Anda di halaman 1dari 4

4 poin profesional

• orang yg mempunyai profesi / pekerjaan purna waktu


• memerlukan latihan khusus dg suatu kurun waktu
• hidup dari pekerjaan itu dg mengandalkan suatu pekerjaan dg mengandalkan suatu
keahlian yg tinggi
• Terorganisir dalam suatu induk organisasi sebagai pengawasnya

Profesional dituntut memiliki


• Pengetahuan Pengendalian diri
• Penerapan keahlian Etika bermasyarakat sesuai profesinya
• Tablnggung jawab sosial

2 fungsi etika
• Saran untuk memperoleh orientasi kritis berhadapan dg berbagai moralitas yg
membingungkan
• Alat pengawas bagi pikiran dan hati nurani dalam rangka menentukan mana yg baik
dan mana yg buruk

3 jenis kecelakaan
• Kecelakaan teknis disebebkan oleh kerusakan dalam desain meliputi kerusakan
material, peralatan yg tidak bekerja sesuai harapan atau peralatan yg tidak
bekerja dg baik dalam semua situasi yg dihadapi.
• Kecelakaan produksi merupakan akibat dari pilihan yang buruk yg diambil seseorang
atau diakibatkan karena org itu tidak mengikuti prosedur yg telah
ditetapkan.
• Kecelakaan sistematis merupakan karakteristik teknologi yg sangat canggih dan
organisasi rumit yg diperlukan untuk mengoperasikannya.

4 atribut profesi
• Pekerjaan yg memerlukan ketrampilan ahli, penggunaan penilaian, dan penerapan
kebijaksanaan
• Pendidikan formal yg tinggi
• Perlu standar pengakuan profesi
• Hasil yg baik dan signifikan yg dapat diperolah publik
4 perbedaan etika dan etiket
• Etika : niat, nurani, bersifat absolut, berlakunya tidak bergantung pada ada atau
tidaknya org lain yg hadir
• Etiket : menetapkan cara, formalitas, bersifat relatif, hanya berlaku jika ada org lain
yg hadir
Faktor keselamatan dan risiko
• risiko yg disadari vs risiko yg tidak disadari
Konsekuensi jangka pendek vs konsekuensi jangka panjang
- berlaku benar, obyektif, dan menjaga rahasia pekerjaan
- bekerja keras, jujur, dan bertanggung jawab
- terus belajar, meningkatkan kemampuan
- menjaga pelestarian lingkungan
- tidak menerima hadiah/suap yg akan mempengaruhi keputusan enjiniring

pentingnya etika profesi


- karena tanpa etika profesi apa yg semula dikenal sebagai sebuah profesi yg terhormat
akan segera jatuh terdegradasi menjadi sebuah pekerjaan pencarian nafkah biasa

catur karsa sapta dharma


- mengutamakan keluhuran budi
- menggunakan pengetahuan dan kemampuannya untuk kepentingan kesejahteraan
umat manusia
- bekerja secara sungguh-sungguh untuk kepentingan masyarakat sesuai dg tugas dan
tanggung jawabnya
- meningkatkan kompetensi dan martabat berdasarkan keahlian profesional
keinsinyurannya

4 kriteria keamanan desain


- desain harus memenuhi hukum yg berlaku
- desain harus memenuhi standar praktek enjiniring yg dapat diterima
- desain alternatif yg secara potensial lebih aman harus di eksplorasi
- insyinyur harus berusaha mengantisipasi kemungkinan terjadinya kesalahan dalam
penggunaan produk yg berpotensi dilakukan konsumen dan mendesain produknya
sedemikian rupa untuk menghindari masalah ini

6 tahapan desain keselamatan


- mendefinisikan masalah
- menghasilkan beberapa solusi
- menganalisis setiap solusi
- menguji solusi
- memilih solusi terbaik
- mengimplementasikan solusi yg dipilih
etika utilitarianisme : setiap langkah / tindakan yg menghasilkan manfaat terbesar baik
kepentingan umum harus dipilih dan dijadikan motivasi utama. teori ini menyatakan
bahwa suatu tindakan dianggap baik apabila membawa manfaat bagi sebanyak mungkin
anggota kelompok.

etika hak dan kewajiban : suatu tindaka dianggap baik jika menghormati hak-hak individu,
kewajiban kita melindungi hak-hak orang lain. hak dasar kita harus juga dilindungi org
lain.

etika moralitas : suatu tindakan dianggap baik hanya jika mendukung perilaku yang baik /
bermoral
1. Entrepreneur adalah org yg:
a. kreatif, kemampuan untuk mencari solusi dalam menyelesaikan problem dengan
gagasan baru. Seorang pengusaha menemukan produk olahan makanan baru.
b. Inovatif : Upaya mengkomersialkan produk/ jasa, proses, bahan, pasar dan organisasi.
Seseorang yg mempunyai keahlian memasak seafood kemudian membuka restoran.
c. Kompetitif: Calculated risk taking untuk mendapatkan peluang dalam menghadapi
pesaing. Toko swalayan yg saling berdekatan menjual barang yg hamper sama namun
memiliki daya Tarik yg berbeda.
d. siap terhadap perubahan : mau untuk terus berkembang dan mempelajari hal baru
agar dapat beradaptasi dg keadaan yg ada. Ojek pangkalan yg berpindah ke ojek online.

2. Aset adalah semua sumber ekonomi atau kekayaan yang dimiliki oleh suatu entitas
yang diharapkan dapat memberikan manfaat usaha di masa depan.
Contoh: biaya yang harus dibayar, penghasilan yang masih diterima, gedung, tanah,
investasi, dll.

liabilitas adalah entitas yang timbul dari transaksi atau peristiwa masa lalu,
penyelesaiannya dapat mengakibatkan transfer atau penggunaan aset, penyediaan
layanan atau manfaat ekonomi lainnya di masa depan seperti jenis-jenis aset.
Contoh: sewa modal, hutang, biaya yg harus dibayar, overdraft rekening bank, dll.

Pada umumnya tidak bisa karena asset dan liabilitas merupakan dua hal yg bertolak
belakang. Namun kembali lagi pada pengelolaan dari liabilitas tiap individu atau
perusahaan itu sendiri.

3. E = employee, merupakan seseorang yang masih berada dibawah perintah seseorang


atau dia bekerja untuk orang lain dan nantinya akan mendapat gaji yang tetap tiap
bulannya termasuk dalam aman finansial. Contoh : pekerja kantoran, pekerja bank,
pekerja pabrik.
S = self employee, merupakan seseorang yg masih bekerja untuk orang lain namun dia
dapat mengatur sendiri jam kerjanya termasuk dalam aman finansial. Contoh: influencer,
fotografer, freelancer, dll
B = business owner, seseorang yg sudah dalam tahap bebas finansial dia bekerja untuk
dirinya sendiri dan bertanggung jawab pada dirinya sendiri, serta sudah memiliki
karyawan. Contoh : owner coffee shop, owner warung makan.
I = investor, seseorang yg sudah betul-betul bebas finansial, dimana uang yg bekerja
untuk dia dan mempercayakan uangnya kepada perusahaan yg memang profitable. Dia
tidak perlu bersusah payah untuk bekerja. Contoh : investor untuk aplikasi gojek, investor
perusahaan di bidang tambang, dll.

Anda mungkin juga menyukai