, bawah, kiri, kanan, sesuai
ditunjuk pada poster “E” .
b. Latih anak dalam mengarahkan kartu E menghadap ke
atas, bawah, kiri, kanan, sesuai ditunjuk pada poster
“E”
c. Latih anak agar membaca hurup yang ada di kartu E
d. Gunting bagian hurup E kemudian tempelkan sesuai
dengan posisi menghadap huruf E

60. Seorang ibu membawa anaknya berumur 22 bulan ke klinik tumbuh kembang untuk
memeriksakan perkembangan anaknya. Dari hasil pemeriksaan menggunakan KPSP di
dapatkan ada 3 kuesioner yang jawabannya adalah tidak pada KPSP anak umur 21 bulan
dari 10 kuesioner yang ada. Maka interprestasi hasil perkembangan dengan KPSP anak
tersebut adalah ?
a. Perkembangan anak meragukan (M)
b. Kemungkinan ada penyimpangan (P).
c. Perkembangan anak dalam keadaan sakit (S)
d. Perkembangan anak sesuai dengan tahapan perkembangan (S)

61. Seorang ibu Seorang ibu membawa anaknya berumur 36 bulan ke klinik tumbuh
kembang untuk memeriksakan penyimpangan perkembangan anaknya. Dari hasil
pemeriksaan menggunakan Tes daya dengar (TDD) di dapatkan ada 1 kuesioner yang
jawabannya adalah tidak pada TDD. Maka interprestasi hasil perkembangan dengan TDD
anak tersebut adalah ?
a. Perkembangan anak meragukan (M)
b. Kemungkinan ada penyimpangan (P).
c. kemungkinan anak mengalami gangguan pendengaran
d. kemungkinan anak mengalami gangguan penglihatan
e. Perkembangan anak dalam keadaan sakit (S)

62. Kemampuan berbicara seseorang akan sejalan dengan kematangan dalam perkembangan
intelektual atau kognitifnya. Kemampuan berjalan seseorang akan seiring dengan
kesiapan otot-otot kaki. Begitu juga ketertarikan seorang remaja terhadap jenis kelamin
lain akan seiring dengan kematangan organ-organ seksualnya. Pernyataan diatas
merupakan contoh dari ?
a. Perkembangan secara Maturation
b. Perkembanan secara Sistematis
c. Perkembanan secara Progresif
d. Perkembanan secara berkesinambungan

63. Perubahan proporsi dan ukuran fisik (dari pendek menjadi tinggi dan dari kecil menjadi
besar); perubahan pengetahuan dan keterampilan dari sederhana sampai kepada yang
kompleks (mulai dari mengenal huruf sampai dengan kemampuan membaca buku).
Pernyataan diatas merupakan contoh dari ?
a. Perkembangan secara Maturation
b. Perkembangan secara Progresif
c. Perkembangan secara berkesinambungan
d. Perkembangan secara Sistematis

64. Untuk dapat berdiri, seorang anak terlebih dahulu harus menguasai tahapan
perkembangan sebelumnya yaitu kemampuan duduk dan merangkak. Pernyataan diatas
merupakan contoh dari ?
a. Perkembangan secara berkesinambungan
b. Perkembangan secara Maturation
c. Perkembangan secara Progresif
d. Perkembangan secara Sistematis

65. Seorang bayi terlebih dulu bisa mengontrol kepalanya dari pada ekstremitasnya.
Merupakan contoh prinsip perkembangan dari ?
a. Proximodistal
b. Differentiation
c. Development pace
d. Cephalocaudal
66. Pemeriksaan refleks ini dengan cara melakukan ketukan berulang-ulang di dahi bayi,
batang hidung atau maksila bayi baru lahir yang matanya sedang terbuka. Jika bayi
tersebut menunjukkan respon maka mata bayi akan berkedip sebagai respon pada 4-5
ketukan pertama. Tetapi jika tidak terjadi kedipan menunjukkan adanya gangguan
ekstrapiramidal. Tindakan tersebut adalah untuk mengetahui ?
a. Replek Grapsing
b. Replek sucking
c. Replek babinski
d. Replek Glabela
e. Replek Plantar

