Anda di halaman 1dari 7

KARTU SOAL

Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam


Kelas/Semester : X/Ganjil (1)
Kurikulum : Kurikulum 2013
Guru Mapel : Zubaidah Astita, S. Ag

Kompetensi Dasar : 3.3 Menganalisis makna asma’ul husna al karim. Al mukmin, al wakil, al
matin, al jami’, al adl dan al akhir
Materi : Asma’ul husna
Indikator Soal : Disajikan ilustrasi asma’ul husna, peserta didik dapat memahami
makna asma’ul husna husna al karim. Al mukmin, al wakil, al matin, al
jami’, al adl dan al akhir

SOAL :
01. Dalil tentang al- Asmaul al- Husna terdapat dalam fiman Allah ...
a. Qs. Al- A’raf/ 7: 176
b. Qs. Al- A’raf/7 : 177
c. Qs. Al- A’raf/7 : 178
d. Qs. Al- A’raf/7 : 179
e. Qs. Al- A’raf/7 : 180
02. “ Sesungguhnya Allah Swt mempunyai sembilan puluh sembilan nama, seratus kurang satu, ...
Kelanjutan dari hadis di atas adalah ...
a. Barang siapa yang menghafalnya, maka ia akan mendapat pahala.
b. Barang siapa yang membacanya akan diampuni segala dosa-doasa-Nya
c. Barang siapa yang menghafalnya, akan mendapat rezeki dari Allah Swt
d. Barang siapa yang membacanya akan dimudahkan segala urusanya
e. Barang siapa yang menghafalnya, maka ia akan masuk surga
03. Allah Maha Mulia lagi Maha Pemurah yang memberi anugerah atau rezeki kepada semua makhluknya,
ini menunjukkan bahwa Allah Al Asmaul Al Husna ...
a. Al mukmin
b. Al Wakil
c. Al Matin
d. Al Jami’
e. Al Karim
04. Perhatikan lafal berikut !

Lafal yang tepat untuk melengkapi potongan ayat diatas adalah ...

a.

b.

c.

d.

e.

05. Manusia hanya bisa berencana, Allah swt-lah yang menentukannya. Ini merupakan gambaran contoh
Allah swt, memiliki sifat ...
a. Al Mu’min
b. Al Hakim
c. Al Jami’
d. Al Adl
e. Al Wakil
06. Dalil yang menjelaskan bahwa Allah swt memiliki sifat al-akhir, yaitu ...
a. Al Hadid ayat 3
b. Al An’am ayat 115
c. Al Hasyr ayat 23
d. Al Hadid ayat 23
e. Al An’am ayat 116
07. Menjadi pribadi yang kuat dan teguh pendirian,ini menunjukkan bahwa kita meneladani dari sifat Allah
...
a. Al Matin
b. AlMukmin
c. Al Wakil
d. Al Jamik
e. Al Karim

KUNCI/PEDOMAN PENSKORAN :

1. E
2. E
3. E
4. E
5. E
6. A
7. A

Kompetensi Dasar : 3.5 Menganalisis ketentuan berpakaian sesuai syariat Islam


Materi : QS. Al Ahzab ayat 59, Qs. An Nur ayat 31
Indikator Soal : Disajikan ilustrasi ketentuan berpakaian secara syariat, peserta didik
dapat memahami cara berpakaian sesuai dengan syariat Islam

SOAL :

08. Makna aurat menurut bahasa Arab adalah ...


a. Awira
b. Awara
c. Awura
d. Aira
e. Aimara
09. Makna jilbab menurut bahasa Arab adalah ...
a. Khimar
b. Veir
c. Kerudung
d. Mukena
e. Hijab
10. Perintah menutup aurat bagi kaum perempuan pertama kali diperintahkan kepada istri-istri Nabi
Muahmmad saw agar tidak berbuat seperti kebanyakan
perempuan pada waktu itu. Terpadapat dalam firman Allah ...
a. Qs. Al-Ahzab ayat 32-33
b. Qs. Al-Ahzab ayat 33-34
c. Qs. Al-Ahzab ayat 34-35
d. Qs. Al-Ahzab ayat 35-36
e. Qs. Al-Ahzab ayat 37-38
11. Berikut ini merupakan perintahAllah kepada seorang perempuan dalah surah An-Nur ayat 31, kecuali ...
a. Menutup aurat
b. Menjaga silaturahim
c. Menjaga pandangan
d. Menjaga kemaluan
e. Menjaga kehormatan
12. Berpakaian menurut Islam berarti ...
a. Perhiasan untuk memperidah
b. Megenai pakaian untuk menutup aurat
c. Menutup aurat
d. Menutup bagian tubuhnya antara puasar dan lutut
e. Menutup aurat sekaligus perhaisan memperidah jasmani
13. Berikut dalil yang berisi perintah menutup aurat adalah surat ...
a. Al-A’raf ayat 26
b. Al-A’raf ayat 119
c. At-Taubah ayat 119
d. An-Nisa ayat 36
e. An-Nisa ayat 26
KUNCI JAWABAN :

