Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : Madrasah Ibtidaiyah


Kelas/Semester : I/1
Tema/Subtema : Kegiatanku/Kegiatan Siang hari
Alokasi Waktu : 1 x pertemuan (5 x 35 menit)
Pembelajaran :1
A. Kompetensi Inti ( KI)
KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat,
membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan
di sekolah.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya
yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan
yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. Kompetensi Dasar (tulis semua kompetensi dasar pemetaan 3 dan 4)

C. Indikator Pencapaian
Bahasa Indonesia
3.1 Mengenal teks deskriptif tentang
Anggota tubuh dan panca indera, wujud dan sifat benda, serta peristiwa siang dan malam
dengan bantuan guru atau teman dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi
dengan kosakata bahasa daerah untuk membantu pemahaman

PPKN
3.2. Mengenal tata tertib dan aturan yang berlaku dalam kehidupan sehari-hari di rumah dan
sekolah

D. TujuanPembelajaran
1. Siswa dapat menjawab pertanyaan tentang isi teks secara benar dan percaya diri melalui
kegiatan tanya jawab.
2. Siswa dapat melakukan unjuk kerja secara benar melalui permainan.
3. Siswa dapat memberi contoh perilaku tertib di rumah secara benar melalui diskusi dan tanya
jawab.
4. Siswa dapat membedakan perilaku tertib dan tidak tertib secara benar melalui mengamati
gambar.
E. Materi Pembelajaran
Kegiatan siang hari.
Membaca nyaring
Deskripsi tentang gambar
Tata tertib
F. Pendekatan, stategi dan metode pembelajaran
Pendekatan : Scientific
Strategi : Cooperative learning
Metode : ceramah,tanya jawab, dan diskusi
G. Media, Alat, dan Sumber Pelajaran
1. Media : Gambar yang menunjukkan kegiatan siang hari, gambar yang menunjukkan
sikap tertib, gambar yang menunjukkan sikap tidak tertib
2. Alat/bahan :LCD,proyektor, spidol, kertas, kertas
3. Sumber Belajar: Buku siswa

H. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran


Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi
waktu
Pendahuluan Guru membuka pelajaran dengan berdoa. 15 menit(
10% menit x
 Guru menyapa siswa dan menanyakan kondisi siswa durasi
(menanyakan apa kabar, ada yang sakit atau tidak, sekarang waktu)
hari apa tanggal berapa dsb)
 Guru melakukan presensi.
 Guru memberi motivasi dengan menyanyikan lagu “ Bangun
Tidur”
 Guru menyampaikan tujuan dan manfaat yang akan dicapai
dan dipelajari.
 Guru menyampaikan tema/sub tema dan skenario kegiatan
yang akan dilakukan hari ini.
Kegiatan Inti Siswa menyanyikan “Selamat Pagi” 135
(Oh ibu dan ayah selamat pagi..........) menit(75% x
durasi
 Siswa mengamati gambar suasana siang hari. (mengamati)
waktu)
(Pemberian rangsangan)

 Siswa bertanya jawab suasana siang hari(pada saat sinar


matahari sudah terasa panas dan terik).(menanya)
 Siswa secara bersama-sama membacakan teks deskriptif
sederhana dan ditirukan siswa dengan nyaring (lihat buku
siswa halaman 31) (mengumpulkan informasi)

Hari sudah siang.


Anak anak sudah mulai lelah.
Bu Dewi membacakan buku cerita.
Buku cerita tentang Kancil dan Buaya.
Lani dan teman teman mendengarkan dengan tertib.

 Siswa mengikuti bacaan yang ditunjukkan oleh guru.


 siswa mencari kata-kata yang di bacaan.
 Siswa berdiskusi tentang isi teks dengan bantuan
guru. (mengasosiasi)(identifikasi masalah)
 Siswa menanyakan tentang kesulitan yang muncul ketika
diskusi.( identifikasi masalah)
 Siswa mengamati gambar yang berkaitan dengan tata tertib.(
Pemberian rangsangan))

 Siswa mengomentari maksud gambar. (mengkomunikasikan)


 Siswa melakukan permainan yang mencerminkan tata tertib.
 Kedua siswa tersebut akan berlomba mengumpulkan
gambar-gambar yang menunjukkan ketertiban.(pengumpulan
data)
 Setelah selesai mengumpulkan gambar-gambar
tersebut, kedua siswa menyerahkan kepada guru.(pengolahan
data)
 Pemenangnya adalah siswa yang paling banyak
mengumpulkan gambar yang sesuai.
 Selanjutnya, siswa mengerjakan latihan memilih
gambar yang menunjukkan ketertiban di buku
siswa.(pembuktian)

Penutup  Siswa bersama guru melakukan refleksi pembelajaran yang 25 menit


telah dilakukan.
(15%xdurasi
 Siswa bersama guru menyimpulkan materi pembelajaran.
(kesimpulan) waktu)
 Siswa mengumpulkan hasil kerja.
 Guru memberi tugas sebagai kegiatan tindak lanjut.
 Guru mengakhiri pelajaran dengan berdoa dilanjutkan
menutup pelajaran.

I. Penilaian
a. Teknik penilaian :
Penilaian sikap: percaya diri, disiplin, dan kerja sama
Penilaian: Observasi (Pengamatan)
Bentuk Penilaian:
Lembar Pengamatan Membedakan Contoh Perilaku Tertib dan Tidak Tertib
Nama Percaya diri Disiplin Kerja sama
Tidak Berani Berani Berani Tidak Tepat Tepat Tepat
berani tampil berbica tampil, tepat waktu tugas waktu
tampil ra berbica waktu dan tugas
ra dan dan
benar tugas

1 2 3 4 1 2 3 4
b. Teknik Penilain:
Bentuk Penilaian:
Penilaian ketrampilan : unjuk kerja kerja sama
No Nama Kriteria
Ketepatan Kecepatan Kekompakan
1 2 3 1 2 3 1 2 3
1 Vivi
2 Lia
Keterangan : 1 = cukup, 2 = biasa, 3 = luar biasa

c. Teknik Penilaian Pengetahuan


Tes lisan
Bentuk Penilaian:
Pengetahuan : mengetahui kegiatan siang hari dan memahami tata tertib mengamati gambar
siswa mendeskripsikan.

Deskripsikan gambar di bawah ini!

Kepala Sekolah Guru kelas

............................ ........................

Anda mungkin juga menyukai