Anda di halaman 1dari 8

Manual Prosedur

Pembersihan Peralatan Produksi

Institut Biosains
Universitas Brawijaya
Malang
2017

Manual Prosedur Institut Biosains 2017


0
Manual Prosedur
Pembersihan Peralatan Produksi
Institut Biosains
Universitas Brawijaya

Kode Dokumen : 00038 05073


Revisi : 0
Tanggal Berlaku : 28 Desember 2017
: Manajer Produksi

Diajukan oleh

Dyah Kinasih Wuragil, S.Si., MP., M.Sc


: Wakil Direktur

Diperiksa oleh

Dr.Ir. Gatot Ciptadi, DESS.


: Direktur

Disetujui oleh

Prof. Fatchiyah, M.Kes., Ph. D

Manual Prosedur Institut Biosains 2017


0
MANUAL PROSEDUR
PEMBERSIHAN PERALATAN PRODUKSI
INSTITUT BIOSAINS
UNIVERSITAS BRAWIJAYA

1. Tujuan
Tujuan dari prosedur ini adalah sebagai pedoman untuk staf
produksi melakukan pembersihan seluruh peralatan produksi
agar bebas dari sisa produk sebelumnya.

2. Ruang Lingkup
Prosedur ini ditetapkan dan dilaksanakan pada seluruh
mesin dan tipe peralatan yang ditempatkan di laboratorium
Produksi.

3. Dokumen Pendukung
Manual Mutu, Manual Prosedur Peralatan Produksi

4. Penanggung Jawab
Manajer Produksi

5. Pihak yang Terkait


5.1 Staf Produksi
5.2 Penanggung Jawab Teknis (PJT)
5.3 Manajer Produksi

Manual Prosedur Institut Biosains 2017


1
6. Prosedur
6.1 Manajer produksi memerintahkan Penanggung
Jawab Teknis dan staf produksi untuk melakukan
pembersihan peralatan produksi.
6.2 Penanggung Jawab Teknis mendata kebutuhan
untuk pembersihan peralatan produksi.
6.3 Staf produksi bersama Penanggung Jawab Teknis
melakukan pembersihan peralatan produksi sesuai
dengan Manual Prosedur alat.
Secara umum prosedur pembersihan alat adalah
sebagai berikut:
6.3.1 Persiapan prapembersihan
6.3.1.1 mesin dimatikan dengan menekan
tombol OFF
6.3.1.2 kabel listrik dilepaskan dari stop
kontak atau sumber listrik
6.3.1.3 label “KOTOR” ditempelkan pada
alat yang akan dibersihkan
6.3.2 Pembersihan komponen mesin yang
dapat dilepas:
6.3.2.1 Bagian mesin yang dapat dilepas
dan dapat dicuci dilepas
6.3.2.2 Komponen-komponen diatas
dibawa ke tempat pencucian alat
6.3.2.3 Komponen dicuci dengan larutan
pembersih
6.3.2.4 Komponen dibilas dengan air
mengalir sampai kotoran hilang
6.3.2.5 Bila perlu, komponen dibilas
dengan air murni dan ditiriskan
dengan meletakkan komponen-
komponen tersebut diatas rak
selama minimum 30 menit
6.3.2.6 Komponen disimpan ke dalam
lemari komponen mesin bersih

6.3.3 Pembersihan komponen mesin yang


tidak dapat dilepas
6.3.3.1 Dibersihkan dengan menggunakan
penghisap debu

Manual Prosedur Institut Biosains 2017


2
6.3.3.2 Dibersihkan dengan kain lap yang
dibasahi dengan ethanol 70%
6.3.4 Pemasangan kembali tiap bagian mesin
6.3.4.1 Komponen yang telah dibersihkan
diambil dari tempat
penyimpanannya
6.3.4.2 Komponen dipasang sesuai
dengan manual operator alat
6.3.4.3 Ditempelkan label “BERSIH”
6.3.5 Pencatatan pembersihan:
Pembersihan peralatan tersebut dicatat
pada buku log peralatan (Dokumen No.
00038 05074)

6.4 Penanggung Jawab Teknis melakukan pemeriksaan


serta pemantauan terhadap pembersihan peralatan
produksi.

6.5 Penanggung Jawab Teknis melaporkan


pembersihan peralatan produksi kepada Manajer
Produksi apabila telah selesai dikerjakan.

Manajer Produksi menerima laporan bahwa


pembersihan peralatan produksi telah selesai
6.6 dikerjakan.

Manual Prosedur Institut Biosains 2017


3
7. Bagan Alir

Staf Produksi Penangggung Manajer Produksi


Jawab Teknis

Mulai
mendata
bersama
kebutuhan
Penanggung
untuk
Jawab Teknis
pembersihan
memerintahkan
melakukan
peralatan
Penanggung
pembersihan
produksi
Jawab Teknis
peralatan
dan staf produksi
produksi sesuai
untuk melakukan
dengan Manual
melakukan
pembersihan
Prosedur alat
pemeriksaan
peralatan
serta
produksi
pemantauan
mencatat
terhadap
pembersihan
pembersihan
peralatan
menerima
peralatan
produksi
laporan pada
bahwa
produksi
buku log
pembersihan
peralatan
peralatan
produksi telah
selesai
melaporkan Dokumen
kepadadikerjakan
Manajer
No. 00038
Produksi05074.1
apabila
pembersihan
peralatan Selesai
produksi telah
selesai
dikerjakan

Manual Prosedur Institut Biosains 2017


4
BUKU LOG PERALATAN Halaman 1 dari 1

Nomor 00038 05074.1


Tanggal berlaku
28 Desember 2017
Bagian Produksi

NAMA ALAT: TIPE/MEREK: RUANGAN:


No. PEMAKAIAN PEMBERSIHAN PERAWATAN

Mulai PRODUKSI Nomor Selesai Oleh Mulai Selesai Ket. oleh Mulai Selesai Ket.
Bets
Tgl Jam Tgl Jam Tgl Jam Tgl Jam Tgl Jam Tgl Jam

Pembersihan dan pemeriksaan dilaksanakan sesuai dengan prosedur tetap nomor


Tanggal………………

Manual Prosedur Institut Biosains 2017


5
Manual Prosedur Institut Biosains 2017
0

Anda mungkin juga menyukai