Anda di halaman 1dari 39

Kala log ; 8403001.

6271

Statistik Jasa Akomodasi


Kota Palangka Raya

BA DAN PUSAT STA T/STIK


StatKistOik TJaAsa PAkAomLoAdaNsi
GKoKtaAPaRlanAgkYaARaya 2016 i
Statistik Jasa Akomodasi
Kota Palangka Raya

ii Statistik Jasa Akomodasi Kota Palangka Raya 2016


STATISTIK JASA AKOMODASI
KOTA PALANGKA RAYA 2016

ISBN : 978-602-6463-16-6
Nomor Publikasi : 62710.1803
Katalog : 8403001.6271
Ukuran Buku : 15 x 21 cm
Jumlah Halaman : xii + 24
halaman

Naskah:
Badan Pusat Statistik Kota Palangka Raya

Editor:
Badan Pusat Statistik Kota Palangka Raya

Gambar Kulit dan Tata Letak:


Badan Pusat Statistik Kota Palangka Raya

Diterbitkan Oleh:
© Badan Pusat Statistik Kota Palangka Raya

Dicetak Oleh:
CV Greenery

Dilarang mengumumkan, mendistribusikan, mengomunikasikan,


dan/atau menggandakan sebagian atau seluruh buku ini untuk tujuan
komersil tanpa izin tertulis dari Badan Pusat Statistik Kota Palangka
Raya

Statistik Jasa Akomodasi Kota Palangka Raya 2016 iii


Tim Penyusun

Penanggung Jawab Teknis : Agie


Penyusun : Yustin Ristiana
Editor : Dzikronah
Gambar Kulit dan Tata Letak : Yustin
Ristiana

iv Statistik Jasa Akomodasi Kota Palangka Raya 2016


KATA PENGANTAR

Publikasi Statistik Jasa Akomodasi Kota Palangka Raya 2016


merupakan publikasi yang diterbitkan secara berkala setiap tahun oleh
Badan Pusat Statistik Kota Palangka Raya. Data yang disajikan dalam
publikasi ini merupakan data yang dihimpun secara langsung dan
dilaksanakan secara bulanan di Kota Palangka Raya mulai Januari
sampai dengan Desember 2016.

Penyajian data statistik jasa akomodasi berupa Tingkat


Penghunian Kamar (TPK) dan Tingkat Pemakaian Tempat Tidur (TPTT)
yang dinyatakan dalam persentase. Selain itu juga disajikan beberapa
jenis data seperti malam kamar yang terpakai dan rata-rata lamanya
menginap per tamu.

Publikasi ini terbit berkat bantuan dari berbagi pihak, terutama


pengusaha akomodasi yang secara teratur mengisi daftar isian VHT-S
dengan benar dan menyerahkan kepada petugas BPS Kota Palangka
Raya. Atas bantuan dan kerja sama yang baik dari semua pihak kami
ucapkan terima kasih.

Akhirnya penguna data kami harapkan saran untuk


penyempurnaan publikasi mendatang. Semoga publikasi ini bermanfaat.

Palangka Raya, Desember 2017


Badan Pusat Statistik
Kota Palangka Raya
Kepala,

Agie, SH, M.Hum

Statistik Jasa Akomodasi Kota Palangka Raya 5


2016
vi Statistik Jasa Akomodasi Kota Palangka Raya 2016
DAFTAR ISI

Kata Pengantar ..................................................................................................................

v Daftar isi ...........................................................................................................................

vvii Daftar Gambar

.................................................................................................................. ix Daftar Tabel

.................................................................................................................... xixi Bab I

Pendahuluan ......................................................................................................... 3

1.1. Latar Belakang ...................................................................................................... 3


1.2. Ruang Lingkup dan Cakupan .......................................................................... 4
1.3. Cara Pengumpulan dan Pengolahan Data ................................................. 4
1.4. Konsep dan Definisi ............................................................................................ 6
Bab II Ulasan
Singkat....................................................................................................11
2.1. Tingkat Penghunian Kamar (TPK) ................................................................11
2.2. Tingkat Pemakaian Tempat Tidur (TPTT) ..................................................13
2.3. Rata-Rata Lama Tamu Menginap (RLTM) ................................................14
2.4. Banyaknya Malam Kamar Yang Terpakai. .................................................18
Lampiran Tabel
................................................................................................................19

