Anda di halaman 1dari 2

B.

STANDAR KOMPETENSI
Memahami sifat-sifat senyawa organik atas dasar gugus fungsi, dan senyawa
makromolekul.
C. KOMPETENSI DASAR
Menggolongkan senyawa hidrokarbon berdasarkan strukturnya dan hubungannya dengan
sifat senyawa.
D. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI
A. Kognitif
1. Menentukan isomer pada senyawa hidrokarbon khususnya senyawa alkana (pentana),
alkena (pentena), dan alkuna (pentuna).
2. Menentukan isomer struktur
- Senyawa alkana = menentukan isomer rangka senyawa butana
- Senyawa alkena = menentukan isomer rangka dan posisi senyawa butena.
- Senyawa alkuna = menentukan isomer rangka dan posisi senyawa pentuna.
Menentukan isomer geometri pada senyawa 2-pentena dan 3-metil-2-pentena.
B. Psikomotor
1. Karakter
a. Jujur.
b. Kerja keras.
c. Toleransi.
d. Rasa ingin tahu.
e. Komunikatif.
f. Menghargai prestasi.
g. Tanggung jawab.
h. Peduli lingkungan.
2. Keterampilan Sosial
a. Bertanya.
b. Menjawab pertanyaan.
c. Mengajukan idea tau berpendapat.
d. Bekerja sama dalam kelompok.
E. TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah kegiatan pembelajaran siswa dapat:
1. Menentukan isomer pada senyawa Hidrokarbon khususnya senyawa alkana, alkena,
dan alkuna.
2. Menentukan isomer struktur (rangka, posisi) dan isomer geometri (cis-trans).
Karakter siswa yang diharapkan:
 Jujur, kerja keras, toleransi, rasa ingin tahu, komunikatif, menghargai prestasi,
tanggung jawab, peduli lingkungan.
Keteramoilan Sosial siswa diharapkan:
 Bertanya, menjawab pertanyaan, mengajukan idea tau berpendapat, bekerja
sama dalam kelompok.

Anda mungkin juga menyukai