Anda di halaman 1dari 2

MENYIAPKAN TEMPAT TIDUR

No. Dokumen No Revisi Halaman: 1/2


RSUD.GJ/04.05.01
0060/2014

Tanggal ditetapkan Ditetapkan:


DIREKTUR RSUD GUNUNG JATI
STANDAR KOTA CIREBON
PROSEDUR 01-09-2014
OPERASIONAL
(S P O)
drg. H. HERU PURWANTO, MARS
Pembina Utama Muda, Tk.I
NIP. 19570322 198312 1 001
PENGERTIAN Suatu tindakan memasang laken dengan rapih.

1. Memberikan kenyamanan pada pasien.

TUJUAN 2. Menciptakan lingkungan yang nyaman untuk pasien.


3. Mencegah iritasi kulit.
Menyiapkan tempat tidur pasien dilakukan oleh perawat / bidan RSUD
Gunung Jati Kota Cirebon sesuai dengan ketentuan yang telah ditetapkan.

KEBIJAKAN Keputusan Direktur RSUD Gunung Jati No 441.6/Kep. 62 RSUD.GJ/2015


Tentang Pedoman Pelayanan Asuhan Keperawatan di RSUD Gunung Jati
Kota Cirebon.
PROSEDUR Persiapan Alat Dan Bahan :
1. Tempat tidur, kasur dan bantal,
2. Alat tenun / laken / sprei,
3. Perlak,
4. Stick laken,
5. Boven laken,
6. Selimut,
7. Sarung bantal.

Pelaksanaan :
1. Cuci tangan,
2. Letakan alat tenun yang sudah dilipat dan disusun di atas meja,
3. Letakkan laken dengan lipatan memanjang yang menentukan garis
tengahnya di tengah tempat tidur.
4. Memasukan laken pada bagian kepala sekitar 25 cm di bawah kasur,
kanan dan kirinya dibuat sudut,
MENYIAPKAN TEMPAT TIDUR

No. Dokumen No Revisi Halaman: 2/2


RSUD.GJ/04.05.01
0060/2014

5. Memasukan laken pada bagian kaki sekitar 25 cm di bawah kasur, kanan


dan kirinya dibuat sudut,
6. Rapihkan laken bagian samping ke bawah kasur,
7. Letakan perlak melintang sekitar 50 cm dari arah kepala, tempatkan
stick laken di atasnya, kemudian masukan di bawah kasur,
8. Letakan selimut sekitar 25 cm dari garis kasur bagian kepala dan
masukan bagian kaki ke bawah kasur,
9. Lipat selimut kearah kaki, bagi menjadi 3 bagian,
10. Cuci tangan
UNIT TERKAIT Seluruh ruang rawat inap.

Anda mungkin juga menyukai