Anda di halaman 1dari 13

RESEP RAHASIA TKK PKN STAN

Tes Kesehatan &


Kebugaran USM
STAN
SPECIAL EDITION UNTUK SISWA DAN
PRABAYAR WPFO STAN

WWW.WPFOSTAN.ORG
MERAIH STAN GAK BOLEH
SENDIRIAN !!!!

BERMIMPI ITU BOLEH ...


MERAIHNYA ITU HAK
TKK PKN STAN
SPMB STAN 2019 ADA TKK ???
Pengguna WPFO STAN wajib banget tahu nih,karena
menurut ISU yang belum tahu kepastian benar atau
tidaknya ,, Katanya si SPMB STAN 2019 akan diadakan
UJIAN Tes Kesehatan dan Kebugaran.

Kita singkat saja menjadi TKK yah,,,,

Jadi gini nih, menurut informasi yang telah WPFO dapatkan


dari Hotline PKN STAN di nomor +6221 7361654-58. Tanggal
4 Januari 2019. Mengenai UJIAN TKK itu belum FAKTA jadi
masih belum dapat dipastikan kebenarannya.

Nah, jadi intinya masih simpang siur yah....JANGAN MUDAH


PERCAYA ISU yang belum resmi ya.
LANTAS BAGAIMANA JIKA ISU ITU BENAR ???
APA YANG HARUS DIHADAPI KETIKA UJIAN TKK
DIBERLAKUKAN DI SPMB STAN 2019 ???
HARAP TENANG YAH,.
MARI KITA MENGERTI LEBIH DALAM APA ITU
YANG DIMAKSUD DENGAN TKK, DAN
BAGAIMANA PROSESNYA.
SEJARAH TKK PKN STAN

TKK (TES KESEHATAN DAN KEBUGARAN) Adalah


rankaian tes yang berlaku bagi para peserta yang
mengikuti ujian saringan masuk STAN.

Ujian TKK di Tahun 2017 lalu berlaku hanya untuk


prody bea cukai saja. Peserta yang dinyatakan lulus
Tes Kesehatan dan Kebugaran (TKK) berhak untuk
mengikuti Seleksi Kompetensi Dasar (SKD)
Penerimaan Mahasiswa Baru Program Studi Diploma
I, Diploma III, dan Diploma IV Politeknik Keuangan
Negara STAN Tahun 2017.

Sedangkan di tahun 2016 Ujian TKK di laksanakan


ketika peserta ujian saringan masuk STAN (USM
STAN) berhasil lolos seleksi Tertulis.

Dan untuk TKK SPMB STAN di tahun 2018, Pengguna


WPFO bisa cek video resminya di link berikut ini :
https://www.youtube.com/watch?v=n4ChDdO7uzI

Panduan Bisa di cek di link ini :


https://www.youtube.com/watch?v=ZLo144kr-2w
JIKA TIDAK LOLOS UJIAN TKK ???

PESERTA WAJIB MENGIKUTI DAN


LOLOS DARI SELURUH RANGKAIAN
TES AGAR BISA MASUK PKN STAN
APA SI TKK DAN BAGAIMANA PROSESNYA

APA SAJA SI YANG DILALUI DALAM


PROSES TES KESEHATAN ????
TES KESEHATAN :

Yang Harus di lalui saat TES


KESEHATAN adalah sebagai berikut :

Mengisi Formulir Kesehatan


Peserta akan diberikan nomor antrian kemudian memgisi
formulir pengisian kesehatan, yang diisi adalah mulai dari
biodata dan riwayat kesehatan

Cek Kesehatan Umum


berat badan, tinggi badan, tensi darah, dan denyut nadi.
Untuk berat badan ideal, rumusnya Tinggi badan – 110.
Denyut nadi Normal remaja umur 15-17 adalah 100-120
mmHg untuk systole, 60-80 mmHg untuk diastole, dan
60-80 denyut per menit untuk denyut nadi.

Cek Kesehatan MATA


Peserta duduk 5 m dari papan yang berisikan rangkaian
huruf. Disini peserta akan dicek plus, minus , silinder.
Khusus untuk program studi Bea Cukai, mata yang masih
bisa lolos adalah -2. Diluar Prody bea cukai minus diatas
-2 masih bisa lolos. Selain itu akan ada tes apakah
peserta buta warna atau tidak. (bea cukai tidak boleh buta
warna).

Cek Kesehatan Seluruh Tubuh


- THT - GIGI - PEMBULU VENA
- ANUS - JANTUNG, PARU-PARU, PERUT, DAN LIVER
- REFLEKS SISTEM SYARAF.
TIPS MENGHADAPI TES KESEHATAN

ADA ATAU TIDAK ADANYA "TKK" DI


PMB PKN STAN NANTI, PENGGUNA
WPFO STAN, WAJIB TAHU, KALAU
SEHAT ITU PENTING.
BACA DI LINK BERIKUT INI YA
CARA HIDUP YANG SEHAT DAN BUGAR
Klik : http://bit.ly/tkk-tips
APA SI TKK DAN BAGAIMANA PROSESNYA

APA SAJA SI YANG DILALUI DALAM


PROSES TES KEBUGARAN????
APA SI TKK DAN BAGAIMANA PROSESNYA

Untuk Tes Kebugaran berikut yang harus dilalui oleh para peserta .

LARI MEMUTAR LAPANGAN

Tes ini akan mengukur seberapa banyak putaran yang dapat dilakukan selama 12
menit untuk dijadikan penilaian. Supaya bisa lolos tes ini, minimal peserta bisa
sanggup berlari lebih dari 2 KM dalam waktu 12 menit atau setara 5-8 putaran
lapangan. Khusus Bea Cukai 10-12 putaran dalam waktu 12 menit.

SHUTTLE RUN

Tes ini adalah berlari membentuk angka 8, mengitari dua tiang yang berjarak 5-10
meter sebanyak 3 kali putaran. Selama berlari peserta tidak boleh menyengol tiang,
jika secara sengaja atau tidak maka akan langsung di diskualifikasi.
WWW.WPFOSTAN.ORG
MERAIH STAN GAK BOLEH
SENDIRIAN !!!!

BERMIMPI ITU BOLEH ...


MERAIHNYA ITU HAK

Anda mungkin juga menyukai