Statistik Jasa Akomodasi Kota Palangka Raya 77


2016
DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. Persentase Tingkat Penghunian Kamar Hotel Bintang


dan Non Bintang di Kota Palangka Raya menurut
Bulan, 2016 ..............................................................................................11

Gambar 2. Persentase Tingkat Penghunian Kamar Hotel Bintang


dan Non Bintang di Kota Palangka Raya, 2013 – 2016...........12

Gambar 3. Tingkat Pemakaian Tempat Tidur Hotel Bintang dan


Non Bintang di Kota Palangka Raya, 2013 – 2016....................13

Gambar 4. Persentase Tingkat Pemakaian Tempat Tidur Hotel


Bintang dan Non Bintang di Kota Palangka Raya
menurut Bulan, 2016............................................................................13

Gambar 5. Rata-Rata Lama Tamu Menginap Hotel Bintang dan


Non Bintang Kota Palangka Raya Tahun 2013 – 2016 ............15

Gambar 6. Rata-Rata Lama Tamu Menginap Hotel Bintang dan


Non Bintang di Kota Palangka Raya menurut Bulan,
2016 ...........................................................................................................15

Gambar 7. Jumlah Malam Kamar Terpakai di Hotel Bintang dan


Akomodasi Lainnya Kota Palangka Raya Menurut
Bulan, 2016 ..............................................................................................18

Statistik Jasa Akomodasi Kota Palangka Raya 9


2016
DAFTAR TABEL

Tabel 1. Tingkat Penghunian Kamar (TPK) Hotel Bintang dan Non


Bintang di Kota Palangka Raya menurut Bulan, 2015-2016 ........21

Tabel 2. Tingkat Pemakaian Tempat Tidur (TPTT) Hotel Bintang


dan Non Bintang di Kota Palangka Raya menurut Bulan,
2015-2016 ......................................................................................................22

Tabel 3. Rata-Rata Lama Menginap Tamu (Asing dan Dalam Negeri) Hotel
Bintang dan Non Bintang di Kota Palangka Raya menurut
Bulan, 2015-2016 ......................................................................23

Tabel 4. Jumlah Malam Kamar Terpakai Hotel Bintang dan Non


Bintang di Kota Palangka Raya menurut Bulan, 2015-2016 ........24

Statistik Jasa Akomodasi Kota Palangka Raya 11


2016
rte J e '-lg.ii
1tc bmtan
n.., ditetapl .i
leh pemerintah

Selain hotel
bintanz:'.:>'
misalnya hotel
melan, losmen
pcngmilp . in,
pondok wisata
au'

Statistik Jasa Akomodasi Kota Palangka Raya 1


2016
2 Statistik Jasa Akomodasi Kota Palangka Raya 2016
BAB I
PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang


Peran sektor pariwisata makin penting dalam perekonomian
Indonesia, baik sebagai salah satu sumber penerimaan negara
maupun kesempatan kerja serta kesempatan berusaha. Sektor
pariwisata memiliki peran untuk meningkatkan kesejahteraan rakyat
dalam rancangan pembangunan nasional. Oleh karena itu,
pengembangan pariwisata harus dilanjutkan dan ditingkatkan
dengan memperluas dan memanfaatkan sumber daya serta potensi
pariwisata nasional. Secara umum, sektor pariwisata juga memiliki
andil untuk meningkatkan penerimaan negara, memperluas
kesempatan kerja dan kesempatan berusaha khususnya bagi
masyarakat sekitarnya, merangsang pembangunan regional serta
memperkenalkan identitas dan kebudayaan bangsa. Kegiatan
kepariwisataan, bagi Kota Palangka Raya khususnya, diharapkan
mampu menjadi salah satu kekuatan pembangunan yang dapat
diandalkan, terutama dalam pemasukan penerimaan negara.
Pemeritah telah berusaha mengeluarkan berbagai kebijakan
terpadu tentang pariwisata sebagai langkah tercapainya tujuan
yang telah dijabarkan sebelumnya.

