Anda di halaman 1dari 7

BAB I

PROFIL SMK NEGERI 8 BANDUNG

A. DATA SEKOLAH
1. Nama Resmi Sekolah : SMK Negeri 8 Bandung
2. Kode Registrasi (NSS) : 321026013016
3. NPSN : 20219140
4. Sekolah dibuka tahun : 1976
5. SK Pendirian
a. Nomor SK : 023/0/1976
b. Tanggal SK : 01 Januari 1976
6. Alamat Lengkap Sekolah
a. Jalan : Jln. Kiliningan No. 31
b. Kelurahan : Turangga
c. Kecamatan : Lengkong
d. Kota : Bandung
e. Provinsi : Jawa Barat
f. Nomor Telepon/Fax : (022) 7304438 / Fax (022) 7304438
g. Hotline : 0821-1879-8990
a. E-Mail : manajemen@smkn8bdg.sch.id
smkn8bdg@gmail.com
h. Website : www.smkn8bdg.sch.id
7. Bidang Keahlian : Teknologi dan Rekayasa
8. Program Keahlian :
a. Teknik Otomotif
1) Teknik Kendaraan Ringan Otomotif (TKRO)
2) Teknik Bodi Otomotif (TBO)
3) Teknik dan Bisnis Sepeda Motor (TBSM)
b. Teknik Ketenagalistrikan
1) Teknik Pendingin dan Tata Udara (TPTU)
c. Teknik Elektronika
1) Teknik Elektronika Industri (TEI)
9. Legalitas Hukum :
a. Akreditasi Program Keahlian Teknik Otomotif
1) Nilai 93 (A)
2) Nomor SK 02.00/330/SK/BAP-SM/XI/2017
3) Tanggal SK 20 November 2017
b. Ijin Operasional Kompetensi Keahlian Teknik Pendingin dan Tata Udara
1) Nomor 421.5/327-PSMK/2015
2) Tanggal SK 16 September 2015
c. Ijin Operasional Kompetensi Keahlian Teknik Elektronika Industri
1) Nomor 421.5/252-PSMK/2016
2) Tanggal SK 23 Juni 2016

Organisasi Manajemen SMKN 8 Bandung T.P. 2018/2019 1


B. SEJARAH PERKEMBANGAN SEKOLAH
Pada Tahun Ajaran 1965/1966 di Kotamadya Bandung ada 5 (Lima) Sekolah Teknologi
Menengah Negeri yaitu :
a. STM Negeri I berlokasi di Jl. Dr. Wahidin No. 2 Bandung.
b. STM Negeri II berlokasi di Jl. Kiliningan Buahbatu Bandung.
c. STM Negeri III berlokasi di Jl. Kebonjati 18 Bandung.
d. STM Negeri Instruktur berlokasi di Jl. Dr. Roem No. 7 Bandung.
e. STM Negeri IV (Filial STM Negeri I) berlokasi di STM Negeri III Bandung.
Pada Tahun 1965 di Jalan Ciliwung No. 4 Bandung (Gedung ST Negeri I) didirikan pula STM
Negeri IV (Filial STM Negeri I), yang guru-gurunya diambil dari guru-guru ST. Negeri I dan
tenaga-tenaga honorer dari Mahasiswa FKIT/IKIP Bandung dan Mahasiswa ITB yang sudah
Sarjana Muda, serta dipimpin oleh Bapak SAHYO ADIPURNAMA yang waktu itu juga menjabat
sebagai Kepala ST. Negeri I Bandung, sedangkan tenaga Tata Usaha sebagian diambil dari Tata
Usaha ST. Negeri I Bandung dan sebagian lagi tenaga honorer.Adapun Jurusan pada STM Negeri
IV yaitu Jurusan Mesin Otomotif.
Pada tahun 1969 Bapak SAHYO ADIPURNAMA ditarik ke Inspeksi Pendidikan Teknik
(sekarang Bidang Pendidikan Menengah Kejuruan), dan sebagai pelaksana ditunjuk bapak
DJOEDJOEN sebagai pejabat Kepala STM. Negeri IV.
Tahap demi tahap STM Negeri IV membangun, mengadakan/membeli meubeler dan
alat/bahan keperluan sekolah, siswa dan guru, serta mengembalikan meubeler dan alat pinjaman
dari ST.Negeri I Bandung. Hubungan dengan dunia Industri/perusahaan ditingkatkan dengan
mengadakan PKN (Praktek Kerja Nyata ) agar para lulusan cukup dapat dipertanggung jawabkan.
Pada Tahun 1972 diperjuangkan agar STM Negeri IV dapat berdiri sendiri. Pada tahun 1974
Kepala STM Negeri IV diganti oleh Bapak HALIMI BASRI, BE dan perjuangan untuk bisa berdiri
sendiri dimulai lagi dan ditingkatkan sehingga pada tahun 1976 tepatnya tanggal 23 Januari 1976
keluarlah Surat Keputusan (SK) berdiri sendiri.
Pada tahun 1976 di Kotamadya Bandung ada 6 (Enam) STM Negeri, yaitu:
a. STM. Negeri I
b. STM. Negeri II
c. STM. Negeri III
d. STM. Negeri IV
e. STM. Negeri V
f. STM. Negeri Kimia berlokasi di Jl. Jendral Sudirman Jurusan: KIMIA INDUSTRI dan
KIMIA TEKSTIL.
Pada tahun Ajaran 1978 / 1979 lokasi / gedung STM Negeri I dan V di Jl. Dr. Wahidin 2 akan
digunakan PPPGT (Pusat Penataran Pendidikan Guru Teknik) atau TTUC, maka diputuskan
perubahan lokasi sebagai berikut :
a. STM. Negeri I pindah ke ST. Negeri I dan STM. Negeri IV di Jl. Ciliwung No.4 Bandung
(ST. Negeri I dibubarkan ).
b. STM. Negeri V pindah ke Jl. Pajajaran tempat ST. Negeri III yang dibubarkan.
c. STM. Negeri IV pindah ke ST. Negeri II dan ST. Negeri I Cimahi di Jl. Kiliningan (ST.
Negeri II dan ST. Negeri I Cimahi dibubarkan ).
d. STM. Negeri Kimia tetap di Jl. Jendral Sudirman Bandung.
Pada Tahun Ajaran 1984 / 1985 (Bulan September) Kepala STM Negeri IV Bandung diganti
dari Bapak HALIMI BASRI, BE oleh Bapak H.R.E.RUSNADI, sedangkan bapak HALIMI
BASRI, BE menjadi Kepala STM Negeri 1 Bandung.

