Anda di halaman 1dari 16

BUKA PUASA BERSAMA WARGA DESA PANDANSARI

(PEMBAGIAN TAKJIL)

LAPORAN PROGRAM KERJA


Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata Universitas Negeri Malang
Semester Antara 2018/2019
Desa Pandasari Kecamatan Ngantang

Penanggung Jawab :
Ahmad Ridhwan HKn/FIS

The Learning University

PUSAT PENGEMBANGAN SUMBERDAYA WILAYAH DAN KULIAH KERJA NYATA


LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT (LP2M)
UNIVERSITAS NEGERI MALANG
2019
DAFTAR ISI

DAFTAR ISI .........................................................................................................................


i
DAFTAR TABEL .................................................................................................................
ii

BAB I PENDAHULUAN ..............................................................................................


1
Latar Belakang
.............................................................................................................................
1
Tujuan dan Sasaran Program KKN
.............................................................................................................................
2
Hasil yang akan dicapai
.............................................................................................................................
3
Strategi Pelaksanaan Program KKN
.............................................................................................................................
3

BAB II PELAKSANAAN KEGIATAN .......................................................................


8
Mekanisme Pelaksanaan Kegiatan
.............................................................................................................................
8
Permasalahan dalam Pelaksanaan Kegiatan
.............................................................................................................................
11
Solusi terhadap Masalah
.............................................................................................................................
11

BAB III
PAPARAN DAN PEMBAHASAN HASIL PELAKSANAAN PROGRAM.............

i
12
Paparan Hasil Pelaksanaan Kegiatan
.............................................................................................................................
12
Pembahasan Hasil Pelaksanaan Kegiatan
13

BAB IV PENUTUP .........................................................................................................


15
Simpulan
.............................................................................................................................
15
Rekomendasi
.............................................................................................................................
15

LAMPIRAN ...................................................................................................................
17
Lampiran 1. Foto Dokumentasi Kegiatan
.............................................................................................................................
17

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1Sumber Dana dari LP2M .......................................................................................


5

Tabel 1.2 Sumber Dana dari Swadaya Mahasiswa didik KKN ............................................
5

Tabel 1.3 Rincian Dana .........................................................................................................


6

Tabel 1.4 Rekapitulasi Dana .................................................................................................


7

ii
Tabel 2.1 Rincian Kegiatan ...................................................................................................
8

Tabel 3.1 Hasil Pelaksanaan Program ...................................................................................


11

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1 Pengenalan pengelolaan limbah plastik kepada ibu-ibu PKK .............................15

Gambar 2 Pembuatan pola awal............................................................................................


15

Gambar 3 Pengenalan limbah plastik yang dapat didaur ulang.............................................


16

Gambar 4 Pelatihan membuat Pola........................................................................................


16

Gambar 5 Pelatihan cara merangkai kerajinan .....................................................................


16

Gambar 6 Pelatihan membuat kepada mahasiswa KKN.......................................................


17

Gambar 7 Pelatihan merangkai pola......................................................................................


17

Gambar 8 Menggunting Pola.................................................................................................