67. Pemeriksaan refleks ini dengan cara telapak kaki bayi dibelai atau disentuh dari tumit
hingga ke jarinya, maka jari-jari kakinya akan mengembang dan ibu jari memiliki posisi
yang lebih tinggi. Jika bayi tidak menunjukkan respon maka perlu dilakukan pemeriksaan
neurologis. Refleks ini akan hilang setelah bayi berusia 6 bulan.
a. Reflek Grapsing
b. Reflek sucking
c. Reflek babinski
d. Reflek Glabela
e. Reflek Plantar

68. Rambut halus pada tubuh bayi, terutama di punggung, dahi dan pipi biasanya lebih
terlihat pada bayi prematur. Biasanya tidak terlihat lagi pada bayi yang lebih bulan. Hal
ini disebut..
a. Lanugo
b. Vernik caseosa
c. Turgor
d. Apgar

69. Dibawah ini merupakan peran bidan saat melakukan kunjungan rumah pada bayi sehat 6
minggu pertama adalah, kecuali........
a. Mengidentifikasi gejala penyakit.
b. Memantau pertumbuhan bayi dan menjaga bayi dari penyakit
c. Mendidik dan memberi dukungan pada orang tua mengenai perawatan bayi.
d. Melakukan pengobatan pada bayi

70. Yang bukan termasuk periode dimana keterikatan antara ibu dan bayi berkembang adalah
a. Periode pra kehamilan.
b. Periode prenatal.
c. Periode Intrapartum.
d. Periode post partum

71. Tindakanapa yang dilakukan untuk memperkuat ikatan ibu dengan bayi menurut marshall
klaus?
a. Setiap saat bayi digendong.
b. Meninggalkan bayi untuk dirawat dengan orang lain.
c. Menyarankan ibu agar menciptakan waktu berduaan bersama bayi.
d. Menidurkan bayi dalam boks bayi.
e. Mempunyai baby sitter.
72. Bayi dengan salah satu dari tanda-tanda bahaya berikut harus dirujuk ke dokter, kecuali?
a. Demam dan hipotermi
b. Pertumbuhan bayi sesuai usianya.
c. Sianosis pada bibir dan kulit.
d. Ikterus berat dan muntah terus menerus.

73. Yang termasuk dalam data perencanaan , yaitu :


a. Bayi sudah diberikan imunisasi.
b. Memberikan informasi tentang hasil pemeriksaan.
c. BB : 4500 gram, PB : 53 cm.
d. Suhu : 370 C, P : 50 kali/menit, N : 132 kali/menit, kulit berwarna kemerahan.
e. Neonatus cukup bulan sesuai masa kehamilan, umur 6 minggu.

74. Seorang perempuan berusia 22 tahun datang ke bidan untuk memeriksakan bayinya
dengan jenis kelamin perempuan, bayi lahir dengan berat 3000 gram dan panjang 50 cm,
saat ini bayi berusia 3 bulan hasil pemeriksaan dengan menggunakan DDST bayi Sudah
mulai bisa mengangkat kepala setinggi 45 derajat, Memberikan reaksi ocehan ataupun
menyahut dengan ocehan, Tertawanya sudah mulai keras, Bisa membalas senyum di saat
Anda mengajaknya bicara atau tersenyum. Menurut Markum contoh tumbuh kembang
diatas adalah
a. Tumbuh kembang fisik
b. Tumbuh kembang intelektual
c. Tumbuh kembang emosional
d. Tumbuh kembang Psikokogis

75. Apabila anak dapat melakukan uji coba dengan baik, Ibu atau pengasuh memberi Laporan
(L) tepat atau dapat dipercaya bahwa anak dapat melakukan dengan baik, maka skoring
DDST pada gugus/item adalah ?
a. FAIL/GAGAL (F/G/O)
b. NO OPPORTUNITY (NO)
c. REFUSAL/MENOLAK (R/M)
d. PASS/LEWAT (V/P/L)

