Anda di halaman 1dari 6

Instrumen Pra Observasi

1. Nama guru : Ni Warni Iftaiyah, S.Pd


2. Sekolah : SDN 7 AMPENAN
3. Kelas/Semester : 2/2
4. Tema : Keselamatan di Rumah dan Perjalanan (Tema 8)
5. Hari/Tanggal : Senin, 13 mei 2019

No Pertanyaan Catatan Pewawancara

Materi pokok yang mana yang akan


1
disampaikan ?

Tujuan Pembelajaran apa yang ingin


2
dicapai siswa ?

3 Metode apa yang akan anda gunakan ?

Alat bantu apa saja yang akan anda


4 gunakan ?

5 Apakah anda sudah siap untuk mengajar ?

Kalau saja ikut mengamati pelaksanaan


6 proses belajar mengajar anda di dalam
kelas apakah anda merasa terganggu ?
Ampenan, 13 Mei 2019
Supervisor

TRI WAHYUNI, S.Pd


Nip 196711101988032020

Format 1 : Instrumen Perencanaan Kegiatan Pembelajaran


INSTRUMEN PERENCANAAN KEGIATAN PEMBELAJARAN
1. Nama guru : Ni Warni Iftaiyah, S.Pd
2. Sekolah : SDN 7 AMPENAN
3. Kelas/Semester: :2/2
4. Tema : Keselamatan di Rumah dan Perjalanan (Tema 8)
5. Hari/Tanggal : Senin, 13 mei 2019
Kriteria Nilai
No Uraian Kegiatan
1 2 3 4
1 Menentukan Identitas Pembelajaran
2 Menentukan Standar Kompetensi
3 Menentukan Kompetensi Dasar
4 Menentukan Indikator/Pencapaian Kompetensi
5 Menentukan tujuan pembelajaran
6 Menentukan materi ajar
7 Menentukan alokasi waktu
8 Menentukan metode pembelajaran
9 Menentukan kegiatan pembelajaran
10 Menentukan penilaian hasil belajar
11 Menentukan sumber belajar
Jumlah skor yang dicapai =
Klasifikasi
Jumlah skor maksimum =
Nilai = %

A. Baik Sekali : 86% - 100% Saran Pembinaan


B. Baik : 76 % - 85% .............................................................................................
C. Cukup : 56% - 75 % .............................................................................................
.............................................................................................
D. Kurang : dibawah 55%

Ampenan, 13 Mei 2019

Supervisor

TRI WAHYUNI, S.Pd


Nip 196711101988032020
Format 2 : Instrumen Observasi Pembelajaran
INSTRUMEN OBSERVASI PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Satuan Pendidikan : Sekolah Dasar
1. Nama sekolah : SDN 7 AMPENAN
2. Nama guru : Ni Warni Iftaiyah, S.Pd
3. Kelas/semester : 2/2
4. Hari/tanggal/jam ke : Senin/13 Mei 2019/1
5. Kompetensi dasar : - muatan Bahasa Indonesia
– muatan matematika
– muatan SPDB
6. Jumlah peserta didik : orang, hadir : 20 orang, tidak hadir : 0 orang
KRITERIA NILAI
No URAIAN KEGIATAN
1 2 3 4
A. PENDAHULUAN
1 Guru memberi apersepsi dan motivasi
2 Guru memberitahu kompetensi yang akan dicapai (tujuan pembelajaran)

B. KEGIATAN INTI
1. Guru tampak menguasai materi pembelajaran (materi pembelajaran
disampaikan dengan jelas)
2. Guru mengelola kelas dengan baik
3. Metode/pendekatan variatif
4. Guru menggunakan alat bantu/media pembelajaran (alat peraga, peta, OHP,
kaset & tape recorder, komputer & LCD, CD interaktif, dsb)
5. Guru berperan sebagai fasilitator dalam membantu mengatasi kesulitan peseta
didik
6. Guru menggunakan teknik bertanya dengan bahasa yang baik dan benar
7. Guru mendorong peserta didik untuk memanfaatkan teknologi informasi
(komputer, internet)
8. Peserta didik berpartisipasi secara aktif dalam pembelajaran
9. Pada kegiatan pembelajaran nampak ada proses :
eksplorasi, elaborasi dan konfirmasi
10. Peserta didik tampak ceria dan antusias dalam belajar
11. Ada penilaian untuk mengetahui pencapaian kompetensi (ketercapaian tujuan
pembelajaran)
12. Pelaksanaan pembelajaran sesuai dengan RPP
13. Pembelajaran diselesaikan tepat waktu

C. PENUTUP
1. Guru membimbing peserta didik membuat rangkuman hasil pembelajaran
2. Pemberian tugas untuk pertemuan berikutnya
Hasil Penilaian %
Klasifikasi
Catatan: Nilai akhir dihitung dengan cara: Jumlah sekor yang diperoleh dibagi dengan skor ideal dikali
100%; Skor ideal adalah 17 x 4 =68; Contoh : skor yang diperoeh guru 35, maka Nilainya : 52/78 x
100%=76,47 (amat baik)
A : Baik Sekali : 86% - 100% Saran Pembinaan
...........................................................................................
B : Baik : 76% - 85%
...........................................................................................
C : Cukup : 56% - 75% ...........................................................................................
................
D : Kurang : dibawah 55% Ampenan, 13 Mei 2019
Observer

TRI WAHYUNI, S.Pd


Format 3 : Daftar pertanyaa feedback / post observasi

Daftar Pertanyaan Setelah Observasi


No Pertanyaan Jawaban
1 Bagaimana pendapat saudara setelah
menyajikan pembelajaran ini ?

2 Apakah proses pembelajaran sudah


sesuai dengan yang direncanakan ?
3 Dapatkah saudara menceritakan hal-hal
yang dirasakan memuaskan dalam
proses pembelajaran tadi ?
4 Bagaimana perkiraan saudara mengenai
ketercapian tujuan pembelajaran ?

5 Apa yang menjadi kesulitan siswa ?

6 Apa yang menjadi kesulitan saudara ?

7 Apakah alternatif lain untuk mengatasi


kesulitan saudara ?

8 Marilah bersama-sama kita


identifikasikan hal-hal yang telah
mantap dan hal-hal yang perlu
ditingkatkan, berdasarkan kegiatan baru
saja saudara lakukan dan pengamatan
saya.
9 Dengan demikian, apa yang akan
saudara lakukan untuk pertemuan
berikunya ?
Kesan umum

Saran

Mengetahui, Ampenan, 13 Mei 2019


Plt Kepala Sekolah Supervisor

HJ.BAIQ SUMIATI, S.Pd TRI WAHYUNI, S.Pd


Nip 196012311980122060 Nip 196711101988032020
Format-4: Tindak lanjut hasil Supervisi Akademik Perencanaan
Kegiatan Pembelajaran

Instrumen Tindak Lanjut Hasil Supervisi Akademik


Hasil
Catatan Khusus Realisasi Tindak
No Nama Guru Mapel Kelas Tindak lanjut
Kualitatif Kuantitatif lanjut

1. Ni Warni Iftaiyah,
S.Pd

Ampenan, 13 Mei 2019


Supervisor

TRI WAHYUNI, S.Pd


Nip 196711101988032020

Anda mungkin juga menyukai