Anda di halaman 1dari 9

SOAL

ULANGAN KENAIKAN KELAS


SMK KESEHATAN PURWAKARTA
TAHUN PELAJARAN 2018/2019

Mata Pelajaran : Kompetensi Dasar Teknik Keperawatan (KDTK)


Guru Mata Pelajaran : Farid Ramdan, Amd.Kep
Kelas : XI ( Sebelas )

PILIHAN GANDA

1. Berikut adalah tekanan darah normal untuk dewasa, kecuali....


a. 120/80 mmHg d 120/70 mmHg
b. 110/70 mmHg e. 150/100 mmHg
c. 110/80 mmHg

2. 1. Relaksasi 4. Massage / pijat


2. Dekompresi 5. Tarik nafas dalam
3. Rehabilitasi 6. Distraksi
yang termasuk kedalam teknik untuk mengurangi rasa nyeri adalah....
a. 1,2,6 d. 2,4,6
b. 1,3,5 e. 2,3,5
c. 1,4,6

3. Terbebas dari segala jenis mikroorganisme adalah salah satu pengertian dari....
a. Steril
b. Sterilisasi
c. Desinfeksi
d. Infeksi
e. Desinfektan

4. Berikut ini adalah salah satu pengertian dari desinfektan....


a. Suatu proses untuk membunuh kuman atau mikroorganisme lain
b.Alat/ komponen/ bahan yang digunakan untuk membersihkan kuman atau desinfeksi
c. Suatu proses untuk menjadi steril
d. Terbebas dari segala jenis mikroorganisme
e. Tidak ada jenis mikroorganisme lain

5. Berikut adalah alat yang digunakan untuk memandikan pasien, kecuali ....
a. wash lap 2 buah d. Baju Bersih 1 pasang
b. Kom besar 2 buah e. Selimut Mandi
c. Timbangan
6. Alat yang digunakan untuk mengukur suhu tubuh disebut...
a. Spignomanometer d. Barometer
b. Tensi meter e. Ventilator
c. Termometer

7. Nilai normal nadi untuk dewasa adalah....


a. 60 – 80 x/menit d. 100 – 120x/menit
b. 80 – 100x/menit e. 120 – 140x/menit
c. 60 – 100x/menit

8. Berikut adalah hal-hal yang di periksa pada saat melakukan pemeriksaan Tanda – Tanda Vital,
Kecuali....
a. Nadi d. Tekanan Darah
b. Suhu e. Berat Badan
c. Pernafasan

9. 1. Jaga Privasi Pasien


2. Cuci Tangan
3. Posisikan perawat dan pasien senyaman mungkin
4. Pasang Perlak dan handuk di atas pangkuan pasien
4. Rendam tangan pasien menggunakan air hangat dalam kom

Langkah – langkah diatas adalah sebagian langkah yang dilakukan dalam tindakan
a. Gunting Kuku d. Memandikan Pasien
b. Mencuci Rambut e. Kateterisasi
c. Oral Hygine

10. Masuknya mikroorganisme yang memperbanyak diri di jaringan tubuh yang menyebabkan
peradangan, disebut dengan ....
a. Steril d. Desinfeksi
b. Sterilisasi e. Desinfektan
c. Infeksi

11. Berikut adalah yang bukan merupakan tanda – tanda infeksi ialah ....
a. Rubor (kemerahan)
b. Calor (panas)
c. Fungsio laesa (perubahan fungsi)
d. Dolor (bengkak)
e. Hipotermi (suhu kurang dari normal)

12. 1. Oral
2. Topikal
3. Rektal / Suppositoria
4. Tetes
Yang termasuk cara pemberian obat adalah...
a. Semua Benar d. 1,3,4 benar
b. Semua Salah e. 2,3,4 benar
c. 1,2,3 benar
. .
(1) (2) (3) (4) (5)

13. Gunting yang digunakan untuk menggunting perban adalah nomor ....
a. 1 d. 4
b. 2 e. 5
c. 3

14. 1. Makro set


2. Mikro set
3. Bloodset
4. Mikro Burret
Yang termasuk kedalam Set infus adalah ...
a. 1,3,4 d. Semua Benar
b. 1,2,3 e. Semua Salah
c. 2,3,4

