Anda di halaman 1dari 10

SATUAN ACARA PENYULUHAN

KEBUTUHAN GIZI PADA IBU NIFAS

Sub pokok bahasa : Kebutuhan Gizi pada ibu nifas

Nama/NIM : Yohana mawar / 161114401643

Hari / Tanggal : Jumat, 17 Mei 2019

Waktu : 09.00 – 09.20

Lama Waktu : 20 menit

Tempat :Ruang perawatan Gemma 2 Lt.2 Rs. Dirgahayu

Samarinda

Sasaran : Ibu nifas dan Keluarga

A. Tujuan Intruksional Umum ( TIU )

Ibu nifas mengetahui kebutuhan nutrisi yang dibutuhkannya

selama masa nifas untuk mempertahankan kesehatan pada diri

dan bayinya.

B. Tujuan Intruksional Khusus( TIK )

Setelah dilakukan pendidikan kesehatan pada keluarga dan

anggota keluarga diharapkan mereka mampu menjelaskan tentang

1. Pengertian Gizi pada ibu nifas

2. Manfaat Gizi pada ibu nifas

3. Dampak kekurangan gizi


4. Makan yang dianjurkan pada ibu nifas

5. Makanan yang dihindari oleh ibu nifas

6. Contoh menu untuk ibu nifas

C. Media

Leaflet

Lembar Balik

D. Metode

1. Ceramah

2. Diskusi/ Tanya jawab

3. Evaluasi

E. Pelaksanaan Penyuluhan

Alat/
No. Kegiatan Waktu Perawat Peserta
Media

1. Pembuka 5 menit 1. Salam pembuka Menjawab

Terdiri dari : 2. Memperkenalkan salam

1. Deskripsi diri

2. Tujuan 3. Menjelaskan topik Mendengarkan

3. Relevansi yang akan

disampaikan

4. Menjelaskan TIU

dan TIK
5. Menjelaskan

relevansi dari materi

yang disampaikan

terhadap kesehatan

2. Kerja 10 1. Penyampaian materi : Ceramah, Leaflet


Menit Menjelaskan tentang Diskusi dan &
a. Pengertian Gizi bertanya
Lembar
pada ibu nifas
Balik
b. Manfaat gizi

pada ibu nifas

c. Dampak

kekurangan gizi

d. Makanan yang

dianjurkan untuk

ibu nifas

e. Makanan yang

dihindari oleh ibu

nifas

f. Contoh menu

makan untuk inu

nifas
5

Menit 2. Tanya Jawab

Memberikan

kesempatan untuk

peserta mengajukan

pertanyaan

4 3. Evaluasi

Menit Menganjurkan keluarga

dan anggota keluarga

untuk menjelaskan

kembali tentang Topik

Gizi pada ibu nifas

Mengajukan

pertanyaan tentang :

a. Pengertian Gizi

pada ibu nifas

b. Manfaat gizi

pada ibu nifas

c. Dampak

kekurangan gizi

d. Makanan yang

dianjurkan untuk
ibu nifas

e. Makanan yang

dihidari ibu nifas

f. Contoh menu

makanan pada

ibu nifas

3. Penutup 6 1. Menyimpulkan Mendengarkan

Menit

2. Salam penutup Menjawab

salam

F. Materi

1. Pengertian gizi pada ibu nifas

Gizi adalah zat yang diperlukan oleh tubuh untuk keperluan

metabolismenya. Kebutuhan gizi pada masa nifas terutama bila

menyusui meningkat menjadi 25%. Ibu nifas membutuhkan

nutrisi yang cukup, gizi seimbang, terutama kebutuhan protein

dan karbohidrat. Gizi pada ibu menyusui sangat erat kaitannya

dengan produksi air susu, yang sangat dibutuhkan untuk

tumbuh kembang bayi. Bila pemberian ASI berhasil baik, maka


berat badan bayi akan meningkat, integritas kulit baik, tonus

otot, serta kebiasaan makanan yang memuaskan. Ibu menyusui

tidaklah terlalu ketat dalam mengatur nutrisinya, yang penting

adalah makanan yang menjamin pembentukan air susu yang

berkualitas dalam jumlah yang cukup untuk memenuhi

kebutuhan bayinya.

2. Manfaatgizi pada ibu nifas

1. Memulihkan kondisi tubuh ibu etela melahirkan

2. Memprodusi Asi yang cukup

3. Meningkatkan daa taha terhadap penyakit dan infeksi

4. Meningkatkan kebugaran stamina/kebugaran

5. Memelihara kadar vitamin yang larut dalam Asi

6. Memberi cukup vitaman A

3. Dampak kekurangan gizi

1. Tubuh ibu lemas karena kurang gizi

2. Luka persalinan sembuh alam waktu yang relatif lebih lama

3. Pertumbuhan dan perkembangan bayi teranggu

4. Bayi mudah sakit/terkena infeksi


4. Makanan yang dianjurkan

a. Sumber Karbohidrat

1. Nasi

2. Ketela

3. Sagu

4. Jagung

5. Terigu

6. Roti

7. Kentang

b. Makanan yang Mengandung Lemak

1. Mentega

2. Keju

c. Makanan yang Mengandung Protein

1. Protein Nabati

a. Tempe

b. Tahu

c. Kedelai

d. Kacang hijau

2. Protein Hewani

a. Hati

b. Telur

c. Susu
d. Daging

e. Ikan

f. Udang

g. Yoghurt

d. Sayur-sayuran dan Buah-buahan

1. Bayam

2. Sawi

3. Kangkung

4. Wortel

5. Tomat

6. Jeruk

7. Pepaya

8. Pisang

e. Vitamin dan Suplemen

1. Zat besi untuk menambah darah

2. Asam folat untuk kecerdasan anak

3. Vitamin B complex untuk mencegah anemia

f. Mineral

Air putih 6-8 gelas /hari

5. Makanan yang dihindari

a. Minuman berakohol

b. Minum kopi yang berlebihan


c. Merokok

d. Obat tanpa resep dokter

6. Contoh Menu Makanan

a. Makan Pagi

Nasi, urap sayur, ikan goreng, kudapan (donat dan yoghurt).

b. Makan Siang

Nasi, ayam goreng, rempeyek, rebon, sayur nangka, jeruk,

kudapan (ubi merah goreng/kukus).

c. Makan Malam

Nasi, semur daging, pepes tahu, capcay, pepaya, ubi merah

goreng/kukus.
DAFTAR PUSTAKA

Susilo Rini, SST.,M.Kes., dkk. 2016. Panduan Asuhan Nifas & Evidence

Based Practice.

Anda mungkin juga menyukai