76. Apabila Anak menolak untuk melakukan uji coba karena faktor sesaat (lelah, menangis,
sakit, mengantuk, dll), maka skoring DDST pada gugus/item adalah ?
a. FAIL/GAGAL (F/G/O)
b. NO OPPORTUNITY (NO)
c. REFUSAL/MENOLAK (R/M)
d. PASS/LEWAT (V/P/L)

77. Mengikuti ke garis tengah, mengikuti lewat garis tengah, memegang icik-icik, tangan
bersentujan, mengamati manik-manik, mencari benang. Pernyataan diatas merupakan
contoh dari sektor ?
a. Personal social
b. Adaptif-Motorik Halus
c. Bahasa
d. Motorik Kasar
78. Gerakan seimbang, mengangkat kepala, duduk dengan kepala tegak, berdiri, berlari,
Pernyataan diatas merupakan contoh dari sektor ?
a. Personal social
b. Adaptif-Motorik Halus
c. Bahasa
d. Motorik Kasar

79. Bereaksi terhadap bel, bersuara, tertawa, berteriak, menoleh ke bunyi icik-icik, menoleh
kearah suara, Pernyataan diatas merupakan contoh dari sektor ?
a. Personal social
b. Adaptif-Motorik Halus
c. Bahasa
d. Motorik Kasar

80. Menatap Muka, Membalas senyuman, tersenyum spontan,mengamati tangannya, makan


sendiri, Pernyataan diatas merupakan contoh dari sektor ?
a. Personal social
b. Adaptif-Motorik Halus
c. Bahasa
d. Motorik Kasar

81. Gosok gigi tanpa bantuan, memakai baju sendiri, menyuapi boneka, membuka pakaian,
menggunakan sendok/garpu, Pernyataan diatas merupakan contoh dari sektor ?
a. Personal social
b. Adaptif-Motorik Halus
c. Bahasa
d. Motorik Kasar

82. Seorang ibu datang pada tanggal 10 oktober 2010 membawa anaknya ke puskesmas x
untuk dilakukan pemeriksaan dengan ddst, ibu mengatakan anaknya lahir tanggal 12 Juni
2008. Hitung usia kronologis tersebut ?
a. 28 bulan
b. 27 bulan
c. 29 Bulan
d. 16 bulan

83. Bayi Lula lahir prematur pada kehamilan 32 minggu, lahir pada tanggal 5 Agustus 2006.
Diperiksa perkembangannya dengan DDST II pada tanggal 1 April 2008. Hitung usia
kronologis An. Lula!
a. 20 bulan
b. 19 bulan
c. 22 bulan
d. 18 bulan

84. Seorang anak usia 2 tahun dia adalah anak pertama dan dibawa oleh ibunya ke puskesmas
dengan keluhan belum bisa berjalan dari hasil pemeriksaan didapat berat badan 7 kg,
tinggi 65 cm dan anak hanya bisa merangkak sewaktu dilakukan pemeriksaan oleh
perawat. Dari hasil pemeriksan anak mengalami keterlambatan....
a. Gangguan motorik halus
b. Gangguan motorik kasar
c. Gangguan prilaku
d. Gangguan social
e. Gangguan bicara

85. Seorang anak berumur 22 bulan dan gerakannya aktif. Saat ini ibunya sangat
memperhatikan perkembangan dari anaknya. Salah satu kemampuan yang harus dimiliki
oleh anak tersebut adalah…
a. Belajar mengangkat kepala
b. Meletakkan benda-benda di mulutnya
c. Duduk tanpa dibantu
d. Berdiri tanpa dibantu
e. Belajar naik turun tangga

86. Seorang bayi sudah mendapat imunisasi BCG tujuh hari yang lalu, saat ini timbul indurasi
dan kemerahan pada tempat penyuntikan. Pendidikan kesehatan yang tepat untuk orang
tua bayi tersebut adalah….
a. Dikompres air hangat
b. Diberikan antipiretik
c. Dikompres kasa betadine
d. Bayi tidak boleh dimandikan
e. Tempat penyuntikan tidak boleh basah

87. Seorang balita usia 2 tahun, balita ini sering gatal pada gusinya, tidak mau makan dan
terasa meriang. Masalah apa yang terjadi pada balita tersebut?
a. Pertumbuhan rambut
b. Pertumbuhan gigi primer
c. Perubahan pada perut
d. Perubahan pada hidun
e. Perubahan pada mata

