Anda di halaman 1dari 7

KISI-KISI SOAL UJI PENGETAHUAN

UJI KOMPETENSI MAHASISWA PENDIDIKAN PROFESI GURU


MATA UJI : AGRIBISNIS PRODUKSI TERNAK

Kompetensi Pedagogik:

Capaian Pembelajaran Indikator Esensial


1. Menguasai prinsip, teknik, dan aplikasi Disajikan narasi potensi dan
pengetahuan keilmuan produksi ternak, pedagogi sarana yang dimiliki sekolah dan
dan teknologi (technology pedagogy and content karakteristik materi ajar peserta
knowledge (TPACK)) dapat menjelaskan model
minimal terkait teori belajar dan pengajaran, pembelajaran dan asesmen yang
evaluasi proses dan hasil belajar, kurikulum, dan sesuai
prinsip-prinsip pembelajaran dalam bidang
agribisnis produksi ternak Disajikan data hasil evaluasi
pembelajaran materi sifat
kualitatif dan kuantitatif strain
unggas , peserta dapat
menentukan rancangan tindakan
yang akan dilakukan untuk
meningkatkan kualitas proses dan
hasil pembelajaran.

Disajikan kompetensi dasar


tentang sifat kualitatif dan
kuantitatif ternak perah, peserta
dapat menganalisis pengetahuan
prosedural dalam pemanfaatannya
dalam kehidupan sehari-hari

