Anda di halaman 1dari 11

RPP BAHASA INGGRIS KLS XII SMK OFFERING HELP SMK

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)
SEKOLAH : SMK SRITANJUNG
MATA PELAJARAN : BAHASA INGGRIS
KELAS/ SEMESTER : XII / 1 (WAJIB)
TEMA/ SUB TEMA : - OFFERING HELP
ALOKASI WAKTU : 3 JP

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KI 3 Pengetahuan
Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual, prosedural
dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkaitpenyebab
fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik
sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.

KI 4 Keterampilan
Mengolah, menalar, menyaji,dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri serta bertindak secara efektif dan kreatif,
dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

B. KOMPETENSI DASAR
KD pada KI pengetahuan
KD 3.1 Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi interpersonal lisan dan tulis yang
melibatkan tindakan menawarkan jasa, serta menanggapinya, sesuai dengan konteks penggunaannya. (Perhatikan
unsur kebahasaan May I help you?, What can I do for you? What if ...?)
KD pada KI Keterampilan
KD 4.1 Menyusun teks interaksi interpersonal lisan dan tulis sederhana yang melibatkan tindakan menawarkan jasa, dan
menanggapinya dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai
konteks

C. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI


Indikator KD 3.1 pada KI Pengetahuan
3.1.1 Mengidentifikasi ungkapan ‘menawarkan jasa dan responnya’
3.1.2 Menentukan pokok pembicaraan dalam dialog ‘menawarkan jasa dan responnya’
3.1.3 Menentukan fungsi sosial/ tujuan ungkapan ‘menawarkan jasa dan responnya’
3.1.4 Menentukan informasi rinci dalam ungkapan ‘menawarkan jasa dan responnya’
3.1.5 Menentukan makna kalimat dalam ungkapan ‘menawarkan jasa dan responnya’

Indikator KD 4.1 pada KI Keterampilan


4.1.1 Melafalkan ungkapan ungkapan ‘menawarkan jasa dan responnya’
4.1.2 Membuat dialogue tentang ungkapan ‘menawarkan jasa dan responnya’
4.1.3 Melakukan dialogue tentang ungkapan ‘menawarkan jasa dan responnya’

D. TUJUAN PEMBELAJARAN
KD 3.4 pada KI pengetahuan
3.3.1 Disediakan contoh dialog ungkapan ‘menawarkan jasa dan responnya’, peserta didik dapat mengidentifikasikan
jenis jenis ungkapan ungkapan ‘menawarkan jasa dan responnya’ dengan tepat sesuai contentnya
3.3.2 Disediakan contoh dialog tentang ungkapan ‘menawarkan jasa dan responnya’, peserta didik dapat menentukan
pokok pembicaraan dalam dialog sesuai dengan content dialognya.
3.3.3 Setelah membaca dialog tentang ungkapan ungkapan ‘menawarkan jasa dan responnya’, peserta didik dapat
menentukan fungsi sosial/ tujuan dialog tersebut dengan baik dan benar
3.3.4 Setelah membaca dialog tentang ungkapan ungkapan ‘menawarkan jasa dan responnya’, peserta didik dapat
menentukan makna kalimat dalam ungkapan ungkapan ‘menawarkan jasa dan responnya’ dengan baik dan benar

KD 3.4 pada KI pengetahuan


4.3.1 Setelah membaca dialogue tentang ungkapan ungkapan ‘menawarkan jasa dan responnya’ peserta didik
dapat melafalkan ungkapan ungkapan ungkapan ‘menawarkan jasa dan responnya’ dengan nyaring dan
intonasi yang benar
4.3.2 Setelah membaca dialogue tentang ungkapan ungkapan ‘menawarkan jasa dan responnya’ peserta didik
dapat membuat dialogue tentang ungkapan ‘intention’ dengan baik dan benar sesuai dengan konteksnya
4.3.3 Setelah membaca dialogue tentang ungkapan ungkapan ‘menawarkan jasa dan responnya’ peserta didik
dapat melakukan dialogue tentang ungkapan ungkapan ‘menawarkan jasa dan responnya’ dengan lafal
yang baik dan benar sesuai dengan konteksnya

E. MATERI PEMBELAJARAN
1. Fakta
Teks lisan dan tulis untuk menawarkan jasa, serta responnya.

2. Konsep
Fungsi sosial
Menjalin dan menjaga hubungan interpersonal.

3. Prosedur
Struktur teks
- Memulai
- Menanggapi (diharapkan/di luar dugaan)
Anita:May I help you?
Fatah: Yes. I need a book entitled “Semangat Perjuangan”.
Anita: Sure. We have one copy left. I’ll get it for you.
Fatah: Thanks.

