Anda di halaman 1dari 44

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT atas rahmat dan hidayah-Nya, akhirnya
proposal ini dapat tersusun dengan baik dan tepat waktu.

Proposal ini berisikan rangkaian kegiatan dalam rangka merayakan HUT SMAN 70 ke-36.
Rangkaian kegiatan tersebut kami beri nama SETARA (Semarak Tujuh Puluh untuk Edukasi,
Seni, serta Olahraga). Sedangkan tema yang kami pilih adalah ” Patriotisme ”. Dengan kegiatan
tersebut diharapkan wawasan bertambah luas, kreativitas semakin meningkat, dan terjalin
persahabatan antara siswa-siswi di lingkungan sekolah maupun di luar lingkungan sekolah.

Untuk itu, kami berharap agar kegiatan ini dapat berjalan dengan baik dan lancar. Oleh
karena itu, perlu dukungan berupa moral maupun dalam bentuk materi dari Bapak/Ibu/semua pihak
agar terlaksana dengan baik. Akhir kata, kami mengucapkan terima kasih atas perhatian, dukungan
serta bantuan yang Bapak/Ibu, serta segala pihak, berikan. Semoga kegiatan SETARA ini dapat
terlaksana.

Jakarta, 12 September 2017

Panitia

PROPOSAL SETARA 2017 Page 1


Latar Belakang

Sejarah berdirinya SMA Negeri 70 merupakan gabungan SMA Negeri 9 dan SMA Negeri
11. Penggabungan ini dilakukan pada tanggal 5 Oktober 1981. Pada akhirnya tanggal tersebut
dijadikan sebagai hari lahirnya SMA Negeri 70. Kini pada tahun 2017, SMA Negeri 70 telah
mencapai usia 36 tahun. Usia yang tidak muda lagi bagi sebuah lembaga pendidikan. Selama
hampir empat dasawarsa ini telah banyak prestasi yang diraih SMA Negeri 70 khususnya dalam
meluluskan siswa-siswi yang berkualitas dan berprestasi.

Sebagai rasa syukur dan upaya untuk terus meningkatkan semangat berprestasi, maka
tahun ini kami kembali akan menyelenggarakan perayaan HUT SMA Negeri 70. Adapun
rangkaian kegiatan yang kami beri nama SETARA ( Semarak Tujuh Puluh untuk Edukasi, Seni
serta Olahraga ). Sedangkan tema HUT SMA Negeri 70 adalah ” Patriotisme ”.

Harapan dari rangkaian kegiatan ini mampu menambah wawasan akademik dan
nonakademik siswa-siswi. Selain itu, sebagai sarana belajar bagi siswa-siswi berorganisasi, jujur,
tanggung jawab, sportif, nasionalisme, menyalurkan, meningkatkan kreativitas dan yang paling
utama menjalin persahabatan dengan siswa-siswi di lingkungan sekolah maupun di luar sekolah.
Dengan demikian terwujudlah generasi muda harapan bangsa.

PROPOSAL SETARA 2017 Page 2


1. Dasar Kegiatan
Program kerja BPH OSIS SMA Negeri 70 Jakarta periode 2016 -2017.

3. Kegiatan
SETARA yaitu kegiatan berprinsip pada edukasi, kesenian, olahraga, nasionalisme, serta
kepekaan sosial. Kegiatan ini berbentuk bidang lomba olahraga, lomba seni, seminar
(mengenai tokoh-tokoh muda Indonesia seperti Ika Natassa, Raditya Dika, Arief
Muhammad), kegiatan sosial (donasi kepada Yayasan Penderita Thalasemia), dan kegiatan
ilmiah se-Jabodetabek dan Bandung.
4. Waktu Kegiatan
Tanggal 5 Oktober sampai dengan 28 Oktober 2017 ( terlampir ).
5. Tujuan Kegiatan
A. Memperingati HUT SMAN 70 Jakarta yang ke-36.
B. Meningkatkan kreativitas dan sportivitas generasi muda.

C. Menanamkan rasa kepekaan atau kepedulian terhadap Penderita Thalsemia.


D. Menanamkan rasa kekeluargaan, persaudaraan, dan solidaritas dengan warga SMAN
70 Jakarta.
E. Meningkatkan keakraban dan persahabatan dengan sekolah-sekolah lain se-
Jabodetabek dan Bandung.
F. Memotivasi dan mencari remaja-remaja berbakat dalam bidang seni, organisasi, dan
olahraga.

6. Tema Kegiatan
Tema yang telah dipilih untuk SETARA kami tahun ini adalah ” Patriotisme”.Yang
dimaksud dengan ”Patriotisme” adalah sikap seseorang yang bersedia mengorbankan
segalanya demi kejayaan dan kemakmuran tanah air. Sebagaimana generasi muda,
khususnya siswa-siswi SMA Negeri 70 sudah seharusnya tertanam saat ini jiwa-jiwa
edukasi, sportivitas, nasionalisme, serta kepekaan sosial sehingga dapat memberikan
sumbangsih kepada bangsa dan negaranya.

PROPOSAL SETARA 2017 Page 3


7. Sasaran
A. Siswa-siswi SMAN 70 Jakarta.
B. Guru dan karyawan SMAN 70 Jakarta.
C. Komite SMAN 70 Jakarta.
D. Siswa-siswi SMA lain se-Jabodetabek dan Bandung

8. Jenis Kegiatan
Kegiatan pertandingan di SETARA 2017 adalah :
1. Pertandingan Merakit Robotik
2. Pertandingan English Debate
3. Pertandingan Basket Putra
4. Pertandingan Basket Putri
5. Pertandingan Futsal Putra
6. Pertandingan Paskibra
7. Pertandingan Vocal Group
8. Pertandingan Tari Tradisional
9. Pertandingan Photography Com

9. Penutup
Demikian proposal ini kami ajukan dengan harapan acara SETARA dapat terselenggara
dengan baik. Untuk itu kami mengharapkan dukungan, partisipasi, dan bantuan baik berupa
moral dan materi dari Bapak/Ibu dan semua pihak. Atas perhatian Bapak/Ibu/semua pihak,
kami mengucapkan terima kasih.

Ketua Pelaksana, Sekretaris,

Affan Syahrindra Tsania Alicia Rafli


NIS: 24144 NIS: 24480

PROPOSAL SETARA 2017 Page 4


Lembar Pengesahan

Pembina OSIS, Ketua OSIS,

Cecep Sulaeman, S.Pd Aulia Sabila Rosyad


NIP: 198206012014121001 NIS: 24201

Mengetahui/Menyetujui

Kepala Sekolah SMAN 70 Jakarta, Ketua Komite,

Dra. Rita Nurmastuti, M.Pd Lindayanti Harjono, M.Sc, MBA


NIP: 195906201983032005

PROPOSAL SETARA 2017 Page 5


PERSYARATAN DAN KETENTUAN LOMBA TARI DAERAH
TINGKAT SMA SE-JABODETABEK 2017
1. Tari Tradisional

Opening Ceremony
Tanggal : 5 Oktober 2017
Hari : Kamis
Waktu : 13.00 – 15.00 Wib
Tempat : SMA Negeri 70 Jakarta
Jl. Bulungan Blok C No. 1, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan

A. FORMAT PERTANDINGAN
Setiap tim terdiri maksimal 8 orang, 2 orang official, serta maksimal 2 syekh untuk tari
rapai.

B. PERSYARATAN UMUM:
1. Mengisi formulir pendaftaran.
2. Menyerahkan uang pendaftaran sebesar Rp.350.000,00 (termasuk WO Rp.50.000-,)
3. Setiap peserta menyerahkan pas photo ukuran 3×4 sebanyak 2 lembar.
4. Menyertakan surat rekomendasi dari sekolah.
5. Setiap peserta menyerahkan fotocopy kartu pelajar sebanyak 2 lembar.
6. Tiap tim wajib mengirim perwakilan untuk mengikuti Techinal Meeting.
7. Apabila tim sudah dipanggil 3 kali dan belum datang, maka tim tersebut akan di
diskualifikasi.
8. Urutan tampil sesuai dengan nomor yang telah ditetapkan saat Technical Meeting.
9. Apabila tim berhalangan hadir dalam Technical Meeting, maka pengambilan nomor
urut dapat digantikan oleh panitia.
10. Jika peserta batal mengikuti perlombaan uang pendaftaran + WO tidak dapat
dikembalikan.
11. Setiap tim wajib membawa minimal 10 supporter, jika kurang dari 10 akan dikenakan
denda sebesar Rp. 50.000,-
12. Setiap tim wajib mengirimkan minimal 5 orang untuk mengikuti opening dan closing
pada waktu yang telah ditentukan. Apabila kurang dari 5 orang, uang WO tidak akan
dikembalikan.
C. PERSYARATAN LOMBA :
1. Telah memenuhi persyaratan umum.
2. Setiap sekolah maksimal mengirimkan 2 tim.
3. Masing-masing tim terdiri dari maksimal 8 peserta.
4. Tiap tim wajib membawa aneuk syahi (syekh) sendiri untuk tari rapai.
5. Peserta wajib hadir paling lambat 30 menit sebelum perlombaan dimulai.
6. Durasi penampilan 5-10 menit.
7. Peserta dilarang tampil dalam dua tim yang berbeda. Apabila melanggar, maka akan
didiskualifikasi.
8. Peserta yang sudah terdaftar tidak dapat digantikan.
9. Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat dan bersifat final.
10. Urutan tampil sesuai nomor yang telah dibagikan saat Technical Meeting.
11. Jumlah peserta yang mengikuti adalah 15 tim

PROPOSAL SETARA 2017 Page 6


D. WAKTU DAN PENDAFTARAN
Pendaftaran mulai dibuka pada
hari/tanggal : Senin, 25 September - 2017
waktu : 08.00 – 15.00 Wib
tempat : Ruang OSIS
*Ketentuan pendaftaran: Perwakilan sekolah mendaftar ke panitia.
E. PELAKSANAAN
1. Pelaksanaan Technical Meeting
Tanggal : Selasa, 3 Oktober 2017
Waktu : 13.00 – 14.30 Wib
Tempat : SMAN 70 Jakarta, Ruang 13 Lantai 1
2. Pelaksanaan Lomba
Tanggal : Minggu, 8 Oktober 2017
Waktu : 07.00 – 17.00 Wib
Tempat : Ruang Multimedia SMAN 70

F. PERATURAN LOMBA
1. Setiap tim wajib menjunjung tinggi sportivitas dan tanggung jawab atas pertandingan
yang berlangsung.
2. Peserta wajib menjaga kebersihan.
3. Peserta dilarang mencoret – coret atau merusak fasilitas yang ada.
4. Dilarang membawa barang – barang berbahaya.
5. Supporter hanya diperbolehkan mendokumentasi jalannya lomba dari batas penonton,
kecuali panitia untuk kebutuhan dokumentasi.

