Anda di halaman 1dari 19

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 CIMAHI NO.

Bidang Studi Keahlian : 1. Teknologi & Rekayasa DOKUMEN


2. Teknologi Informasi & Komunikasi
Jl. Mahar Martanegara No.48 Telp/Fax : (022) 6629683 Kota
Cimahi 40533 Jawa Barat
Website: www.smkn1-cmi.sch.id E-mail:
smkn1cmi@bdg.centrin.net.id
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : SMKN 1 CIMAHI


Kelas/Semester : XI / III
Mata Pelajaran : Sistem dan Instalasi Tata Udara
Materi : Gambar Pemipaan Sistem Tata Udara
Domestik
Pertemuan ke- : Pertemuan ke 11
Alokasi Waktu : 1 x 4 Jam Pertemuan

A. Kompetensi Inti
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli
(gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan
menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan
dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta
dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
dan prosedural dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan
masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara
mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif dan mampu melaksanakan tugas
spesifik di bawah pengawasan langsung.
B. Kompetensi Dasar

1.1 Menyadari sempurnanya konsep Tuhan tentang benda-benda dengan


fenomenanya untuk dipergunakan dalam dalam melaksanakan pekerjaan di
bidang sistem dan instalasi tata udara.
1.2 Mengamalkan nilai-nilai ajaran agama sebagai tuntunan dalam melaksanakan
melaksanakan pekerjaan di bidang sistem dan instalasi tata udara
2.1 Mengamalkan perilaku jujur, disiplin, teliti, kritis, rasa ingin tahu, inovatif
dan tanggung jawab dalam dalam pekerjaan di bidang sistem dan instalasi
tata udara
2.2 Menghargai kerjasama, toleransi, damai, santun, demokratis, dalam
menyelesaikan masalah perbedaan konsep berpikir dalam melakukan tugas
memasang dan memelihara peralatan tata udara.
2.3 Menunjukkan sikap responsif, proaktif, konsisten, dan berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial sebagai bagian dari solusi atas berbagai
permasalahan dalam dalam melakukan pekerjaan di bidang sistem dan
instalasi tata udara.
3.5 Menafsirkan gambar pemipaan sistem tata udara domestik.
 Menentukan kapasitas evaporator.
4.5 Menyajikan gambar instalasi pemipaan sistem tata udara domestik.
 Mampu menyajikan gambar instalasi pemipaan sistem tata udara
domestik .
C. Tujuan Pembelajaran
Melalui pendekatan scientific diharapkan siswa terlibat aktif dalam kegiatan
pembelajaran dan bertanggungjawab dalam menyampaikan pendapat, menjawab
pertanyaan, memberi saran dan kritik, bertanggung jawab menyelesaikan tugas
mandiri, serta:
1. Memiliki kemampuan untuk menentukan kapasitas pendinginan di evaporator.
2. Memiliki kemampuan untuk menyajikan gambar instalasi pemipaan sistem tata
udara domestik.

D. Materi Pembelajaran
1. Menentukan Luas Area Evaporator
Dalam hukum thermodinamic (tentang panas) dinyatakan bahwa panas
selalu berpindah dari objek yang memiliki suhu lebih tinggi ke objek yang
memiliki suhu lebih rendah. Jumlah panas yang dipindahkan tergantung pada lima
variabel, yaitu:
 Area
 Perbedaan suhu
 Konduktivitas panas
 Tebal material
 Waktu
Dari pernyataan tersebut, dapat kalian ketahui, bahwa jenis material yang
digunakan untuk membangun koil evaporator menjadi hal yang paling penting.
Material yang digunakan harus memiliki konduktivitas panas yang tinggi. Koil
evaporator terdiri dari pipa dan fin. Melalui permukaan pipa dan fin, refrigerant
akan menyerap panas dari udara sekitarnya.