17

iii
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Kuliah kerja nyata (KKN) adalah bentuk kegiatan yang dilakukan mahasiswa
dalam hal pengabdian kepada masyarakat. Kuliah kerja nyata (KKN) adalah
bentuk nyata kegiatan yang dilakukan dalam berbagai bidang yang ada di
masyarakat. Kegiatan kuliah kerja nyata (KKN) diharapkan dapat memberikan
pengetahuan, pengalaman dan perubahan baru pada kehidupan masyarakat.
Mahasiswa diharapkan dapat memberikan solusi dan memberikan jalan yang
sesuai dalam permasalahan yang terjadi di masyarakat. Kegiatan kuliah kerja
nyata (KKN) menjadikan mahasiswa menjadi agent of change bagi masyarakat.
Kuliah kerja nyata (KKN) menuntut mahasiswa untuk dapat menyesuaikan
diri dengan masyarakat sekitar melalui kegiatan positif serta kegiatan yang
memberikan dampak yang berarti bagi masyarakat yang dikemas dalam bentuk
program kerja yang telah dirancang dengan baik kuliah kerja nyata (KKN)
memiliki manfaat dan tujuan yang besar bagi kehidupan masyarakat. Kegiatan
kuliah kerja nyata (KKN) dapat memberikan kontribusi bagi masyarakat dalam
berbagai bidang salah satunya bidang pendidikan.
Desa Pandansari merupakan desa yang berada di Kecamatan Ngantang
Kabupaten Malang. Desa Pandansari memiliki 7 dusun yang terdiri dari Dusun
Plumbang, Dusun Wonorejo, Dusun Sedawun, Dusun Klangon, Dusun Bales,
Dusun Munjung dan Dusun Kutut. Sebagai makhluk sosial dan dalam rangka
menyambut bulan Ramadhan sekaligus silahturahmi bersama masyarakat desa
Pandansari khususnya dusun Wonorejo, kami KKN UM 2019 ingin berbagi antar
sesama dengan menyelenggarakan kegiatan sosial yaitu berbagi takjil. Dengan
diselenggarakannya kegiatan buka puasa bersama di dusun Wonorejo dapat
mempererat tali silahturahmi dalam bermasyarakat. Dalam suatu kegiatan terdapat
permasalahan yang akan didapatkan mulai dari perencanaan, proses kegiatan
hingga dalam pelaksanaan kegiatan. Hal ini dilakukan dengan harapan dapat

1
mempererat tali silahturahmi antara mahasiswa KKN UM 2019 dengan warga
desa Pandansari sekaligus memperkenalkan diri kepada warga bahwa ada
kegiatan KKN di desa Pandansari. Oleh karena itu, penulis mengadakan acara
yang berjudul “Buka Puasa Bersama Warga Desa Pandansari”.

Penggunaan gadget yang berlebihan dan tidak dibatasi akan mempengaruhi


kehidupan peserta didik dan dapat menganggu kegiatan belajar peserta didik.
Maka dari itu, perlu dilakukan penyuluhan dan pemberian informasi kepada
peserta didik dalam menggunakan gadget. Hal ini dilakukan dengan harapan
peserta didik mengetahui bahaya penggunaan gadget secara berlebihan sehingga
nantinya peserta didik dapat menggunakan gadget secara bijaksana. Oleh karena
itu penulis mengadakan acara dengan nama “SOSIALISASI BAHAYA
GADGET BAGI PESERTA DIDIK SEKOLAH DASAR DI SDN
PANDANSARI 3 KECAMATAN NGANTANG KABUPATEN MALANG”
B. Tujuan dan Sasaran Program KKN
1. Tujuan
a. Memberikan informasi tentang cara pembuatan keset
b. Memberikan informasi tentang manajemen pemasaran produk keset
c. Menjalin silaturahmi dan mendekatkan mahasiswa KKN Universitas Negeri
Malang 2019 dengan ibu-ibu Tim Penggerak PKK se-Pandansari
2. Sasaran
Peserta yang mengikuti kegiatan ini adalah ibu-ibu Tim Penggerak PKK se-
Pandansari.
C.Hasil yang dicapai
Sesuai dengan rumusan masalah, maka hasil yang diharapkan dari program
yang akan dilaksanakan ini sebagai berikut:
a. Ibu-ibu Tim penggerak PKK se-desa Pandansari dapat memanfaatkan limbah
kain perca
b. Ibu-ibu Tim Penggerak PKK se-desa Pandansari dapat mengetahui bagaimana
cara pembuatan keset dari kain perca
c. Ibu-ibu Tim Penggerak PKK se-desa Pandansari dapat mengetahui
manajemen pemasaran produk dari kain perca yaitu keset
D. Strategi Pelaksanaan Program KKN
1. Tahap-tahap dalam Pelaksanaan Program KKN ini:
a. Tahap Persiapan