8. A
9. A
10. A
11. B
12. B
13. B

Kompetensi Dasar : 3.6 Menganalisis manfaat kejujuran dalam kehidupan sehari-hari


Materi : Memahmi makna kejujuran dalam kehidupan sehari-hari
Indikator Soal : Disajikan ilustrasi manfaat kejujuran dalam kehidupan sehari-hari,
peserta didik dapat memahami makna kejujuran dalam kehidupan
sehari-hari

Soal

14. Dalam bahasa Arab , kata jujur semakna dengan kata ...
a. Al kazibu
b. As siddqu
c. An nazafatu
d. Al qawiyu
e. Al lailu
15. Pengertian jujur dalam niat, yaitu ...
a. Sesuai berita yang diterima dengan yang disampaikan
b. Tidak ada dorongan lain dalam melakukan segala hal kecuali karena Allah
c. Beramal dengan sungguh-sungguh sehingga perbuatan zahirnya tidak menunjukkan sesuatu yang
bertentangan dengan batinnya
d. Sama antara ucapan dan perbutan
e. Jujur yang benar-benar jujur
16. Perhatikan lafal berikut !

Lafal di atas berarti ...

a. Berprilaku sesuai kebenaran


b. Jujur dalam berbuat
c. Katakanlah perkataan yang benar
d. Katakanlah sesuatu yang baik
e. Sisa Allah swt sangat pedih
17. Dalil tentang kejujuran adalah Alquran surat ...
a. Al Ahzab ayat 59
b. An Nur ayat 31
c. Al Ahzab ayat 70
d. Al A’raf ayat 26
e. Al Baqarah ayat 256
18. Orang yang berlaku jujur akan terhindar dari golongan orang-orang ...
a. Musyrik
b. Kafir
c. Munafik
d. Muslim
e. Mukmin
19. Perilaku jujur akan mengarahkan orang yang mengamalkan berprilaku ...
a. Buruk
b. Terela
c. Baik
d. Maksiat
e. Mazmumah

SOAL ESSAY :
1. Tuliskan ciri-ciri orang munafik !
2. Jelaskan 3 pembagian jujur menurut Imam Al-Ghazali !

KUNCI JAWABAN :
PG:
14. B
15. B
16. C
17. C
18. C
19. C
ESSAY :
Tuliskan ciri-ciri orang munafik !
a. Berkata selalu bohong
b. Berjanji selalu ingkar
c. Diberi amanat selalu hianat
Jelaskan 3 pembagian jujur menurut Imam Al-Ghazali !
1. Jujur dalam niat atau bertindak, yaitu tiada dorongan bagi seseorang dalam segala tindakan
dan segala tindakan dan gerakannya selain dorongan karena Allah swt
2. Jujur dalam perkataan (lisan ), sesuainya berita yang diterima dengan yang disampaikan
3. Jujur dalam perbuatan/amaliah, yaitu bermal dengan sungguh-sungguh sehingga sehingga
perbuatan zahirnya tidak menunjukkan sesuatu yang ada dalam batinnya.

Kompetensi Dasar : 3.8 Menganalisis kedudukan al quran dan hadits


Materi : Memahmi kedudukan Al quran, hadits, dan iijitihad sebagai sumber
hukum Islam
Indikator Soal : Disajikan ilustrasi kedudukan al quran dan ijtihad, peserta didik
dapat memahami kedudukan Al quran, hadits, dan iijitihad sebagai
sumber hukum Islam

SOAL :

