Anda di halaman 1dari 4

TERMINOLOGI SISTEM MUSCULOSKELETAL

DISUSUN OLEH:

ALDOARTA GUSMI A.

ARNELDO YUDA A.

DEWI NINGRUM

ETIKA PUTRI SANDY

MAWARDIN SAPUTRA

Sistem musculoskeletal adalah suatu sistem yang terdiri dari tulang, otot, kartilago,
ligament, tendon, fascia, bursae, dan persendian. Struktur sistem ini secara bersama
menjalankan fungsi penopang postur dan gerak tubuh. Untuk mengerti kegunaan istilah medis
sistem otot, perlu pemahaman tentang kata istilah terkait.
 AKAR KATA SISTEM OTOT
Akar kata/bentuk Definisi Contoh istilah
penggabung
Ankyl/o- Kaku Ankylosis
Arthr/o- Sendi Arhtropathy
Articul/o- Sendi Articulation
Bucc/o- Pipi Buccophar
Burs/o- Kantung Bursitis
Fasc/i/o- Sabuk jari fibrosa Fasciectomy
Fibr/o- Serabut Fibromatosis
Leiomy/o- Otot polos Leiomyoma
Ligament/o- Ligamenta Ligamentopexy
My/o- Otot Myalgia
Pector/o- Dada  Pectoral
 Pectoralis
 Angina pectoris
Rhabdomy/o- Rhabdomyoma
Ten/o-, teno/o-, Urat  Tenorrhaphy
tendin/o-  Tenodynia
 Tendinoplasty
Tenosynov/o- Pembungkus tendon Tenosynovitis
 TERMINOLOGI YANG BERHUBUNGAN DENGAN SISTEM
MUSCULOSKELETAL
KATA ARTI
Athritis Peradangan pada sendi
Artikulasi Persendian
Atralgia Sakit pada sendi
Arthrodesis Sendi yang dibuat kaku dengan
pembedahan
Artokondritis Peradangan tulang kartilago sendi
Artrografi Pemeriksaan radiografik pada sendi
Artrolit Terjadinya pengendapan kalsium
Artropati Penyakit sendi yang belum diketahui
penyebabnya
Artroplasti Bedah plastic untuk remodeling sendi
Artrosis Degenerasi pada sendi
Artroskop Alat medis yang digunakan untuk
melihatbagian dalam rongga sendi
Artrosteitis Peradangan pada sendi tulang
Artrosinovitis Peradangan pada membrane synovial sendi
Ankilosis Kekakuan sendi karena penyakit atau
pembedahan
Osteitis Radang tulang
Osteomyelitis Infeksi tulang yang disebabkan oleh bakteri
atau jamur
Endosteum Lapisan rongga sumsum tulang berongga
Epifisis Ujung tulang panjang
Fasikulasi Kedutan serabut otot secara involunter
Fasikuli Kelompok sel otot yang paralel (miofibril)
Flaksid (Layuh) tiadanya tonus otot
Kalus Jaringan ikat pada tempat patah tulang
Kartilago Jaringan khusus yang terdapat pada ujung
tulang
Klonus Kontraksi otot yang berirama
Kontraktur Pemendekan otot abnormal dan/atau
fibrosis sendi
Ligament Pita fibrus yang menghubungkan tulang
Myofibril Sel otot; mengandung sarkomer
Osteoblast Sel pembentuk tulang
Osteoid Jaringan matriks tulang; bakal tulang
Osteoklast Sel yang mengabsorpsi tulang
Osteon Unit tulang yang fungsional mikroskopis
Osteosit Sel tulang dewasa
Periosteum Jaringan ikat fibrus yang membungkus
tulang
Remodeling Proses reorganisasi struktur tulang baru
sesuai fungsinya
Resorbsi Penghilangan, penghancuran tulang
Sarkomer Unit kontraktil sel otot
Sinovium Membran pada sendi yang mensekresi
cairan pelumas
Spastik Tonus otot yang lebih tinggi dari normal
Tendon
Tali jaringan fibrus yang menghubungkan
otot ke tulang
Deformitas
Kelainan bentuk dari organ tubuh yang
disebabkan oleh sebab perkembangan,
kecelakaan, atau penyakit.
Hyperlapsia
Pertumbuhan atau perkembangbiakan yang
berlebihan dari suatu organ atau jaringan
yang disebabkan produksi sel menigkat.

Ortopedy
Cabang ilmu bedah yang khusus berkenaan
dengan penyembuhan tulang, persendian,
kerangka,dsb.

Osteomalasia
Kondisi yang digejalai dengan melunaknya
tulang (pada orang dewasa),disebabkan
oleh kekurangan vit D atau kurang terkena
sinar matahari atau disebabkan oleh
keduanya.

Anda mungkin juga menyukai