2
1) Melakukan koordinasi dengan ketua dan sekertaris Tim penggerak PKK
desa Pandansari
2) Mengajukan program kegiatan untuk ibu ibu Tim Penggerak PKK
Pandansari
3) Menjelaskan konsep program-program yang akan diajukan
4) Ketua dan sekertaris berembuk dengan pengurus inti yang lain tentang
program apa yang akan dilaksanakan
5) Ketua menyetujui program yang akan dilaksanakan yaitu membuat keset
dari kain perca
b. Tahap Pelaksanaan
1) Pembukaan kegiatan dilakukan oleh ketua Tim Penggerak PKK desa
Pandansari
2) Menyanyikan lagu Indonesia raya
3) Menyanyikan lagu Mars PKK
4) Membacakan 10 program pokok PKK
5) Sambutan ketua Tim penggerak PKK desa Pandansari
6) Sambutan ketua PKK dusun Sambirejo
7) Sambutan perwakilan dari mahasiswa KKN Universitas Negeri Malang
8) Penyampaian sosialisasi dengan media power point
9) Membagi menjadi 7 kelompok yaitu pembagian sesuai dusun
10) Melakukan pelatihan pembuatan keset dari kain perca
11) Memberikan reward bagi kelompok yang terapi dan teraktif
12) Melakukan dokumentasi
13) Penutup
c. Tahap Evaluasi
Kegiatan pembuatan keset dari kain perca berjalan dengan baik karena
mendapatkan antusias yang baik dari para ibu ibu Tim Penggerak PKK se desa
Pandansari.

2. Organisasi Pelaksana Kegiatan


Dalam pelaksanaan program kerja ini terdapat struktur kerja yang
bertanggungjawab atas terselenggaranya program ini agar berjalan dengan lancar.
Adapun struktur kerjanya adalah sebagai berikut:
Pelindung : Prof. Dr. AH. Rofi’uddin, M.Pd.
Pembimbing : Dra. Sulistyorini, M.Pd
Koordinator Desa : Angga Dirigantara Yacob
Ketua Pelaksana : Nur Aini Mar’atus Sholikha
Sekretaris : Alifia Asterina Putri

3
Pemateri : Nur Aini Mar’atus Sholikha
: Alifia Asterina Putri
Sie Acara : Ayu Anindya Rasyad
Sie Humas : Meike Intan Hermawan
Sie Konsumsi : Ece Anita
Sie PDD : Isti Novianti Rahadi
Sie Perlengkapan : Johan Tri Prasetyo
Anggota : Fuad Saputra

BAB II
PELAKSANAAN KEGIATAN

A. Mekanisme Pelaksanaan Kegiatan


1. Jadwal Kegiatan
Kegiatan telah dilaksanakan pada hari Rabu, 19 Juni 2019 di Balai Dusun
Sambirejo, Desa Pandansari, Kecamatan Ngantang, Kabupaten Malang. Program ini
dilakukan dengan berbagai proses sebagai berikut:
a. Melaksanakan koordinasi dengan ketua Tim Penggerak PKK desa Pandasari
b. Merencanakan program untuk memberikan informasi kepada ibu-ibu Tim
Penggerak PKK desa Pandansari
c. Pelaksanaan dan jadwal kegiatan sosialisasi dan Pelatihan dengan ibu-ibu Tim
Penggerak PKK se-desa Pandansari

Tabel 2.1 Rundown Sosialisasi Bahaya Gadget bagi Peserta Didik Sekolah Dasar
di SDN Pandansari 3
Rabu, 19 Juni 2019
Waktu Acara Tempat