20. Seluruh kata dan kalimat Alquran berasal dari Allah swt disebut ...
a. Mukjizat
b. Alquran
c. Kalamullah
d. Mushab
e. Hadits
21. Segala berita bersember dari Muhammad saw, yang berupa ucapan, perbuatan, taqrir (persetujuan
nabi Muhammad), disebut ...
a. Kalullah
b. Al Quran
c. Mukjizad
d. Hadits
e. Ijtihad
22. Perhatikan syarat-syarat hadits berikut!
1) Rawinya bersifat adil
2) Rawinya semprna ingatan
3) Sanad terputusnya
4) Hadits berlihat
5) Hadits itu tidak janggal
Syarat-syarat suatu hadits dikatakan hadits yang sahih yaitu ...

a. 1, 2, dan 3
b. 1, 3, dan 4
c. 2, 3, dan 4
d. 1, 2, dan 5
e. 3, 4, dan 5
23. Perhaitkan macam-macam hadits berikut!
1) Hadits sahih
2) Hadits riwayat
3) Hadits hasan
4) Hadits daif
5) Hadits ruhiyat
Sesuai data di atas, hadits diklasifkasi menjadi tiga, yaitu ...

a. 1, 2, dan 3
b. 1, 2 dan 4
c. 1, 2, dan 5
d. 1, 3, dan 4
e. 1, 3, dan 5
24. Hadits yang kehilangan satu syarat atau lebih syarat-syarat hadits sahih atau hadits hasan disebut
hadits ...
a. Mursal
b. Sahih
c. Hasan
d. Daif
e. Palsu
25. Orang yang melakukan ijtihad disebut ...
a. Muwahid
b. Murdad
c. Mujahid
d. Mujtahid
e. Murrabbi
26. Berikut ini yang merupakan contoh qiyas adalah ...
a. Mengumplkan tulisan wahyu yang berserakan
b. Azan di masjid
c. Salad Id
d. Salad di lapangan
e. Menentulan hukum narqoba

SOAL ESSAY :

1. Tuliskan syarat-syarat menjadi mujtahid !


2. Tuliskan 4 fungsi hadits terhadap Al Quran !

KUNCI JAWABAN :
PG :
20. C
21. D
22. D
23. D
24. D
25. D
26. E

ESSAY :

1. a. Memiliki pengetahuan yang luas dan mendalam


b. memiliki pemahaman mendalam tentang bahsa arab, ilmu tafsir, usul fiqih, dan tarikh (sejarah
)
c. memahami cara merumuskan hukum ( istinbat)
d. memiliki keluhuran akhlak mulia

2. a. Menjelaskan ayat-ayat al Quran yang masih bersifat umum


b. Memperkuat pernyataan yang ada dalam al-quran
c. menerangkan maksud dan tujuan ayat yang ada dalam al-quran
d. menetapkan hukum baru yang tidak terdapat dalam al-quran

Kompetensi Dasar : 3.10 Menganalisis subtansi, strategi, dan penyebab keberhasilan dakwah
Nabi Muhamnad saw di Mekkah
Materi : Memahmi subtansi, strategi, dan penyebab keberhasilan dakwah Nabi
Muhamnad saw di Mekkah
Indikator Soal : Disajikan ilustrasi subtansi, strategi, dan penyebab keberhasilan dakwah
Nabi Muhamnad saw di Mekkah , peserta didik dapat memahami
subtansi, strategi, dan penyebab keberhasilan dakwah Nabi Muhamnad
saw di Mekkah

SOAL :

