Anda di halaman 1dari 9

1.

LATAR BELAKANG

Semakin meningkatnya kesibukan masyarakat khususnya para pegawai


perkantoran dengan jadwal kerja yang padat, serta mahasiswa khususnya anak kost
dengan jadwal kuliah yang padat akan sangat sulit sekali untuk membagi waktu
antara pekerjaan dirumah dengan kegiatan dikantor ataupun dikampus. Tentunya
para pegawai dan mahasiswa tidak mempunyai waktu untuk mencuci pakaian,
sehingga membutuhkan jasa laundry untuk membantu meringankan pekerjaan.
Dalam hal ini kami menciptakan aplikasi yang mempermudah melakukan laundry
tanpa harus mengantar dan menjemput pakaian ke gerai laundry.

Regulasi pemerinatah tentang industri kreatif turut mendukung terciptanya


bisnis aplikasi lundry ini. Jumlah bisnis serupa yang masih sedikit menciptakan
peluang yang cukup besar dalam bisnis ini. Kelebihan aplikasi ini dibandingkan
dengan aplikasi lain yang cara kerjanya serupa yaitu aplikasi ini lebih baik dalam
pemilihan lokasi gerai laundry, karena aplikasi ini memilih gerai laundry yang
paling dekat dan mudah dijangkau dari lokasi konsumen. Konsumen dapat melihat
lokaasi gerai laundry tersebut melalui sebuah GPS. Pembayaran dalam aplikasi ini
menggunakan sistem pembayaran melalui kartu kredit, autau dapat juga melakukan
pembayaran secara langsung kepada kurir sat pengembalian pakaian.

Belum meratanya tingkat kecepatan internet di kota jambi menjadi ancaman


dalam bisnis ini, karena ketika di suatu tempat terjadi gangguan koneksi internet
maka pelanggan tidak dapat melakukan pemesanan sehingga akan kehilangan
keuntungan.

Alasan kami memilih lokasi di jalan Jendral Sudirman The-hok Kecamatan


Jambi selatan dikarenakan berada di pusat kota, koneksi internet yang lebih stabil
dan memudahkan pelanggan untuk menemukan kantor kami apabila terjadi
masalah, serta memudahkan kurir untuk melakukan penjemputan dan
pengembalian pakaian karena jarak yang ditempuh tidak terlalu jauh.

1
2. ASPEK PEMASARAN
2.1 Segmen Pasar
Segmen pasar adalah proses pengkotak-kotakan pasar yang heterogen
kedalam kelompok customer yang memiliki kesamaan kebutuhan atau
kesamaan karakter dan memiliki respon yang sama dalam membelanjakan
uangnya

Berdasarkan Bidang Pekerjaan

20%
Anak Kost

Pekerja Kantoran
50%

Masyarakat umum
30%

2
Berdasarkan Musim

40%
Musim Hujan
Musim Kemarau
60%

Target pasar / sasaran pada bisnis ini ditujukan kepada anak kost dan pada musim
hujan karna segmen pasar paling besar terdapat pada anak kost dan musim hujan.

Kami menjadikan anak kost sebagai target pasar karena golongan ini lebih banyak
membutuhkan jasa aplikasi laundry karena kesibukan dan tidak sempat untuk
mengantar pakaian ke tempat laundry.

Pada musim hujan pelanggan akan semakin banyak karena akan sulit untuk
mengeringkan pakaian, ini menambah kesempatan untuk mendapatkan
keuntungan yang lebih besar

2.2 Strategi pemasaran

1. Produk/jasa
aplikasi yang kami buat akan terus kami kembangkan dengan kualitas
lebih baik lagi, Menambah inovasi-inovasi baru.
2. Harga
sama dengan harga di tempat laundry dan kami mengambil keuntungan
20%

3
3. Promosi
dalam pemasaran produk ini kami membuat aplikasi yang sangat
memudahkan pelanggan dalam melakukan pemasaran tanpa harus datang
langsung ke laundry karena kami mempunyai kurir yang siap antar/jemput.
4. Tempat
bisnis kami ini terletak di kota Jambi tepatnya di Thehok.
5. Orang
tenaga kerja dibisnis kami berasal dari lingkungan sekitar, baik dari
keluarga, teman atau orang yang membutuhkan pekerjaan yang cocok
dengan bisnis ini.
6. Proses
pada aplikasi ini pelanggan dapat memilih tempat laundry yang
diinginkan,karir kami akan menjempyt ke rumah pelanggan dan akan
mengantarkan kembali ke rumah pelanggan apabila telah selesai. System
pembayaran bisa dilakukan dengan cara tunai atau dompet digital.
7. Tampilan Fisik
disetiap tempat laundry yang bermitra bersama kami akan terdapat baner
atau poster sebagai identitas aplikasi ini.