4
Balai Dusun
07.00 – 09.00 Persiapan
Sambirejo

Balai Dusun
09.00 – 10.00 Ibu-ibu pkk melakukan administrasi
Sambirejo

Balai Dusun
10.00 – 10.30 Pembukaan dan
Sambirejo

10.30 – 11.00

Penyampaian Sosialisasi dan Pelatihan


keset dari kain perca (oleh Nur Aini Balai Dusun
11.00 – 12.00
Mar’atus Sholikha dan Alifia Asterina Sambirejo
Putri) dan Sesi Tanya Jawab
Balai Dusun
12.00 – 12.30 Penilaian produk keset setiap kelompok
Sambirejo

Balai Dusun
12.30 Penutup
Sambirejo

d. Memastikan semua sarana dan prasana tersedia seperti materi, laptop, LCD
dan microphone
e. Memantau jalannya acara pelaksanaan
Pada tahap pelaksanaan program yang telah dilaksanakan terdapat beberapa
faktor yang mendukung dan menghambat. Faktor faktor tersebut diantaranya:
1. Faktor Pendukung
a. Antusiasme ibu-ibu Tim Penggerak PKK dalam mengikuti kegiatan
sosialisasi
b. Pemateri antusisas memberikan sosialisasi kepada ibu-ibu Tim Penggerak
PKK
c. Pemateri dan peserta sosialisasi mengikuti kegiatan dengan tertib
2. Faktor Penghambat
a. Masih kurangnya kesadaran tentang penggunaan gadget
b. Kurangnya pertanyaayn dari peserta didik selaku peserta sosialisasi dalam
menanggapi materi yang disampaikan pemateri
c. Kehadiran peserta didik yang terlambat dalam mengikuti sosialisasi

5
B. Permasalahan dalam Pelaksanaan Kegiatan
Pelaksanaan program “Sosialisasi Bahaya Gadget bagi Peserta Didik Sekolah
Dasar” ini terdapat beberapa permasalahan yang dihadapi. Permasalahan tersebut
diantaranya:
1. Kehadiran peserta sosialisasi yaitu peserta didik SDN Pandansari 3 tidak
sesuai dengan jadwal kegiatan yang telah ditentukan
2. Peserta sosialisasi yaitu peserta didik SDN Pandansari 3 kurang aktif bertanya
C. Solusi terhadap Masalah
Solusi yang dapat diberikan dalam mengatasi permasalahan dalam pelaksanaan
program “ Sosialisasi Bahaya Gadget bagi Peserta didik Sekolah Dasar” yaitu
diantaranya:
1. Mengingatkan kembali kepada peserta sosialisasi supaya datang tepat waktu
2. Memberikan hadiah atau reward kepada peserta didik SDN Pandansari 3
selaku peserta sosialisasi yang bersedia mengajukan pertanyaan atau
berpartisipasi

6
BAB III
PAPARAN DAN PEMBAHASAN HASIL PELAKSANAAN PROGRAM

A. Paparan Hasil Pelaksanaan Kegiatan


Tabel 3.1 Hasil Pelaksanaan Program
Bidang dan Program / Pencapaian Hasil Kendala
No Alternatif
Kegiatan yang yang
. % Pemecahan
Dilaporkan Dihadapi
1 Koordinasi dengan guru 100% Diperoleh hasil bahwa
dan Kepala Sekolah SDN peserta didik di SDN
Pandansari 3 Pandansari 3
memerlukan
sosialisasi mengenai
bahaya gadget
2 Koordinasi dengan 100% Mendapatkan izin
Kepala Sekolah SDN untuk melakukan
Pandansari 3 sosialisasi tentang
bahaya gadget di SDN
Pandansari 3
3 Koordinasi dengan DPL 100% Mendapatkan
Desa Pandansari persetujuan untuk
melaksanakan
program sosialisasi
tentang bahaya gadget
di SDN Pandansari 3
4 Kordinasi kelompok 100% Mendapatkan
KKN dalam penentuan pemateri dan susunan
pemateri dan kepanitiaan panitia dalam program
program sosialisasi bahaya
gadget bagi peserta
didik sekolah dasar
4 Mempersiapkan hal-hal 100% Hal-hal yang Perlengka Meminjam