G. KRITERIA LOMBA
1. Keseragaman gerak
2. Kostum
3. Ketepatan waktu
4. Variasi gerakan
5. Keharmonisan lagu
6. Ekspresi

H. PENGHARGAAN:
* Juara 1 : Piala + Sertifikat dari Kemenpora + Uang Tunai Rp. 1.500.000,00
* Juara 2 : Piala + Sertifikat dari Kemenpora + Uang Tunai Rp. 1.000.000,00
* Juara 3 : Piala + dari Kemenpora + Uang Tunai Rp. 750.000,00

Keterangan :
Uang pendaftaran bisa dilakukan via transfer Bank melalui :
Bank Mandiri ( No. Rekening : 1180007636755) atas nama Magdalena
Bukti transfer di kirim ke nomor: 081298520933 (Khansa Salsabila : Bendahara)

Contact Person :
1. Aisyah Mughniya ( Line id : aisyahmughniya)  0813-1811-1657
2. Gabriella ( Line id : grkgabriellaa)  0812-8983-0068

PROPOSAL SETARA 2017 Page 7


FORMULIR PENDAFTARAN TARI DAERAH

Asal Sekolah : ....................................................................................................

Alamat Sekolah : ....................................................................................................

....................................................................................................

Telp..........................................Fax............................................

Contact Person : .......................... Line : ........................ No.HP : .......................

Official Team :

Nama : Nama :

No. HP : No. HP :

Peserta :

(................................) (................................) (.................................)

PROPOSAL SETARA 2017 Page 8


(................................) (................................) (.................................)

(................................) (................................)

......................... , ......................... 2017

Pembina Ekstrakurikuler

( ............................................... )

PROPOSAL SETARA 2017 Page 9


PERSYARATAN DAN KETENTUAN LOMBA RATOH JAROE
TINGKAT SMA SE-JABODETABEK 2017
2. Tari Saman

Opening Ceremony
Tanggal : 5 Oktober 2017
Hari : Kamis
Waktu : 13.00 – 15.00 Wib
Tempat : SMA Negeri 70 Jakarta
Jl. Bulungan Blok C No. 1, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan

A. FORMAT PERTANDINGAN
Setiap tim terdiri dari 15 pemain, 2 orang official, serta maksimal 2 syekh.

B. PERSYARATAN UMUM :
1. Mengisi formulir pendaftaran.
2. Menyerahkan uang pendaftaran sebesar Rp.350.000,00 (termasuk WO Rp.50.000-,)
3. Setiap peserta menyerahkan pas photo ukuran 3×4 sebanyak 2 lembar.
4. Menyertakan surat rekomendasi dari sekolah.
5. Setiap peserta menyerahkan foto copy kartu pelajar sebanyak 2 lembar.
6. Tiap tim wajib mengirim perwakilan untuk mengikuti Technical Meeting.
7. Apabila tim sudah dipanggil 3 kali dan belum datang, maka tim tersebut akan di
diskualifikasi.
8. Urutan tampil sesuai dengan nomor yang telah ditetapkan saat Technical Meeting.
9. Apabila tim berhalangan hadir dalam Technical Meeting, maka pengambilan nomor
urut dapat di gantikan oleh panitia.
10. Jika peserta batal mengikuti perlombaan uang pendaftaran + WO tidak dapat
dikembalikan.
11. Setiap tim wajib membawa minimal 10 supporter, jika kurang dari 10 akan dikenakan
denda sebesar Rp. 50.000,-
12. Setiap tim wajib mengirimkan minimal 5 orang untuk mengikuti opening dan closing
pada waktu yang telah ditentukan. Apabila kurang dari 5 orang, uang WO tidak akan
dikembalikan.

C. PERSYARATAN LOMBA:
1. Telah memenuhi persyaratan umum.
2. Setiap sekolah maksimal mengirimkan 2 tim
3. Masing-masing tim terdiri dari maksimal 15 peserta.
4. Tiap tim wajib membawa aneuk syahi (syekh) sendiri.
5. Peserta wajib hadir paling lambat 30 menit sebelum perlombaan dimulai.
6. Durasi penampilan maksimal 13 menit.
7. Peserta dilarang tampil dalam dua tim yang berbeda. Apabila melanggar, maka akan
di diskualifikasi.
8. Peserta yang sudah terdaftar tidak dapat digantikan.
9. Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat dan bersifat final.
10. Urutan tampil sesuai nomor yang telah dibagikan saat Technical Meeting.
11. Jumlah peserta yang mengikuti adalah 20 tim

PROPOSAL SETARA 2017 Page 10


D. WAKTU DAN PENDAFTARAN
Pendaftaran mulai dibuka pada
Hari/Tanggal : Senin, 25 September – 3 Oktober 2017
Waktu : 08.00 – 15.00 Wib
Tempat : Ruang Multimedia SMAN 70 Jakarta
*Ketentuan pendaftaran: Perwakilan sekolah mendaftar ke panitia.

E. PELAKSANAAN
1. Pelaksanaan Techinical Meeting
Tanggal : Selasa, 3 Oktober 2017
Waktu : 13.00 – 14.30 Wib
Tempat : SMAN 70 Jakarta, Ruang 13 Lantai 1
2. Pelaksanaan Lomba
Tanggal : Sabtu, 7 Oktober 2017
Waktu : 07.00 – 17.00 Wib
Tempat : Ruang Multimedia SMAN 70

F. PERATURAN LOMBA
1. Setiap tim wajib menjunjung tinggi sportivitas dan tanggung jawab atas pertandingan
yang berlangsung.
2. Peserta wajib menjaga kebersihan.
3. Peserta dilarang mencoret – coret atau merusak fasilitas yang ada.
4. Dilarang membawa barang – barang berbahaya.
5. Supporter hanya diperbolehkan mendokumentasi jalannya lomba dari batas penonton,
kecuali panitia untuk kebutuhan dokumentasi.

G. KRITERIA PENILAIAN
1. Keseragaman gerak
2. Kostum
3. Ketepatan waktu
4. Variasi gerakan
5. Keharmonisan lagu
6. Ekspresi

H. PENGHARGAAN:
* Juara 1 : Piala + Sertifikat dari Kemenpora + Uang Tunai Rp. 1.500.000,00
* Juara 2 : Piala + Sertifikat dari Kemenpora + Uang Tunai Rp. 1.000.000,00
* Juara 3 : Piala + Sertifikat dari Kemenpora + Uang Tunai Rp. 750.000,00

Keterangan :

Uang pendaftaran bisa dilakukan via transfer Bank melalui :


Bank Mandiri ( No. Rekening : 1180007636755) atas nama Magdalena
Bukti transfer di kirim ke nomor: 081298520933 (Khansa Salsabila : Bendahara)

Contact Person :
1. Aisyah Mughniya ( Line id : aisyahmughniya)  0813-1811-1657
2. Gabriella ( Line id : grkgabriellaa)  0812-8983-0068

PROPOSAL SETARA 2017 Page 11


FORMULIR PENDAFTARAN TARI RATOH JAROE

Asal Sekolah : ....................................................................................................

Alamat Sekolah : ....................................................................................................

....................................................................................................

Telp...........................................Fax............................................

Contact Person : .......................... Line : ........................ No.HP : .......................

Official Team:

Nama : Nama :

No. HP : No. HP :

PROPOSAL SETARA 2017 Page 12


Peserta :

(........................) (........................) (........................) (........................)

(........................) (........................) (........................) (........................)

(........................) (........................) (........................) (........................)

......................... , ......................... 2017


Pembina Ekstrakurikuler

( ............................................... )

PROPOSAL SETARA 2017 Page 13


TERMS AND REGULATIONS
SETARA CABANG PASKIBRA
A. PENDAFTARAN
Tanggal : Senin, 25 September – 7 Oktober 2017
Waktu : 15.00 s.d. 17.00 WIB
Biaya Pendaftaran : Rp. 300.000,00-
Tempat : SMA Negeri 70 Jakarta
Jl. Bulungan Blok C No. 1, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
Opening Ceremony
Tanggal : 5 Oktober 2017
Hari : Kamis
Waktu : 13.00 – 15.00 Wib
Tempat : SMA Negeri 70 Jakarta
Jl. Bulungan Blok C No. 1, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan

1. Jika ingin mendaftar harap hubungi contact person terlebih dahulu.


2. Pembayaran uang pendaftaran juga bisa melalui transfer bank dengan menghubungi
contact person.

B. PERSYARATAN PENDAFTARAN
1. Mengisi formulir pendaftaran.
2. Melampirkan pas foto ukuran 3 x 4 sebanyak 2 lembar dengan background merah.
3. Melampirkan fotocopy kartu pelajar.
4. Melampirkan surat rekomendasi atau surat keterangan dari pihak sekolah, bahwa
peserta lomba tersebut merupakan siswa-siswi dari sekolah yang bersangkutan.
5. Bagi sekolah yang mengirim 2 pasukan atau lebih, tidak diperkenankan untuk
menggunakan siswa-siswi yang sama untuk 2 pasukannya.
6. Membayar uang pendaftaran Rp. 300.000,00- / pasukan.
7. Pendaftaran akan ditutup apabila jumlah peserta sudah mencapai kuota yang telah
ditentukan yaitu 25 peserta.
8. Daftar peserta akan diisi menurut tim yang lebih dulu membayar uang pendaftaran.
Apabila kuota telah terpenuhi maka pendaftaran dapat kami tutup sewaktu-waktu.
9. Batas akhir waktu pembayaran uang pendaftaran adalah sehari sebelum Technical
Meeting.
10. Persyaratan pendaftaran yang tidak lengkap saat mendaftar dapat diserahkan saat
Technical Meeting atau dilengkapi paling lambat waktu daftar ulang di hari lomba.
11. Peserta yang belum melengkapi persyaratan pada waktu yang telah ditentukan akan
dikenakan pengurangan poin sebanyak 10 poin.
12. Biaya pendaftaran tidak dapat dikembalikan jika sekolah tersebut mengundurkan
diri.

