Anda di halaman 1dari 2

PROPOSAL PELAYANAN KLINIK SEHAT

Yang dimaksud Klinik Sehat saat ini, melayani :

- vaksinasi pasien dewasa / geriatri umum--> tidak bergantung pada MOU dengan KKP, bisa berjalan
setelah ditentukan alur, tarif dll.

- vaksinasi pasien rencana umroh/ke luar negeri --> bergantung pada MOU dg KKP dan kerjasama dg
KBIH

1. MAN :

a. Dokter : dr. Anita & dr Ayu (tentukan kaderisasi berikutnya)

b. Perawat : Perawat poli lt 6 atau Perawat poli umum

c. Keuangan : Tentukan PIC dan urtug nya

2. MONEY :

a. Jangmed tanya perbedaan harga vaksin dewasa program reguler dengan program institusi.

b. Buat Paket Vaksin Dewasa (per jenis vaksin) berdasarkan unit cost :

No Item Harga per Pemakaian Harga per Usulan tarif


item per pasien pasien

1 Swab alkohol Rp….. 1 buah Rp………..

2 Hansaplast kecil Rp…… 1 buah Rp………… Rp……

3 Vaksin….………………….. Rp… 1 buah Rp…………

4 ….……………………… Rp……… ….…………. Rp……….

TOTAL Rp……………

3. MATERIAL :

a. Alternatif kamar poli yang digunakan : poli psikolog di lt.6 atau 656 poli KTK atau poli
jantung 110 (Bila di lt 1, ruang tunggu dipisahkan di depan kasir atau radiologi)

b. Lihat kelengkapan kamar yang dibutuhkan untuk pelayanan (meja kursi konsultasi, tempat
tidur periksa, kulkas, cool box dan cool pack utk transport vaksin, washtafel, dsb)

c. Tentukan tempat penyimpanan vaksin di Farmasi ( di dalam lemari es pintu buka atas)

4. METHODE :

a. Dibuat jadwal praktek kedua dokter vaksinator di pagi hari (sesuai jam kosong di control
sheet pada ruangan yg dipilih) atau minggu ?
b. Buat alur pelayanan pasien klinik sehat dan alur pelaporan

c. Simulasi alur pelayanandan evaluasi kendala

d. Sosialisasi internal

e. Buat media promosi (banner, poster, media sosial, komdik)

f. Sosialisasi eksternal

5. MACHINE :

a. Kulkas ex salon --> dipindahkan ke poli yg ditunjuk

Anda mungkin juga menyukai