2. Menguasai metode dan teknik penelitian tindakan Disajikan fakta yang terkait
untuk memecahkan permasalahan dalam dengan proses pembelajaran sifat
pembelajaran agribisnis produksi ternak, dan kualitatif dan kuantitatif bangsa
pengelolaan pendidikan dan pembelajaran ternak perah, ruminansia besar
dan kecil, peserta dapat menyusun
rumusan masalah yang tepat
untuk memperbaiki kualitas
pembelajaran agribisnis produksi
ternak.
Disajikan narasi permasalahan
pembelajaran sifat kualitatif dan
kuantitatif bangsa ternak
ruminansia kecil, peserta dapat
menentukan cara pemecahan
yang tepat.
Disajikan permasalahan yang
muncul pada saat pembelajaran
tentang sifat kualitatif dan
kuantitatif bangsa ternak
ruminansia kecil, peserta dapat
menentukan variabel, metode,
atau pertanyaan penelitian dalam
perencanaan penelitian tindakan.
3. Menguasai teori aplikasi prosedur kerja, Dapat menentukan prosedur
pengelolaan, pelaksanaan keselamatan kerja, dan keselamatan kerja, dan kesehatan
kesehatan lingkungan (K3L) di laboratorium lingkungan (K3L) di laboratorium
pendidikan agribisnis produksi ternak pendidikan agribisnis produksi
ternak.
Disajikan kasus tentang
pencemaran pada seleksi ternak
unggas, peserta dapat
menjelaskan prosedur yang tepat
dan sistematis untuk mengatasi
permasalahan pada kasus
tersebut.
4. Menguasai pengetahuan faktual, konseptual, dan Disajikan kasus tentang
prosedural tentang peraturan perundangan kecelakaan kerja pada saat
pendidikan dan keguruan yang berlaku praktikum seleksi ternak
ruminansia besar, peserta dapat
menjelaskan prosedur yang tepat
dan sistematis untuk mengatasi
permasalahan pada kasus
tersebut.
5. Mampu merencanakan pembelajaran yang Disajikan rumusan kompetensi
mendidik sesuai dengan karakteristik pembelajaran lulusan mata pelajaran pembibitan
agribisnis produksi ternak, meliputi: ternak, peserta dapat membuat
a. merumuskan indikator kompetensi dan capaian rumusan indikator kompetensi dan
pembelajaran berdasarkan standar, kompetensi capaian pembelajaran yang tepat
lulusan mata pelajaran produksi ternak. untuk rumusan tersebut.
b. menetapkan materi, proses, sumber, media, Disajikan rumusan kompetensi
dasar mata pelajaran pembibitan
penilaian, dan evaluasi pembelajaran produksi
ternak, peserta dapat menentukan
ternak; dan jenis media atau sumber belajar
c. menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran yang tepat untuk rumusan
(RPP) sesuai silabus pada kurikulum yang berlaku. tersebut.
Disajikan narasi berbagai
komponen dalam pembelajaran
pembibitan ternak, , peserta dapat
menentukan komponen yang
masuk dalam RPP.
Disajikan capaian pembelajaran
pada materi, peserta dapat
menentukan bentuk evaluasi hasil
belajar yang tepat.
Dinarasikan kebutuhan bahan
praktek materi pembibitan ternak,
peserta mampu merencanakan
strategi pembelajaaran yang baik.
6. Mampu melaksanakan pembelajaran sains yang Disajikan narasi hasil identifikasi
mendidik dengan suasana dan proses potensi bahan pakan di suatu
pembelajaran yang sesuai dengan kaidah wilayah, peserta dapat
pedagogik untuk memfasilitasi pengembangan mengarahkan pendekatan
karakter dan potensi diri peserta didik menjadi pembelajaran untuk menjadi
pembelajar mandiri (self-regulated learner) di pembelajar mandiri (self-regulated
dalam kelas, laboratorium, dan luar ruang learner) di dalam kelas,
laboratorium, dan luar ruang
tentang pemilihan bahan pakan.
7. Mampu melaksanakan pembelajaran sains secara Disebutkan beberapa media
kreatif dan inovatif dengan memilih dan teknologi informasi dan
menggunakan media berbasis teknologi informasi komunikasi, peserta dapat
dan komunikasi menyesuaikan model tugas
terstruktur kepada siswa tentang
sistem pengadaan pakan.
8. Mampu menilai proses dan hasil belajar siswa Dinarasikan kegiatan pembuatan
menggunakan penilaian otentik pada ranah sikap, pakan , peserta mampu
pengetahuan dan keterampilan, dan menggunakan menentukan penilaian otentik
hasil penilaian untuk meningkatkan kualitas pada ranah sikap, pengetahuan
pembelajaran dan keterampilan.
Dinarasikan hasil penilaian
terhadap siswa pada materi
pengawetan hijauan pakan
dengan metode pengawetan hay ,
peserta mampu membandingkan
dengan metode pengawetan yang
lainnya
9. Mampu mengevaluasi program pembelajaran Dinarasikan kriteria pemanenan
melalui penelitian tindakan untuk memecahkan hijauan pakan, peserta mampu
permasalahan dalam pembelajaran sains, dan mempertimbangkan pelaksanaan
pengelolaan pendidikan dan pembelajaran, waktu panen pada jenis hijauan
pakan yang berbeda.
10. Mampu berkomunikasi dan berinteraksi dengan Disajikan kasus tentang
peserta didik, rekan sejawat, tenaga kependidikan, permasalahan yang berkaitan
orang tua, dan masyarakat secara lisan dan tulisan dengan pembelajaran pengolahan
dengan santun, efektif, dan produktif sesuai lahan, peserta dapat menentukan
peraturan perundangan pendidikan dan keguruan rancangan prosedur komunikasi
yang berlaku. dengan peserta didik, rekan
sejawat, tenaga kependidikan,
orang tua, dan masyarakat secara
lisan dan tulisan dengan santun,
efektif dan produktif.
Kompetensi Profesional:

Capaian Pembelajaran Indikator Esensial


1. Menguasai materi sifat kualitatif dan kuantitatif Disajikan data sifat kualitatif strain
strain unggas petelur unggas, dapat mengklasifikasikan
sebagai unggas petelur.