B. TECHNICAL MEETING
Hari, Tanggal : Sabtu, 7 Oktober 2017
Waktu : 10.00 s.d. 13.00 WIB
Tempat : Ruang Multimedia SMA Negeri 70 Jakarta
Jl. Bulungan Blok C No. 1, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan

C. PELAKSANAAN KEGIATAN
Hari, Tanggal : Sabtu, 21 Oktober 2017
PROPOSAL SETARA 2017 Page 14
Waktu : 06.30 s.d. 17.30 WIB
Tempat : SMA Negeri 70 Jakarta
Jl. Bulungan Blok C No. 1, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
D. PESERTA
1. Kegiatan ini ditujukan untuk pelajar SMA/SMK/MA.
2. Peserta diperbolehkan terdiri atas siswa/i kelas X, XI, dan XII yang dibuktikan
dengan surat keterangan sekolah asal.
3. Jumlah peserta untuk satu pasukan terdiri dari 15 orang anggota pasukan, 1 orang
danton, 2 orang official.
4. Setiap pasukan wajib mengikuti PBB Dasar, Berjalan, dan Variasi.
5. Lomba ini hanya dapat diikuti 25 tim tingkat SMP sederajat dan 25 tim tingkat SMA
sederajat. Pendaftaran ditutup jika kuota telah terpenuhi.
6. Peserta harus menghadiri Technical Meeting dan mengirim perwakilan maksimal 2
orang.
7. Peserta tampil berdasarkan nomor urut yang ditentukan pada saat Technical
Meeting.
8. Peserta tidak boleh dari anggota PPI
E. KETENTUAN PELAKSANAAN LOMBA
1. Waktu yang disediakan adalah 10 menit.
2. Perlombaan dilaksanakan di lapangan dengan garis tepi yang disediakan berukuran
29 m x 9 m.
3. Posisi danton berada pada 1 titik saat memberi aba-aba.
4. Aba-aba harus dilakukan secara berurutan.
5. Bila ada aba-aba yang terlewati, maka tidak akan ada poin pada aba-aba tersebut.
6. Waktu dimulai saat danton berada di kotak danton dan waktu berhenti saat danton
keluar kotak danton.
7. Menginjak garis batas, -5 / orang.
8. Melebihi waktu tampil, -2 / detik.
9. Pasukan tidak lengkap, -20 / orang.
10. Aksesoris terjatuh saat tampil PBB Dasar dan Berjalan, -2 / aksesoris.
11. Setiap pasukan wajib mengikuti upacara pembukaan dan upacara penutupan dengan
mengirimkan 10 orang perwakilannya.
12. Juara supporter terbaik adalah hasil dari akumulasi supporter terbanyak.
13. Juri berasal dari TNI.
14. Setiap tim wajib membawa 10 supporter.
F. LAIN-LAIN
1. Keputusan dewan juri tidak dapat diganggu gugat.
2. Peserta dan supporter wajib menjaga ketertiban, keamanan, dan kebersihan kelas
dan lingkungan SMA Negeri 70 Jakarta selama perlombaan berlangsung.
3. Jika supporter membuat keributan, kericuhan, dan tidak menjaga kebersihan akan
dikenakan sanksi berupa diskualifikasi sekolah asal supporter tersebut.
4. Peserta dilarang membawa pylox, spidol, rokok, korek api, benda tajam, dan obat-
obatan terlarang.

G. KATEGORI HADIAH
1. Juara Umum
 Piala bergilir dari Kementerian Pemuda dan Olahraga

2. Kategori Piala:

PROPOSAL SETARA 2017 Page 15


 Juara Umum Piala + Sertifikat dari Kemenpora + Rp.2.000.000,-
 Juara Utama I Piala + Sertifikat dari Kemenpora + Rp.1.800.000,-
 Juara Utama II Piala + Sertifikat dari Kemenpora + Rp.1.500.000,-
 Juara Utama III Piala + Sertifikat dari Kemenpora + Rp.1.000.000,-
 Juara Harapan I Piala + Sertifikat dari Kemenpora
 Juara Harapan II Piala + Sertifikat dari Kemenpora
 Juara Harapan III Piala + Sertifikat dari Kemenpora
 Juara Madya I Piala + Sertifikat dari Kemenpora
 Juara Madya II Piala + Sertifikat dari Kemenpora
 Juara Madya III Piala + Sertifikat dari Kemenpora
 Juara Bina I Piala + Sertifikat dari Kemenpora
 Juara Bina II Piala + Sertifikat dari Kemenpora
 Juara Bina III Piala + Sertifikat dari Kemenpora
 Juara Mula I Piala + Sertifikat dari Kemenpora
 Juara Mula II Piala + Sertifikat dari Kemenpora
 Juara Mula III Piala + Sertifikat dari Kemenpora

3. Kategori PBB Dasar :


 Juara Utama I Piala + Sertifikat dari Kemenpora
 Juara Utama II Piala + Sertifikat dari Kemenpora
 Juara Utama III Piala + Sertifikat dari Kemenpora

4. Kategori Variasi dan Formasi :


 Juara Utama I Piala + Sertifikat dari Kemenpora
 Juara Utama II Piala + Sertifikat dari Kemenpora
 Juara Utama III Piala + Sertifikat dari Kemenpora

5. Danton Terbaik
 Juara I Piala Piala + Sertifikat dari Kemenpora
 Juara II Piala Piala + Sertifikat dari Kemenpora
 Juara III Piala Piala + Sertifikat dari Kemenpora

6. Pasukan Terbaik Piala + Sertifikat dari Kemenpora

7. Suporter Terbaik Piala + Sertifikat dari Kemenpora

Keterangan :

Uang pendaftaran bisa dilakukan via transfer Bank melalui :


Bank Mandiri ( No. Rekening : 1180007636755) atas nama Magdalena
Bukti transfer di kirim ke nomor: 081298520933 (Khansa Salsabila : Bendahara)

Contact Person :
Millenia Arifah Nabilah Farihah
ID LINE : millenrr ID LINE : nabilahfarihah
WhatsApp : 08561642394 WhatsApp : 085892009691

PROPOSAL SETARA 2017 Page 16


FORMULIR PENDAFTARAN

LOMBA PASKIBRA

Asal Sekolah :……………………………………………………………………………

Pembina :……………………………………………………………………………

Contact Person :……………………………… Jabatan :……………………………

3x4 3x4 3x4 3x4

Danton :…………………… Cadangan :……………............ Cadangan : ………………

Pleton :

3x4 3x4 3x4 3x4

……………………. ..…………………………...... …………………………… …………………….

PROPOSAL SETARA 2017 Page 17


3x4 3x4 3x4 3x4

……………………. ..…………………………...... …………………………… …………………….

3x4 3x4 3x4 3x4

……………………. ..…………………………...... …………………………… …………………….

…............., ……………………2017

PEMBINA EKSTRAKULIKULER

(………………………………………….)

PROPOSAL SETARA 2017 Page 18


TERMS AND REGULATIONS
SETARA CABANG FUTSAL

A. PENDAFTARAN
Tanggal : 25 September - 3 Oktober 2017
Waktu : 08.00 – 15.00 Wib
Biaya Pendaftaran : Rp. 350.000,00-
Tempat : SMA Negeri 70 Jakarta
Jl. Bulungan Blok C No. 1, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
Opening Ceremony
Tanggal : 5 Oktober 2017
Hari : Kamis
Waktu : 13.00 – 15.00 Wib
Tempat : SMA Negeri 70 Jakarta
Jl. Bulungan Blok C No. 1, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan

1. Jika ingin mendaftar harap hubungi contact person terlebih dahulu.


2. Pembayaran uang pendaftaran juga bisa melalui transfer bank dengan menghubungi
contact person.

B. PERSYARATAN PENDAFTARAN
1. Mengisi formulir pendaftaran.
2. Melampirkan pas foto ukuran 3 x 4 sebanyak 2 lembar
3. Membawa fotokopi kartu pelajar asli sebanyak 2 lembar pada saat technical
meeting.
4. Melampirkan surat rekomendasi atau surat keterangan dari pihak sekolah, bahwa
peserta lomba tersebut merupakan siswa-siswi dari sekolah yang bersangkutan.
5. Membayar uang pendaftaran Rp. 350.000,00- / tim.
6. Pendaftaran akan ditutup apabila jumlah peserta sudah mencapai kuota yang telah
ditentukan yaitu 24 tim.
7. Batas akhir waktu pembayaran uang pendaftaran adalah saat Technical Meeting.
8. Persyaratan pendaftaran yang tidak lengkap saat mendaftar dapat diserahkan saat
Technical Meeting atau dilengkapi paling lambat waktu daftar ulang di hari lomba.
9. Biaya pendaftaran tidak dapat dikembalikan jika sekolah tersebut mengundurkan
diri.