88. Seorang ibu membawa anaknya umur 12 bulan keposyandu untuk diberikan imunisasi
campak karena sampai umur 12 bulan belum mendapatkan imunisasi campak. Konseling
apakah yang harus diberikan pada Ny.S…
a. Memberitahu ibu untuk membawa anaknya kerumah sakit
b. Memberitahu ibu bahwa anaknya harus diimunisasi MMR (Measles Mumps Rubella)
c. Memberitahu ibu untuk memberi anaknya pct
d. Anjurkan ibu untuk datang kembali besok
e. Anjurkan ibu untuk datang kembali minggu depan

89. Seorang Ibu datang ke Rumah Sakit membawa bayinya. Ibu mengatakan lipatan kulit
paha dan pantat bayi berwarna kemerahan. Diagnosis tepat untuk kasus diatas adalah…
a. Asfiksia
b. Diaper Rush
c. Ikterus
d. Oral Trush
e. Seborrhe
90. Seorang ibu mempunyai anak yang berumur 3 tahun anak mulai sudah membereskan
mainannya sendiri dan mencoba memakai baju sendiri. Perkembangan apa yang dimiliki
oleh anak…
a. Perkembangan motorik
b. Perkembangan adaptasi sosial
c. Perkembangan motorik kasar
d. Perkembangan gerak aktif
e. Perkembangan kognitif

91. Seorang Ibu datang ke BPM pada pukul 10.00 Wib membawa bayinya mengatakan ada
bercak putih kecil dan keras seperti jerawat pada hidung bayi. Diagnosis tepat untuk
kasus diatas adalah….
a. Obstipasi
b. Infeksi
c. Fraktur
d. Miliariasis
e. Distrofi otot

92. Seorang ibu datang membawa bayinya ke klinik, bayi nya berusia 5 bulan mengeluh ada
ruam berkulit keras seperti kerak pada kepala bayinya. Ibu merasa cemas dengan keadaan
bayinya. Apa masalah yang di alami bayi tersebut…
a. Miliaris
b. Diare
c. Bisulan
d. Seborrhoe
e. Diper Rush

93. Seorang ibu memeriksakan anaknya yang berumur 2 tahun ke rumah sakit ia mengaku
sampai saat ini berat badan anaknya tidak bertambah, belum bisa berjalan hanya
merangkak saja, serta menglami kesusahan menyebutkan kata/bicara. Tindakan apa yang
dilakukan oleh bidan dalam menangani kasus ini..
a. Lakukan pemeriksaan lab
b. Beri multivitamin
c. Lakukan observasi dan rujuk
d. Lakukan observasi dan pemeriksaan rotgen
e. Lakukan observasi dan rujuk Sp.A

94. Seorang bayi lahir 3 jam yang lalu di BPM. Hasil pemeriksaan: Jenis kelamin perempuan,
berat badan 3000 gram, panjang badan 46 cm, lingkar dada 33 cm dan lingkar kepala 45
cm. Kemungkinan kelainan yang terjadi pada kasus tersebut adalah…
a. Hemanioma
b. Ikterus
c. Seborrea
d. Hidrocephalus
e. Miliariasis
95. Seorang bayi 1 jam yang lalu baru dilahirkan di Rumah Sakit. Hasil pemeriksaan: jenis
kelamin, bayi menangis kuat, gerakan aktif, warna kulit kemerahan, dan ditemukan
bercak biru keunguan seperti memar pada bagian bokong bayi. Apakah diagnosa yang
tepat pada kasus tersebut…
a. Hemangioma
b. Oral Trush
c. Bercak Mongol
d. Miliariasis
e. Bisul

96. Anak laki-laki berumur 4,5 tahun dirawat di Rumah Sakit karena batuk dan demam
tinggi. Hasil pemeriksaan suhu : 41ºc, RR : 45 x/m. Inspeksi : terdapat penarikan dinding
dada sebelah bawah ke dalam (chest indrawing). Apakah tindakan segera yang harus
dilakukan pada kasus tersebut…
a. Pneumonia ringan
b. Pneumonia sedang
c. Pneumonia berat
d. Pneumonia sangat berat