Made: We have to submit the report tomorrow, but there are still a lot of problem with the grammar,
spelling, and so on.
Hilda: What if I take a half and I’ll edit it after I finish this one.
Made: That’s very thoughtful of you. Thanks a lot.

Unsur kebahasaan
1. Ungkapan yang sesuai untuk menawarkan jasa, seperti May I help you?, What can I do for you? What if
...?
2. Nomina singular dan plural dengan atau tanpa a, the, this, those, my, their, dsb.
3. Ucapan, tekanan kata, intonasi, ejaan, tanda baca, dan tulisan tangan
4. Ejaan dan tanda baca

Topik
Interaksi antara guru dan peserta didik di dalam dan di luar kelas yang melibatkan pernyataan niat yang
dapat menumbuhkan perilaku yang termuat di KI.

F. PENDEKATAN, MODEL, DAN METODE PEMBELAJARAN


PERTEMUAN
1. Pendekatan Pembelajaran : scientific approach
2. Model Pembelajaran : Problem Based Learning.
3. Metode Pembelajaran : observe – practice.

G. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pertemuan 1
Proses Berfikir Kegiatan Pembelajaran Alokasi
Saintifik Waktu
PENDAHULUAN
Apperception

1. Guru membuka pelajaran dengan mengucap salam,


(berdoa), menyanyikan lagu kebangsaan dan
memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap
disiplin.
2. Melakukan apersepsi dengan tanya jawab tentang
“offering something”
3. Guru menyampaikan kompetensi dasar yang harus
di kuasai oleh siswa..

TAHAP 1
Mengorientasikan peserta didik terhadap masalah
 Menyampaikan tujuan pembelajaran dan uraian kegiatan yang
akan dilakukan dalam pembelajaran. (Yaitu materi tentang
ungkapan menawarkan sesuatu, bagaimana fungsi sosial,
struktur teks, unsur kebahasaan dan tata bahasa, intonasi,
tekanan kata dsb). (Based on my questions previously, Now,
please guess! what topic we are going to discuss today?)
- Guru meminta siswa untuk membaca teks sekilas selama
sepuluh (10) menit. (about reservation)
- Guru meminta siswa mengidentifikasi ungkapan “offering
something”
- Guru meminta siswa untuk mengidentifikasi kosa kata baru
dan memperhatikan kosa kata yang tertulis dalam vocabulary
builder, dan sekaligus menirukan bagaimana pengucapannya
yang benar

TAHAP 2
Mengorganisasi peserta didik untuk belajar
Observing in scientific approach
1. Meminta siswa bekerja dalam kelompok yang terdiri dari 5
siswa
2. Siswa dalam kelompoknya mengamati tayangan video untuk
menentukan berbagai aktifitas yang mungkin dilakukan sesuai
dengan tayangan tersebut, dengan kata kunci:
‘What do you want?, do you want any help?, can I help
you?
Questioning in scientific approach
- Dengan bimbingan dan arahan guru, siswa menanyakan dan
mempertanyakan ungkapan ungkapan offering a help serta
responnya, dan bagaimana menggunakan ungkapan ungkapan
tersebut dalam konteks kehidupan sehari hari

TAHAP 3
Membimbing penyelidikan individual maupun kelompok
Exploring in scientific approach
1. Guru meminta siswa untuk mengisi ‘New Vocabulary Log’
untuk mengetahui kata kata sulit yang mereka tidak ketahui
dalam text dengan membuka MacMillan Dictionary Online.
2. Mencari informasi tentang ungkapan ungkapan tentang
‘offering a help’ serta penggunaannya dalam konteks
kaehidupan sehari hari

TAHAP 4
Mengembangkan dan menyajikan hasil karya
Assosiating and communicating in scientific approach
1. Siawa mendiskusikan isi text dalam masing masing partnernya
untuk mengetahui fungsi sosial teks, struktur teks, dan unsur
kebahasaan tentang ungkapan ungkapan offering a help

2. Berbagi hasil diskusinya dengan seluruh kelas dengan cara


menyatakan ungkapan offering a help sesuai dengan topik
yang sedang di diskusikan.
TAHAP 5
Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan
masalah
Data analysis/ information in scientific approach
1. Siswa diminta memberikan koreksi terhadap hasil jawaban
siswa
2. Siswa memberikan evaluasi terhadap hasil jawaban siswa.
3. Guru memberikan penguatan.