Jumlah wisatawan yang datang ke Kota Palangka Raya baik


dari mancanegara maupun domestik setiap tahunnya meningkat.
Hal ini perlu diimbangi antara lain dengan peningkatan penyediaan
kamar hotel maupun akomondasi lainnya sehingga berdampak
pada meningkatnya jumlah permintaan dan penawaran atas
kamar/akomodasi hotel.

Statistik Jasa Akomodasi Kota Palangka Raya 3


2016 Kota Palangka Raya
Statistik Jasa Akomodasi
3
2016
Kemajuan jasa perhotelan dapat diikuti perkembangannya
melalui indikator tingkat penghuni kamar yang terjual/digunakan,
rata-rata lamanya tamu menginap akomodasi lainnya. Data
tersebut sebagian besar tersedia di dalam publikasi Statistik Jasa
Akomodasi 2016 ini, sehingga dapat dijadikan landasan
perencanaan dan evaluasi, baik oleh instansi pemerintah atau
swasta, maupun para pengusaha hotel/ akomodasi untuk
menentukan kebijakan di dalam usaha mereka.

Pada publikasi ini, akomodasi dibedakan atas dua golongan


besar yaitu hotel bintang dan hotel non bintang. Pada hotel non
bintang ini mencakup usaha hotel melati, wisma dan losmen.

1.2. Ruang Lingkup dan Cakupan


Dalam publikasi Statistik Jasa Akomodasi 2016 ini, data
mengenai tingkat penghunian kamar yang dikumpulkan mencakup:
1. Semua hotel berbintang yang ada di Palangka Raya.
2. Hotel Non Bintang, baik hotel maupun akomodasi lainnya di
wilayah Kota Palangka Raya, yang dicacah secara sampel.

1.3. Cara Pengumpulan dan Pengolahan Data

Seperti tahun-tahun sebelumnya, pelaksanaan pengumpulan


data statistik ini dilakukan oleh petugas BPS Kota Palangka Raya
dengan cara sebagai berikut:
1. Mendatangi hotel atau akomodasi lainnya seperti yang
tercakup dalam ruang lingkup pada awal bulan. Memberikan
daftar isian VHT-S untuk diisi pengusaha hotel/akomodasi
yang bersangkutan dan mengambilnya pada setiap awal bulan
berikutnya.
2. Semua daftar isian VHT-S yang telah diisi dan telah diperiksa
kebenarannya oleh petugas pengumpulan data BPS Kota
Palangka Raya, di serahkan ke Kantor BPS Kota Palangka Raya
untuk diolah dengan tahapan sebagai berikut:

a. Pemeriksaan
Melakukan pemeriksaan ulang terhadap daftar isian VHT-
S terutama mengenai:
1). Kelengkapan isian
2). Kebenaran isian
3). Konsistensi antar isian
Apabila terdapat kekeliruan, inkonsistensi, atau
ketidaklengkapan pada isiannya yang tidak dapat
diedit, maka daftar isiannya tersebut dikembalikan
oleh petugas pengumpul data ke usaha akomodasi
yang bersangkutan untuk diperbaiki.

b. Validasi
Setelah data diolah dengan komputer, mungkin masih
terdapat beberapa kesalahan yang harus diperbaiki dan
diatasi sesuai dengan aturan validasi (validation rules)
yang telah ditetapkan, untuk mendapatkan data yang
bersih dari kesalahan.

c. Tabulasi
Setelah data bersih dari kesalahan (error), dilakukan
tabulasi sesuai dengan bentuk tabel yang telah
ditentukan dengan menggunakan komputer.
1.4. Konsep dan Definisi

1. Tingkat penghunian kamar (Room Occupancy Rate) atau


disingkat dengan TPK adalah banyaknya malam kamar yang
dihuni (Room Night Occupancy) dibagi dengan banyaknya
malam kamar yang tersedia (Room Night Available) dikalikan
100 persen.

2. Tingkat penghunian tempat tidur (Bed Occupancy Rate) atau


disingkat dengan TPTT adalah banyaknya malam tempat tidur
yang dipakai (Bed Night Used) dibagi dengan banyaknya malam
tempat tidur yang tersedia (Bed Night Available) dikalikan 100
persen.