2. Menguasai materi sifat kualitatif dan kuantitatif Disajikan data sifat kuantitatif strain
strain unggas petelur unggas, dapat mengklasifikasikan
sebagai unggas petelur.

3. Menguasai materi sifat kualitatif dan kuantitatif Disajikan data sifat kualitatif dan
strain unggas pedaging kuantitatif strain unggas, dapat
menentukan sebagai unggas
pedaging

4. Menguasai materi sifat kualitatif dan kuantitatif Disajikan data sifat kualitatif dan
bangsa ternak ruminansia besar sapi potong kuantitatif bangsa ternak
ruminansia besar dapat
menunjukkan sebagai sapi potong
5. Menguasai materi sifat kualitatif bangsa ternak Menunjukkan dengan tepat sifat
ruminansia besar sapi perah kualitatif bangsa ternak ruminansia
besar sapi perah
6. Menguasai materi sifat kuantitatif bangsa Menentukan dengan tepat sifat
ternak ruminansia besar sapi perah kuantitatif bangsa ternak
ruminansia besar sapi perah
7. Menguasai materi sifat kualitatif bangsa ternak Mengkatagorisasikan dengan tepat
ruminansia kecil ternak ruminansia kecil berdasar sifat
kualitatif bangsa ternak ruminansia
kecil
Menyusun dengan tepat prosedur
penilaian seleksi ternak unggas
petelur
8. Menguasai materi sifat kuantitatif bangsa Mengkatagorisasikan dengan tepat
ternak ruminansia kecil ternak ruminansia kecil berdasar sifat
kuantitatif bangsa ternak
ruminansia kecil
Menyusun dengan tepat prosedur
penilaian seleksi ternak unggas
petelur

9. Mampu menerapkan prosedur penilaian hasil Menyimpulkan dengan tepat


seleksi ternak unggas petelur prosedur seleksi ternak unggas
pedaging
10. Mampu menerapkan prosedur penilaian hasil Mengurutkan dengan tepat prosedur
seleksi ternak unggas pedaging seleksi ternak ruminansia besar sapi
potong

11. Mampu menerapkan prosedur penilaian hasil Menyimpulkan hasil seleksi ternak
seleksi ternak ruminansia besar sapi potong ruminansia besar sapi perah

12. Mampu menerapkan prosedur penilaian hasil Menentukan prosedur seleksi ternak
seleksi ternak ruminansia besar sapi perah ruminansia kecil domba

13. Mampu menerapkan prosedur penilaian hasil Menyusun prosedur seleksi ternak
seleksi ternak ruminansia kecil domba ruminansia kecil kambing
Menentukan kelengkapan prosedur
perkawinan ternak alami

14. Mampu menerapkan prosedur penilaian hasil Menentukan dengan tepat alat dan
seleksi ternak ruminansia kecil kambing ternak pada perkawinan ternak
inseminasi buatan

15. Mampu menerapkan prosedur perkawinan Menentukan waktu yang tepat pada
ternak alami perkawinan ternak alami

16. Mampu menerapkan prosedur persiapan alat Menentukan alat yang tepat untuk
dan ternak pada perkawinan ternak inseminasi perkawinan inseminasi buatan
buatan

17. Mampu menerapkan prosedur perkawinan Memutuskan waktu yang tepat pada
ternak inseminasi buatan perkawinan ternak inseminasi
buatan
18. Menguasai konsep jenis dan tipe kandang Menganalisis konsep jenis dan tipe
ternak unggas kandang ternak unggas

19. Mampu mengoperasikan prosedur peralatan Menganalisis konsep jenis dan tipe
peternakan ruminansia kandang ternak ruminansia