PENUTUP
1. Siswa dengan bimbingan guru, membuat kesimpulan
tentang expressing ‘offering a help’
2. Siswa diberi tugas untuk menuliskan permasalahan
mereka yang berkenaan dengan materi yang sedang
dibahas dan menuliskannya dalam buku jurnal
3. Doa dan salam

H. MEDIA, ALAT/BAHAN, DAN SUMBER BELAJAR


1. Media
 Video tentang tempat tempat wisata
 Descriptive Text
 PPT
2. Alat/Bahan
 Laptop
 LCD/Proyektor
 Pengeras suara
3. Sumber Belajar
 Buku Guru edisi 2016
 Contoh teks tertulis Sumber dari internet, seperti:
www.dailyenglish.com,
http://americanenglish.state.gov/files/ae/resource_files, http://learnenglish.britishcouncil.org/en/
http://mac millan dictionary online

I. PENILAIAN PEMBELAJARAN, REMEDIAL DAN PENGAYAAN

1. Teknik Penilaian
Teknik penilaian: Tes tulis dan penugasan
Bentuk penilaian: Pilihan Ganda dan Uraian
2. Instrumen Penilaian

Pertemuan pertama (Pengetahuan), Pertemuan kedua (keterampilan)


PENILAIAN PENGETAHUAN

KD IPK MATERI INDIKATOR BENTU NO BUTIR SOAL


POKOK SOAL K SOAL SOAL
3.1
Menerapkan
fungsi sosial,
struktur teks,
dan unsur
kebahasaan
teks interaksi
interpersonal
lisan dan
tulis yang
melibatkan
tindakan
menawarkan
jasa, serta
menanggapi
nya, sesuai
dengan
konteks
penggunaan
nya.
(Perhatikan
unsur
kebahasaan
May I help
you?, What
can I do for
you? What if
...?)

Pedoman penskoran aspek pengetahuan:


Skor tiap soal = 2

Nilai = Skor yang diperoleh x 100


Skor maksimal (10)

PENILAIAN KETERAMPILAN
Pedoman penskoran aspek pengetahuan:
Nilai = Skor yang diperoleh x 100
Skor maksimal (52)

Bentuk No
KD IPK Materi Pokok Indikator Soal Butir Soal
Soal Soal
4.1 Membuat Expressing Making a essay
dialogue an offer dialogue of
tentang expressing an
expressing offer based on
an offer the situation
berdasarkan
situasi yang
diberikan

KISI-KISI PENILAIAN PORTOFOLIO

Nama Sekolah : SMK SRITANJUNG


Kelas/Semester : XII / Ganjil
Tahun : 2018/2019
Mapel : BAHASA INGGRIS

No KD Indikator Teknik
Bentuk
Pencapaian Penilaian Instrumen
Penilaian
Kompetensi
3.3 Mampu membuat Penugasa Uraian Make a dialogue
4.3 percakapan tentang n talking about
ungkapan expressing an offer
penawaran

RUBRIK PENILAIAN PORTOFOLIO

NO KOMPONEN/ SUB INDIKATOR SKOR


KOMPONEN
1 ISI sesuai dengan
KD
2 Sistimatika
Penulisan

Predikat capaian kompetensi :


Sangat Baik (A) : 86-100
Baik (B) : 71-85
Cukup (C) : 56-70
Kurang (D) : ≤55

RUBRIK PENILAIAN PORTOFOLIO DALAM SATU KELAS

Nama Sekolah : SMK SRITANJUNG Mapel : BAHASA INGGRIS


Kelas/Semester : XII / Ganjil Nama :
Tahun : 2018/2019 Kelas/No :
Bidang Keahlian:Semua Bidang Keahlian KD : 3.1 dan 4.1

Petunjuk : Berilah tanda cek list (v) pada kolom berikut:

NNAMA NAMA JENIS SESUAI TIDAK NILAI


O PORTOFOLIO DOKUMEN PROSES PAMERAN SESUAI
V

PENILAIAN SIKAP

Instrumen penilaian sikap

Sikap Indikator
1. Sikap Spiritual  Berdoa sebelum dan sesudah menjalankan sesuatu
Menghargai dan menghayati ajaran kegiatan
agama yang dianut  Bersyukur atas nikmat dan karunia Tuhan Yang
Maha Esa
 Menjalani ibadah tepat waktu
 Memberi salam pada salam pada saat awal dan
akhir presentasi sesuai agama yang dianut
 Mensyukuri kemampuan manusia dalam
mengendalikan diri
 Mengucapkan syukur ketika berhasil mengerjakan
sesuatu
Sikap Indikator
 Berserah diri (tawakal) kepada tuhan setelah
berikhtiar atau melakukan usaha
 Menjaga lingkungan disekitar rumah tempat tinggal,
sekolah dan masyarakat
 Memelihara hubungan baik dengan sesama umat
ciptaan Tuhan Yang Maha Esa
 Bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Esa sebagai
bangsa indonesia
 Menghormati orang lain menjalankan ibadah sesuai
dengan agamanya.
2. SIKAP SOSIAL INDIKATOR
a. Tanggung jawab adalah sikap dan Melaksanakan tugas individu dengan baik
prilaku seseorang untuk melaksanakan Menerima resiko dan tindakan yang dilakukan
tugas dan kewajibanya yang seharusnya Tidak menyalahkan /menuduh orang lain tampa
dia lakukan, terhadap diri sendiri, bukti yang akurat
masyarakat, lingkungan (alam sosial dan Mengembalikan barang yang dipinjam
budaya), negara Tuhan Yang Maha Esa  Mengakui dan meminta maaf atas kesalahan yang
dilakukan
 Menepati janji
 Tidak menyalahkan orang lain untuk kesalahan
tindakan kita sendiri
 Melaksanakan apa yang pernah dikatakan tampa
disuruh/diminta
b. Percaya diri adalah kondisi mental atau Berpendapat atau melakukan kegiatan tanpa ragu-
psikologis seseorang yang memberi ragu
keyakinan kuat untuk berbuat atau Mampu membuat keputusan dengan cepat
bertindak  Tidak mudah putus asa
 Tidak canggung dalam bertindak
 Berani presentasi didepan kelas
 Berani berpendapat, bertanya, tau menjawab
pertanyaan.

JURNAL PENILAIAN SIKAP


NO TANGGAL NAMA SISWA CATATAN PERILAKU BUTIR
SIKAP
1
2
3
4
5
6
7
8

REMEDIAL DAN PENGAYAAN


1. REMEDIAL
Peserta didik yang belum tuntas diremedial dengan cara:
Dimulai dengan pembelajaran indikator/materi yang belum tuntas dan diakhiri
dengan tes tertulis/ penugasan

REMIDIAL PROGRAM

SEKOLAH : SMK NEGERI 1 BANYUWANGI


MAPEL : ENGLISH
KELAS/ PROGRAM KEAHLIAN :
SEMESTER : GANJIL
KOMPETENSI DASAR : 3.1 OFFERING EXPRESSION
INDIKATOR :
DAY and DATE :

STUDENTS LIST FOR REMIDIAL PROGRAM

NO NAME MATERIAL SCORE


1
2
3
4

ENGLISH MATERIAL FOR REMIDIAL PROGRAM


CLASS XII
SMK SRITANJUNG BWI
NAME: ………………………………

I. INCOMPLETE DIALOGUE

II. READING COMPREHENSION

2. PENGAYAAN
Peserta didik yang sudah tuntas diberi tugas lain untuk memperdalam materi yang sudah dipelajarinya
ENRICHMENT PROGRAM

SCHOOL : SMK SRITANJUNG


SUBJECT : ENGLISH
CLASS/ PROGRAM :
SEMESTER : GANJIL
KOMPETENSI DASAR : KD.3.1 OFFERING EXPRESSION
INDIKATOR 1.: Menentukan expressing an offer dengan
tepat sesuai konten dan konteks
2. Menentukan informasi rinci dari sebuah
text
DAY and DATE :

EXERCISES
MAKING A DIALOGUE

Anda mungkin juga menyukai