4
3. ASPEK PRODUKSI

Untuk memulai bisnis bidang jasa ini dibutuhkan peralatan berupa satu unit
computer, aplikasi program untuk pengkodingan, GPS, jaringan internet, listrik
dan 2 unit smartphone untuk melakukan uji coba pada aplikasi setelah selesai
dibuat. programer akan membuat aplikasi yang memakai GPS, mencantumkan
proses pembayaran pada aplikasi tersebut.

Untuk dapat menggunakan aplikasi ini konsumen harus mengunduh aplikasi ini di
playstore ataupun appstore, Kemudian melakukan registrasi akun dengan email
maupun no handphone. Jika membuka aplikasi kami, aplikasi akan meminta
persetujuan kepada konsumen untuk menyalakan GPS, setelah disetujui aplikasi
akan menampilkan menu dan tempat-tempat laundry yang bekerja sama dengan
kami.

Dalam membuat aplikasi ini dibutuhkan satu orang programmer, 3 orang kurir dan
1 orang operator sebagai pemantau dan pengelola aplikasi.

Jika terjadi kehilangan pada barang ( pakaian dll) milik konsumen kami akan
bekerja sama dengan pemilik laundry untuk mengganti barang milik konsumen
tersebut

Konsumen dapat memberikan rating kepada kami melalui aplikasi setelah


melakukan transaksi.

5
4. ASPEK ORGANISASI

4.1 Sturktur Organisasi

4.2 Pembagian tugas:

1. Pimpinan
Disini pimpinan memiliki wewenang untuk mengatur proses bisnis yang
berjalan, memeriksa laporan keuangan, memeriksa kepuasan pelanggan
dan memeriksa laporan keuangan.

2. Bagian I.T
Bagian I.T bertugas untuk mengontrol semua sistem aplikasi, membuat
target pemasaran, melakukan publikasi, dan melakukan service aplikasi.

3. Bagian Keuangan
Bagian keungan bertugas untuk mengontrol keluar masuknya uang selama
proses bisnis, membuat laporan keuangan dan membuat anggaran biaya.

4. Customer Services
Customer Services bertugas untuk melakukan survei kepuasan pelanggan,
membuat laporan kepuasan pelanggan, dan sebagai tempat memerima
aduan dari konsumen.

6
5. Kurir
Kurir bertugas untuk mengantar jemput pakaian konsumen.

Pengggajian karyawan

Pimpinan Rp. 6.000.000 x 1 = Rp. 6.500.000

Kepala Bagian Rp. 3.500.000 x 3 = Rp. 10.500.000

Kurir Rp. 2.500.000 x 3 = Rp. 7.500.000

Total Rp. 24.500.000

7
5. ASPEK KEUANGAN
5.1 Asumsi Keuangan
5.1.1 Biaya Investasi
1. Modal awal produksi
Pembuatan program aplikasi Rp. 3.500.000
Renovasi bangunan Rp. 10.000.000
1 Set komputer Rp. 8.000.000
Biaya opening + promosi Rp. 2.000.000 +
Jumlah modal produksi Rp. 23.500.000

2. Biaya lian-lain
Listrik Rp. 1.000.000
Wi-fi dan Telepon Rp. 500.000
Pemeliharaan gedung dan peralatan Rp. 2.000.000
Administrasi Rp. 1.000.000
Transportasi Rp. 1.500.000 +
Jumlah biaya lain Rp. 6.000.000

3. Total Biaya produksi


Jumlah modal produksi Rp. 23.500.000
Biaya lain-lain Rp. 6.000.000 +
Jumlah biaya produksi Rp. 29.500.000

5.1.2 Pengeluaran perbulan

Penyusutan gedung dan peralatan Rp. 1.000.000

Gaji pegawai Rp. 24.500.000 +

Jumlah Rp. 25.500.000

8
Biaya lain-lain

- Listrik Rp. 1.000.000


- Wi-fi dan Tekepon Rp. 500.000
- Perawatan sistem Rp. 500.000 +
Jumlah Rp. 2.000.000

Pengeluaran perbulan Rp. 25.500.000

Biaya lain-lain Rp. 2.000.000 +

Total pengeluaran perbulan Rp. 27.500.000

5.1.3 Pendapatan perbulan berdasarkan Target

Pendapatan 1 kali transaksi Rp. 15.000 x 60 transaksi

Pendapatan Perhari Rp. 900.000

Pemasangan Iklan Rp. 100.000

Pendapatan Perhari Rp. 1.000.000 x 30 hari

Pendapatan Perbulan Rp. 30.000.000

5.1.4 Laba Bersih


Total Pendapatan Perbulan Rp. 30.000.000
Total Pengeluaran Perbulan Rp. 27.500.000 -
Laba Bersih Rp. 2.500.000

5.1.5 Payback Period


Payback Period = Total Biaya Investasi : Laba Bersih
= Rp. 29.500.000 : Rp. 2.500.000
= 11.8 Bulan
= 12 Bulan / 1 Tahun.

Anda mungkin juga menyukai