Anda di halaman 1dari 4

ANALISA DATA

MASALAH
NO DATA ETIOLOGI
KEPERAWATAN
1. DS: Pendidikan warga yang rendah Resiko terjadinya
a. Warga mengatakan cara peningkatan penyakit
pembuangan sampah mereka (ISPA, DBD, TBC)
adalah dengan cara dibakar. Kurangnya pengetahuan warga berhubungan dengan
b. Warga mengatakan penyakit mengenai informasi kesehatan ketidaktahuan warga
yang diderita selam 6 bulan PHBS tentang perilaku hidup
terakhir adalah batuk pilek. bersih dan sehat
c. Warga mengatakan kondisi
tempat penampungan air Warga masih belum
dirumahnya terbuka. menerapkan perilaku hidup
d. Warga mengatakan tempat sehat
pembuangan sampah
dilingkungan rumahnya, dengan
kondisi yang terbuka dan
beberapa tempat pembuangan
sampah berjarak kurang dari 5
meter.
e. Warga mengatakan sistem
pembuangan air limbah
dilingkungannya disalurankan ke
selokan (got).

DO:
a. Terdapat 78% (133 KK) sistem
pembuangan sampah
dilingkungan rumah dengan cara
dibakar.
b. Terdapat 47% KK dengan
penyakit yang diderita selama 6
bulan terakhir adalah batuk pilek.
c. Terdapat 54% (92 KK) kondisi
tempat penampungan airnya
adalah terbuka.
d. Terdapat 78% (138 KK) kondisi
tempat penampungan sampah
sementara adalah terbuka dan
jarak tempat penampungan
sampah sebanyak 45% berjarak
kurang dari 5 meter.
e. Terdapat 50% (85 KK) sistem
pembungan air limbahnya
disalurkan ke selokan (got).

2 DS: Kurangnya informasi dan Resiko peningkatan


a. Dari 170 KK mengatakan pengetahuan masyarakat penyakit (Hipertensi,
terdapat lansia dirumahnya. dalam memelihara kesehatan Rematik) pada lansia
b. Sebagian lansia mengatakan lansia berhubungan dengan
penyakit yang dideritanya adalah ketidaktahuan lansia
hipertensi. Kurangnya kesadaran arti tentang pola hidup sehat.
c. Sebagian lansia mengatakan hidup sehat
penyakit yang dideritanya adalah
rematik. Tidak adanya motivasi
d. Beberapa lansia tidak menangani menggunakan fasilitas
penyakitnya dengan pergi ke kesehatan yang ada
pelayanan kesehatan.
Tidak terpantaunya kesehatan
DO: lansia
a. Terdapat 16% lansia yang
menderita Hipertensi. Lansia mudah terserang
b. Terdapat 18% lansia yang penyakit
menderita Rematik.
c. Terdapat 13% lansia yang tidak
ditangani saat sakit.
d. Terdapat 74% penggunaan waktu
senggang lansia tidak digunakan
3. DS: Kurang terpaparnya informasi Resiko peningkatan
a. Keluarga mengatakan terdapat tentang kesehatan masalah kesehatan
anak usia pra sekolah dan usia berhubungan dengan
sekolah dikeluarga nya. ketidaktahuan anak tentang
b. Keluarga mengatakan kondisi Ketidaktahuan anak terhadap kebersihan gigi.
gigi anaknya beberapa terdapat akibat kurangnya menjaga
gigi yang berlubang dan hitam. kebersihan

DO:
a. Terdapat 13% anak usia sekolah Resiko terjadinya peningkatan
dan pra sekolah. masalah kesehatan
b. Terdapat 46% kondisi gigi anak
yang berlubang dan hitam.
SKORING
M
A Kesadaran Motivasi Kemampuan Ketersediaan Konsekuensi Percepatan
S Masyarakat Masyarakat Perawat Untuk Keahlian yang Jika Masalah Penyelesaian
J
A Akan dalam Mempengaruhi Relevan Tak Masalah Yang
U
L Adanya Menyelesaikan dalam Terselesaikan Dapat Dicapai P
M
A Masalah Masalah Penyelesaian R
L
H Masalah I
A
O
Kriteria: Kriteria: Kriteria: Kriteria: Kriteria: Kriteria: H
K R
(3) Tinggi (3) Tinggi (3) Tinggi (3) Tinggi (3) Tinggi (3) Tinggi
E I
(2) Sedang (2) Sedang (2) Sedang (2) Sedang (2) Sedang (2) Sedang N
S T
(1) Rendah (1) Rendah (1) Rendah (1) Rendah (1) Rendah (1) Rendah I
E A
L
H S
A
A
I
T Bobot 5 Bobot 10 Bobot 5 Bobot 7 Bobot 8 Bobot 8
A
N
1 1 1 2 3 3 1 78 1

2 2 1 2 2 3 2 87 2

3 3 3 3 3 1 3 113 3

DIAGNOSA KEPERAWATAN
1. Resiko terjadinya peningkatan penyakit (ISPA, DBD, TBC) berhubungan dengan
ketidaktahuan warga tentang perilaku hidup bersih dan sehat
2. Resiko peningkatan penyakit (Hipertensi, Rematik) pada lansia berhubungan dengan
ketidaktahuan lansia tentang pola hidup sehat
3. Resiko peningkatan masalah kesehatan berhubungan dengan ketidaktahuan anak
tentang kebersihan gigi.

Anda mungkin juga menyukai