3. Rata-rata lamanya tamu menginap (Average Length Of Stay)


atau disingkat dengan RLTM adalah banyaknya malam tempat
tidur yang di pakai (Bed Night Used/Guest Night) dibagi dengan
banyaknya tamu menginap. RLTM ini dapat dibedakan antara
tamu asing dan tamu dalam negeri.
a. Rata-rata lama tamu asing menginap adalah banyaknya
malam tempat tidur oleh tamu asing dibagi dengan
banyaknya tamu asing yang menginap.
b. Rata-rata tamu dalam negeri menginap adalah banyaknya
malam tempat tidur oleh tamu dalam negeri dibagi
dengan banyaknya tamu dalam negeri yang menginap.

4. Perbandingan tamu asing dan tamu dalam negeri adalah


perbandingan antara persentase tamu asing dari seluruh tamu
dan persentase tamu asing dari seluruh tamu dan persentase
tamu dalam negeri dari seluruh tamu.
5. Rata-rata tamu per kamar (Guest Per Room) atau disingkat RTK
adalah perbandingan antara banyaknya malam tamu dengan
banyaknya malam kamar yang terjual.

6. Hotel adalah usaha penyediaan akomodasi berupa kamar-kamar


di dalam suatu bangunan, yang dapat dilengkapi dengan jasa
pelayanan makan dan minum, kegiatan hiburan atau fasilitas
lainnya dengan tujuan memperoleh keuntungan.

7. Hotel bintang adalah usaha penyediaan akomodasi jangka


pendek yang memenuhi ketentuan sebagai hotel bintang dan
ditetapkan oleh instansi khusus yang membinanya.

Beberapa kriteria dalam menentukan klasifikasi hotel mencakup:


a. Persyaratan fisik, seperti lokasi hotel dan kondisi bangunan.
b. Bentuk pelayanan yang diberikan (service).
c. Kualifikasi tenaga kerja, seperti pendidikan
dan
kesejahteraan karyawan.
d. Fasilitas olahraga dan rekreasi lainnya yang tersedia,
seperti lapangan tenis, kolam renang dan diskotik.
e. Jumlah kamar yang tersedia.

8. Hotel Non Bintang meliputi: hotel melati yaitu hotel yang belum
memenuhi persyaratan sebagai hotel berbintang, penginapan
remaja, pondok wisata, dan jasa akomodasi lainnya.
a. Hotel melati/losmen/penginapan adalah usaha
penyediaan
jasa pelayanan penginapan bagi umum yang dikelola secara
komersial dengan menggunakan sebagian atau seluruh
bagian bangunan.
b. Penginapan remaja (youth hostel) adalah usaha penyediaan
jasa pelayanan penginapan bagi remaja sebagai akomodasi
dalam rangka kegiatan pariwisata dengan tujuan untuk
rekreasi, memperluas pengetahuan/pengalaman, dan
perjalanan.
c. Pondok wisata (home stay) adalah usaha penyediaan jasa
pelayanan penginapan bagi umum dengan pembayaran
harian, yang dilakukan perorangan dengan menggunakan
sebagian dari tempat tinggalnya.
d. Jasa akomodasi lainnya adalah usaha penyediaan jasa
pelayanan penginapan selain hotel melati, penginapan
remaja, dan pondok wisata (misalnya wisma dan losmen).
0 • ' 0
• • •
0
Rata-Rata TPK
HOTEL BINTANG
(57,49% darijumlah kamar
yang tersedia di hotel Rata-Rata TPK
bintang terisi tamu yang HOTEL NON BINTANG
menginap) (28,38% darijumlah kamar
yang tersedia di hotel non
bintang terisi tamu yang
menginap)
10 Statistik Jasa Akomodasi Kota Palangka Raya 2016
BAB II ULASAN
SINGKAT

2.1. Tingkat Penghunian Kamar (TPK)

Tingkat penghunian kamar dapat dipengaruhi oleh tarif kamar


yang disewakan, fasilitas yang mendukung, kualitas pelayanan, dan
promosi yang dilakukan oleh hotel atau akomodasi lainnya. TPK ini
dapat menunjukkan apakah suatu akomodasi diminati atau tidak
dalam suatu wilayah. Melalui TPK juga dapat diketahui tingkat
kebutuhan akomodasi dalam suatu wilayah.