C. TECHNICAL MEETING
Hari, Tanggal : Selasa, 3 Oktober 2017
Waktu : 13.00 s.d. 14.30 WIB
Tempat : SMA Negeri 70 Jakarta

D. PELAKSANAAN KEGIATAN
Hari, Tanggal : 5,6,7,8,13,14 Oktober 2017
Waktu : 07.00 s.d. 17.00 WIB
Tempat : Lapangan SMA Negeri 70 Jakarta
Jl. Bulungan Blok C No. 1, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan

PROPOSAL SETARA 2017 Page 19


E. PESERTA
1. Kegiatan ini ditujukan untuk pelajar SMA/SMK/MA.
2. Peserta diperbolehkan terdiri atas siswa/i kelas X, XI, dan XII yang dibuktikan
dengan surat keterangan sekolah asal.
3. Jumlah peserta untuk satu tim terdiri dari 12 orang dan 1 coach dan 1 official
4. Lomba ini hanya dapat diikuti 24 tim tingkat SMA sederajat. Pendaftaran ditutup
jika kuota telah terpenuhi.
5. Peserta harus menghadiri Technical Meeting dan mengirim perwakilan maksimal 2
orang.
6. Maksimal kelahiran peserta November 1999.
7. Setiap Tim wajib membawa min.10 supporter pada saat pertandingan,jika tidak
membawa akan dikenakan denda sebesar Rp 100.000,- per tim.

F. KETENTUAN PELAKSANAAN LOMBA


1. Wasit Pertandingan sudah memiliki lisensi resmi.
2. Jumlah pemain dari setiap tim maksimal 12 orang.
3. Waktu Tanding : 2x10 menit/2x15menit(final) + 10 menit (waktu walk out)
(Tim wajib datang 1 jam sebelum pertandingan dimulai)
4. Setiap tim wajib memakai atribut jersey sekolah asal masing-masing. (jika warna
jersey tim yang sedang bertanding mirip/sama, salah satu tim akan memakai rompi)
5. Tipe Bola yang dipakai adalah ...
6. Peserta yang tidak datang tepat waktu,dianggap WO.

G. LAIN-LAIN
1. Peserta dan supporter wajib menjaga ketertiban, keamanan, dan kebersihan kelas
dan lingkungan SMA Negeri 70 Jakarta selama perlombaan berlangsung.
2. Jika supporter membuat keributan, kericuhan, dan tidak menjaga kebersihan akan
dikenakan sanksi berupa diskualifikasi dan denda sekolah asal supporter tersebut.
3. Peserta dilarang membawa pylox, spidol, rokok, korek api, benda tajam, dan obat-
obatan terlarang.
H. KATEGORI HADIAH
 Juara 1 Piala + Sertifikat dari Kemenpora + Rp.1.500.000,-
 Juara 2 Piala + Sertifikat dari Kemenpora + Rp.1.200.000,-
 Juara 3 Piala + Sertifikat dari Kemenpora + Rp. 700.000,-
 Top Scorer Uang Pembinaan (Rp.200.000,-)
 Most Valuable Player Sertifikat dari Kemenpora

Keterangan :
Uang pendaftaran bisa dilakukan via transfer Bank melalui :
Bank Mandiri ( No. Rekening : 1180007636755) atas nama Magdalena
Bukti transfer di kirim ke nomor: 081298520933 (Khansa Salsabila : Bendahara)

Contact Person :
Farhan Sami Revaldi Hanif M.
ID LINE : farhansami12 ID LINE : revaldihanif
WhatsApp : 085891223344 WhatsApp : 081316571737

PROPOSAL SETARA 2017 Page 20


FORMULIR PENDAFTARAN FUTSAL

Asal Sekolah :……………………………………………………………………………


Pembina :……………………………………………………………………………
Contact Person :……………………………… Jabatan :……………………………

3x4 3x4
3x4 3x4

Nama pemain : Nama pemain : Nama pemain : Nama pemain :

3x4 3x4 3x4 3x4


Nama pemain: Nama pemain: Nama pemain: Nama pemain:

3x4 3x4 3x4 3x4

Nama pemain: Nama pemain: Nama pemain: Nama pemain:

.......…., ……………………2017
PEMBINA EKSTRAKULIKULER

PROPOSAL SETARA 2017 Page 21


(………………………………………….)

TERMS AND REGULATIONS


SETARA CABANG BASKET PUTRA
A. PENDAFTARAN
Tanggal : 25 September - 3 Oktober 2017
Waktu : 08.00 – 15.00 Wib
Biaya Pendaftaran : Rp. 350.000,00-
Tempat : SMA Negeri 70 Jakarta
Jl. Bulungan Blok C No. 1, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
Opening Ceremony
Tanggal : 5 Oktober 2017
Hari : Kamis
Waktu : 13.00 – 15.00 Wib
Tempat : SMA Negeri 70 Jakarta
Jl. Bulungan Blok C No. 1, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
1. Jika ingin mendaftar harap hubungi contact person terlebih dahulu.
2. Pembayaran uang pendaftaran juga bisa melalui transfer bank dengan menghubungi
contact person.

B. PERSYARATAN PENDAFTARAN
1. Mengisi formulir pendaftaran.
2. Melampirkan pas foto ukuran 3 x 4 sebanyak 2 lembar
3. Membawa fotokopi kartu pelajar asli sebanyak 2 lembar pada saat Technical
Meeting.
4. Melampirkan surat rekomendasi atau surat keterangan dari pihak sekolah, bahwa
peserta lomba tersebut merupakan siswa-siswi dari sekolah yang bersangkutan.
5. Membayar uang pendaftaran Rp. 350.000,00- / tim.
6. Pendaftaran akan ditutup apabila jumlah peserta sudah mencapai kuota yang telah
ditentukan yaitu 16 tim.
7. Batas akhir waktu pembayaran uang pendaftaran adalah saat Technical Meeting.
8. Persyaratan pendaftaran yang tidak lengkap saat mendaftar dapat diserahkan saat
Technical Meeting atau dilengkapi paling lambat waktu daftar ulang di hari lomba.
9. Biaya pendaftaran tidak dapat dikembalikan jika sekolah tersebut mengundurkan
diri.

B. TECHNICAL MEETING
Hari, Tanggal : Selasa, 3 Oktober 2017
Waktu : 10.00 s.d. 13.00 WIB
Tempat : SMA Negeri 70 Jakarta

C. PELAKSANAAN KEGIATAN
Hari, Tanggal : 7,8,13,14 Oktober 2017
Waktu : 07.00 s.d. 17.00 WIB
Tempat : Lapangan SMA Negeri 70 Jakarta
Jl. Bulungan Blok C No. 1, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan

PROPOSAL SETARA 2017 Page 22


D. PESERTA
1. Kegiatan ini ditujukan untuk pelajar SMA/SMK/MA.
2. Peserta diperbolehkan terdiri atas siswa/i kelas X, XI, dan XII yang dibuktikan
dengan surat keterangan sekolah asal.
3. Jumlah peserta untuk satu tim terdiri dari 12 orang dan 1 coach dan 1 asisten coach.
4. Lomba ini hanya dapat diikuti 16 tim tingkat SMA sederajat. Pendaftaran ditutup
jika kuota telah terpenuhi.
5. Peserta harus menghadiri Technical Meeting dan mengirim perwakilan maksimal 2
orang.
6. Maksimal kelahiran peserta November 1999.
7. Setiap Tim wajib membawa min.10 supporter pada saat pertandingan, jika tidak
membawa akan dikenakan denda sebesar Rp 100.000,- per tim.

E. KETENTUAN PELAKSANAAN LOMBA


1. Wasit pertandingan adalah dari PERBASI.
2. Jumlah pemain dari setiap tim maksimal 12 orang.
3. Waktu Tanding : 4x10 menit
(Tim wajib datang 1 jam sebelum pertandingan dimulai)
4. Kostum Terang : Putih
5. Kostum Gelap : Selain Putih
6. Tipe Bola yang dipakai adalah Molten GG7x
7. Peserta yang tidak datang tepat waktu, dianggap WO.

F. LAIN-LAIN
1. Peserta dan supporter wajib menjaga ketertiban, keamanan, dan kebersihan kelas
dan lingkungan SMA Negeri 70 Jakarta selama perlombaan berlangsung.
2. Jika supporter membuat keributan, kericuhan, dan tidak menjaga kebersihan akan
dikenakan sanksi berupa diskualifikasi dan denda sekolah asal supporter tersebut.
3. Peserta dilarang membawa pylox, spidol, rokok, korek api, benda tajam, dan obat-
obatan terlarang.
G. KATEGORI HADIAH
 Juara 1 Piala + Sertifikat dari Kemenpora + Rp.1.500.000,-
 Juara 2 Piala + Sertifikat dari Kemenpora + Rp.1.000.000,-
 Juara 3 Piala + Sertifikat dari Kemenpora + Rp. 750.000,-
 Most Valuable Player Piala + Sertifikat dari Kemenpora + Rp. 250.000,-

Keterangan :

Uang pendaftaran bisa dilakukan via transfer Bank melalui :


Bank Mandiri ( No. Rekening : 1180007636755) atas nama Magdalena
Bukti transfer di kirim ke nomor: 081298520933 (Khansa Salsabila : Bendahara)

Contact Person :
Kevin Adley Ganesha Pratama Adi
ID LINE : kevinadley ID LINE : ganganesha_
WhatsApp : 081218975602 WhatsApp : 081806215960

PROPOSAL SETARA 2017 Page 23


FORMULIR PENDAFTARAN
LOMBA BASKET PUTRA
Asal Sekolah :……………………………………………………………………………
Pembina :……………………………………………………………………………
Contact Person :……………………………… Jabatan :……………………………

3x4 3x4 3x4 3x4

Nama pemain: Nama pemain: Nama pemain: Nama pemain:

3x4 3x4 3x4 3x4

Nama pemain: Nama pemain: Nama pemain: Nama pemain:

3x4 3x4 3x4 3x4

Nama pemain: Nama pemain: Nama pemain: Nama pemain:

......................... , .......................... 2017

Pembina Ekstrakurikuler

PROPOSAL SETARA 2017 Page 24


TERMS AND REGULATIONS
SETARA CABANG BASKET PUTRI
A. PENDAFTARAN
Tanggal : 25 September - 3 Oktober 2017
Waktu : 08.00 – 15.00 Wib
Biaya Pendaftaran : Rp. 350.000,00-
Tempat : SMA Negeri 70 Jakarta
Jl. Bulungan Blok C No. 1, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
Opening Ceremony
Tanggal : 5 Oktober 2017
Hari : Kamis
Waktu : 13.00 – 15.00 Wib
Tempat : SMA Negeri 70 Jakarta
Jl. Bulungan Blok C No. 1, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
1. Jika ingin mendaftar harap hubungi contact person terlebih dahulu.
2. Pembayaran uang pendaftaran juga bisa melalui transfer bank dengan menghubungi
contact person.