15. Berikut adalah tahapan pada fase pra interaksi, salah satunya ialah ....
a. Melakukan Validasi nama pasien
b. Memberikan kompres hangat
c. Mengevaluasi tindakan
d. Membereskan alat
e. Mencatat alat yang telah di pakai

16. Seorang pasien anak menggunakan infus set mikro mendapatkan advice infus 240 ml dalam 24
jam, berapa tetes infusan yang pasien terima dalam 1 menit ? (faktor tetes mikro = 60)
a. 20 tpm
b. 15 tpm
c. 12 tpm
d. 10 tpm
e. 8 tpm

17. Gambar diatas merupakan jenis infus set....


a. infus set d. infus set makro
b. infus set mikro e. infus set mikro burret
c. infus set bloodset
18. Manakah alat untuk mengukur Spo2 (saturasi oksigen) atau disebut dengan oxcymetri....
a.

b.

c.

d.

e.

19. prinsip untuk perawatan luka adalah....


a. Semi Bersih d. Semi Steril
b. Bersih e. Steril
c. Non Steril

20. Fungsi dari alat ini adalah sebagai ...

a. Tempat sampah d. Tempat lap bersih


b. Tempat alat steril e. Tempat menyimpan handscone
c. Tempat alat steril
ESSAY

Seorang pasien di sebuah rumah sakit mengatakan sudah tidak mandi selama 3 hari, badanya tidak
nyaman, gatal – gatal. Dari hasil pengkajian pasien terlihat kotor, tercium aroma bau badan, tanda – tanda
vital dalam batas normal.
Dari kasus di atas kalian tentukan :

1. Tuliskan diagnosa yang muncul !


2. Tuliskan 1 (satu) tindakan yang akan kalian lakukan !
3. Tuliskan alat – alat yang akan kalian gunakan pada tindakan tersebut !
4. Tuliskan langkah – langkah tindakan yang kalian lakukan !
5. Berikan contoh kalimat evaluasi minimal 2 kalimat!
SOAL
ULANGAN KENAIKAN KELAS
SMK KESEHATAN PURWAKARTA
TAHUN PELAJARAN 2018/2019

Mata Pelajaran : Kebutuhan Dasar Manusia (KDM)


Guru Mata Pelajaran : Farid Ramdan, Amd.Kep
Kelas : XI ( Sebelas)

PILIHAN GANDA

1. 1. Kebutuhan Fisikologis,psikologis
2. Aman nyaman
3. Cinta Mencintai
4. Harga diri
5. Aktualisasi diri

Manakah yang termasuk kebutuhan dasar menurut teori abraham maslow ?


a. 1,2,3,4
b. 5,4,3,2
c. 1,3,4,5
d. Salah semua
e. Benar semua

2. Aman dari segala bahaya yang berada di sekitar kita adalah bukti dari kebutuhan dasar ....
a. Psikologis d. Aman Nyaman
b. Harga diri e. Sosial
c. Cinta Mencintai

3. Tahapan ketiga dari kebutuhan dasar maslow adalah....


a. Kebutuhan Psikologis d. Harga diri
b. Aman Nyaman e. Aktualisasi Diri
c. Cinta Mencintai

4. Kebutuhan dasar yang paling dasar untuk dipenuhi adalah....


a. Kebutuhan Fisikologis, psikologis
b. Kebutuhan Aman Nyaman
c. Kebutuhan Cinta Mencintai
d. Harga Diri
e. Aktualisasi diri

5. Makan, minum, tempat tinggal, pakaian merupakan beberapa kebutuhan dasar dari ....
a. Aman Nyaman
b. Fisikologis
c. Aktualisasi diri
d. Cinta Mencintai
e. Harga Diri
6. 1. Gandum. 4. Nasi
2. Bayam 5. Daging Sapi
3. Telur. 6. Tahu

Manakah yang termasuk kedalam kategori karbohidrat ?