Gambar 1. Persentase Tingkat Penghunian Kamar Hotel Bintang dan


Non Bintang di Kota Palangka Raya menurut Bulan, 2016
58.13 62.02 61.30 64.93 64.53 61.95 57.97
55.34
54.59 54.05

46.45 47.51

30.90 27.66 33.35 26.64 27.15 24.67 26.83 30.89 27.12


30.54 29.74
25.67

JAN FEB MAR APR MEI JUN JUL AGS SEP OKT NOV DES

Hotel Bintang Hotel Non Bintang

Berdasarkan klasifikasi hotel, TPK hotel bintang di Kota


Palangka Raya pada tahun 2016 cenderung lebih berfluktuatif
dibandingkan TPK hotel non bintang. TPK hotel bintang
tertinggi

Statistik Jasa Akomodasi Kota Palangka Raya 11


2016 Kota Palangka Raya
Statistik Jasa Akomodasi
11
2016
terjadi pada bulan Juni 2016 sebesar 64,93 persen, sedangkan TPK

terendah terjadi pada bulan Januari 2016 yaitu sebesar 46,45


persen. Sementara itu, TPK hotel non bintang tertinggi terjadi pada

bulan Mei 2016 sebesar 33,35 persen dan terendah terjadi pada
bulan September 2016 sebesar 24,67 persen.

Gambar 2. Persentase Tingkat Penghunian Kamar Hotel Bintang dan


Non Bintang di Kota Palangka Raya, 2013 – 2016
70.00 62.33
60.52
55.66 57.26 57.49
60.00 50.31
50.00

40.00 34.60 28.38

30.00

20.00

10.00
0.00 2013 2014 2015 2016

Hotel Bintang Hotel Non Bintang

Rata-rata TPK hotel bintang pada tahun 2016 adalah sebesar


57,49 persen. TPK tahun 2016 ini mengalami sedikit peningkatan
sebesar 0,23 persen dibandingkan tahun 2015. Namun untuk TPK

hotel non bintang mengalami penurunan sebesar 6,22 persen pada


tahun 2016 dibandingkan tahun 2015, yaitu dari 34,60 persen

menjadi 28,38 persen.

.
2.2. Tingkat Pemakaian Tempat Tidur

Pola TPK yang terjadi di Kota Palangka Raya seirama pula


dengan pola tingkat pemakaian tempat tidur (TPTT). TPK hotel
bintang pada tahun 2016 mengalami peningkatan bila dibanding
dengan tahun 2015, begitu pula halnya dengan TPTT untuk hotel
bintang. Sedangkan untuk TPK hotel non bintang yang semakin
mengalami penurunan pada tahun 2016 dibanding dengan 2015,
diikuti pula dengan penurunan TPTT pada tahun 2016 ini. Rata-rata
TPTT hotel bintang tahun 2016 sebesar 65,96 mengalami kenaikan
5,04 persen dibandingkan tahun 2015. Pada hotel non bintang,
rata-rata TPTT tahun 2016 sebesar 29,97 mengalami penurunan
6,01 persen dari tahun 2015.

Gambar 3. Tingkat Pemakaian Tempat Tidur Hotel Bintang dan Non


Bintang di Kota Palangka Raya, 2013 – 2016

80.00 65.71 71.10 65.96


60.92
70.00
60.00 52.87 51.32

50.00 35.98
29.97
40.00
30.00
20.00
10.00
0.00

2013 2014 2015 2016

Hotel Bintang Hotel Non Bintang


Gambar 4. Persentase Tingkat Pemakaian Tempat Tidur Hotel Bintang
dan Non Bintang di Kota Palangka Raya menurut Bulan,
2016
60.00 57.07 55.84
53.34 45.14 50.92 45.12 50.45 51.33 48.78
49.68
50.00 42.87
39.08

40.00
37.89
30.00 32.38 32.19
32.35 32.92
30.41
27.89 27.59 28.24 26.10
20.00 27.18 24.80

10.00
0.00 Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Ags Sep Okt Nov Des

Hotel Bintang Hotel Non Bintang

Selama tahun 2016, TPTT hotel bintang tertinggi terjadi pada


bulan Mei 2016 sebesar 57,07 persen, sedangkan TPTT terendah
terjadi pada bulan Januari 2016 sebesar 39,08 persen. Sementara
itu, TPTT hotel non bintang tertinggi juga terjadi pada bulan
Mei
2016 yaitu sebesar 37,89 persen dan TPTT terendah terjadi pada
bulan September sebesar 24,80 persen.