Gambar 1. Potongan Pipa Evaporator


Untuk memudahkan penalaran kalian, coba kalian amati Gambar 1 yang
memperlihatkan potongan pipa evaporator. Di dalam pipa tersebut mengalir likuid
refrigerant bersuhu rendah.. Dalam kasus tersebut, panas akan ditransmisikan dari
udara yang ada di sekeliling pipa evaporator, melalui permukaan pipa, dan
akhirnya ke likuid refrigerant yang ada di dalam koil evaporator. Jika
pergerakan udara disekitar koil evaporator semakin cepat, maka aliran transfer
panasnya juga akan lebih cepat. Jika laju pergerakan likuid refrigerant semakin
cepat, dan jumlah likuid semakin banyak maka semakin besar pula jumlah panas
yang dipindahkan.
Faktor U, yakni faktor spesifik material yang mempengaruhi besaran
transfer panas tergantung pada hal berikut:
. Natural convection evaporators sekitar 1 Btu/ft2/hr/'F.
. Blower evaporator 3 Btu/ft'?lhr/'F.
. Liquid-cooling evaporators 15 Btu/ft'?lhrl"F
Nilai-nilai tersebut menjadi sangat akurat jika diberikan beda suhu antara
udara sekitar evaporator dan likuid refrigerant yang ada di dalam pipa evaporator.
Amati kembali Gambar 1, pada titik T1 dan T2. Beda suhu antara keduanya
biasanya ditetapkan sebesar 10oF(6oC). Sebagai contoh, jika suhu kabinet 45oF
(7oC) maka suhu liquid refrigerant di dalam koil evaporator adalah 35oF (2oC).
Semakin rendah beda suhu antara keduanya, maka semakin tinggi
kelembaban relatif yang akan terjadi di dalam kabinet. Sebagai contoh, pada beda
suhu sebesar 10°F hingga 12°F(6°C hingga 7°C) akan menghasilkan kelembaban
relatif sebesar 75% RH hingga 90% RH, sedang pada 20°F hingga 30°F (11°C
hingga 17°C) akan memberikan 50% RH hingga 70% RH.
Jika suhu likuid refrigerant turun hingga mencapai suhu di bawah 28°F (-
2°C), bunga es (frost) mulai terbentuk di permukaan evaporator. Oleh karena pada
kasus tersebut, harus dilengkapi dengan sistem pencairan bunga es (defrost
system).
Untuk menentukan luas area evaporator, beberapa faktor berikut harus ikut
diperhitungkan, yakni:
 kedua sisi permukaan fin;
 permukaan luar pipa (kecuali permukaan pipa yang kontak langsung dengan
fin);
 permukaan luar bengkokan pipa.
Contoh Perhitungan:
Tentukan luas area sebuah seperti diperlihatkan pada Gambar 4.3. Ukuran fin
evaporator 6" x 8" (15 cm x 20 cm), dengan tebal .025" (.06 mm). Jarak antar fin
adalah 1/2" (13 mm). Evaporator terdiri dari dua pipa tembaga dengan panjang 10
feet (3 meter), dengan diameter 5/8"(15 mm) dan jarak antara kedua pipa adalah
4" (10 cm).

Gambar 2. Gambar Potongan Evaporator


Perhitungan:
1. Luas area setiap fin
Setiap fin memiliki luas = 8 inci x 6 inci = 48 inci2
Untuk dua sisi permukaan
Luas area total setiap fin = 48 inci2 x 2 = 96 inci2
Pada setiap fin terdapat lubang berdiameter 5/8", sehingga luas area fin
harus dikurangi luas lingkaran yang digunakan untuk pipa tembaga.
Luas lingkaran = ¼ π D2
= 0,25 x 3,1416 x (5/8)2
= 0,307 inci2
Karena pada setiap lubang terdapat dua permukaan untuk perpindahan
panas, maka untuk kedua permukaan memiliki luas area = 0,307 x 2 = 0,614 inci 2.
Karena pada setiap fin terdapat dua lubang untuk pipa, maka luas area seluruhnya
= 0,614 x 2 = 1,228 inci2.
Untuk fin yang berukuran 8 x 6 inci, dengan tebal 0,25 inci, maka luas area
pada keempat sisi ujung fin = (2x8 + 2x6) x 0,25 = 0,7 inci2.
Jadi luas area total untuk setiap fin = 96 inci2 + 0,7 inci2 – 1,228 inci2 = 95,472
inci2.
Jumlah fin
Panjang evaporator = 10 feed = 10 x 12 inci = 120 inci.
Karena jarak antar fin = ½ inci, jadi jumlah fin total = 120 x 2 + 1 = 241 fin. Jadi
luas fin total = 241 x 95,472 inci2 = 23,008 inci2.
2. Gambar Instalasi Pemipaan

