Anda di halaman 1dari 1

FIVE MOMENT

1. SEBELUM KONTAK DENGAN PASIEN


2. SEBELUM MELAKUKAN TINDAKAN ASEPTIK
3. SESUDAH KONTAK DENGAN CAIRAN TUBUH BERESIKO TINGGI
4. SESUDAH KONTAK DENGAN PASIEN
5. SESUDAH KONTAK DENGAN LINGKUNGAN PASIEN

Mencuci tangan ada 2 cara:

1. Menggunakan Sabun 30-60 detik


2. Menggunakan Hand Rub 20-30 detik

Cara:

1. Ambil handsrub secukupnya dengan menggunakan sisi tangan


2. Gosok telapak pada telapak
3. Gosok Punggung telapak tangan kanan diatas punggung telapak
tangan kiri dengan jari- jari saling menjalin (4x), dan sebaliknya
4. Gosok telapak pada telapak dengan jari saling menjalin
5. Gosok dengan gerakan mengunci
6. Gosok ibu jari dengan cara memutar, dan sebaliknya
7. Gosok ujung jari tangan kanan pada telapak tangan kiri dengan
gerakan memutar searah ibu jari, dan sebaliknya

Anda mungkin juga menyukai