2.3. Rata-rata Lama Tamu Menginap (RLTM)

Rata-rata lama menginap hotel berbintang pada tahun 2016


tercatat selama 1,51 hari atau hampir 2 hari. Rata-rata lama tamu
menginap ini mengalami penurunan 0,25 hari dibandingkan pada
periode tahun sebelumnya yaitu 1,76 hari. Pada hotel non bintang,
selama tahun 2016 tercatat rata-rata lama menginap 1,32 hari, atau
lebih cepat 0,25 hari dibandingkan pada tahun 2015.
Gambar 5. Rata-Rata Lama Tamu Menginap Hotel Bintang dan Non
Bintang Kota Palangka Raya Tahun 2013 – 2016

2.50 1.98 2.06


1.51 1.92 1.57
1.83 1.76
2.00
1.32
1.50

1.00

0.50
0.00 Hotel Bintang Hotel Non Bintang

2013 2014 2015 2016

Gambar 6. Rata-Rata Lama Tamu Menginap Hotel Bintang dan Non


Bintang di Kota Palangka Raya menurut Bulan, 2016

2.00
1.80
1.60
1.40
1.20
1.00
0.80
0.60
0.40
0.20
0.00

Hotel Bintang
Hotel Non Bintang

Selama periode Januari – Desember 2016, rata-rata lama tamu


menginap di hotel bintang paling lama berada pada bulan
Juni
yaitu selama 1,76 hari, sedangkan paling sedikit berada pada bulan
Januari yaitu selama 1,34 hari. Tamu yang menginap di hotel non
bintang pada tahun 2016 tercatat paling lama menginap pada
bulan November selama 1,52 hari dan paling sebentar menginap
pada bulan Maret selama 1,15 hari.

2.5. Banyaknya Malam Kamar Yang Terpakai

Banyaknya kamar yang terjual/terpakai (malam kamar


terpakai) merupakan salah satu indikator untuk melihat
produktivitas suatu usaha akomodasi. Tahun 2016 jumlah kamar
yang terpakai sebanyak 126.438 malam kamar terpakai untuk hotel
bintang dan 57.393 malam kamar terpakai untuk akomodasi
lainnya. Dibandingkan data tahun 2015, banyaknya malam kamar
terpakai di hotel bintang mengalami kenaikan sebesar 15,49
persen, sedangkan banyaknya malam kamar terpakai untuk
akomodasi mengalami penurunan sebesar 38,44 persen.

Berdasarkan data banyaknya kamar terpakai selama tahun


2016, kamar terjual/terpakai untuk hotel bintang yang paling
banyak yaitu pada bulan Agustus sebanyak 12.103 malam kamar
terpakai, sedangkan paling sedikit terpakai berada pada bulan
Januari 2016 sebanyak 8.182 malam kamar terpakai. Pada
akomodasi lainnya paling banyak terpakai berada pada bulan Mei
dengan total 5.872 malam kamar terpakai dan paling sedikit
berada pada bulan Maret sebanyak 4.168 malam kamar terpakai.
Gambar 7. Jumlah Malam Kamar Terpakai di Hotel Bintang dan
Akomodasi Lainnya Kota Palangka Raya Menurut Bulan,
2016

14,000
12,103
12,000

10,000

8,000
8,182 5,872
6,000

4,000

2,000 4,168

0
Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Ags Sep Okt Nov Des

Hotel Bintang Akomodasi Lainnya


18 Statistik Jasa Akomodasi Kota Palangka Raya 2016
LAMPIRAN TABEL
20 Statistik Jasa Akomodasi Kota Palangka Raya 2016
Tabel 1. Tingkat Penghunian Kamar (TPK) Hotel Bintang dan Non
Bintang di Kota Palangka Raya menurut Bulan, 2015-
2016

