Anda di halaman 1dari 5

RUNDOWN FAKULTAIR

Hari ke-1
WAKTU KEGIATAN
10.00 – 10.50 Penjemputan mahasiswa baru

10.50 – 11.00 Pembukaan oleh MC dan pembacaan ayat suci al-qur’an

11.00 – 11.10 Sambutan Ketua Panitia

11.10 – 11.20 Sambutan Presiden Mahasiswa

11.20 – 11.30 Sambutan Kemahasiswaan / Dekan

11.30 – 13.00 ISHOMA

13.00 – 15.00 Komdis Time dan Pembacaan Tata Tertib Fakultair

15.00 – 15.30 Istirahat dan Sholat Ashar

15.30 – 15.45 Inspeksi

15.45 – 16.00 Membaca Asmaul Husna

16.00 – 16.45 Materi 1 (Kepemimpinan)

16.45 – 17.00 Pembacaan Tugas

17.00 – 17.30 Waljam Time

Keterangan:

- Teknis penjemputan mahasiswa baru:


 H-1 sudah mencantumkan waktu penjemputan fakultas di Mading.
 Saat hari-H, panitia standby dari depan masjid sampai depan perpustakaan umum untuk
membantu mengarahkan pengumpulan mahasiswa baru.
 Waljam taaruf (FK) membantu untuk mengoordinasikan mahasiswa baru untuk segera
berkumpul di tempat yang sudah ditentukan.
 Setelah berkumpul, langsung diarahkan ke gedung B lantai 3.

- Setelah shalat ashar, seluruh mahasiswa baru sudah memperbaiki kesalahan yang tidak
sesuai dari sebelumnya sesuai tata tertib yang sudah dibacakan.
Hari ke-2
WAKTU KEGIATAN
06.15 – 06.30 Pengumpulan tugas ke waljam

06.30 – 08.45 Komdis Time

08.45 – 08.55 Asmaul Husna

08.55 – 09.45 Materi 2 (Kemahasiswaan)

09.45 – 10.00 Ice Breaking

10.00 – 10.50 Materi 3 (Time Management)

10.50 – 11.30 Pengarahan Tour de FK

11.30 – 13.00 ISHOMA

13.00 – 13.30 Inspeksi

13.30 – 15.00 Tour de FK (1)

15.00 – 15.30 Istirahat dan Sholat Ashar

15.30 – 16.30 Tour de FK (2)

16.30 – 16.50 Komdis Time

16.50 – 17.00 Pembacaan Tugas

17.00 – 17.30 Waljam Time

Keterangan:

- Teknis Tour de FK:


 Dari 25 / 26 kelompok waljam, akan dibagi menjadi 5 kloter. Masing-masing akan
ditempatkan di gedung A, gedung B, gedung C, Pumanisa, dan RSISA.
 1 kloter terdiri dari 5 – 6 klompok waljam.
 Rotasi:
 Dibagi menjadi 2 alur, yaitu gedung A – gedung B – gedung C dan Pumanisa –
RSISA.
 Jika sebelum duhur mendapat rotasi dari gedung A – B – C, maka setelah ashar
mendapat rotasi di Pumanisa – RSISA. Begitu juga sebaliknya.
 Untuk estimasi waktu masing-masing tempat adalah
20 menit  gedung A
20 menit  gedung B
20 menit  gedung C
60 menit

20 menit  Pumanisa
40 menit  RSISA
60 menit
 Untuk Laboratorium, tidak sampai masuk ke dalam tetapi hanya sekedar pengenalan
secara superficial (letak, laboratorium apa, mempelajari ttg apa, dll)
 Pembagian Job:
 Gedung A  Erena
 Gedung B  Grady
 Gedung C  Yudha
 Pumanisa  Nita
 RSISA (sterilisasi)  Awal
 RSISA (Lab mikro,pk,pa,parasit)  Habibah
 Time Keeper  Oktasi
 Runner  Dido
 Saat istirahat solat, Dido (Masjid ABA) dan Awal (Masjid RSISA)mengecek apakah
kegiatan solat sudah selesai apa belum.
Hari ke-3
WAKTU KEGIATAN
06.15 – 06.30 Pengumpulan Tugas ke Waljam

06.30 – 08.00 Komdis Time

08.00 – 09.00 Materi 4 (ISMKI)

09.00 – 11.30 Pemilihan Komting

11.30 – 13.00 ISHOMA

13.00 – 13.30 Inspeksi

13.30 – 15.00 Pengenalan BSO

15.00 – 15.30 Istirahat dan Sholat Ashar

15.30 – 16.30 ESQ

16.30 – 16.50 Komdis Time (Slow Pressure)

16.50 – 17.00 Pembacaan Tugas

17.00 – 17.30 Waljam Time

Keterangan:

- Teknis Pengenalan BSO:


 Terdapat 11 BSO:
 BEM
 Mapadoks
 PSFK
 Encephalon
 Transferin
 UMEC
 UMAC
 UMERS
 BAI
 HIMA
 Medivo
 Estimasi waktu tiap-tiap BSO : 10 menit
 Apabila perkenalannya menggunakan video, maka BSO tersebut harus mengumpulkan
video paling lambat tanggal 5 September 2014. (PJ : PKW  koordinasi dengan humas
& pubdekdok)
- Setelah ESQ, terdapat sesi komdis tapi hanya diberikan slow pressure saja.
PR!! :
- Skenario
- Hari ke-4 :
 Teknis Makrab
 Acara Makrab
 Teknis BEM FAIR
 Teknis Penyerahan ke LKMM

Anda mungkin juga menyukai