Anda di halaman 1dari 1

NPM : Kustia Febria

Nama : 1711050071

Question:
Apa yang membedakan pemrograman mobile dengan web dan desktop ?
Jawab:
Untuk pemrograman mobile sendiri biasanya nya menggunakan J2ME, sedangkan
pemrograman web menggunakan PHP, HTML, CSS dan pemrograman desktop
menggunakan java, delphi, visual basic atau c++.

Adapun dari ketiga pemrograman tersebut memiliki kekurangan dan kelebihan nya masing-
masing. Kelebihan pemrograman mobile yaitu portable dan praktis yang dapat dibawa
kemana-mana (mini computer) sedangkan kekurangan nya yaitu interface nya yang kecil dan
fitur nya kurang begitu lengkap.

Kelebihan pemrograman web yaitu user cukup menggunakan browser tidak membutuhkan
penginstalan program, kekurangan nya yaitu harus terkoneksi dengan internet.

Kelebihan pemrograman desktop yaitu tidak diperlukan koneksi internet untuk menjalankan
aplikasi (mampu beroperasi secara offline), tetapi user harus terlebih dahulu menginstal
program nya di sistem operasi yang mana membutuhkan system requirements tertentu.

Dan untuk layout user interface dalam tiap masing-masing itu berbeda tergantung dengan
kebutuhan.

Anda mungkin juga menyukai