Gambar 3. Ilustrasi Pemeriksaan Tekanan Operasi Unit Tata Udara Domestik


E. Pendekatan / Model / Metode
a. Pendekatan : Saintifik
b. Model Pembelajaran : Problem Basic Learning (PBL)
c. Metode : Ceramah (paparan), diskusi, dan tanya jawab

F. Alat / Media / Sumber Pembelajaran


a. Alat : Laptop, LCD projector
b. Media : Powerpoint
c. Sumber Pembelajaran :
- Konsorsium Sertifikasi Guru, 2012. Teknik Pendingin, Modul PLPG
- Youtube.com (video)
- Website
G. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan ke 11
Alokasi
Tahapan
Kegiatan Waktu
Kegiatan
(menit)
Kegiatan  Berdoa bersama dipimpin oleh ketua kelas dilanjutkan
Awal membaca Al-Quran (Religius)
 Guru memeriksa kehadiran dan menanyakan keadaan
siswa sebagai bentuk perhatian (Komunikatif)
 Guru memberikan kuis seputar bahasan pembelajaran
minggu lalu
 Motivasi dan apersepsi :
a. Apersepsi, siswa menjawab pertanyaan mendasar 30 menit
dari guru sekitar materi yang akan diajarkan. (Rasa
Ingin Tahu)
b. Motivasi, siswa menyimak pemberian motivasi
oleh guru mengenai pentingnya pembelajaran dan
materi mengenai gambar instalasi pemipaan unit tata
udara domestik. kemudian guru mengaitkan materi
sebelumnya yang sudah dipelajari dengan materi yang
akan di pelajari. (Peduli sosial)
Kegiatan Fase 1: Stimulation (Pemberian rangsangan)
Inti 1. Peserta didik memperhatikan materi tentang
kapasitas pendinginan pada evaporator dan instalasi
pemipaan pada unit tata udara domestik
(Mengamati) pada gambar dan video yang
ditampilkan. Guru memberikan permasalahan untuk
memicu sikap berfikir kritis peserta didik, yaitu
menghitung kapasitas pendinginan pada evaporator
dan menggambar instalasi pemipaan pada unit tata
udara domestik. (Menanya).
2. Peserta didik berdiskusi dengan teman sebangku
untuk memecahkan masalah yang diberikan.
120 menit
Fase 2: Problem statement (pertanyaan/ identifikasi
masalah)
3. Peserta didik menerima orientasi masalah secara
konseptual mengenai perhitungan kapasitas
pendinginan evaporator dan menggambar instalasi
pemipaan sistem tata udara domestik.
Fase 3: Data collection (pengumpulan data)
4. Peserta didik merumuskan perhitungan kapasitas
perhitungan kapasitas pendinginan evaporator dan
menggambar instalasi pemipaan tata udara domestik.
Fase 4: Data Proccessing (pengolahan data)
5. Setelah kegiatan diskusi selesai, beberapa peserta
didik diminta menghitung kapasitas pendinginan
evaporator dan menggambar instalasi pemipaan
sistem tata udara domestik
(Mengasosiasi/menalar), dan memberi apresiasi
kepada peserta didik yang dapat menjelaskan
dengan baik.
6. Peserta didik lain menanggapi dan
menyempurnakan hasil jawabannya.
Fase 5: Generalization (menarik
kesimpulan/generalisasi)
7. Guru memberikan penguatan dengan
menyempurnakan dan menyimpulkan jawaban dari
permasalahan. (Mengkomunikasikan)
8. Peserta didik mengamati dan bertanya bila dirasa
masih kurang paham/jelas.
Kegiatan  Siswa menyimpulkan materi yang telah disajikan.
Penutup (Kreatif).
 Guru menyampaikan review materi minggu depan
beserta pemberian tugas tidak terstruktur tentang
materi yang baru disampaikan. (Bertanggung jawab,
rasa Ingin tahu). 30 menit
 Guru mengingatkan akan ada kuis untuk minggu
depan tetang materi yang baru disampaikan.
 Guru menanyakan progres praktikum mata pelajaran
sistem dan instalasi tata udara kepada peserta didik.
 Ketua kelas memimpin berdo’a untuk mengakhiri
proses KBM diakhiri dengan salam. (Religius)

