Anda di halaman 1dari 3

POKOK-POKOK PERKULIAHAN PANCASILA

I.PENGANTAR PENDIDIKAN PANCASILA

1. Menelusuri Konsep dan Urgensi Pancasila

2. Alasan perlukannya Pendidikan Pancasila

3. Menggali Sumber Historis Sosiologis, Politik Pendidikan Pancasila

4. Membangun Argumen tentang Dinamika dan Tantangan Pendidikan Pancasil

5. Mendeskripsikan Esensi dan Urgensi Pendidikan Pancasila Untuk Masa Depan

II. Pancasila Dalam Arus Sejarah Bangsa Indonesia

1. Periode Pengusulan Pancasila

2. Periode Perumusan Pancasila

3. Periode Pengesahan Pancasila

4. Argumen tentang Tantangan terhadap Pancasila dalam Sejarah Bangsa

5. Argumen tentang Tantangan terhadap Pancasila dalam Berbangsa dan Bernegara

6. Rangkuman tentang Pengertian dan Pentingnya Pancasila dalam sejarah Bangsa Indonesia

III.Proses Pancasila menjadi Dasar Negara Republik Indonesia

1. Menelusuri Konsep Negara, Tujuan Negara dan Urgensi Dasar Negara

2. Alasasan diperlukannya kajian Pancasila sebagai Dasar Negara

3. Dinamika dan Tantangan Pancasila sebagai Dasar Negara

4. Rangkuman tentang Makna dan Pentingnya Pancasila sebagai Dasar Negara

IV.Alasan Pancasila Menjadi Ideologi Negara

1. Menelusuri Konsep dan Urgensi Pancasila sebagai Ideologi Negara

2. Kajian Pancasila Sebagai Ideologi Negara

3. Sumber Historis ,Sosiologis , Politis tentang Pancasila sebagai Ideologi Negara

4. Tantangan Pancasila sebagai Ideologi Negara

5. Rangkuman tentang Pengertian Pentingnya Pancasila sebagai Ideologi Negara


V.Pancasila Merupakan Sistem Filsafat

1. Menelusuri Konsep dan Urgensi Pancasila Sebagai Sistem Filsafat

2. Alasan Diperlukannya Kajian Pancasila Sebagai Sistem Filafat

3. Sumber Historis ,Sosiologis , Politis tentang Pancasila sebagai Sistem Filsafat

4. Dinamika dan Tantangan Pancasila sebagai Sistem Filsafat

5. Rangkuman tentang Pengertian dan Pentingnya Pancasila Sebagai Sistem Filsafat

VI.Pancasila Sebagai Sumber Sistem Etika

1. Menelusuri Konsep dan Urgensi Pancasila Sebagai Sistem Etika

2. Alasan Diperlukannya Pancasila sebagai Sistem Etika

3. Menggali Sumber Historis, Sosiologis, Politis tentang Pancasila sebagai Sitem Etika

4. Dinamika dan Tantangan Pancasila sebagai Sistem Etika

5. Rangkuman tentang Pengertian dan Pentingnya Pancasila Sebagai Sistem Etika

VII.Pancasila Menjadi Dasar Nilai Pengembangan Ilmu

1. Pancasila sebagai Nilai Pengembangan Ilmu

2. Alasan Diperlukannya Pancasila sebagai Dasar Nilai Pengembangan Ilmu

3. Menggali Sumber Historis, Sosiologis, Politis tentang Pancasila sebagai Dasar Nilai

Pengembangan Ilmu

4. Dinamika dan Tantangan Pancasila sebagai Dasar Nilai Pengembangan Ilmu

5. Desskripsi Esensi dan Urgensi Pancasila sebagai Dasar Nilai Pengembangan Ilmu untuk

Masa Depan

6. Rangkuman tentang Pengertian dan Pentingnya tentang Pengertian Pancasila sebagai

Dasar Nilai Pengembangan Ilmu

VIII.Aktualisasi Pancasila Dalam Kehidupan Kampus

1. Pengertian Aktualisasi Pancasila

2. Tridharma Perguruan Tinggi


3. Kampus dalam Moral Force Pengembangan Hukum dan HAM

Anda mungkin juga menyukai