B. PERSYARATAN PENDAFTARAN
1. Mengisi formulir pendaftaran.
2. Melampirkan pas foto ukuran 3 x 4 sebanyak 2 lembar.
3. Membawa fotokopi kartu pelajar asli sebanyak 2 lembar pada saat technical
meeting.
4. Melampirkan surat rekomendasi atau surat keterangan dari pihak sekolah, bahwa
peserta lomba tersebut merupakan siswa-siswi dari sekolah yang bersangkutan.
5. Membayar uang pendaftaran Rp. 350.000,00- / tim.
6. Pendaftaran akan ditutup apabila jumlah peserta sudah mencapai kuota yang telah
ditentukan yaitu 16 tim.
7. Batas akhir waktu pembayaran uang pendaftaran adalah saat Technical Meeting.
8. Persyaratan pendaftaran yang tidak lengkap saat mendaftar dapat diserahkan saat
Technical Meeting atau dilengkapi paling lambat waktu daftar ulang di hari lomba.
9. Biaya pendaftaran tidak dapat dikembalikan jika sekolah tersebut mengundurkan
diri.

B. TECHNICAL MEETING
Hari, Tanggal : Selasa, 3 Oktober 2017
Waktu : 10.00 s.d. 13.00 WIB
Tempat : SMA Negeri 70 Jakarta

C. PELAKSANAAN KEGIATAN
Hari, Tanggal : 7,8,13,14 Oktober 2017
Waktu : 06.30 s.d. 17.30 WIB
Tempat : Lapangan SMA Negeri 70 Jakarta
Jl. Bulungan Blok C No. 1, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan

PROPOSAL SETARA 2017 Page 25


D. PESERTA
1. Kegiatan ini ditujukan untuk pelajar SMA/SMK/MA.
2. Peserta diperbolehkan terdiri atas siswa/i kelas X, XI, dan XII yang dibuktikan
dengan surat keterangan sekolah asal.
3. Jumlah peserta untuk satu tim terdiri dari 12 orang dan 1 coach dan 1 asisten coach
4. Lomba ini hanya dapat diikuti 16 tim tingkat SMA sederajat. Pendaftaran ditutup
jika kuota telah terpenuhi.
5. Peserta harus menghadiri Technical Meeting dan mengirim perwakilan maksimal 2
orang.
6. Maksimal kelahiran peserta November 1999.
7. Setiap Tim wajib membawa min.10 supporter pada saat pertandingan,jika tidak
membawa akan dikenakan denda sebesar Rp 100.000,- per tim.

E. KETENTUAN PELAKSANAAN LOMBA


1. Wasit Pertandingan adalah dari PERBASI.
2. Jumlah pemain dari setiap tim maksimal 12 orang.
3. Waktu Tanding : 4x10 menit
(Tim wajib datang 1 jam sebelum pertandingan dimulai)
4. Kostum Terang : Putih
5. Kostum Gelap : Selain Putih
6. Tipe Bola yang dipakai adalah Molten GG6x
7. Peserta yang tidak datang tepat waktu,dianggap WO.

F. LAIN-LAIN
1. Peserta dan supporter wajib menjaga ketertiban, keamanan, dan kebersihan kelas
dan lingkungan SMA Negeri 70 Jakarta selama perlombaan berlangsung.
2. Jika supporter membuat keributan, kericuhan, dan tidak menjaga kebersihan akan
dikenakan sanksi berupa diskualifikasi dan denda sekolah asal supporter tersebut.
3. Peserta dilarang membawa pylox, spidol, rokok, korek api, benda tajam, dan obat-
obatan terlarang.
G. KATEGORI HADIAH
 Juara 1 Piala + Sertifikat dari Kemenpora + Rp.1.500.000,-
 Juara 2 Piala + Sertifikat dari Kemenpora + Rp.1.000.000,-
 Juara 3 Piala + Sertifikat dari Kemenpora + Rp. 750.000,-
 Most Valuable Player Piala + Sertifikat dari Kemenpora + Rp. 250.000,-

Keterangan :
Uang pendaftaran bisa dilakukan via transfer Bank melalui :
Bank Mandiri ( No. Rekening : 1180007636755) atas nama Magdalena
Bukti transfer di kirim ke nomor: 081298520933 (Khansa Salsabila : Bendahara)

Contact Person :
Lysandra Khalidah
ID LINE : lysandrakhalidah
WhatsApp : 081282952664

PROPOSAL SETARA 2017 Page 26


FORMULIR PENDAFTARAN
LOMBA BASKET PUTRI
ASAL SEKOLAH :
NAMA PELATIH/PEMBINA :
NAMA KETUA :

…………………...... …………………...... …………………...... …………………......

…………………...... …………………...... …………………...... …………………......

…………………...... …………………...... …………………...... …………………......

......................... , .......................... 2017

Pembina Ekstrakurikuler

( ......................................... )

PROPOSAL SETARA 2017 Page 27


TERMS AND REGULATION
SETARA CABANG VOCAL GRUP
A. PENDAFTARAN
Tanggal : 25 September - 3 Oktober 2017
Waktu : 08.00 s.d. 16.00 WIB
Biaya Pendaftaran : Rp 250.000
Tempat : SMA Negeri 70 Jakarta
Jl. Bulungan Blok C No. 1, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
Opening Ceremony
Tanggal : 5 Oktober 2017
Hari : Kamis
Waktu : 13.00 – 15.00 Wib
Tempat : SMA Negeri 70 Jakarta
Jl. Bulungan Blok C No. 1, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
1. Jika ingin mendaftar harap hubungi contact person terlebih dahulu.
2. Pembayaran uang pendaftaran juga bisa melalui transfer bank dengan menghubungi
contact person.

B. PENDAFTARAN LOMBA
1. Wajib mengisi formulir pendaftaran.
2. Persyaratan yang harus dilampirkan meliputi :
a. Dua lembar pas foto ukuran 3x4 berwarna untuk setiap orang di dalam
tim (satu foto ditempelkan di formulir pendaftaran, satu lagi diserahkan
kepada panitia).
b. Dua lembar fotocopy kartu pelajar untuk setiap orang di dalam tim.
c. Surat keterangan dari sekolah.
3. Setiap peserta wajib menyerahkan persyaratan kepada panitia selambat-
lambatnya pada saat Technical Meeting diadakan.
4. Uang pendaftaran lomba sejumlah Rp 250.000,00
5. Uang jaminan WO sejumlah Rp 50.000,00 dan akan dikembalikan jika
menghadiri technical meeting dan opening ceremony.

C. PESERTA PERTANDINGAN
1. Peserta merupakan siswa/i dari SMA/SMK Jabodetabek dan Bandung sederajat
berstatus pelajar dan masih terdaftar di sekolah yang bersangkutan sebagai siswa
pada tahun 2017/2018.
2. Peserta mendapatkan izin dari sekolah dan melampirkan surat keterangan yang
ditandatangani kepala sekolah dengan cap asli sekolah.
3. Jumlah anggota Vocal Group minimal 5 sampai dengan maksimal 12 orang
(sudah termasuk pemain alat musik pengiring) dengan komposisi penyanyi lebih
banyak dari jumlah pengiring.
4. Setiap grup wajib mengirimkan 1 orang official lomba.
5. Setiap sekolah hanya diperbolehkan mengirimkan maksimal 2 (dua) tim.
6. Peserta tidak diperkenankan selain dari siswa/i dari sekolah terkait.

PROPOSAL SETARA 2017 Page 28


D. KETENTUAN LOMBA

1. Setiap anggota Vocal Group wajib membawakan 1 (satu) lagu wajib dan 1
(satu)
lagu bebas terdiri dari :
a. Lagu Wajib : Melompat Lebih Tinggi – Sheila On 7
b. Lagu Bebas : Lagu wajib nasional atau lagu daerah
2. Durasi penampilan untuk lomba Vocal Group selama 5-12 menit.
3. Berpakaian sopan dan rapih.
4. Jika peserta kurang atau melebihi persyaratan jumlah anggota, maka panitia
beserta dewan juri berhak mengurangi poin dari total poin yang didapat tim
tersebut.
5. Iringan bebas dengan alat–alat musik akustik (bukan minus one).
6. Lomba Vocal Group dilakukan dengan alat bantu pengeras suara (sound
system) yang telah disediakan panitia.
7. Pelaksanaan penilaian dan penentuan pemenang lomba dilakukan dengan
cara lansung tanpa melakukan tahap penyisihan.
8. Setiap grup tampil berdasarkan nomor urut yang telah ditentukan saat
Technical Meeting dan wajib hadir di tempat perlombaan maksimal 30 menit
sebelum lomba dimulai untuk persiapan check sound. Jika melebihi, peserta
tidak dapat waktu untuk check sound.
9. Setiap tim wajib membawa 10 supporter atau dikenakan denda sebesar tiket
masuk/orang.
10. Panitia berhak mendiskualifikasi peserta yang melanggar peraturan,
melakukan kecurangan saat lomba, dan atau membuat kericuhan saat lomba.
11. Alat musik yang disediakan panitia berupa : Gitar akustik listrik, Gitar
listrik, Keyboard, Cajon.