H. Penilaian Proses dan Hasil Belajar


Jenis penilaian : Pengamatan, Test tertulis
Bentuk instrumen : Essay

Teknik
No Aspek yang dinilai Waktu Penilaian
Penilaian

1. Sikap
Pengamatan/
a. Menunjukkan sikap jujur Selama pembelajaran dan saat
observasi
dalam kegiatan mengerjakan diskusi
(Lampiran 1)
tugas/latihan.

b. Menunjukkan sikap disiplin Dilakukan diakhir semester 1


Penilaian
dalam kegiatan pembelajaran. peserta didik dinilai oleh 5 peserta
antar teman
didik lainnya
(Lampiran 2)
Teknik
No Aspek yang dinilai Waktu Penilaian
Penilaian

c. Menunjukkan sikap tanggung Dilakukan diakhir semester


Penilaian diri
jawab dalam kegiatan
melaksanakan tugas yang (Lampiran 3)
diberikan.

d. Menunjukkan sikap teliti Selama pembelajaran dan saat


Jurnal
dalam kegiatan melaksanakan diskusi
tugas yang diberikan. (Lampiran 4)

2. Pengetahuan
Menghitung kapasitas Tes tertulis Mengerjakan soal setelah selesai
pendinginan evaporator dan ( Lampiran 5) pembelajaran
menggambar instalasi pemipaan
unit tata udara domestik

3. Keterampilan
Terampil menerapkan Observasi/  Penyelesaian tugas (baik
konsep/prinsip dan strategi Pengamatan individu maupun kelompok)
pemecahan masalah yang pada saat melakukan praktik di
(Lampiran 6)
relevan yang berkaitan dengan Bengkel.
proyek. (Lampiran 7)
 Penyelesaian Kerja Proyek
 Pada saat diskusi dan menyusun
laporan

Guru Pamong PLP Mahasiswa PLP

Wawan Gunawan, S.Pd Yulan Eka Pramudita


NIP. 19600519 198803 1003 NIM. 1203601

Mengetahui;
Dosen Pembimbing PLP

Verifikasi

Dr. Wahid Munawar, M.Pd. Tgl : …………………………….


Oleh :………………………………
Tanda tangan :
NIP. 19630520 198901 1001
LAMPIRAN 1
LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN SIKAP PENILAIAN OBSERVASI

Nama Tanggung
Jujur Disiplin Teliti
Peserta Jawab Nilai
No
didik/ Akhir
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
Kelompok
1.
2.
3.
dst
Keterangan:
4 = jika empat indikator terlihat 2 = jika dua indikator terlihat
3 = jika tiga indikator terlihat 1 = jika satu indikator terlihat

Indikator Penilaian Sikap:

Jujur
a. Menyampaikan sesuatu berdasarkan keadaan yang sebenarnya
b. Tidak menutupi kesalahan yang terjadi
c. Tidak mencontek atau melihat data/pekerjaan orang lain
d. Mencantumkan sumber belajar dari yang dikutip/dipelajari

Disiplin
a. Tertib mengikuti instruksi
b. Mengerjakan tugas tepat waktu
c. Tidak melakukan kegiatan yang tidak diminta
d. Tidak membuat kondisi kelas menjadi tidak kondusif

Tanggung Jawab
a Melaksanakan tugas secara teratur.
b Peran serta aktif dalam kegiatan diskusi kelompok
c Mengajukan usul pemecahan masalah.
d Mengerjakan tugas sesuai yang ditugaskan

Teliti
a. Mengerjakan tugas dengan baik dan benar
b. Memanfaatkan bahan praktek dengan efektif dan efisien
c. Membaca parameter alat ukur dengan benar
d. Menggunakan peralatan praktek sesuai SOP

Nilai akhir sikap diperoleh dari modus (skor yang paling sering muncul) dari
keempat aspek sikap di atas.