97. Seorang perempuan membawa bayinya usia 3 bulan ke Puskesmas untuk mendapatkan
imunisasi. Bidan memberikan imunisasi DPT 1 dan polio 3. Setelah mendapat imunisasi,
pada malam harinya bayi “A” mengalami demam tinggi (suhu 38,5oC). Apakah tindakan
yang tepat untuk mengatasi kasus diatas adalah….
a. Diberi antibiotik
b. Diberi analgesik
c. Diberi antipirektik
d. Diberi kompres dingin
e. Diberi kompres alkohol

98. Seorang bayi lahir di Klinik Bersalin, sudah mendapat imunisasi BCG 2 hari yang lalu,
dengan BB 2800 gram, PB 51 cm, gerak akif, menangis kuat. Saat ini timbul bengkak dan
merah pada tempat penyuntikan. Berapa lama scar pada lengan bayi timbul…..
a. 1 minggu
b. 2 minggu
c. 3 minggu
d. 4 minggu
e. 5 minggu

99. Seorang perempuan datang ke BPM membawa bayinya, mengatakan sudah mendapat
imunisasi BCG 2 hari yang lalu. Hasil pemeriksaan ditemukan bengkak dan merah pada
tempat penyuntikan, TTV dalam batas normal. Apakah penyebab pada kasus di atas….
a. Alergi terhadap vaksin
b. Penyuntikan terlalu dalam
c. Dosis vaksin terlalu banyak
d. Reaksi normal imunisasi BCG
e. Bayi tidak tahan dengan vaksin BCG

100. Seorang perempuan datang ke klinik membawa anaknya balita usia 2 tahun mengeluh
buang air besar dengan frekuensi 6 x atau lebih per hari tinja menjadi cair. Hasil
pemeriksaan di dapatkan keadaan umum lemah, turgor kulit positif, BAB cair. Apakah
masalah potensial pada kasus diatas….
a. Dehidrasi
b. Syok
c. Hipertermi
d. Hipoglikemi
e. Kejang

101. Seorang perempuan membawa bayinya ke Puskesmas sudah mendapat imunisasi BCG
2 hari yang lalu, Saat ini timbul bengkak dan merah pada tempat penyuntikan. Apakah
tujuan pemberian imunisasi tersebut….
a. Mencegah penyakit infeksi saluran pernafasan
b. Membuat kekebalan aktif terhadap penyakit TBC
c. Memberi kekebalan aktif terhadap penyakit difteri
d. Mendapat kankekebalan terhadap penyakit campak
e. Membuat kekebalan aktif terhadap penyakit tetanus

102. Seorang anak laki-laki berumur 15 bulan dibawa ibunya ke Bidan Praktik Mandiri
untuk memeriksakan kesehatan anaknya. Hasil Pemeriksaan didapatkan BB = 12 Kg,
TB = 73 cm, Lingkar Kepala = 48 cm. Ibu mengaku anaknya belum mendapat
imunisasi campak ketika berumur 9 bulan. Apakah asuhan yang diberikan bidan…..
a. Memberikan Imunisasi campak
b. Memberikan imunisasi Hepatitis B
c. Memberikan imunisasi MMR
d. Tidak diberikan imunisasi apapun

103. Seorang bayi lahir spontan 1 jam yang lalu, aktif, BB 2400 gram PB 48 cm RR 40
x/menit, dengan usia kehamilan saat lahir 36 minggu. Dari hasil pemeriksaan tidak
ditemukan kelainan. Asuhan kebidanan yang paling tepat dilakukan untuk kasus
tersebut adalah…
a. Pemberian PASI
b. Pemberian cairan NaCl
c. Pemberian larutan gula
d. Pemberian ASI sesegera mungkin
e. Pemberian cairan infuse Dexstrose

104. Seorang bayi umur 3 hari, BBL 3100 gram, BB sekarang 3000 gram. Bayi menyusu
kuat, tali pusat tidak ada tanda-tanda infeksi. Pemberian ASI yang dianjurkan pada
bayi tersebut adalah…..
a. 30 menit sekali
b. 1 jam sekali
c. 3 jam sekali
d. On demand
e. Bila bayi terbangun