a. 1 dan 3 d. 4 dan 1
b. 1 dan 2 e. 6 dan 2
c. 1 dan 6

7. 1. Gandum. 4. Nasi
2. Bayam 5. Daging Sapi
3. Telur. 6. Tahu

Mana yang termasuk kedalam kategori protein hewani ?


a. 3 dan 1 d. 5 dan 6
b. 3 dan 5 e. 6 dan 2
c. 5 dan 1

8. Pasien Post Operasi di anjurkan untuk banyak makan makanan yang memiliki ....
a. Karbohidrat Tinggi d. Banyak vitamin
b. Tinggi Protein e. Rendah Garam
c. Rendah Lemak

9. Pasien dengan tekanan darah tinggi di anjurkan untuk memakan makanan yang ....
a. Karbohidrat Tinggi d. Banyak vitamin
b. Tinggi Protein e. Rendah Garam
c. Rendah Lemak

10. Obat yang digunakan untuk menghilangkan rasa nyeri disebut juga sebagai obat ....
a. Antiemetik d. Analgetik
b. Antasida e. Antipiretik
c. Beta - Bloker

11. Obat bebas terbatas adalah....


a. Obat yang di jual bebas d. Obat untuk ketergantungan
b. Obat yang harus menggunakan resep dokter e. Obat keras
c. Obat bebas yang dibatasi oleh aturan dan anjuran

12. Lambang Obat Keras adalah....


a. Lingkaran hitam dengan warna dasar hijau d. Lingkaran hitam dengan warna dasar merah
b. Lingkaran hitam dengan warna dasar biru e. Lingkaran hitam dengan warna dasar merah
c. Lingkaran hitam dengan dasar putih dengan huruf “K” di tengahnya.

13. Nilai maksimal dari GCS adalah....


a. 15 d. 13
b. 14 e. 16
c. 12

14. compos mentis adalah kondisi dimana pasien dapat berorientasi baik dengan nilai GCS....
a. 10-12
b. 3
c. 14 - 15
d. 4 - 8
e. 8 - 10

15. Kondisi Koma adalah kondisi dimana pasien tidak dapat bergerak sama sekali dengan nilai GCS....
a. 10-12 d. 0
b. 3 e. 8 - 10
c. 14 - 15

16.Fase dimana manusia tidak menerima dengan keadaannya pada saat itu.....
a. Bergaining d. Denial
b. Depresi e. Anger
c. Acceptance

17. Fase dimana manusia sudah bisa menerima dengan keadaannya....


a. Bergaining
b. Depresi
c. Acceptance
d. Denial
e. Anger

18. Nilai maksimal oksigen yang di berikan pada penggunaan nasal kanul adalah....
a. 6 liter d. 12 liter
b. 2 liter e. 15 liter
c. 10 liter

19. Kadar konsentrasi oksigen yang di berikan oleh Non-Rebrithing Mask adalah....
a. 50 – 60 %
b. 60 – 80 %
c. 20 – 40 %
d. 80 – 90 %
e. 99 %

20. Berikut adalah alat - alat oksigenisasi, kecuali ....


a. Nasal Kanul d. Rebrithing Mask
b. Spuit e. Non – Rebrithing Mask
c. Simple Mask

ESSAY

1. Sebutkan kebutuhan dasar manusia menurut abraham maslow?


2. Apa yang dimaksud dengan Gizi Seimbang?
3. Sebutkan minimal 5 kebutuhan yang termasuk dalam kebutuhan dasar fisikologis?
4. Sebutkan nilai GCS dari mulai mata, verbal dan motorik beserta penjelasannya?
5. Sebutkan dan Jelaskan fase Berduka menurut Kubler – Ross ?
KUNCI JAWABAN PG

KDTK KDM
1) E 1) E
2) C 2) D
3) A 3) C
4) B 4) A
5) C 5) B
6) C 6) D
7) C 7) B
8) E 8) B
9) A 9) D
10) C 10) D
11) E 11) C
12) A 12) E
13) C 13) A
14) D 14) C
15) A 15) B
16) D 16) D
17) D 17) C
18) B 18) A
19) E 19) E
20) A 20) B

Anda mungkin juga menyukai