Kategori nilai sikap:


a. Sangat baik jika memperoleh nilai akhir 4
b. Baik jika memperoleh nilai akhir 3
c. Cukup jika memperoleh nilai akhir 2
d. Kurang jika memperoleh nilai akhir 1
LAMPIRAN 2
LEMBAR PENILAIAN SIKAP
PENILAIAN TEMAN SEBAYA

Petunjuk

Berilah tanda ceklist (√) pada pilihan yang paling menggambarkan kondisi teman
sejawat kamu dalam kurun waktu 2 minggu terakhir.
Nama Teman yang dinilai: ………………………….

No Aspek Penilaian 4 3 2 1
Peserta didik menunjukkan kerjasama dalam
1.
mengerjakan tugas kelompok
Peserta didik menerima pendapat orang lain yang
2. diekspresikan dengan pernyataan mau menerima atau
mengharap orang lain memberikan pendapat
Peserta didik menerima kritikan. yang diekspresikan
3. dengan pernyataan mau menerima atau mengharap
orang lain memberikan masukan
Sopan dan santun dalam memberikan kritikan kepada
Peserta didik lain yang diekspresikan dengan cara
4.
meminta kesempatan dan rela jika pendapatnya tidak
diterima
Kerelaan membantu teman yang lain yang mengalami
kesulitan dalam mengemukakan pendapat yang
5.
diekspresikan dengan mendorong atau memberikan
kesempatan teman untuk berpendapat
Keterangan:
4 = jika selalu dilakukan 2 = jika jarang dilakukan
3 = jika sering dilakukan 1 = jika tidak pernah dilakukan
Nilai akhir sikap diperoleh dari modus (skor yang paling sering muncul) dari
keempat aspek sikap di atas.
Kategori nilai sikap:
a. Sangat baik jika memperoleh nilai akhir 4
b. Baik jika memperoleh nilai akhir 3
c. Cukup jika memperoleh nilai akhir 2
d. Kurang jika memperoleh nilai akhir 1
LAMPIRAN 3
LEMBAR PENILAIAN SIKAP
PENILAIAN DIRI

PENILAIAN DIRI

Nama : …………………………….…………...
Untuk pertanyaan 1 sampai dengan 7, tulis masing-masing huruf sesuai dengan
pendapatmu!

A = Selalu (4)
B = Sering (3)
C = Jarang (2)
D = Tidak pernah (1)
1 _____ Saya bekerja-sama dalam menyelesaikan tugas kelompok

Saya menunjukkan sikap disiplin dalam menyelesaikan tugas


2 _____
individu maupun kelompok

Saya menunjukkan rasa percaya diri dalam mengemukakan


3 _____
gagasan, bertanya, atau menyajikan hasil diskusi

Saya berusaha untuk berpikir kritis dalam mempelajari dasar dan


4 _____
pengukuran listrik

Saya bertanggung-jawab terhadap tugas-tugas yang diberikan, baik


5 _____
dalam tugas individu maupun kelompok

Saya berusaha untuk selalu jujur dalam mengerjakan soal-soal


6 _____
latihan maupun saat ulangan/evaluasi

Saya memiliki rasa ingin tahu berkaitan dengan materi yang


7 _____
disampaikan
LAMPIRAN 4
LEMBAR PENILAIAN JURNAL

Nama : .......................................
Kelas : .......................................

Sikap/Perilaku
No Hari/Tanggal Keterangan
Positif Negatif
1
2
3
dst

Kesimpulan :
....................................................................................................................................
....................................................................................................................................
....................................................................................................................................
....................................................................................................................................
....................................................................................................................................
LAMPIRAN 5
LEMBAR TES TULIS

Penilaian Pengetahuan
Tes Tertulis (Post Test)

No Pertanyaan Jawaban Skor


1 Jelaskan pengertian hukum Hukum thermodynamic
thermodinamic (tentang panas )? dinyatakan bahwa panas selalu
berpindah dari objek yang
memiliki suhu lebih tinggi ke 30

objek yang memiliki suhu lebih


rendah.