27. Penyebab kaum kafir Quraisy sangat sulit menerima ajaran tauhid dan menyembah Allah swt, karena
...
a. Benci dengan Nabi Muhammad saw
b. Suka dengan ajaran Islam
c. Sibuk dengan aktifitas sendiri
d. Sibuk membuat syair
e. Fanatik buta pada leluhur
28. Peristiwa yang mengisyaratkan akan turunya nubuwwah (kenabinan) kepada Nabi Muhmmad saw,
adalah ...
a. Adanya gerhana bulan dan matahari pada hari yang sama
b. Adanya sapi yang bisa berbicara bahasa manusia
c. Matahari terbit dari barat dan tenggelam di ufuk timur
d. Mendapat wahyu
e. Adanya sebuah batu di Mekkah yang mengucapkan salam kepada beliau
29. Pada masa awal dakwah Islam, rumah yang dijadikan tempat dakwah adalah rumah ...
a. Abudl Mutalib
b. Umar bim Khatab
c. Khadijah
d. Usman bin Affan
e. Arqam bin Abil Arqam
30. Paman Rasullah saw, yang melindungi dakwah Rasulullah saw, meskipun tidak masuk Islam adalah ...
a. Abdul Mutalib
b. Hamzah
c. Abu Lahab
d. Abu Jahal
e. Abu Talib
31. Wahyu pertama yang diterima Rasulullah saw adalah ...
a. Qs. Al Alaq ayat 1-5
b. Qs. Al Muddasir ayat 1-7
c. Qs. Al Fatihah ayat 1-4
d. Qs. Al Ikhlas ayat 1-4
e. Qs. Al A’la ayat 1-5
32. Seorang seorang Nasrani yang ditemui Khadijah setelah Rasulullah saw, mendapatkan wahyu
pertamanya, yaitu ...
a. Waraqah bin Naufal
b. Raqib bin Arthur
c. Khalid bin Walid
d. Naufal bin Razak
e. Bhukhairah bin Jalal
33. Orang-rang yang menolong dakwah Islam, Rasulullah saw, dan umat Islam yang hijrah bersama
Rasulullah saw, dari Makkah ke Madinah adalah kaum ...
a. Muhajirin
b. Ansar
c. Mukminin
d. Munafik
e. Kafir

SOAL ESSAY :
1. Tuliskan 3 alasan kaum kafir menolak dan menentang ajaran yang dibawah Rasulullah saw !
KUNCI JAWABAN :

27. E
28. E
29. E
30. E
31. E
32. E
33. E

ESSAY :

1. Kesombungan dan keangkuhan


2. Fanatisme buta terhadap leluhur
3. Eksistensi dan persaingan kekuasaan

Kompetensi Dasar : 3.1 Menganalisis Qs Al Hujarat,10 dan 12 serta hadits tentang kontrol diri
( Mujhadah an-nafs ), prasangka baik ( husnuzhan ) dan persaudaraan
( ukhuwah )
Materi : Memahmi prilaku kontrol diri, prasangka baik, dan persaudaraan
Indikator Soal : Disajikan ilustrasi Qs Al Hujarat,10 dan 12 serta hadits tentang kontrol
diri ( Mujhadah an-nafs ), prasangka baik ( husnuzhan ) dan persaudaraan
( ukhuwah ) , peserta didik dapat prilaku kontrol diri, prasangka baik,
dan persaudaraan

Soal :

34. Pengertian mujahadah an-nafs adalah ...


a. Pengendalian diri
b. Prasangka baik
c. Prasangka buruk
d. Persaudaraan
e. Pergaulan
35. Berikut ini yang merupakan dalil yang
menjadi dasar perintah memiliki sikap mujhadah an-nafs adalah surat ...
a. Al Anfal ayat 72
b. Al Maidah ayat 8
c. Al Hujarat ayat 10
d. Al Hujarat ayat 12
e. Al Hiajarat ayat 15

36. Arti lafal adalah ...


a. Bangkai
b. Daging
c. Dosa
d. Menggunjing
e. Kesalahan
37. Islam sangat menganjurkan pemeluknya untuk saling bersaudara. Persaudaraan di dalam Islam
disebut ...
a. Uswatun hasanah
b. Ukhuwah
c. Huznuzan
d. Khusyuk
e. Mujahadah
38. Berikut ini yang merupakan dalil tentang ukhuwah adalah surat ...
a. Al Baqarah ayat 2
b. Al Hujarat ayat 10
c. Al Hujarat ayat 12
d. Al Anfal ayat 72
e. Al Anfal ayat 27
39. Perhatikan macam-macam huznuzan berikut!
1) Husnuzhan kepada Allah swt
2) Husnuzhan kepada binatang
3) Husnuzhan kepada diri sendiri
4) Husnuzhan kepada sesama
5) Husnuzhan kepada alam
Macam-macam husnuzhan yang benar ditunjukkan oleh nomor ...
a. 1, 2, dan 3
b. 1, 3, dan 4
c. 1, 2, dan 4
d. 1, 3, dan 5
e. 1, 2, dan 5
40. Islam memerintahkan umatnya memiliki sikap husnazhan, dalil yang mendasarinya adalah surah ...
a. Al Hujarat ayat 10
b. Al Huajarat 12
c. Al Baqarah ayat 12
d. Al Anfal ayat 72
e. Al Anfal ayat 27
KUNCI JAWABAN :

34. A
35. A
36. B
37. B
38. B
39. B
40. B

Anda mungkin juga menyukai