11
yang dibutuhkan dalam dibutuhkan dalam pan tidak LCD milik
program sosialiasi program sosialisasi dimiliki Balai Desa
bahaya gadget bahaya gadget oleh Pandansari
dipersiapkan dengan mahasiswa
baik. KKN,
seperti
LCD
5. Pelaksanaan program 100% Peserta didik
sosialisasi bahaya gadget mendapatkan
pengetahuan tentang
gadget beserta bahaya
gadget

B. Pembahasan Hasil Pelaksanaan Kegiatan


Pelaksanaan program Sosialisasi Bahaya Gadget bagi Peserta didik
Sekolah Dasar di SDN Pandansari 3 Kecamatan Ngantang Kabupaten Malang,
Desa Pandansari, Kabupaten Malang sukses 100% dilaksanakan. Hal ini
dikarenakan peserta didik SDN Pandansari 3 sangat antusias, dan sangat cocok
dengan permasalahan yang ada yang terjadi di usianya, yakni kecanduan gadget
Faktor pendukung yang selama ini menjadi acuan adalah dukungan dan
sambutan baik dari kepala sekolah SDN Pandansari 3 yakni Bapak Samidi, S.Pd
beserta peserta didik SDN Pandansari 3 yang antusias dan sangat berpartisipasi
aktif dalam kegiatan sosialisasi bahaya gadget. Koordinasi dengan Bapak Samidi,
S.Pd yang berjalan dengan sangat baik juga merupakan faktor pendukung
kegiatan ini.

12
BAB IV
PENUTUP
A. Simpulan
Kegiatan sosialisasi bahaya gadget merupakan kegiatan yang sangat bermanfaat dan
memiliki daya guna agar peserta didik dapat mengetahui dampak negatif yang
ditimbulkan oleh gadget, sehingga peserta didik dapat menggunakan gadget namun tetap
dalam batas wajar dan seperlunya. Kegiatan ini berjalan dengan baik karena didukung
dari berbagai pihak, yakni pihak sekolah dari pihak kepala sekolah SDN Pandansari 3
maupun guru SDN Pandansari 3. Semua pihak ikut membantu dan mendukung
kelancaran kegiatan dari kegiatan sosialisasi.
Dengan adanya kegiatan sosialisasi ini bertujuan untuk mencegah kecanduan gadget
pada peserta didik, selain itu menjalin silaturahmi dan mendekatkan mahasiswa KKN
Universitas Negeri Malang dengan pihak terkait. Dengan begitu sosialisasi ini dapat
sangat bermanfaat di berbagai pihak antara sekolah, pesera didik, dan mahasiswa KKN.

B. Rekomendasi
1. Sosialisasi-sosialisasi seperti ini diperbanyak lagi.
2. Pencegahan pengaruh kecanduan gadget tidak hanya dilakukan oleh peserta didik,
namun juga dukungan oleh orangtua dan guru peserta didik.
3. Sekolah menyediakan dan menghimbau peserta didik untuk mengikuti kegiatan-
kegiatan sekolah seperti ekstrakurikuler, agar kegiatan yang dilakukan anak
bermanfaat.

13
Lampiran
A. Pemberian Materi Pengelohan Limbah Rumah Tangga

Gambar 1 . Pengenalan pengelolaan limbah plastik kepada ibu-ibu PKK

Gambar 2 . Contoh pembuatan salah satu pola untuk membuat kerajinan limbah plastik

Gambar 3. Pengenalan limbah plastik yang dapat didaur ulang

14
B. Pelatihan ketrampilan membuat kerajinan dari limbah plastik

Gambar 4. Gambar 5.
Pelatihan membuat pola Pelatihan cara merangkai pola

Gambar 6. Gambar 7.
Pelatihan kepada mahasiswa KKN Merangkai kerajinan

15
Gambar 8.
Menggunting pola tahap pertama

16

Anda mungkin juga menyukai