Anda di halaman 1dari 2

INSENTIF INOVASI SKALA LAB/SKALA INDUSTRI*

(pilih satu sesuai skema)

JUDUL INSENTIF INOVASI SKALA LAB/INDUSTRI


NAMA PRODUK
Ketua Tim
...............................

DAFTAR ISI
RINGKASAN EKSEKUTIF
a. Alasan utama untuk inovasi yang diajukan. Apa kebutuhan pasar spesifik yang dipenuhi
oleh inovasi ini?
b. Nama produk dan gambar produk (tampak depan, samping kiri-kanan, atas dan bawah),
dapat menambahkan lampiran file resolusi tinggi foto atau vector model mockup prototype
produk. Deskripsi secukupnya. Dapat melampirkan video pendek draft prototype untuk
promosi fitur, teknis (bukan promosi sales misalnya dengan harga diskon)
c. Perkembangan teknologi (atau inovasi) kompetitor saat ini yang mendekati/serupa inovasi
yang diajukan. Apa sajakah teknologi tersebut? Apa batasan/kelemahan dari kompetitor
tersebut?
d. Kontribusi inovasi yang diajukan terhadap kepentingan strategis Indonesia;
e. Langkah-langkah terkait yang telah dilakukan oleh pengusul untuk menjawab kebutuhan
pasar tersebut. Apakah inovasi ini merupakan pengembangan dari teknologi yang sudah
ada? Ataukah mengembangkan teknologi yang baru?

BAB I. PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang
1.2 Perumusan dan Pembatasan Masalah
1.3 Tujuan
1.4 Relevansi
1.5 Target Luaran: Output dan Outcome

BAB II RELATED WORKS, KERJA TERKAIT SEBELUMNYA


2.1. Studi Hasil Penelitian Sebelumnya oleh Inovator yang akan dikembangkan menjadi
produk inovatif
2.2. Studi Perbandingan Produk Kompetitor
BAB III METODE INOVASI
1.1. Luaran yang dihasilkan:
Paparan detil teknis dari ringkasan eksekutif
1.1.1. Fitur unggulan utama inovasi yang kompetitif; subtitusi impor
1.1.2. Perbandingan dengan teknologi pesaing;

1.2. Fokus utama inovasi yang dihasilkan dan jenis inovasi:


Paparan/deskripsi kegiatan dari sebuah hasil riset menjadi produk yang masuk ke TKT
6 dan TKT 7(sesuai pilihan skema)
1.2.1. Kegiatan inovasi
1.2.1.1. Rencana Kegiatan persiapan uji skala lab/uji skala industri
1.2.1.2. Rencana Kegiatan uji skala lab atau skala industry yang akan dilakukan
1.2.2. Kegiatan Inovasi di STP/KST dan PUI
1.2.2.1. Pembuatan model digital dan iterasinya
1.2.2.2. Pembuatan purwarupa dan iterasinya
1.2.2.3. Pembuatan profil purwarupa produk untuk promosi fitur produk berupa
foto kualitas estetika baik dan resolusi tinggi, file multimedia (video)
1.3. Hak atas kekayaan intelektual (HaKI):
1.3.1. Uraian hasil pencarian terhadap paten yang sudah ada (patent search)
1.3.2. HaKI lainnya yang akan digunakan dalam inovasi terkait.
1.3.3. Rencana perlindungan luaran dari kegiatan ini misalnya paten atau hak cipta.
1.3.3.1. Nama produk/merk dagang
1.3.3.2. Logo produk
1.3.3.3. Draft desain

BAB IV ORGANISASI TIM, JADWAL, DAN ANGGARAN BIAYA


4.1. Organisasi Tim Inovasi (termasuk kompetensi dan tanggung jawab) terkait biaya
4.2. Paparan Pengelolaan Kegiatan terkait biaya
4.2. Jadwal Kegiatan terkait biaya
Masukkan di dalamnya kegiatan ekspose, misalnya di HaktekNas atau event exposure lain.
Sebagai informasi awal, HakTekNas direncanakan berlangsung tgl 3 s.d. 4 Agustus di Bali
4.3. Ringkasan Anggaran Biaya (sesuai dengan aktivitas pada metode inovasi) dan Justifikasi
Masukkan di dalamnya kegiatan ekspose, , misalnya di HaktekNas atau event exposure
lain

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN
1. Profil Pengusul
2. Pakta Integritas Ketua Pengusul
3. Peta Jalan Produk Inovasi
4. Rincian Anggaran Biaya RAB

Anda mungkin juga menyukai