E. PELAKSANAAN
Technical meeting pada :
Hari/tanggal : Selasa, 3 Oktober 2017
Waktu : 13.00 – 14.30 Wib
Tempat : SMAN 70 Jl. Bulungan No. 1 Blok C, Kebayoran Baru, Jakarta
Selatan

Lomba dilaksanakan pada :


Hari/tanggal : Sabtu, 21 Oktober 2017
Waktu : 07.00 s.d. selesai
Tempat : Multimedia, SMAN 70 Jl. Bulungan No. 1 Blok C, Kebayoran
Baru, Jakarta Selatan

PROPOSAL SETARA 2017 Page 29


F. PENILAIAN VOCAL GROUP
Penilaian juri meliputi kriteria sebagai berikut :
1. Vokal
Meliputi : Aransemen Vokal, intonasi, harmonisasi, artikulasi, ketepatan nada,
dinamika, teknis suara, dll.
2. Musik
Meliputi : Aransemen musik, tempo, intonasi, harmonisasi, dll.
3. Performance
Meliputi : Kostum, koreografi, ekspresi, aksi panggung, keserasian, dll.
` 4. Improvisasi
Penilaian untuk Juara favorit diambil dari perhitungan suara drop box voting
yang akan disediakan oleh pihak penyelenggara, dengan menuliskan nama
sekolah pada kartu yang akan diberikan bersamaan dengan pembelian tiket
masuk.

G. TATA TERTIB

1. Selama perlombaan berlansung penonton/supporter diharapkan tenang dan tertib.


2. Tepuk tangan atau aplaus lainya hanya diperkenalkan pada waktu peserta tampil
ke atas pentas dan atau sesudah menyanyikan lagu.
3. Tidak diperbolehkan memberikan isyarat apapun kepada peserta dan
berhubungan dengan dewan juri.
4. Keputusan dewan juri tidak dapat diganggu gugat.
5. Peserta dan pendukung wajib menjaga ketertiban dan kebersihan area
perlombaan.
6. Jika pendukung membuat keributan dan tidak menjaga kebersihan akan
dikenakan sanksi berupa diskualifikasi sekolah asal pendukung tersebut.
7. Peserta dilarang membawa spidol, rokok, korek api, benda tajam, dan obat-
obatan terlarang.

H. APRESIASI
Peserta Lomba Vocal Group yang mendapatkan nilai tertinggi akan mendapatkan
hadiah masing–masing sebagai berikut :
Juara 1 : Piala + Sertifikat + Rp. 1.500.000,-
Juara 2 : Piala + Sertifikat + Rp. 1.250.000,-
Juara 3 : Piala + Sertifikat + Rp. 1.000.000,-
Juara Favorit : Piala + Sertifikat + Rp. 500.000,-

Keterangan :
Uang pendaftaran bisa dilakukan via transfer Bank melalui :
Bank Mandiri ( No. Rekening : 1180007636755) atas nama Magdalena
Bukti transfer di kirim ke nomor: 081298520933 (Khansa Salsabila : Bendahara)

Contact person :
Refti Kiendra (087788892709) (ID LINE : reftimuniva)

PROPOSAL SETARA 2017 Page 30


Mutia Anzani (085711244149) (ID LINE : mutianzanii)

FORMULIR PENDAFTARAN SETARA 2017


CABANG VOCAL GROUP

Asal Sekolah : …………………………………………………………………………………


Lagu Bebas : …………………………………………………………………………………
Alat Musik :
…………………………………………………………………………………

OFFICIAL

Nama :……………………………………………………………………………..

No. HP :……………………………………………………………………………..
Foto
Email :………………………………………………………………………………
3x4

PROPOSAL SETARA 2017 Page 31


PESERTA

Foto Foto Foto Foto


3x4 3x4 3x4 3x4

…………………………... …………………………... …………………………... …………………………...

Foto Foto Foto Foto


3x4 3x4 3x4 3x4

…………………………... …………………………... …………………………... …………………………...

Foto Foto Foto Foto


3x4 3x4 3x4 3x4

…………………………... …………………………... …………………………... …………………………...

…………….,……………………….2017

Pembina Ekstrakurikuler

TERMS AND REGULATIONS


SETARA CABANG ROBOTIK
PROPOSAL SETARA 2017 (………………………………………)
Page 32
“ECO GREEN INNOVATION ROBOT”
A. PENDAFTARAN
Tanggal : 25 September - 3 Oktober 2017
Waktu : 08.00 s.d. 16.00 WIB
Biaya Pendaftaran : Rp 250.000
Tempat : SMA Negeri 70 Jakarta
Jl. Bulungan Blok C No. 1, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
Opening Ceremony
Tanggal : 5 Oktober 2017
Hari : Kamis
Waktu : 13.00 – 15.00 Wib
Tempat : SMA Negeri 70 Jakarta
Jl. Bulungan Blok C No. 1, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
1. Jika ingin mendaftar harap hubungi contact person terlebih dahulu.
2. Pembayaran uang pendaftaran juga bisa melalui transfer bank dengan menghubungi
contact person.
B. PERSYARATAN PENDAFTARAN
1. Peserta wajib mengisi formulir pendaftaran yang sudah disediakan oleh panitia
lomba.
2. Melampirkan surat rekomendasi atau surat keterangan dari pihak sekolah, bahwa
peserta lomba tersebut merupakan siswa-siswi dari sekolah yang bersangkutan.
3. Melampirkan pas foto ukuran 3 x 4 sebanyak 1 lembar.
4. Melampirkan fotocopy kartu pelajar atau KTP (Jika sudah ada).
5. Biaya Pendaftaran sebesar Rp 250.000/ tim ditambah Rp 50.000 sebagai uang
jaminan. Uang jaminan akan dikembalikan jika peserta mengikuti Technical
Meeting.
6. Pendaftaran akan ditutup apabila jumlah tim sudah mencapai kuota yang telah
ditentukan yaitu 32 tim.
7. Daftar peserta akan diisi menurut tim yang lebih dulu membayar uang pendaftaran.
Apabila kuota telah terpenuhi maka pendaftaran dapat kami tutup sewaktu-waktu.
8. Batas akhir waktu pembayaran uang pendaftaran adalah sehari sebelum Technical
Meeting.
9. Persyaratan pendaftaran yang tidak lengkap saat mendaftar dapat diserahkan saat
Technical Meeting atau dilengkapi paling lambat waktu daftar ulang di hari lomba.
10. Biaya pendaftaran tidak dapat dikembalikan jika sekolah tersebut mengundurkan
diri.
B. TECHNICAL MEETING
Hari, Tanggal : Selasa, 3 Oktober 2017
Waktu : 13.00 s.d. 14.30 WIB
Tempat : Ruang Multimedia SMA Negeri 70 Jakarta
Jl. Bulungan Blok C No. 1, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
C. PELAKSANAAN KEGIATAN
Hari, Tanggal : Sabtu, 14 Oktober 2017
Waktu : 07.00 s.d. 17.00 WIB
Tempat : SMA Negeri 70 Jakarta ( Ruang Multimedia dan Audiovisual)
D. PESERTA
1. Kegiatan ini ditujukan untuk pelajar SMA/SMK/MA/Sederajat.
2. Peserta diperbolehkan terdiri atas siswa/i kelas X, XI, dan XII yang dibuktikan
dengan surat keterangan sekolah asal.

PROPOSAL SETARA 2017 Page 33


3. Sekolah sangat dianjurkan untuk mengirim lebih dari 1 tim
4. Setiap tim terdiri dari maksimal 4 orang peserta, boleh dalam satu tim hanya 1
peserta.
5. Setiap tim harus mempunyai nama masing-masing. Nama tim atau robot tidak
diperkenankan mengandung unsur penghinaan, pelecehan dan yang dapat
menyinggung perasaan orang lain.
6. Setiap individu hanya diperbolehkan terdaftar dalam satu tim.
7. Peserta harus menghadiri Technical Meeting dan mengirim perwakilan maksimal 2
orang.
8. Peserta tampil berdasarkan nomor urut yang ditentukan pada saat Technical
Meeting.

E. KETENTUAN PELAKSANAAN LOMBA


a. Selama Acara Berlangsung
1. Semua peserta diwajibkan mengenakan ID Card tanda peserta.
2. Peserta mengenakan pakaian bebas, rapi dan sopan.
3. Peserta bertanggung jawab atas barang bawaannya.
4. Mentaati tata tertib yang telah ditentukan.
5. Peserta dilarang memasuki arena perlombaan kecuali saat bertanding.
6. Menjaga kebersihan di arena dan di sekitar area lomba.
7. Menjaga ketertiban serta kenyamanan peserta lain.
8. Peserta dilarang membawa barang – barang berbahaya, miras, dan merokok di
lingkungan pertandingan.
9. Peserta hanya diperbolehkan menggunakan satu robot selama seluruh
pertandingan.

b. Sebelum Bertanding
1. Peserta harus lulus syarat administrasi.
2. Peserta harus ada di SMAN 70 sebelum jam 08.00 untuk dilakukan registrasi
ulang , jika melebihi itu dianggap diskualifikasi.
3. Peserta dapat menggunakan area yang disediakan dengan tertib untuk
pengecekan kondisi robot.
4. Kerusakan robot sebelum bertanding tidak ditanggung panitia dan diharapkan
membawa peralatan sendiri.
5. Tertib dan tidak menggangu peserta lainnya baik yang sedang ada di arena
maupun yang berada di luar arena.

c. Saat Bertanding
1. Peserta diharuskan meletakkan robot pada posisi yang telah ditentukan panitia.
2. Robot dijalankan dari tiap tim di dalam arena pertandingan.