105. Seorang bayi sudah mendapat imunisasi BCG 2 hari yang lalu, Saat ini timbul bengkak
dan merah pada tempat penyuntikan. Masalah yang terjadi pada bayi tersebut
disebabkan oleh….
a. Alergi terhadap vaksin
b. Penyuntikan terlalu dalam
c. Dosis vaksin terlalu banyak
d. Reaksi normal imunisasi BCG
e. Bayi tidak tahan dengan vaksin BCG

106. Seorang bayi sudah mendapat imunisasi BCG 2 hari yang lalu, Saat ini timbul bengkak
dan merah pada tempat penyuntikan. Apabila bayi tersebut dalam waktu yang telah
ditentukan tidak timbul scar pada tempat penyuntikan, maka tindakan selanjutnya
adalah…
a. BCG test
b. Rontgen test
c. Mantoux test
d. Spuntum test
e. Kadar darah test

107. Seorang bayi umur 3 hari, BBL 3100 gram, BB sekarang 3000 gram. Bayi menyusu
kuat, tali pusat tidak ada tanda-tanda infeksi. Prinsip utama yang harus diperhatikan
dalam merawat tali pusat bayi tersebut adalah
a. Steril
b. Bersih
c. Dibungkus rapat
d. Bersih dan kering
e. Dibungkus kassa betadine

108. Seorang bayi lahir spontan 1 jam yang lalu, aktif, BB 2400 gram PB 48 cm RR 40
x/menit, dengan usia kehamilan saat lahir 36 minggu. Dari hasil pemeriksaan tidak
ditemukan kelainan. Setelah 30 menit kemudian bayi tersebut mengalami penurunan
suhu sampai 36 oC, maka asuhan yang diberikan adalah….
a. Berikan antibiotik
b. Berikan antipirektif
c. Lakukan rujukan segera
d. Berikan cairan infuse Dexstrose
e. Lakukan metode kanguru
109. Seorang bayi usia 3 bulan, dibawa ke Puskesmas untuk mendapatkan imunisasi. Bidan
memberikan imunisasi DPT 1 dan polio 3. Setelah mendapat imunisasi, pada malam
harinya bayi mengalami demam tinggi (suhu 38,5oC). Kekebalan yang didapat bayi
tersebut setelah mendapatkan imunisasi adalah…
a. Pasif
b. Kombinasi
c. Aktif alami
d. Aktif buatan
e. Pasif bawaan

110. Seorang ibu baru saja melahirkan, saat lahir bayi menangis kuat, warna kulit merah,
gerak aktif, berat badan 2900 gram. Bayi tersebut boleh dimandikan setelah….
a. 2 jam
b. 4 jam
c. 6 jam
d. 8 jam
e. 24 jam

111. Seorang ibu baru saja melahirkan di bidan, saat lahir bayi menangis kuat, warna kulit
merah, gerak aktif, berat badan 2900 gram. Setelah 1 jam bayi lahir, bayi tersebut
diberikan….
a. Injeksi vitamin
b. Injeksi vitamin C
c. Injeksi vitamin K1
d. Injeksi antibiotik
e. Injeksi antipiretik

112. Seorang bayi baru lahir spontan di BPM, dari seorang ibu dengan PEB, kehamilan
aterm. Bayi tidak menangis, warna kulit biru, Apgar 1 menit pertama 5. Apa diagnosis
kasus diatas….
a. Aspiksia
b. Aspiksia ringan
c. Aspiksia sedang
d. Aspiksia Berat
e. Tidak aspiksia

113. BBL spontan 6 jam yang lalu di BPM, aktif, BB 2700 gr, PB 48 cm, dengan usia
kehamilan 38mg. Dari hasil pemeriksaan didapatkan mata, badan bayi berwarna
kuning (ikterus). Ikterus yang timbul pada bayi tersebut termasuk…
a. Fisiologis
b. Patologis
c. Klinis
d. Hemolisis
e. Sepsis
114. Bayi baru lahir 1 jam yang lalu, dilakukan pemeriksaan fisik BB 3200 gr, PB 50 cm
pada saat dilakukan pemeriksaan pada genetalia eksternal bayi tidak memiliki lubang
pada anus. Apakah diagnosa untuk kasus diatas….
a. Hernia
b. Mongoloid
c. Atresia Ani
d. Hirschprung
e. Obstruksi Billiaris