20. Mampu menerapkan peralatan pemeliharaan Menilai ketepatan peralatan


ternak unggas dan ruminansia peternakan unggas dan ruminansia

21. Mampu menerapkan prosedur manajemen Menentukan prosedur manajemen


ternak unggas ternak unggas

22. Mampu menerapkan prosedur perawatan Menentukan prosedur perawatan


kesehatan unggas kesehatan ternak unggas

23. Merancang prosedur perawatan kesehatan Menyusun perawatan kesehatan


ternak ruminansia ternak ruminansia
24. Merancang prosedur manajemen ternak Merancang prosedur manajemen
ruminansia ternak ruminansia

25. Menguasai konsep analisa finansial ( laba rugi, Menilai finansial ( laba rugi, aliran
aliran kas, neraca) usaha ternak unggas kas, neraca) usaha ternak unggas

26. Menguasai konsep analisa finansial ( laba rugi, Menilai finansial ( laba rugi, aliran
aliran kas, neraca) usaha ternak ruminansia kas, neraca) usaha ternak
ruminansia

27. Menguasai klasifikasi bahan pakan Ketepatan dalam mengklasifikasi


bahan pakan secara nomenklatur
internasional

28. Menguasai seleksi bahan pakan Ketepatan menerapkan Metode


seleksi bahan pakan secara
organoleptik, analisis proksimat, dan
pengujian biologis

29. Menguasai konsep nutrisi ternak Ketepatan menjelaskan konsep dan


fungsi energi, protein, lemak, serat
, vitamin, dan mineral pada ternak

30. Membuat formulasi pakan Disajikan data kebutuhan nutrisi


ternak, kandungan nutrisi bahan
pakan, dan metode pearson square
serta trial and error peserta mampu
menyusun ransum unggas,
ruminansia dan aneka ternak

31. Membuat pakan Ketepatan menerapkan tahapan


membuat pakan meliputi persiapan,
transportasi, penimbangan bahan
pakan, dan pengemasan

32. Memeriksa mutu pakan Ketepatan Melaksanakan


pengawasan mutu bahan baku
pakan, proses produksi, dan produk
akhir

33. Melaksanakan pemberian pakan unggas dan Ketepatan menggunakan peralatan


aneka ternak serta evaluasinya pakan, teknik pemberian pakan
unggas dan aneka ternak, serta
evaluasinya
34. Melaksanakan pemberian pakan ruminansia dan Ketepatan menggunakan peralatan
evaluasinya pakan, teknik pemberian pakan
ruminansia, , serta evaluasi
pemberian pakan
35. Memilih Lokasi lahan tanaman hijauan pakan Disajikan data dasar pertimbangan
pemilihan lokasi lahan tanaman
hijauan pakan, peserta mampu
memutuskan pilihan lokasi lahan
tanaman hijauan pakan

36. Melakukan pengolahan lahan tanaman hijauan Ketepatan menerapkan prosedur


pakan Pengolahan tanaman hijauan pakan

37. Memilih bibit Ketepatan menilai bibit tanaman


hijauan pakan yang
unggul

38. Melakukan penanaman hijauan pakan Ketepatan menerapkan prosedur


penanaman hijauan pakan
39. Pemanenan tanaman hijauan pakan Ketepatan menentukan kriteria
hijauan pakan siap panen dan
melaksanakan prosedur panen

40. Melakukan pengawetan hijauan pakan dalam Ketepatan dalam menerapkan


bentuk hay metode pengawetan hijauan pakan
dalam bentuk hay

41. Melakukan pengawetan hijauan pakan dalam Ketepatan dalam menerapkan


bentuk silase metode pengawetan hijauan pakan
dalam bentuk silase
42. Menentukan jenis pakan unggas Ketepatan menentukan jenis pakan
unggas
43. Menentukan jenis pakan ruminansia, dan aneka Ketepatan menentukan jenis pakan
ternak ruminansia dan aneka ternak

44. Mengitung kebutuhan pakan unggas Ketepatan menghitung kebutuhan


pakan unggas
45. Mengitung kebutuhan pakan ruminansia Ketepatan menghitung kebutuhan
pakan ruminansia

Anda mungkin juga menyukai