Organisasi Manajemen SMKN 8 Bandung T.P. 2018/2019 2


Pada tahun 1997 STM Negeri IV Bandung mengalami perubahan nama sesuai SK Menteri
Pendidikan dan Kebudayaan Nomor : 036/0/1997 mulai tanggal 7 Maret 1997, menjadi SMK
Negeri 8 Bandung, sedangkan mulai berlaku cap baru tanggal 9 Juni 1997.
Sejak berdirinya STM. Negeri IV Bandung (Tgl. 23 Januari 1976) sampai dengan sekarang
(SMK Negeri 8 Bandung) sudah mengalami 9 (Sembilan) kali pergantian Kepala Sekolah, yakni :
Kepala Sekolah yang pertama : Halimi Basri, BE (1974 – 1985)
Kepala Sekolah yang kedua : H.R.E. Rusnadi (1985 – 1989)
Kepala Sekolah yang ketiga : Tatang Suryana, BE (1989 – 1992)
Kepala Sekolah yang keempat : Djoehara (1992 – 1994)
Kepala Sekolah yang kelima : Drs. Supriyadi (1994 – 1997)
Kepala Sekolah yang keenam : Drs. H. Eno Rachlan (1997 – 1999)
Plt. Kepala Sekolah : Drs. Uu Sulaeman
Kepala Sekolah yang ketujuh : Dedi, S.Pd, M.Si (1999 – 2010)
Kepala Sekolah yang kedelapan : Endang Rukman, S.Pd, M.Si (2010 – 2011)
Kepala Sekolah yang kesembilan : Dra. Euis Purnama, M.MPd. (2011 – 2016)
Kepala Sekolah yang kesepuluh : Drs. Agung Indaryatno (2016 – sekarang)

C. VISI
Menjadi sekolah berwawasan lingkungan yang unggul untuk menghasilkan tamatan yang
berakhlak mulia dan profesional.

D. MISI SMK NEGERI 8 BANDUNG


1. Memberikan layanan prima melalui penerapan SMM ISO 9001:2015 kepada siswa, guru,
pegawai, masyarakat dan sekolah aliansi.
2. Membentuk karakter siswa yang jujur, disiplin dan bertanggung jawab.
3. Menghasilkan tamatan yang profesional sebagai mekanik / tenaga kerja yang kompeten,
wirausahawan yang sukses dan dapat melanjutkan ke perguruan tinggi.
4. Meningkatkan profesionalisme tenaga pendidik dan tenaga kependidikan.
5. Meningkatkan hubungan kemitraan dengan Stakeholder dalam rangka peningkatan mutu
lulusan.
6. Meningkatkan sarana prasarana yang berwawasan lingkungan dengan mengacu kepada
standar pelayanan prima.
7. Menciptakan lingkungan kerja yang kondusif dan harmonis.