115. Seorang ibu datang ke RSIA dengan keluhan mulas-mulas serasa ingin melahirkan,
usia kehamilan ibu cukup bulan. 6 jam kemudian bayi lahir spontan. Setelah di berikan
vit K, 1 jam kemudian di berikan suntikan hepatitis kepada bayi, bayi tersebut sudah
BAK setelah 24 jam lahir, jumlah urin seteah dihitung 20-30 ml/hr. Perubahan apa
yang dialami bayi tersebut…
a. Perubahan pada sistem hepar
b. Perubahan pada sistem gastrointestinal
c. Perubahan pada sistem renal
d. Perubahan pada sistem thermogenik
e. Perubahan pada sistem kardiovaskuler

116. Seorang anak laki-laki berumur 11 bulan datang bersama ibunya ke balai pengobatan
swasta untuk mendapatkan immunisasi campak, saat ini anak tersebut sudah bisa
duduk, berdiri merambat, berjalan meskipun masih dengan bantuan. Dari pernyataan
diatas mengalami perkembangan apakah anak tersebut….
a. Gerak motorik halus
b. Gerak motorik kasar
c. Perkembangan kemampuan bicara dan bahasa
d. Perkembangan sosialisasi dan kemandirian
e. Perkembangan sensoris kasar

117. Seorang anak perempuan datang ke balai pengobatan swasta diantar oleh ibunya untuk
memeriksakan kesehatan anaknya tersebut. Ibu mengaku bahwa anaknya sudah bisa
memegang tangannya sendiri, mengangkat kepala, meraih benda yang ada dalam
jangkauannya. Perkembangan diatas umumnya tergolong pada bayi usia...
a. 0 – 3 bulan
b. 3 - 6 bulan
c. 6 - 9 bulan
d. 9 – 11 bulan
e. 11 bulan - > 1 tahun

118. Seorang ibu datang ke poliklinik dengan membawa naknya yang berusia baru 1
minggu. Ibu mengeluh kalau anaknya tidak mau menyusu / minu ASI setalah 3 hari
pulang kerumah. Ibu mengatakan, sejak lahir aktifitas anaknya memang kurang,
kemampuan menghisapnya lemah, tangisannya lemah dan kakinya teraba dingin.
Tanda – tanda seperti diatas, pada saat itu bayi mengalami kondisi...
a. Hipothermi
b. Hipoglikemi
c. Hipotensi
d. Hipothermi sedang
e. Hipothermi berat

119. Seorang anak laki-laki usia 1 tahun datang bersama ibunya ke poliklinik anak dengan
keluhan demam tinggi (390C-400C) sejak 1 hari yang lalu. Demem disertai sesak nafas
dan batuk berdahak. Dari pemeriksaan fisik ditemukan; pernafasan cuping hidung,
kebiruan, disekitar mulut dan hidung. Pada auskultasi didapatkan ronki basah
gelembung halus sedang pada daerah basal paru. Dari kasus diatas, dapat ditarrik
kesimpulan anak tersebut menderita...
a. Asma Bronkhiale
b. TBC paru
c. Bronkhitis Kronis
d. Batuk Pertusis
e. Bronchopneumonia

120. Bayi R lahir Spontan 1 jam yang lalu, aktif, BB 2400 gram, PB 48 cm, RR 40 x/menit
dengan usia kehamilan saat lahir 36 minggu. Dari hasil pemeriksaan tidak ditemukan
kelainan. Setelah 30 menit kemudian bayi R mengalami penurunan suhu sampai 36˚C
maka asuhan apa yang diberikan...
a. Memberikan antibiotik
b. Memberikan antipiretik
c. Melakukan rujukan segera
d. Melakukan metode kangguru
e. Memberikan cairan infuse dexstrose

Anda mungkin juga menyukai