PROPOSAL SETARA 2017 Page 34


3. Saat robot dijalankan tidak diperkenankan memberikan bantuan berupa bentuk
apapun kepada robot.
4. Peserta tidak diperkenankan mengganti power supply (baterai) dan suku cadang
apapun pada saat sedang bertanding.
5. Perlombaaan dinyatakan selesai setelah juri menilainya.
6. Keputusan dewan juri adalah mutlak dan tidak bisa diganggu gugat.
7. Seluruh anggota tim harus berada dalam arena dan tidak boleh meninggalkan
arena pertandingan selama pertandingan berlangsung.
8. Tim peserta lomba yang sedang bertanding tidak diperkenankan meninggalkan
arena lomba tanpa seizin pantia .

F. PELANGGARAN DAN SANKSI


a. Sebelum Atau Sesudah Bertanding
1. Tidak memenuhi syarat sebelum bertanding : Diskualifikasi.
2. Peserta terlambat masuk arena (tidak memenuhi panggilan 3 kali) maka di
nyatakan Diskualifikasi.

b. Saat bertanding
1. Mengganti suku cadang atau baterai pada saat bertanding maka dinyatakan
diskualifikasi
2. Tim peserta lomba yang sedang bertanding meninggalkan arena lomba tanpa
seizin pantia ketika pertandingan dianggap mengundurkan diri.

G. KATEGORI HADIAH
1. Juara 1 Piala + Sertifikat dari Kemenpora + Rp 1.500.000
2. Juara 2 Piala + Sertifikat dari Kemenpora + Rp 1.000.000
3. Juara 3 Piala + Sertifikat dari Kemenpora + Rp 750.000

Keterangan :

Uang pendaftaran bisa dilakukan via transfer Bank melalui :


Bank Mandiri ( No. Rekening : 1180007636755) atas nama Magdalena
Bukti transfer di kirim ke nomor: 081298520933 (Khansa Salsabila : Bendahara)

Contact Person :
M. Bondan Vitto Yoseph Marudut T.
ID LINE : bondanvitto2 ID LINE : yosephtua
WhatsApp : 081932746681 WhatsApp : 081339837565

FORMULIR PENDAFTARAN
CABANG LOMBA ROBOTIK

PROPOSAL SETARA 2017 Page 35


Nama Team :……………………………………………………………………………

Asal Sekolah :……………………………………………………………………………

Pembina :……………………………………………………………………………

PESERTA

Foto Foto

3x4 3x4

Foto Foto

3x4 3x4

......................... , .......................... 2017

Pembina Ekstrakurikuler

( .............................................. )

TERMS AND REGULATION


SETARA CABANG PHOTO RALLY
A. PENDAFTARAN
PROPOSAL SETARA 2017 Page 36
Tanggal : 25 September - 3 Oktober 2017
Waktu : 08.00 s.d. 16.00 WIB
Biaya Pendaftaran : Rp 100.000,-
Tempat : SMA Negeri 70 Jakarta
Jl. Bulungan Blok C No. 1, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
Opening Ceremony
Tanggal : 5 Oktober 2017
Hari : Kamis
Waktu : 13.00 – 15.00 Wib
Tempat : SMA Negeri 70 Jakarta
Jl. Bulungan Blok C No. 1, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
1. Jika ingin mendaftar harap hubungi contact person terlebih dahulu.
2. Pembayaran uang pendaftaran juga bisa melalui transfer bank dengan
menghubungi contact person.

B. PENDAFTARAN LOMBA
1. Wajib mengisi formulir pendaftaran.
2. Persyaratan yang harus dilampirkan meliputi:
a) Dua lembar pas foto berwarna ukuran 3x4 (satu foto ditempelkan di
formulir pendaftaran, satu lagi untuk diserahkan ke panitia)
b) Dua lembar fotokopi kartu tanda pengenal.
3. Setiap peserta wajib menyerahkan persyaratan pada panitia paling lambat pada
saat Technical Meeting diadakan.
4. Biaya pendaftaran sebesar Rp100.000,00
5. Lomba dibuka untuk umum.

C. PESERTA PERTANDINGAN
1. Peserta wajib mengirimkan formulir registrasi paling lambat saat Technical
Meeting diadakan.
2. Peserta wajib mengikuti Technical Meeting yang diadakan dan menghadiri
upacara pembukaan dan penutupan SETARA, apabila peserta tidak
menghadiri kegiatan tersebut maka akan dikenakan sanksi.
3. Setiap peserta wajib mengenakan ID Card/tanda pengenal yang telah
disediakan panitia, jika tidak maka akan dikenakan HTM/harga tiket masuk
(tidak dapat dipindahtangankan).

D. KETENTUAN LOMBA
1. Peserta dibuka untuk umum, tanpa batasan usia.
2. Tema foto diberitahukan kepada peserta pada hari lomba berlangsung.
3. Setiap peserta diperkenankan mengirimkan maksimal dua foto.
4. Foto yang dikirimkan tidak diperkenankan melalui proses editing.
5. Foto tidak mengandung unsur kekerasan ataupun pornografi.
6. Peserta dapat menggunakan kamera jenis apapun (handphone, SLR, DSLR,
kamera pocket, mirrorless, dll)
7. Peserta hanya diperkenankan mengirimkan foto yang diambil pada saat
perlombaan rally photo berlangsung.
8. Foto yang dilombakan merupakan karya yang belum pernah diikutsertakan
dalam perlombaan sebelumnya.
9. Foto yang dilombakan merupakan karya orisinil dan bukan hasil plagiarisme.

PROPOSAL SETARA 2017 Page 37


10. Panitia berhak menggugurkan peserta yang terbukti mengirimkan karya bukan
milik sendiri.
11. Panitia berhak menggunakan foto-foto yang telah diikutsertakan dalam lomba
untuk kepentingan publikasi, promosi, dan keperluan lainnya (non komersial)
dengan tetap mencantumkan nama fotografer.
12. Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat.
13. Panitia berhak mendiskualifikasi peserta yang dianggap melanggar syarat dan
ketentuan lomba.
14. Ketentuan lebih lanjut akan disampaikan pada Technical Meeting.
E. PELAKSANAAN
1. Penutupan Pendaftaran: Jumat, 13 Oktober 2017
2. Technical Meeting:
Hari : Sabtu, 14 Oktober 2017
Waktu : Pukul 10.00 WIB s.d selesai
3. Opening Ceremony: 5 Oktober 2017
4. Pelaksanaan Lomba:
Hari : Minggu, 22 Oktober 2017
Tempat : SMAN 70 Jakarta. Jln. Bulungan No. 1 Blok
C, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan (titik kumpul sebelum dan sesudah
pelaksaan)
Waktu : Pukul 08.00-15.00 WIB
5. Pengumuman Pemenang : Jumat, 27 Oktober 2017
F. PENILAIAN PHOTO RALLY
Kriteria penilaian adalah sebagai berikut:
1. Teknis, meliputi: sudut pandang, komposisi, teknik pemotretan.
2. Konsep, meliputi: orisinalitas karya, ide/gagasan yang melatari lahirnya
karya foto.
3. Konten, meliputi: unsur-unsur pesan dan informasi baik yang tersirat
maupun tersurat di dalam foto.
4. Tematis, meliputi: kesesuaian foto dengan tema yang disajikan.
G. APRESIASI
Peserta dengan perolehan nilai tertinggi akan mendapatkan hadiah—masing-
masing sebagai berikut:
Juara 1 : Piala + Sertifikat dari Kemenpora + Rp. 1.500.000,-
Juara 2 : Piala + Sertifikat dari Kemenpora + Rp. 1.250.000,-
Juara 3 : Piala + Sertifikat dari Kemenpora + Rp. 1.000.000,-
Favorit : Piala + Sertifikat dari Kemenpora + Rp. 500.000,-
Keterangan :

Uang pendaftaran bisa dilakukan via transfer Bank melalui :


Bank Mandiri ( No. Rekening : 1180007636755) atas nama Magdalena
Bukti transfer di kirim ke nomor: 081298520933 (Khansa Salsabila : Bendahara)

Contact Person:
Lintang Prasetya (085609011692) (ID Line: zefanyalintang)
M. Haidar R. Lubis (085695939593) (ID Line: rizqlubis)

FORMULIR PENDAFTARAN
CABANG LOMBA PHOTO RALLY

PROPOSAL SETARA 2017 Page 38


Nama Team :……………………………………………………………………………

Asal Sekolah :……………………………………………………………………………

Pembina :……………………………………………………………………………

PESERTA

Foto Foto

3x4 3x4
Foto

3x4

Foto Foto

3x4 3x4

......................... , .......................... 2017

Pembina Ekstrakurikuler

( .............................................. )

ENGLISH DEBATE

PROPOSAL SETARA 2017 Page 39


Debat merupakan kegiatan adu argumentasi antara dua pihak atau lebih baik secara perorangan
maupun kelompok dalam mendiskusikan dan memutuskan masalah dan perbedaan. Dalam hal
ini debat akan dilaksanakan menggunakan bahasa Inggris sebagai bahasa pengantar.

