Anda di halaman 1dari 2

25.09.

2013

Hubungi Corporate OH&S untuk detilnya

SCCC Ltd, Thailand


Saraburi Plant

Seorang karyawan tewas...


Seorang karyawan tersengat listrik pada saat mengoperasikan alat bor portabel …
Pada 15 Desember 2012, sekitar pukul 10.40 waktu setempat,dilaporkan terjadi kejadian sengatan listrik pada
karyawan SCCC di stasiun sambungan lapangan (switch yard substation) Plant 2. Korban ditemukan dalam kondisi
tidak sadar dengan posisi memegang alat bor portabel. Saat itu korban sedang bekerja dengan sebuah alat bor
bertegangan 220 V membuat lobang untuk penahan alat penangkal petir di struktur besi. Hasil dari investigasi
mendapati bahwa sebuah alat kompressor rusak yang diberi tanda dengan “stiker merah” (tidak boleh digunakan)
ditemukan di lokasi pada saat kecelakaan terjadi. Selanjutnya ditemukan bahwa rangkaian kabel dari kotak suplai
awal tidak terangkai dengan benar, dimana kabel untuk pembumian (grounding) tidak dipasang. Dari dua ELCB
(Earth Leakage Circuit Breaker) yang ada dalam rangkaian, satu ditemukan dalam kondisi rusak dan satunya lagi
tidak bekerja karena arus tersebut melewati jalur ground di ELCB dikarenakan kerusakan dari mesin kompressor.
Segera pada saat korban mengoperasikan alat bor (yang memiliki penutup luar dari besi) sirkuit menjadi
tersambung dan korban mengalami sengatan listrik. Korban dinyatakan meninggal pada 3o Januari 2013.

Diagram Rangkaian dari Kotak Distribusi ke Alat Bor Portable

Kebocoran dari system


grounding alat kompresor ke
Grounding tidak
alat bor portable melewati
terhubung ke
tubuh korban lalu ke tanah
tranah

Diasumsikan bahwa pompa


udara yang rusak, terhubung
dengan jaringan listrik

Inti Pembelajaran
Jika memungkinkan, pertimbangkan hal-hal berikut ini:
Peralatan listrik tidak boleh digunakan sebelum ada pemeriksaan dan persetujuan dari tim inspeksi, gunakan alat
yang sudah dinyatakan aman dan dilengkapi stiker “boleh digunakan”.
• Pastikan sistem pembunian (grounding) terhubung dengan fasilitas pembumian (grounding).
• Jika memungkinkan, hindari penggunaan alat listrik dengan penutup berbahan besi, gunakan alat yang
memiliki penutup isolator.
• Pastikan melakukan cek fungsi ELCB (Earth Leakage Circuit Breaker) sebelum digunakan.
• Jadwalkan pemeriksaan berkala pada seluruh titik koneksi untuk memastikan sistem pembumian
(grounding) bekerja dengan baik dan instalasi kabel dilakukan dengan benar.

Periksa dan pastikan hal ini tidak terjadi di tempat anda!


Form No. SF1042
1 May 2012 Ver. 1.4
25.09.2013

Hubungi Corporate OH&S untuk detilnya

SCCC Ltd, Thailand


Saraburi Plant

A person died...
An employee suffered an electrocution while operating a portable drill…
On December 15, 2012 around 10.40 hrs, an electrical shock to an SCCC employee was reported at the switch yard
of Plant #2 Substation. The employee was found to have lost consciousness while sitting and holding the portable
drill. He was working using a 220v electric drill boring holes for the support of a new lightning arrester on a metal
stage. As result of the investigation it was determined that a faulty air-compressor that was marked with a “Red
Sticker” (Banned from use) was found in the area at the same time this fatality occurred. Further, the initial wiring
from the box supply was found to be faulty in that the earth was not connected. Of the two ELCB’s (Earth Leakage
Circuit Breaker) that were part of the circuit, one was found to be faulty and the other did not trip as the
current was running through the earth of the ELCB due to the faulty of the air compressor. As soon as the
employee operated the drill (that had a metal cover) the circuit was completed and he suffered an electrocution.
He succumbed to his injuries on January 30, 2013.

Key Learnings
If applicable, please consider the following aspects:
Do not allow to bring the electrical equipment without approval on-site, use equipment tagged with a Green
sticker “approved for use”.
• Ensure grounding system will be completely connected to the earth.
• If possible, try to avoid the electrical equipment with metal cases use of fully insulated tools.
• Ensure to test ELCB (Earth Leakage Circuit Breaker) before work.
• Schedule a regular review of all outlets to ensure earth is functioning and wired correctly.

Please check and ensure this cannot happen in your company!


Form No. SF1042
1 May 2012 Ver. 1.4

Anda mungkin juga menyukai