E. TUJUAN SMK NEGERI 8 BANDUNG


1. Terciptanya layanan prima terhadap siswa, guru, pegawai, masyarakat, dan sekolah
aliansi.
2. Terbentuknya karakter siswa yang jujur, disiplin dan bertanggung jawab.
3. Dihasilkannya tamatan yang profesional sebagai mekanik / tenaga kerja yang kompeten,
wirausahawan yang sukses dan dapat melanjutkan ke perguruan tinggi.
4. Meningkatnya profesionalisme tenaga pendidik dan tenaga kependidikan.
5. Meningkatnya hubungan kemitraan dengan Stakeholder dalam rangka peningkatan mutu
lulusan.
6. Meningkatnya sarana prasarana yang berwawasan lingkungan dengan mengacu kepada
standar pelayanan prima.
7. Terciptanya lingkungan kerja yang kondusif dan harmonis.

Organisasi Manajemen SMKN 8 Bandung T.P. 2018/2019 3


F. KEBIJAKAN MUTU SMK NEGERI 8 BANDUNG
Melalui penerapan Sistem Manajemen Mutu ISO 9001:2015, SMK Negeri 8 Bandung
bertekad mempersiapkan calon mekanik yang kompeten, wirausahawan yang sukses dan dapat
melanjutkan ke jenjang pendidikan yang lebih tinggi dengan dilandasi akhlak mulia.

G. LOGO SMK NEGERI 8 BANDUNG

SIMBOL MAKNA
Upaya keras dan disiplin yang ditempuh secara terus menerus,
Roda Gigi hanya orang yang bekerja keras yang bisa membawa
keberhasilan.
Siap menerima dan menghasilkan tekanan yang tinggi sehingga
Torak mampu merubah menjadi kekuatan yang bisa bermanfaat bagi
peradaban.
Selalu belajar dengan teliti dan jujur untuk menghasilkan karya
Mikrometer
yang sempurna.
Konsentrasi dan fokus menjadi tumpuan dan harapan dalam
Anvil
berinovasi dan berkreasi.
Bentuk pemberdayaan air sebagai sumber kehidupan dan
Kristal Es
keabadian.
Kemampuan memadukan berbagai sumber informasi dan
Mikroprosesor
mengkomunikasikan karya teknologi.
Warna merah Energi dan kekuatan.
Warna kuning Optimisme, imajinasi dan harapan.
Warna hitam Kekuatan, perlindungan, dan formasitas.
Warna biru Komunikasi, kepandaian dan ide.

H. JUMLAH PESERTA DIDIK

Siswa Aktif
Tahun Paket Jumlah
Rombel

Rombel

Rombel

TK X TK XI TK XII
Pelajaran Keahlian
L P L P L P L P L+P
TKR 7 251 1 7 200 0 5 143 0 594 1 595
2015/2016 TPBO 2 75 2 2 60 0 1 15 0 150 2 152
TSM 7 233 6 7 179 1 5 136 9 548 16 564

Organisasi Manajemen SMKN 8 Bandung T.P. 2018/2019 4


Siswa Aktif
Tahun Paket Jumlah

Rombel

Rombel

Rombel
TK X TK XI TK XII
Pelajaran Keahlian
L P L P L P L P L+P
TPTU 1 22 3 0 0 0 0 0 0 22 3 25
Jumlah 17 581 12 16 439 1 11 294 9 1314 22 1336
TKR 7 227 2 7 216 1 6 183 0 626 3 629
TPBO 2 62 2 2 66 2 2 49 0 177 4 81
TSM 6 184 2 6 187 6 5 146 1 517 9 526
2016/2017
TPTU 1 29 1 1 18 3 0 0 0 47 4 51
TEI 1 31 1 0 0 0 0 0 0 1 1 32
Jumlah 17 533 8 16 487 12 13 378 1 1398 21 1419
TKRO 5 177 3 6 221 0 6 212 1 610 4 614
TBO 2 71 1 2 57 1 2 61 2 189 4 193
TBSM 5 173 7 5 167 2 5 160 5 500 14 514
2017/2018
TPTU 2 69 3 1 27 1 1 18 3 114 7 121
TEI 2 71 1 1 24 1 0 - - 95 2 97
Jumlah 16 561 15 15 496 5 14 451 11 1508 31 1539
TKRO 5 176 3 5 160 3 6 204 0 540 6 546
TBO 2 68 2 2 53 2 2 57 1 178 5 183
TBSM 5 163 7 5 143 4 5 151 2 457 13 470
2018/2019
TPTU 2 67 3 2 58 3 1 27 1 152 7 159
TEI 2 68 3 2 67 2 1 22 1 157 6 163
Jumlah 16 542 18 16 481 14 15 461 5 1485 37 1521