2 Jumlah panas yang dipindahkan 1. Area


tergantung pada lima variable 2. Perbedaan suhu
jelaskan ke limavariabel tersebut? 3. Konduktivitas panas 35
4. Tebal material
5. Waktu
3 Jelaskan faktor-faktor yang Faktor – factor yang harus
menentukan luas area evaporator diperhitungkan
?  Kedua sisi permukaan fin
 Permukaan luar pipa (
35
kecuali permukaan pipa yang
kontak langsung dengan fin)
 Permukaan luar bengkokan
pipa
Jumlah 100

Nilai kognitif = 𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝒚𝒂𝒏𝒈


𝟏𝟎𝟎
𝒅𝒊𝒅𝒂𝒑𝒂𝒕
𝒙𝟒
LAMPIRAN 6
LEMBAR PENILAIAN OBSERVASI (AFEKTIF)

Hari/tanggal :
Materi :
Observer :
Aspek afektif yang
No. Nama Lengkap diamati ∑Skor
1 2 3 4 5

Jumlah rata-rata presentase

Keterangan:
No. Aspek Skor Kriteria Penilaian
3 Hadir tepat waktu pada saat proses blajar
1 Kehadiran 2 Terlambat
1 Tidak masuk karena izin/sakit
3 Sering bertanya dan memberi pendapat
2 Keaktifan 2 Pernah bertanya dan memberi pendapat
1 Tidak pernah bertanya dan memberi pendapat
3 Aktif dalam diskusi kelompok
Berfikir bersama
3 2 Kurang aktif dalam diskusi kelompok
dengan kelompok
1 Tidak aktif dalam diskusi kelompok
3 Jujur pada saat mengerjakan tes
4 Kejujuran 2 Kurang jujur pada saat mengerjakan tes
1 Tidak jujur pada saat mengerjakan tes
Cakap dan mampu berkomunikasi lisan di depan kelas
3
Kemampuan dengan jelas
5
berkomunikasi 2 Mampu berkomunikasi lisan di depan kelas
1 Tidak dapat berkomunikasi lisan di depan kelas
LAMPIRAN 7
LEMBAR PENILAIAN OBSERVASI (PSIKOMOTOR)

Aspek afektif yang


No. Nama Lengkap diamati ∑Skor
1 2 3 4 5

Jumlah rata-rata presentase

Keterangan:

No. Aspek Skor Kriteria Penilaian


3 Mengikuti instruksi kerja dengan sungguh-sungguh
1 Kreatifitas 2 Mengikuti instruksi kerja apabila diawasi
1 Tidak mengikuti instruksi kerja
3 Berdiskusi dalam kelompok dengan sungguh-sungguh
2 Proses 2 Kadang-kadang ikut berdiskusi
1 Tidak berdiskusi dan mengerjakan hal lain
LAMPIRAN 8
PENILAIAN PORTOFOLIO

Jenis Portofolio : Kumpulan Hasil Tugas individu atau Kelompok


Tujuan Portofolio : Memantau perkembangan kemampuan keterampilan
siswa untuk dapat mendemostrasikan prinsip kerja dari berbagai macam sistem
refrigerasi
Tugas I
1. Buat rangkuman dari tugas praktikum
2. Simpan setiap tugas yang diberikan ke dalam map individu siswa (warna map
sesuai dengan kelas masing-masing/tiap kelas beda warna map)
3. Batas waktu pengumpulan tugas adalah di pertemuan terakhir.

Pedoman Penskoran

Skor
Kriteria
Maksimal
Siswa menyimpan semua tugas yang telah dikerjakan
dengan lengkap, dan tugas dikerjakan dengan benar, serta 4
dikumpulkan tepat waktu
Siswa menyimpan tugas-tugas yang telah dikerjakan, dan
sebagian besar benar tapi kurang lengkap, serta 3
dikumpulkan tepat waktu
Siswa menyimpan tugas-tugas yang telah dikerjakan,
namun sebagian besar salah, kurang lengkap, dan tidak 2
dikumpulkan tepat waktu
Siswa menyimpan tugas-tugas yang telah dikerjakan,
namun tugas yang dikerjakan salah, dan kurang lengkap, 1
serta tidak dikumpulkan tepat waktu
Siswa tidak menyimpan satu pun tugas-tugas yang
0
diberikan karena tidak pernah mengumpulkan tugas
LEMBAR PENILAIAN PORTOFOLIO

Nama siswa/Kelompok :
Kelas :
Semester/Tahun Pelajaran :

Tanda Tangan
Jenis Keterangan
No KD Nilai Peserta
Tugas Guru (Tgl Pengumpulan)
Didik

Anda mungkin juga menyukai