01. Januari 40,51 46,45 37,82 25,67


02. Februari 54,31 47,51 33,28 30,90
03. Maret 58,97 58,13 37,69 27,66
04. April 57,67 62,02 40,59 30,54
05. Mei 62,62 61,30 36,73 33,35
06. Juni 61,04 64,93 32,05 29,74
07. Juli 46,63 54,59 33,90 26,64
08. Agustus 67,47 64,53 38,54 27,15
09. September 57,78 54,05 33,97 24,67
10. Oktober 53,58 61,95 32,64 26,83
11. November 72,90 57,97 32,20 30,89
12. Desember 57,69 55,34 29,88 27,12

Rata-Rata 57,26 57,49 34,60 28,38

Statistik Jasa Akomodasi Kota Palangka Raya 21


2016 Kota Palangka Raya
Statistik Jasa Akomodasi
21
2016
Tabel 2. Tingkat Pemakaian Tempat Tidur (TPTT) Hotel Bintang
dan Non Bintang di Kota Palangka Raya menurut Bulan,
2015-2016

01. Januari 42,26 51,69 42,26 27,18


02. Februari 47,13 52,45 47,13 32,38
03. Maret 59,65 66,16 59,65 27,89
04. April 63,14 69,59 63,14 32,35
05. Mei 74,10 74,49 74,10 37,89
06. Juni 64,79 76,34 64,79 32,19
07. Juli 50,56 61,07 50,56 27,59
08. Agustus 71,82 71,39 71,82 28,24
09. September 60,15 63,89 60,15 24,80
10. Oktober 59,00 70,27 59,00 26,10
11. November 83,33 67,94 80,33 32,92
12. Desember 64,24 65,20 64,24 30,41

Rata-Rata 60,92 65,96 35,98 29,97


Tabel 3. Rata-Rata Lama Menginap Tamu (Asing dan Dalam
Negeri) Hotel Bintang dan Non Bintang di Kota Palangka
Raya menurut Bulan, 2015-2016

Bulan

(1) (2) (3) (4) (5)


01. Januari 1,80 1,34 1,76 1,42
02. Februari 1,75 1,35 1,56 1,31
03. Maret 1,64 1,56 1,54 1,15
04. April 1,62 1,47 1,61 1,32
05. Mei 1,50 1,40 1,53 1,33
06. Juni 1,76 1,76 1,45 1,41
07. Juli 1,58 1,60 1,54 1,30
08. Agustus 1,97 1,52 1,59 1,36
09. September 1,80 1,66 1,60 1,28
10. Oktober 1,92 1,56 1,56 1,17
11. November 1,91 1,58 1,29 1,52
12. Desember 1,85 1,37 1,25 1,25

Rata-Rata 1,76 1,51 1,57 1,32

Statistik Jasa Akomodasi Kota Palangka Raya 23


2016 Kota Palangka Raya
Statistik Jasa Akomodasi
23
2016
Tabel 4. Jumlah Malam Kamar Terpakai Hotel Bintang dan Non
Bintang di Kota Palangka Raya menurut Bulan, 2015-
2016

(1) (2) (3) (4) (5)


01. Januari 5 865 8 182 7 974 4 878
02. Februari 7 345 8 297 6 356 5 090
03. Maret 8 865 10 834 7 972 4 168
04. April 8 357 11 259 8 720 4 435
05. Mei 15 651 11 491 8 986 5 872
06. Juni 8 809 11 807 6 568 4 854
07. Juli 6 968 10 247 8 502 4 691
08. Agustus 12 070 12 103 8 220 4 781
09. September 8 373 9 762 7 716 4 292
10. Oktober 7 999 11 604 7 621 4 283
11. November 10 549 10 505 7 207 5 273
12. Desember 8 625 10 347 7 393 4 776

Jumlah 109 476 126 206 93 235 57 393


~
,_ ......
.......
SENSUS
~EKONOMI

DATA
MENCERDASKAN BANGSA

t. I I J.
ISBN 978-b02-b4b3-J.b-b
BADAN PUSAT STATISTIK
KOTA PALANGKA RAYA
Jalan Dr. Wahidin Sudirohusodo No.05
Palangka RayaSt7a3t1is1t1ikTJealps.a/ FAakxo.
J
m(0o5d36a)si32K2o2t0a9P8 alangka Raya 2016
25
Website: palangkakota.bps.go.id
Email: bps6271@bps.go.id

Anda mungkin juga menyukai