I. DATA TENAGA PENDIDIK


STATUS
JENIS KUALIFIKASI
KEPEGA- JUMLAH
NO MATA PELAJARAN KELAMIN AKADEMIK GURU
WAIAN
L P PNS GTT S1 S2
I KELOMPOK A (Wajib)
1. Pend. Agama dan Budi
4 3 1 6 6 1 7
Pekerti
2. Pendidikan Pancasila dan
0 4 3 1 3 1 4
Kewarganegaraan
3. Bahasa Indonesia 0 7 5 2 7 0 7
4. Matematika 3 4 6 1 5 2 7
5. Sejarah Indonesia / IPS 2 1 2 1 2 1 3
6. Bahasa Inggris 1 4 3 2 5 0 5
Sub Jumlah I : 10 23 20 13 28 5 33
II KELOMPOK B (Wajib)
7. Seni Budaya 3 1 2 2 4 0 4
8. Prakarya dan 0 3 3 0 3 0 3

Organisasi Manajemen SMKN 8 Bandung T.P. 2018/2019 5


STATUS
JENIS KUALIFIKASI
KEPEGA- JUMLAH
NO MATA PELAJARAN KELAMIN AKADEMIK GURU
WAIAN
L P PNS GTT S1 S2
Kewirausahaan
9. Pendidikan Jasmani,
Olahraga 4 0 3 1 2 2 4
dan Kesehatan
10. Bahasa Sunda 0 2 0 2 2 0 2
11. Pendidikan Lingkungan
0 1 0 1 1 0 1
Hidup
Sub Jumlah II : 7 7 8 6 12 2 14
III KELOMPOK C (Kejuruan)
C1. Dasar Bidang Kejuruan
12. Fisika 1 3 4 0 3 1 4
13. Kimia 0 4 4 0 3 1 4
14. Simulasi Digital 3 0 0 3 2 1 3
Sub Jumlah III : 4 7 11 0 8 3 11
IV C3. Kompetensi Kejuruan
17. Kompetensi Keahlian :
20 1 12 9 18 3 21
TKRO
18. Kompetensi Keahlian :
3 1 2 2 4 0 4
TBO
19. Kompetensi Keahlian :
17 2 5 14 18 1 19
TBSM
20. Kompetensi Keahlian :
5 0 0 5 5 0 5
TPTU
21. Kompetensi Keahlian :
2 1 3 0 1 2 3
TEI
Sub Jumlah V : 47 5 22 30 46 6 52
V Pengembangan Diri
22. BP / BK 1 5 0 6 6 0 6
Sub Jumlah VI : 1 5 0 6 6 0 6
JUMLAH 69 47 61 55 100 16 116

J. INFRASTRUKTUR BANGUNAN

NO JENIS BANGUNAN JUMLAH KET


1. Ruang Kelas 36
2. Ruang Bengkel:
a. Bengkel TKRO 3
b. Bengkel TBSM 3
c. Bengkel TBO 2
d. Bengkel TPTU 1
e. Bengkel TEI 1

Organisasi Manajemen SMKN 8 Bandung T.P. 2018/2019 6


NO JENIS BANGUNAN JUMLAH KET
3. Ruang Kesiswaan 1
4. Ruang OSIS 1
5. Ruang Kepala Sekolah 1
6. Ruang Tata Usaha 1
7. Ruang Bendahara 1
8. Ruang Tamu 2
9. Ruang Manajemen 1
10 Ruang Perpustakaan 1
11. Dapur 2
12. WC. Guru dan Karyawan 10
13. WC. Siswa 15
14. Ruang Labkom 2
15. Ruang Kaprog 4
16. Ruang UKS 1
17. Gudang 1 2
18. Ruang Guru 1
19. Ruang BK 1
20. Ruang Tunggu 1
21. Ruang Piket 1
22. Ruang Caraka 1
23. Mushola 1
24. Pos Satpam 1
25. Kantin 13
26. Ruang LSP 1

Organisasi Manajemen SMKN 8 Bandung T.P. 2018/2019 7

Anda mungkin juga menyukai