Tujuan debat adalah mendukung suatu Motion untuk tim Affirmative atau tim Government dan
tim Negative atau Oppoition. Setiap tim terdiri dari 3 orang pembicara yang masing-masing
menjadi pembicara 1 atau 1st speaker, pembicara 2 atau 2nd speaker, dan pembicara 3 atau 3rd
speaker. Salah satu dari pembicara dari masing-masing tim menyampaikan pidato penutup
untuk masing-masing tim (reply speech)

Tim affirmative atau government dan tim negative atau opposition terdiri dari :
- Pembicara pertama (1st speaker)
- Pembicara kedua (2nd speaker)
- Pembicara ketiga (3rd speaker)
- Reply speaker (dibawakan oleh first atau second speaker)
A. PENDAFTARAN
Tanggal : 25 September - 3 Oktober 2017
Waktu : 08.00 s.d. 16.00 WIB
Biaya Pendaftaran : Rp 100.000,-
Tempat : SMA Negeri 70 Jakarta
Jl. Bulungan Blok C No. 1, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
Opening Ceremony
Tanggal : 5 Oktober 2017
Hari : Kamis
Waktu : 13.00 – 15.00 Wib
Tempat : SMA Negeri 70 Jakarta
Jl. Bulungan Blok C No. 1, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
1. Jika ingin mendaftar harap hubungi contact person terlebih dahulu.
2. Pembayaran uang pendaftaran juga bisa melalui transfer bank dengan menghubungi
contact person.
B. TECHNICAL MEETING
Hari, Tanggal : Selasa, 3 Oktober 2017
Waktu : 13.00 s.d. 14.30 WIB
Tempat : SMA Negeri 70 Jakarta
Jl. Bulungan Blok C No. 1, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
C. PELAKSANAAN KEGIATAN
Hari : Sabtu - Minggu
Tanggal : 14 - 15 Oktober 2017
Waktu : 07.00 s.d. 17.00 WIB
Tempat : SMA Negeri 70 Jakarta

D. SYARAT
1. Tim lomba merupakan siswa/siswi SMA sederajat wilayah Jabodetabek dan Bandung
2. Setiap sekolah hanya diperkenankan mengirimkan maksimal 2 tim

PROPOSAL SETARA 2017 Page 40


3. Setiap tim terdiri atas 3-5 orang siswa/siswi SMA sederajat wilayah Jabodetabek dan
Bandung
4. Setiap peserta merupakan siswa/siswi SMA sederajat wilayah Jabodetabek dan
Bandung yang berusia 14-19 tahun
5. Peserta fasih dalam bahasa Inggris
6. Peserta melampirkan fotokopi kartu pelajar
7. Menyerahkan uang pendaftaran sebesar Rp. 300.000,00/team dan menyerahkan uang
WO sebesar Rp. 50.000,00/team yang akan dikembalikan jika team tidak terkena WO
dan akan dikembalikan pada saat team tersebut gugur atau SETARA 2017 selesai.
8. Pendaftaran paling lambat diajukan pada tanggal 1 Oktober 2017

E. KETENTUAN UMUM
1. Peserta yang gugur di setiap babak harus mengikuti kegiatan sampai berakhir
2. Peserta yang dipanggil 3 kali tapi tidak menampilkan diri akan dianggap gugur
3. Peserta yang tidak hadir tanpa memberikan konfirmasi kepada panitia akan dianggap
gugur
4. Setiap peserta wajib hadir selambat-lambatnya 10 menit sebelum pertandingan dimulai
yang dibuktikan dengan cara melakukan pendaftaran ulang
5. Perwakilan tim memakai nomer urut yang disediakan oleh panitia
6. Peserta mengenakan seragam atau atribut yang menandakan identitas sekolah masing-
masing serta memakai sepatu
7. Jika terdapat pembicara yang melebihi batas waktu yang ditentukan maka moderator
berhak menghentikan memaparan

F. PERATURAN UMUM
1. Setiap tim berhak mengirimkan perwakilannya untuk mengikuti Technical Meeting
2. Ketika hari-H setiap tim wajib datang tepat waktu dan mengisi daftar kehadiran yang
telah disediakan panitia
3. Peserta yang terlambat lebih dari 15 menit dari dimulainya acara akan didiskualifikasi
4. Anggota tim tidak dapat digantikan dalam semua babak
5. Tim yang lawannya tidak hadir akan bertandinng melawan tim lain yang lawannya juga
tidak hadir. Jika tidak terdapat tim lain yang lawannya tidak hadir, tim tersebut akan
melawan swing team

G. TATA TERTIB
1. Setiap peserta dilarang menggunakan perangkat elektronik selama debat berlangsung
2. Sistem yang digunakan adalah Asian Parliamentary
3. Setiap tim tidak diperbolehkan mengakses internet maupun menggunakan alat
elektronik dan hanya diperbolehkan menggunakan bahan-bahan materi
4. Jika dalam perlombaan terdapat kecurangan panitia berhak memberi pinalti
5. Penyusunan argument hanya diperbolehkan dilakukan di tempat yang disediakan
panitia
6. Peserta dilarang melakukan serangan secara pribadi terhadap peserta lainnya
7. Seluruh pertandingan dilakukan dengan menggunakan bahasa inggris yang baik dan
benar
8. Setiap peserta dilarang menggunakan bahasa kasar

PROPOSAL SETARA 2017 Page 41


9. Setiap peserta dilarang melakukan tindakan yang dapat mengganggu konsenrasi peserta
lainnya
10. Setiap peserta dilarang menyinggung SARA
11. Seluruh peserta yang berada di ruangan diharuskan menjaga ketertiban elama jalannya
debat
12. Dalam hal memaparkan argument, baik peserta maupun penonton tidak diperkenankan
keluar masuk ruangan
13. Pelanggaran terhadap ketentuan diatas mengakibatkan penguraan pengurangan skor
oleh Dewan Juri.

H. KETENTUAN UMUM
1. Peserta diwajibkan menghadiri rangkaian acara yang telah ditentukan oleh panitia
2. Bagi peserta yang tidak mengikuti keseluruhan rangkaian acara yang telah ditentukan
panitia maka mendapat pengurangan 10 poin
3. Penyeleaian sengketa antara peserta dengan panitia diseleaikan melalui mekanisme
musyawarah mufakat
4. Tata tertib ini berlaku dan mengikat seluruh peserta sejak dilakukan Technical Meeting

I. KRITERIA PENILAIAN
1. Adequacy of Participation
2. Quality of Ideas
3. Interpersonal skill
4. Coherence and expression
5. Register and tone
6. Linguistic criteria

J. PETUNJUK PELAKSANAAN
1. Penerapan pelaksanaan merujuk pada Asian Parliamentary Sytem
2. Setiap tim akan diantar ke ruang debatnya masing-masing oleh room leader dan time
keeper
3. Setiap tim diberi waktu untuk brainstorming atau case building selama 15 menit.
4. Pada saat case building, tim tidak diperkenankan beratnya kepada teman tim lain atau
mencari referensi di internet. Tim yang didapati berbuat demikian, akan langsung
didiskualifikasi.
5. Tim hanya diperbolehkan membawa hasil research dalam bentuk hard copy.
6. Selama brainstorming atau case building, ponsel ataupun peralatan komunikasi lainnya
diberikan kepada room leader atau panitia.
7. Pembicara pertama dari affirmative team mendifinisikan mosi. Menyatakan setuju akan
mosi. Menyampaikan team line (apa yang akan disampaikan oleh masing-masing
speaker) dan team split (seputar pembagian tugas yang akan disampaikan guna
meyakinkan juri) dan menyampaikan argumennya sendiri.
8. Pembicara pertama dari negative team memberi timbal balik atas definisi mosi yang
telah diberikan pembicara pertama dari affirmative team. Menyampaikan
ketidaksetujuan teamnya akan mosi yang diberikan. Menyampaikan team line (apa
yang akan disampaikan oleh masing-masing speaker) dan team split (seputar
pembagian tugas yang akan disampaikan guna meyakinkan juri) dan enyampaikan
argumennya sendiri.
PROPOSAL SETARA 2017 Page 42
9. Pembicara kedua dari affirmative team menyanggah apa yang disampaikan pembicara
sebelumnya dari team lawan. Menyampaikan argumennya sendiri dan mendukung
pembicara pertama dari teamnya.
10. Pembicara kedua dari negative team menyanggah apa yang disampaikan oleh
pembicara sebelumnya dari team lawan Menyampaikan argumen sendiri dan
mendukung pembicara pertama dari teamnya.
11. Pembicara ketiga dari affamative team menyanggah apa yang disampaikan oleh
pembicara sebelumnya dari team lawan. Menyampaikan argumen sebelumnya dengan
menyertakan contoh-contoh dan mendukung posisi team.
12. Pembicara ketiga dari negative team menyanggah apa yang disampaikan oleh
pembicara sebelumnya dari team lawan. Menyampaikan argumen sebelumnya dengan
menyertakan contoh yang mendukung posisi team.
13. Reply speaker dari negative team menyampaikan kesimpulan seluruh resume, alasan,
pernyataan team, kelebihan posisi mereka, dan tidak memberi rebuttal lagi.
14. Reply speaker dari affirmative team menyampaikan kesimpulan seluruh resume, alasan,
pernyataan team, kelebihan posisi mereka, dan tidak memberi rebuttal lagi.

K. HADIAH
1. Juara I : Rp. 1.250.000,00 / team + piala + sertifikat dari Kemenpora
2. Juara II : Rp. 1.000.000,00 / team + piala + sertifikat dari Kemenpora
3. Juara III : Rp. 750.000,00 / team + piala + sertifikat dari Kemenpora
Keterangan :

Uang pendaftaran bisa dilakukan via transfer Bank melalui :


Bank Mandiri ( No. Rekening : 1180007636755) atas nama Magdalena
Bukti transfer di kirim ke nomor: 081298520933 (Khansa Salsabila : Bendahara)

Contact Person:
R.A. Dewisari Averilya (081255255175) (ID Line: erilaverilya)
Anastasya Pricilla (085719119773) (ID Line: anastasyapricilla)

FORMULIR PENDAFTARAN
ENGLISH DEBATE

PROPOSAL SETARA 2017 Page 43


Nama Team :……………………………………………………………………………

Asal Sekolah :……………………………………………………………………………

Pembina :……………………………………………………………………………

PESERTA

Foto Foto

3x4 3x4
Foto

3x4

Foto Foto

3x4 3x4

......................... , .......................... 2017

Pembina Ekstrakurikuler

( .............................................. )

PROPOSAL SETARA 2017 Page 44

Anda mungkin juga menyukai