Anda di halaman 1dari 2

SAFETY ALERT

Kejadian yang Mengakibatkan Kematian – Jalan Umum


Holcim Sri Lanka

Foto/Sketsa Lokasi Kejadian:

01- Posisi dimana truk


hilang kendali

02- Posisi tabrakan


pertama

03- Posisi tabrakan akhir

Gambar B menunjukkan
kerudakan parah yang
dialami truk penggerak.

Ringkasan Kejadian:

Pada tanggal 31 Juli 2011, sekitar pukul 22.30, sebuah truk bulk semen yang membawa muatan 36.74 MT
menabrak pepohonan sepanjang sisi jalan. Kecelakaan ini mengakibatkan pengemudi mengalami cedera
ringan sedangkan kernetnya tewas. Jalan yang dilalui memiliki beberapa tikungan tajam, beberapa diantaranya
dengan turunan dimana harus dilalui dengan kecepatan lebih rendah. Pengemudi truk sudah berpengalaman
melewati rute ini, selama bulan Juli sebelum kecelakaan, dia sudah melakukan 12 perjalanan melewati rute ini.
Hasil investigasi menunjukkan bahwa pengemudi berusaha melewati tikungan ini dengan kecepatan tinggi,
yang mengakibatkan bagian tanki bulk bergeser/tergelicir dari truk penggerak dan kemudian menabrak dengan
pohon pertama (no 2 pada gambar) dan berhenti. Tidak ada bukti jelas yang menunjukkan kecelakaan ini
diakibatkan kerusakan peralatan/unit, tetapi sudah dapat dipastikan bahwa pengemudi mengambil resiko
dengan tetap melaju cepat dan melepaskan (menetralkan) roda gigi untuk menghemat bahan bakar. Hal ini
diyakini sebagai penyebab langsung kecelakaan ini.

INTI PEMBELAJARAN

1. Pada saat berkendara menaiki / menuruni jalan miring, harus dengan kecepatan yang sesuai. Patuhi
batas kecepatan maksimum di jalan.
2. Pilih posisi gigi yang sesuai pada saat melewati belokan dan gunakan posisi gigi lebih rendah pada saat
melewati turunan sebagai langkah keselamatan jika terjadi mobil lepas kendali.
3. Pastikan system kendaraan dalam kondisi baik dan layak sebelum dioperasikan. Pastikan untuk setiap
perjalanan
4. Hindari beberapa teknik mengemudi yang salah, seperti menggunkaan gigi netral pada saat melewati
turunan untuk menghemat bahan bakar.
5. Untuk informasi lebih lanjut tentang persyaratan pengoperasian aman kendaraan, silahkan merujuk ke
FPE3 Vehicle and Traffic Safety. Selalu ikuti teknik dalam defensive driving.

Form No. SF1042


23 March 2006 Ver 1.3
SAFETY ALERT
Fatal Accident – Public Road
Holcim Sri Lanka

Photo/Sketch of Case:

01- The place that the


tanker lost it’s control

02- First collision Point

03- Final collision Point

Picture B indicate that


heavily damaged prime
mover after the last
collision.

Summary of Case:

On 31st of July 2011, around 22.30 hrs, a cement bowser loaded with 36.74MT of bulk cement collided with a
tree along side the road. This resulted in the driver sustaining minor injuries, whilst his assistant died. This road
has a few sharp bends, some of which are descending requiring reduced speed. The driver had experience on
this route, having done 12 trips in the month of July, prior to the accident. An investigation reveals that the driver
attempted to negotiate the bend at uncontrollable speed, which resulted in the tanker part skidding away from
the prime mover. It then collided with the first tree (No. 02 in the accident scene diagram) and stopped. There is
no clear evidence to indicate the accident was caused by a mechanical failure, but it is reliably confirmed that
the driver took an unacceptable risk to speed on this road by deliberately disengaging the gears to save fuel.
This is believed to be the direct cause of the accident.

KEY LEARNING POINT

1. While driving up / down a hill road, must maintain the proper speed. Follow the maximum speed on traffic
rules.
2. Select the right gear when negotiating bends and select a lower gear when running downhill as a safety
feature preventing a runaway situation.
3. Ensure vehicle system is fit / serviceable before being operated. Ensure it on each and every journey
4. Avoid some wrong driving techniques practiced by drivers, such as using the neutral gear when driving
on a down hill road to save extra fuel.
5. For further information on the requirements for the safe operation of vehicles, please refer to the Fatality
Prevention Element for Vehicle and Traffic Safety. Always follow defensive driving techniques.

Form No. SF1042


23 March 2006 Ver 1.3

Anda mungkin juga menyukai